Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN

LEPTOSPIROSIS

No.Dokumen : 132/SOP/II/2017
: 00
SOP No. Revisi
Tgl Terbit : 28/2/2017
Hal : 1/ 2

PUSKESMAS dr. H. Bambang Ismanto


JATIASIH NIP.196404162002121003

1. Pengertian Penyakit infeksi yang menyerang manusia disebabkan oleh


mikroorganisme Leptospirainterogans dan memiliki manifestasi klinis
yang luas. Spektrum klinis mulai dari infeksi yang tidak jelas sampai
fulminan dan fatal. Pada jenis yang ringan leptospirosis dapat muncul
seperti influenza dengan sakit kepala dan myalgia.Tikus, adalah reservoir
yang utama dan kejadian leptospirosis lebih banyak ditemukan pada
musim hujan
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penatalaksanaan penderita leptospirosis di
Puskesmas Jatiasih
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 440/SK/02/PKM Jta/II/2017 tentang Jenis-
jenis Pelayanan dan Penunjang Klinis di UPTD Puskesmas Jatiasih
4. Referensi 1.Permenkes RI no 74 tahun 2015 tentang Upaya Peningkatan
Kesehatan dan Pencegahan Penyakit
2.Panduan praktik klinis bagi dokter di fasilitas pelayanan kesehatan
primer edisi revisi tahun 2014
5. Langkah – 1. Petugas menyapa dan menerima pasien dengan ramah
langkah prosedur 2. Petugas melakukan anamnesa
3. Petugas meminta ijin untuk melakukan pemeriksaan
4. Petugas mencuci tangan / antiseptik
5. Petugas melakukan pemeriksaan dan menegakkan diagnosa
6. Petugasm emberikan penjelasan dan resep/pengobatan sesuai
dengan diagnosa dan keluhan simptomatis pasien.
7. Petugas mempersilahkan pasien mengambil obat di ruangan
obat/apotek.
Terapi dilakukan dengan Pengobatan suportif dengan observasi
ketat untuk mendeteksi dan mengatasi keadaan dehidrasi,
hipotensi,perdarahan dan gagal ginjal sangatpenting pada
leptospirosis.
Pemberian antibiotic harus dimulai secepat mungkin. Pada kasus-
kasus ringan dapat diberikan antibiotika oral seperti doksisiklin,
ampisilin ,amoksisilin atau erytromicin.
Pada kasus leptospirosis berat diberikan dosis tinggi penicillin
injeksi.
8. Petugasmencuci tangan kembali
9. Petugas melakukan pencatatan di rekammedis
6. Unit terkait Apotek
Laboratorium
7. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai