Anda di halaman 1dari 2

1.

perbedaan moralitas ketaatan hukum pada level pra konvensional, konvensional, dan pasca
konvensional adalah :
- pada tingkat pra konvensional (anak-anak), seseorang akan menilai moralitas dari suatu
tindakan berdasarkan konsekuensinya langsung atau menilai perihal baik dan buruk
berdasarkan faktor-faktor diluar dirinya (sebab akibat, ganjaran dan hukuman)
contohnya : seorang anak akan merasa benar apabila ia mematuhi perkataan orang tuanya
dan merasa bersalah apabila melanggar perintah dari orang tuanya
- pada tingkat konvensional (remaja), orang di tahap ini menilai moralitas dari suatu
tindakan dan membandingkannya dengan pandangan dan harapan masyarakat. orang
tersebut bisa dikatakan mulai keluar dari sikap egois yang mementingkan diri sendiri dan
mulai melihat kebahagiaan dan kenyamanan orang lain sebagai sesuatu yang patut
diperjuangkan. Disini seseorang juga mulai menaruh orientas tata tertib sosial atau
norma-norma yang berlaku dalam masyarakat.
contohnya : biasanya anak-anak remaja (abg) sekarang lebih memilih berbohong Demi
melindungi temannya daripada dianggap penghianat oleh geng/kelompoknya
- pada tingkat pasca konvensional (dewasa), orang pada tahap ini menilai moralitas dari
prinsip-prinsip yang dianut dalam batin. Disini seseorang mulai menyadari bahwa hukum
tidak dapat diterima secara mentah-mentah hukum bukanlah sesuatu yang harus ditaati
secara mutlak melainkan sesuatu yang terlebih dahulu harus melalui proses penilaian-
penilaian berdasarkan prinsip yang muncul didalam hati nurani.
contohnya : seseorang akan bertindak karena hal itu dianggap benar, dan bukan karena
ada maksud pribadi
2. contoh tuntutan perilaku yang terkait langsung antara konsep, nilai, norma dan moral.
Konsep Hal yang ditanamkan
No
Kopentensi Dasar Materi Esensial Nilai Moral Norma
1. Mengidentifikasi Bekerja sama - Nilai agama - Peserta didik dan - berdoa sesuai
berbagai bentuk dalam guru berdoa agama dan
keberagaman suku keberagaman dengan kusyu kepercayaan
bangsa, sosial, dan saat mulai dan masing-masing
budaya di Indonesia - Norma mengakhiri - menghargai
Kemanusiaan pelajaran berpendapat,
yang terkait persatuan
- Peserta didik keberagaman
dan kesatuan.
dibagi dalam fisik, suku,
kelompok. budaya, sifat
Dengan dan lain – lain.
memperhatikan - Norma
keberagaman Kesopanan
yang ada
- Peserta didik
diberi
kesempatan
bertanya dan
menanggapi
dengan sopan
4. 5 aspek pengamatan perilaku menjaga kebersihan lingkungan di sekolah dengan
menggunakan skala bertingkat model Likert
No Aspek pengamatan Interval Jawaban
perilaku SB B CB KB STB
menjagakebersihan 5` 4 3 2 1
lingkungan di
sekolah
1 Membuang sampah
pada tempatnya
2 Melaksanakan
piket harian sesuai
jadwal
3 Menyiram hingga
bersih setelah
menggunakan
toilet sekolah
4 Menjaga
kebersihan kelas
5 Menjaga meja dan
kursi yang
digunakan
Keterangan
SB : Sangat Baik
B : Baik
CB : Cukup Baik
KB : Kurang Baik
STB : Sangat Tidak Baik

Anda mungkin juga menyukai