Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

GASTRITIS

DISUSUN OLEH :

HENDRA SAPUTRA

NIM : 07032

AKADEMI KEPERAWATAN MANGGALA HUSADA

JAKARTA

2009
SATUAN ACARA PENYULUHAN

(S A P)

Diagnosa Keperawatan : Kurang pengetahuan tentang proses perjalanan penyakit

berhubungan dengan kurangnya informasi tentang penyakit

Gastritis

Pokok bahasan : Penyakit Gastritis

Sub pokok bahasan : Perawatan Gastritis

Sasaran : Tn. Y

Tempat : Ruang Cempaka 2

Waktu : ± 30 menit

Pelaksanaan : Kamis, 21 Januari 2009

A. Tujuan

1. Tujuan Pembelajaran Umum (TPU)

Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit,

Tn. Y dapat memahami Diit Gastritis.

2. Tujuan Pembelajaran Khusus (TPK)

Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan, Tn. Y mampu :

a. Menyebutkan pengertian Gastritis


b. Menyebutkan tanda dan gejala Gastritis

c. Menyebutkan penyebab Gastritis

d. Menjelaskan perawatan Gastritis

e. Mendemonstrasikan cara Diit dan perawatan Gastritis

B. Media Pembelajaran

Lembar balik, Leaflet (alat-alat yang dipakai)

C. Metode Pembelajaran

Ceramah, diskusi dan demonstrasi

D. Strategi

No Tahap Kegiatan penyuluhan Kegiatan peserta Media Metode Waktu

kegiatan didik

1. Pembukaan - Salam pembuka  Menjawab Ceramah 5 mnt

salam

- Menjelaskan  Mendengark Ceramah

tujuan an Ceramah

- Melakukan  Mendengark

kontrak an

2. Pelaksanaan - Melakukan  Menjawab dan Lembar Ceramah 20 mnt

apersepsi menjelaskan balik Diskusi


 Mendengarkan

- Menyampaikan

materi tentang

penyakit Gastritis:

a. Pengertian

Gastritis

b. Penyebab

Gastritis

c. Tanda dan gejala

Gastritis  Memberikan Diskusi

d. Perawatan dan diit pertanyaan

Gastritis

- Memberi

kesempatan pada

pasien untuk bertanya

3. Evaluasi - Memberikan - Menjawab Diskusi 5 mnt

pertanyaan terkait pertanyaan

dengan materi yang

sudah diberikan

- Menarik kesimpulan - Mendengarkan

dan memberikan

pendapat

E. Evaluasi Akhir
Evaluasi formatif menggunakan lisan :

1. Sebutkan penyakit Gastritis

2. Sebutkan 3 tanda dan gejala Gastritis

3. Sebutkan penyebab Gastritis

4. Sebutkan perawatan yang tepat tentang Gastritis

5. Dapat mendemonstrasikan makanan yang dianjurkan dan yang tidak dianjurkan


LAMPIRAN MATERI

A. Pengertian

Gastritis adalah peradangan lambung yang dapat bersifat akut atau kronik

Gastritis Akut :

Peradangan pada permukaan mukosa lambung akut yang sering diakibatkan oleh diet

yang tidak adekuat

Gastritis Kronik :

Peradangan pada lambung yang terjadi dalam jangka waktu lama

B. Tanda dan gejala

- Mual

- Muntah

- Nyeri ulu hati

- Tidak nafsu makan

- Berat badan menurun

- Keluar keringat dingin

- Rasa kenyang

C. Penyebab

- Makan tidak teratur

- Makan dalam porsi besar

- Alkohol
- Makanan yang merangsang akibat bumbu yang banyak

- Kebiasaan merokok

- Stress yang tidak terkendali

D. Perawatan dan Pengobatan

- Kompres hangat pada ulu hati atau derah nyeri

Cara : isi air hangat di dalam botol, kemudian lapis dengan handuk kemudian

tempatkan di daerah rasa nyeri.

E. Diit

Yang dianjurkan :

- Makanan yang lunak dan hangat

- Telur rebus

- Tahu, tempe direbus

- Makanan yang tidak banyak serat dan tidak menimbulkan gas (bayam, tomat)

- Pisang, papaya

- Sirop

- Garam, gula

Makanan yang tidak dianjurkan :

- Jagung, singkong

- Ayam digoreng

- Tahu, tempe digoreng

- Sayuran mentah
- Nangka, durian

- Alkohol, kopi

- Cabe, cuka

Referensi :

- Almatsier, Junita. Penuntun Diet. PT Gramedia Pustaka Utama. 2006

- RSCM. Gramedia Pustaka Utama. 1999

- P.K. St. Carolus. Panitia SAK Komisi Keperawatan, Gastritis, Jakarta, Desember

1999

Anda mungkin juga menyukai