Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

Pokok Bahasan : Penyuluhan tentang asma


Sub Pokok Bahasa: Asma
Sasaran : Masyarakat rantau tijang
Hari/Tanggal : Rabu,11 januari 2012
Waktu : 08.00 wib
tempat : Di balai Desa rantau tijang

A. DESKRIPSI

Asma adalah penyakit obstruksi penyakit saluran pernapasan yang


reversibel, bersifat akut maupun kronis. asma terjadi ketika bronkial
mengalami inflamasi/peradangan,dan hiperresponsif yang menyebabkan
penyempitan pada percabangan trakeabronkial sehingga mengalami
kesulitan bernapas, terutama pada percabangan trakeabronkial yang dapat
dakibatkan oleh berbagai stimulus seperti faktor
biokemial,endokrine,infeksi,otonomik dan psikologis.

B.TUJUAN
1. Tujuan Instruksional Umum (TIU).
Setelah dilakukan tindakan penyuluhan kesehatan tentang penyakit assma
diharapkan masyarakat mengetahui cara mengatasi terjadinya asma.

2. Tujuan Instruksional Khusus (TIK).


Setelah dilakukan penyuluhan kesehatan tentang asma :
a. Masyarakat dapat menjelaskan kembali pengertian Asma.
b. Masyarakat dapat menyebutkan penyebab terjadinya Asma
c. Masyarakat dapat menjelaskan tanda dan gejala dari Asma
d. Masyarakat dapat mengetahui bagaimana mencegah terjadinya Asma
e. Masyarakat dapat mempraktekkan cara batuk efektif.
B. Materi(Terlampir)
1. Pengertian asma
2. Penyebab asma
3. Tanda dan gejala pada sama
4. Bagaimana cara pengobatan Asma

C. Metode Pembelajaran.
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi

D. MEDIA/ Alat bantu


a.Leaflet
b.Poster
c. LCD
d. laptop

E. KEGIATAN BELAJAR
NO WAKTU DAN KEGIATAN KEGIATAN
KEGIATAN PENYULUHAN PESERTA
1 2 Menit Memberikan salam dan a.menjelaskan
Pembukaan memperkenalkan diri, salam
menjelaskan tujuan b.memperhatikan
pembelajaran
2 10 menit Menjelaskan materi a.menyimak dan
pelaksanaan penyuluhan secara mendengarkan
berurutan dan teratur
Materi:
Menjelaskan
pengertian,penyebab,bahaya
tanda dan gejala serta
pencegahannya dan
mendemontrasikan cara
pengobatan tradisional
3. 4 menit Evaluasi: a.bertanya dan
Meminta kepada ibu-ibu menjawab
untuk menjelaskan kembali pertanyaan
meteri yang telah di
sampaikan dengan
menyebutkan:
Pengertian
Penyebab
Bahaya tanda dan gejala
serta pencegahannya

4. 3 menit Penutup: a.Menjawab salah


a.Mengucapkan terimakasih

F. Evaluasi
1. Sebutkan kembali pengertian asma.
2. Sebutkan penyebab asma.
3. Jelaskan tanda dan gejala asma.
4. Jelaskan bagaimana cara mencegah asma
5. Praktekkan batuk efektif.

LAMPIRAN MATERI

PEMBAHASAN /MATERI

1. Pengertian
Asma Bronkial adalah : Suatu penyakit obstruksi saluran pernapaan yang
reversibel,bersifat akut maupun kronis yang menyebabkan penyempitan pada
percabangan trakeabronkial sehingga menimbulkan kesulitan bernapas.
2. Penyebab Asma
 Lingkungan kerja : mempunyai hubungan langsung dan sebab terjadinya
serangan asma
 Alergi : debu, binatang berbulu
 Gejala membaik pada saat libur/cuti
 Perubahan cuaca, cuaca lembab
 Pegunungan yang dingin
 Suhu yang mendadak dingin

3. Tanda dan Gejala Asma


 Gejala klasik : batuk, sesak nafas, mengi (wheezing), sebagian penderita
merasakan nyeri dada.
 Pada saat serangan : bernafas cepat dan dalam duduk dengan menyangga ke
depan serta otot-otot bantu pernafasan bekerja..

4. cara mencegah asma


 Menghindari kontak langsung dengan hewan peliharaan
 Menghindari cuaca yang lembab dan dingin
 Lingkungan kerja, lab, pabrik, asbes, industry tekstil

5, presipitasi Asma
Bau yang menyengat (cat, sprey kimia, parfum dan asap rokok)
Polusi udara
Keadaan emosi
Perubahan cuaca yang tiba-tiba

6. Prosedur batuk efektif


 Tarik nafas dalam 1x dikeluarkan lewat mulut dihembuskan
 Tarik nafas dalam yang ke 2x dikeluarkan lewat mulut dihembuskan
 Tarik nafas dalam yang ke 3x sekuat-kuatnya dibatukkan.
7.pengobatan
Kenali kemunduran asma (meningkatnya batuk, mengi dan sesak nafas di malam
hari, menurunnya kemampuan berolah raga) : tingkatkan pengobatan dan
pengawasan
Jika asma terus memburuk obat harus terus diminum sesuai petunjuk dokter
Jika obat sudah diminum, asma tetap tidak membaik segera cari bantuan ke
petugas kesehatan.

8. kesimpulan
Untuk mecegah terjadinya asma di anjurkan hindari kontak langsung dengan
hewan peliharaan, menghindari cuaca yang lembab dan dingin,lingkugan kerja,lab,
pabrik,asbes,industr tekstil
Yang dapat mengakibatkan terjadinya asma serta memeriksakan diri ke pelayanan
kesehatan terdekat, apakah kita mengalami asma atau tidak, maka dengan
mengetahui nya kita bisa mencegah dan mengobatinya.
6. REFERENSI

Price John. 1997. Petunjuk Penting Asma. Edisi 3. Jakarta: EGC.

Effendy Christantie, SKp. 2003. Keperawatan Medikal Bedah. Klien dengan


gangguan system pernafasan. Jakarta: EGC.

Sinclair Chris. 1990. Asma. Jakarta: EGC.

Anda mungkin juga menyukai