Anda di halaman 1dari 25

LK 2.

1 BG

Buku Guru
1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat Jaringan Subtema (Jaringan KD dari KI 1 – 2 dan
Jaringan KD dari KI 3 - 4).
2. Cermatilah Jaringan tersebut, identifikasikan apakah di setiap subtema terdapat keempat kompetensi
inti tersebut.
3. Tuliskan hasil identifikasi ke dalam kolom yang disediakan, tanda checklist diberikan pada subtema yang
memuat semua KI. Tanda silang pada subtema yang belum lengkap , dan lengkapilah dengan menuliskan
Kompetensi Inti yang belum ditemukan di samping tanda silang.

KELAS : IV
TEMA : 4
SUBTEMA : 1 ( Jenis-jenis Pekerjaan )

MUATAN PEMBELAJARAN
KD KET
MAPEL 1 2 3 4 5 6
3.7 3.7 3.7 3.7
4.7 4.7 4.7 4.7

IPA

3.3 3.3 3.3


3.4 3.4 3.4 3.4
Bhs 4.3 4.3 4.3
indonesia 4.4 44 4.4 4.4

3.13 3.13 313 3.13 3.13


3.14 3.14 3.14 314
4.9 4.9 4.9 4.9
MAT
4.10

3.1 3.1
4.1 4.1

SBDP
MUATAN PEMBELAJARAN
KD KET
MAPEL 1 2 3 4 5 6
3.1 3.1 3.1
3.3
3.5 3.5 3.5 3.5
4.1 4.1 41
Ips 4.3
4.5 4.5 4.5 4.5

3.2 3.2 3.2


PPKn
4.2 4.2 4.2
KELAS:
TEMA : 4 / Berbagai Pekerjaan
SUBTEMA : 2 / Barang dan Jasa

MUATAN PEMBELAJARAN
KD KET
MAPEL 1 2 3 4 5 6
3.1 3.1 3.4
3.3 3.3
3.4 3.4

4.1 4.1 4.1


BHS INDO

4.3 4.3

4.4 4.4 4.4


3.1
3.2 3.2 3.2
4.2 4.2 4.2
3.1
PPKn
4.1

PJOK

3.7 3.7 3.7 3.7 3.7


4.6 4.6 4.6 4.6
4.7 4.7 4.7
3.6
IPA

MATEMATIK 3.13 3.13 3.13


4.9 4.9 4.9
MUATAN PEMBELAJARAN
KD KET
MAPEL 1 2 3 4 5 6

3.4 3.4 3.4


4.14 4.14 4.14
3.5
4.1
SBdP

3.1 3.1 3.1 3.1


4.1 4.1 4.1 4.1

IPS
KELAS : IV
TEMA : Berbagai Pekerjaan
SUBTEMA : Pekerjaan Orang Tuaku

MUATAN PEMBELAJARAN
KD KET
MAPEL 1 2 3 4 5 6
3.1 3.1 3.1
3.3 3.3 3.3
3.4 3.4
BHS INDO
4.1 4.1 4.1
4.3 4.3 4.3
4.4 4.4

3.6 3.6
4.6 4.6

PPKn

PJOK

3.7 3.7 3.7 3.7 3.7


4.6 4.6 4.6 4.6 4.6
4.7 4.7

IPA

3.10
4.10
3.14 3.14 3.14 3.14
4.9 4.9 4.9 4.9
MAT
3.1
3.4 3.4
4.14 4.14
4.1
SBdP

3.1 3.1 3.1 3.1 3.1


4.1 4.1 4.1 4.1 4.1

IPS
PETUNJUK PENGISIAN LK 2.1 (BS)

Buku Siswa
1. Bukalah halaman buku siswa. Cermati kegiatan pembelajaran di setiap subtema, identifikasikan apakah
kegiatan pembelajaran tersebut mengacu pada pencapaian kompetensi inti 1 – 4.
2. Tuliskan pada halaman berapakah kegiatan tersebut ditemukan.
3. Apabila tidak ditemukan pada buku siswa, tuliskan saran pada kolom saran yang disediakan.

Tema 1
Sub 1 Sub 2 Sub 3 Sub 4
KI 1
KI 2 10,13,17,24,29,30 39,48,51,55,58 83,90
KI 3 2,3,4,5,6,10,11,17,24,30,36 38,43,44,47,48,49,51,54 72,73,75,76,79,80,84
57,59,60,61,62,65,66,67 85,86,88,,89,91,95,96,97
101,102
KI 4 1,2,4,7,11,27 38,41,42,46,47,50,51,53, 72,75,76,79,82,84,86,87
57,61,62,64,65,67 91, 93,96,97,98,101

Saran :
LEMBAR KERJA ANALISIS INDIKATOR, TUJUAN PEMBELAJARAN, KEGIATAN PEMBELAJARAN, DAN
PENILAIAN

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2a ANALISIS INDIKATOR

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat jaringan KD – Indikator Pembelajaran.
Halaman ini terdapat pada halaman berjudul Pembelajaran 1, Pembelajaran 2, dan seterusnya.
2. Cermatilah kompetensi dasar yang terdapat pada buku guru. Salinlah kompetensi dasar setiap muatan
pelajaran pada lembar kerja kompentensi dasar
3. Kompetensi dasar harus merupakan pasangan KD dari KI 3 dan KD dari KI 4. Ambillah kompetensi dasar
hasil analisis dari LK 3.1 Analisis KD.
4. Cermatilah indikator pada buku guru, salinlah pada indikator tersebut pada kolom Indikator pada Buku.
5. Periksalah apakah perumusan indikator sudah sesuai dengan kompetensi dasar dan kaidah yang berlaku
pada perumusan indikator. Penjelasan kaidah perumusan indikator dapat dilihat pada handout.
6. Tuliskan indikator hasil analisis pada kolom Indikator Hasil Analisis.
7. Kompetensi dasar yang belum terdapat pada buku guru, harus dirumuskan indikatornya. Tuliskan
indikator tersebut pada kolom Indikator Hasil Analisis.

KELAS : IV
TEMA : BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS EKERJAAN
PEMBELAJARAN : 1 (SATU)

a. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS


IPS Indikator
Kompetensi Dasar:  Mengidentifikasi jenis-  menganalisis hubungan
3.5 Memahami manusia dalam jenis pekerjaan berdasarkan
dinamika interaksi dengan antara pekerjaan dan tempat
lingkungan alam, sosial, kondisi geografis daerah bekerja.
budaya, tempat tinggal.
dan ekonomi
4.5 Menceritakan manusia
 Menjelaskan hubungan  memperhatikan secara rinci
dalam
dinamika interaksi dengan jenis-jenis pekerjaan gambar-gambar yang ada di
lingkungan alam, sosial, dengan kondisi geografis pulau dan memahami arti
budaya, lingkungan tempat tinggal warna yang ada di kolom
dan ekonomi
melalui kegiatan membaca legenda.
peta

IPA Indikator: Indikator


Kompetensi Dasar: • Menjelasakan sumber daya alam  Menjelaskan sumber daya
3.7 Mendeskripsikan di suatu daerah dan
menghubungkannya alam di suatu daerah dan
hubungan antara
dengan jenis-jenis menghubungkannya dengan
sumber daya alam dengan
pekerjaan yang ada jenis-jenis pekerjaan dan
lingkungan, teknologi,
dan masyarakat teknologi yang ada di
4.7 Menyajikan laporan hasil lingkungan masyarakat.
pengamatan  Menuliskan hasil
tentang teknologi yang pengamatan yang
digunakan di kehidupan berhubungan dengan jenis-
seharihari
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
dan kemudahan yang jenis pekerjaan yang di
diperoleh oleh daerah dataran
masyarakat dengan rendah,tinggi,dan perairan.
memanfaatkan teknologi
tersebut

Bahasa Indonesia indikator:


Kompetensi Dasar:
3.4 Menggali informasi dari  Menemukan informasi
teks cerita tentang teh dan proses
petualangan tentang pembuatannya melalui
lingkungan kegiatan membaca
dan sumber daya alam
dengan
bantuan guru dan teman
dalam
bahasa Indonesia lisan dan
tulis
dengan memilih dan
memilah
kosakata baku
4.4 Menyajikan teks cerita Menyajikan cerita singkat  Menjelaskan pada teman
petualangan tentang proses pembuatan teh pasangannya tentang
tentang lingkungan dan
sumber setelah kegiatan membaca proses pembuatan daun teh
daya alam secara mandiri menjadi teh tubruk
dalam
teks bahasa Indonesia
lisan dan
tulis dengan memilih dan
memilah
kosakata baku
ANALISIS INDIKATOR

KELAS : IV (EMPAT)
TEMA : 4 /BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS PEKERJAAN
PEMBELAJARAN :2

1. ANALISIS INDIKATOR

INDIKATOR HASIL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU
ANALISIS
IPS Indikator
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal manusia, aspek  Mengidentifikasi  menganalisa gambar
keruangan, hubungan antara dan menjelaskan
konektivitas antar ruang, benda-benda dalam hubungan
perubahan dan keberlanjutan kehidupan sehari-hari antara jenis pekerjaan
dalam waktu, sosial, dengan jenis
dan benda yang
ekonomi,dan pendidikan pekerjaan
dihasilkan dengan
4.1 Menceritakan tentang hasil
benar.
bacaan mengenai definisi
ruang, konektivitas antarruang,
perubahan,
dan keberlanjutan
dalam waktu, sosial, ekonomi,
dan pendidikan dalam lingkup
masyarakat di sekitarnya

Matematika Indikator: Indikator


Kompetensi Dasar:
3.13 Memahami luas segitiga,  Menghitung  Menghitung luas
persegi luas bangun datar
permukaan benda atau
panjang, dan persegi menggunakan alat
ruangan yang ada di
ukur tidak baku
sekitarmu dengan
menggunakan berbagai
macam benda dengan
ukuran yang sama.
4.9 Mengembangkan, dan  Menggambarkan
membuat berbagai pola benda-benda yang ada
numeric dan geometris di sekitar dengan
menggunakan alat ukur
yang baku.
INDIKATOR HASIL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU
ANALISIS
Bahasa Indonesia indikator: Indikator
Kompetensi Dasar:
3.4 Menggali informasi dari teks  Menemukan dan  Menjelaskan manfaat
cerita petualangan tentang menceritakan unsur dari hasil bekerja
lingkungan dan sumber daya unsur cerita dari teks
cerita petualangan melalui teks cerita
alam dengan bantuan guru dan petualangan “semut dan
“Semut dan Belalang”
teman dalam bahasa Indonesia belalang”
lisan dan tulis
dengan memilih dan memilah
kosakata baku
4.4 Menyajikan teks cerita
petualangan tentang  Mengidentifikasi teks
lingkungan dan sumber cerita dan menjawab
daya alam secara mandiri pertanyaan dengan
dalam teks bahasa Indonesia menggunakan kosakata
lisan dan tulis dengan memilih yang baku.
dan memilah kosakata baku

PPKn Indikator:
Kompetensi Dasar:  Menjelaskan  Menjelaskan hak dan
3.2 Memahami hak dan kewajiban kewajiban kewajiban sebagai
sebagai warga dalam Sebagai seorang seorang pekerja di
kehidupan pekerja di masyarakat lingkungan rumah dan
sehari-hari di rumah, sekolah, masyarakat.
dan masyarakat
4.2 Melaksanakan kewajiban  Menuliskan kewajiban
sebagai warga di lingkungan sebagai seorang warga
rumah, sekolah,dan di ligkungan
masyarakat masyarakat yang harus
dilaksanakan.
KELAS : IV (EMPAT)
TEMA : 4 /BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS PEKERJAAN
PEMBELAJARAN :3

1. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS


PPKn Indikator: Indikator
Kompetensi Dasar:
3.2 Memahami hak dan  Menjelaskan kewajiban  Menjelaskan hak
kewajiban sebagai warga Sebagai seorang pekerja Sebagai seorang pekerja
dalam dalam kehidupan dalam kehidupansehari- dalam kehidupansehari-
hari di masyarakat hari di masyarakat
sehari-hari di rumah,
sekolah, dan masyarakat  Menyebutkan kewajiban
4.2 Melaksanakan kewajiban warga sebagai seorang
sebagai warga di pekerja dalam kehidupan
lingkungan rumah, sehari-hari.
sekolah, dan masyarakat

Bahasa Indonesia indikator:


Kompetensi Dasar:
3.3 Menggali informasi dari  Menemukan informasi
teks wawancara tentang tentang satu jenis
jenis-jenis usaha dan pekerjaan
pekerjaan serta kegiatan
ekonomi dan koperasi
dengan bantuan guru dan .
teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku
4.3 Mengolah dan
menyajikan teks
wawancara tentang
jenis-jenis usaha dan  Menyajikan teks
pekerjaan serta kegiatan wawancara tentang satu
ekonomi dan koperasi jenis pekerjaan
secara
mandiri dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS

Matematika Indikator:
Kompetensi Dasar:  Menjelaskan konsep luas  menghitung luas bangun
3.13 Memahami luas bangun datar persegi dan datar dengan
segitiga, persegi mengamati sisi-sisi bangun
persegi panjang
panjang, dan persegi datar, siswa mampu
menghitung keliling
bangun datar dengan teliti.
 Menjelaskan hubungan
antara satuan dan atribut
3.14 Menentukan hubungan pengukuran termasuk luas
antara satuan dan dan keliling persegi
atribut pengukuran panjang
termasuk luas dan
keliling persegi panjang
4.9 Mengembangkan dan
membuat berbagai pola
numerik dan geometris

KELAS : IV (EMPAT)
TEMA : 4 /BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS PEKERJAAN
PEMBELAJARAN :4

1. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
IPS Indikator
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal manusia,  Menjelaskan berbagai
sumber daya alam dan
aspek keruangan,
hubungannya dengan jenis-
konektivitas jenis pekerjaan.
antarruang,
perubahan dan
keberlanjutan
dalam waktu, sosial,
ekonomi, dan
pendidikan
 Membedakan sumber daya
4.1 Menceriterakan alam dapat diperbaharuhi
tentang hasil dan tak dapat diperbaharuhi
bacaan mengenai
pengertian
KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
ruang, konektivitas
antar ruang,
perubahan, dan
keberlanjutan
dalam waktu,
sosial, ekonomi,
dan pendidikan
dalam lingkup
masyarakat di
sekitarnya
SBdP Indikator: Indikator
Kompetensi Dasar:  Menggambar alam  Menggambar pemandangan
3.1 Mengenal karya berdasarkan instruksi yang alam berdasarkan instruksi
dua dan diberikan yang diberikan
tiga dimensi
berdasarkan
pengamatan
4.1 Menggambar
berdasarkan tema

Bahasa Indonesia indikator: Indikator


Kompetensi Dasar:
3.4 Menggali informasi  Menemukan informasi  membaca teks Sumber Daya
dari teks cerita Tentang sumber daya alam Alam, sehingga mampu
petualangan (bambu, kayu,dan logam) menemukan informasi tentang
Sumber Daya Alam (bambu, kayu,
tentang lingkungan dan logam)
dan sumber daya
alam dengan
bantuan guru dan
teman dalam
bahasa Indonesia
lisan dan tulis
dengan memilih
dan memilah
kosakata baku
4.4 Menyajikan teks
cerita petualangan
tentang lingkungan
dan sumber
daya alam secara
mandiri dalam
teks bahasa
Indonesia lisan dan
KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
tulis dengan
memilih dan
memilah
kosakata baku

IPA Indikator:
Kompetensi Dasar:
3.7 Mendeskripsikan  Menjelaskan hubungan
hubungan antara antara SDA dengan kondisi
sumber daya alam lingkungan tempat hidup
dengan masyarakat
lingkungan,
teknologi, dan
masyarakat
4.7 Menyajikan laporan
hasil pengamatan
tentang teknologi
yang
digunakan di
kehidupan
seharihari
serta kemudahan
yang
diperoleh oleh
masyarakat dengan
memanfaatkan
teknologi tersebut
KELAS : IV (EMPAT)
TEMA : 4 /BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS PEKERJAAN
PEMBELAJARAN :5

1. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
IPS Indikator
Kompetensi Dasar:
3.5 Memahami  Menjelaskan hubungan
manusia dalam timbal balik antara manusia
dinamika interaksi dalam proses distribusi teh
dengan
lingkungan alam,
sosial, budaya,
dan ekonomi
4.5 Menceritakan  Dengan mengamati gambar, siawa
manusia dalam mampu menceritakan tentang
dinamika interaksi kisah teh yang
dengan berasal dari gunung hingga sampai
lingkungan alam, ke berbagai
sosial, budaya, daerah.
dan ekonomi
Bahasa Indonesia Indikator: Indikator
Kompetensi Dasar:
KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
3.3 Menggali informasi  Menemukan informasi
dari teks khusus tentang satu jenis
wawancara tentang usaha dari teks wawancara
jenis-jenis usaha
dan pekerjaan serta
kegiatan ekonomi
dan koperasi
dengan
bantuan guru dan
teman dalam
bahasa Indonesia
lisan dan tulis
dengan memilih
dan memilah
kosakata baku
4.3 Mengolah dan
menyajikan teks
wawancara tentang
jenis-jenis usaha
dan pekerjaan serta
kegiatan ekonomi
dan koperasi secara
mandiri dalam
bahasa Indonesia
lisan dan tulis
dengan memilih
dan memilah
kosakata baku
KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
Matematika indikator: Indikator
Kompetensi Dasar:
3.13 Memahami luas  Mengaplikasikan konsep  mengerjakan langkah-langkah
segitiga, persegi luas dan keliling persegi menyelesaikan luas menggunakan
panjang Indikator: kertas berpetak
panjang, dan berdasarkan instruksi.
persegi.
3.14 Menentukan  siswa mampu mengerjakan
hubungan antara soal-soal yang berkaitan
satuan dan atribut dengan
pengukuran luas dan keliling persegi
termasuk luas dan panjang dengan benar.
keliling
persegipanjang
4.10 Mengembangkan,
dan membuat
berbagai pola
numerik dan
geometris

KELAS : IV (EMPAT)
TEMA : 4 /BERBAGAI PEKERJAAN
SUBTEMA : JENIS-JENIS PEKERJAAN
PEMBELAJARAN :6
1. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
IPA Indikator
Kompetensi Dasar:
3.7 Mendeskrisikan  Mengidentifikasi jenis-jenis  Menjelaskan hubungan antara
hubungan antara sumber daya alam serta jenis-jenis sumber daya alam
sumber daya alam hubungannya dengan dengan lingkungan,teknologi,
dengan lingkungan, lingkungan dan masyarakat. dan masyarakat.
teknologi, dan
masyarakat
4.7 Menyajikan laporan
hasil pengamatan
tentang teknologi
yang digunakan
dalam kehidupan
sehari- hari serta
kemudahan yang
diperoleh oleh
masyarakat dengan
memanfaatkan
teknologi tersebut

Matematika Indikator: Indikator


Kompetensi Dasar:
3.13 Memahami luas  Menyelesaikan soal cerita
segitiga, persegi yang berhubungan dengan
panjang, dan luas segitiga, persegi panjang,
persegi dan persegi.
3.14 Menentukan
hubungan
antarsatuan dan
atribut
pengukuran
termasuk luas dan
keliling persegi
panjang
4.9 Mengembangkan,
dan membuat
berbagai pola
numeric dan
geometris

IPS indikator: Indikator


Kompetensi Dasar:
3.5 Memahami  Mengidentifikasi jenis-jenis
manusia dalam pekerjaan dalam dinamika
dinamika interaksi interaksi dengan lingkungan
dengan lingkungan alam.
alam, sosial,
budaya, dan
ekonomi.
KOMPETENSI
INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
DASAR
4.5 Menceritakan
manusia dalam
dinamika interaksi
dengan lingkungan
alam, sosial,
budaya, dan
ekonomi

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2b TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat Tujuan Pembelajaran.


Tujuan Pembelajaran terdapat pada setiap judul Pembelajaran, misalnya Pembelajaran 1,
Pembelajaran 2, dan seterusnya.
2. Salinlah tujuan pembelajaran pada buku guru tersebut ke dalam tabel LK kolom Tujuan
Pembelajaran pada Buku.
3. Cermatilah tujuan pembelajaran pada buku tersebut. Sesuaikan dengan kaidah perumusan tujuan
pembelajaran. Kaidah perumusan tujuan pembelajaran dapat dilihat pada handout.
4. Tuliskan hasil analisis tujuan pembelajaran tersebut pada tabel LK kolom Tujuan pembelajaran hasil
analisis.

b. TUJUAN PEMBELAJARAN

TUJUAN PEMBELAJARAN PADA BUKU TUJUAN PEMBELAJARAN HASIL ANALISIS


 Dengan mengkaji bacaan tentang hubungan  Setelah mengidentifikasi hubungan antara
sumber daya alam dan pekerjaannya, siswa pekerjaan dan tempat bekerja,siswa mampu
mampu menjelaskan hubungan sumber daya menyebutkan hubungannya sumber daya
alam dan pekerjaan yang ada di daerah alam dan pekerjaan yang ada di daerahnya
tersebut dengan teliti.
masing-masing
 Dengan kegiatan membaca dan menganalisa
bacaan, siswa mampu menemukan informasi
tentang teh, jenis pekerjaan dan proses
pembuatannya dengan benar.

 Dengan kegiatan membaca peta, siswa


 Setelah memperhatikan secara rinci gambar-
mampu mejelaskan hubungan antara
beberapa jenis pekerjaan dengan kondisi gambar yang ada di pulau,siswa dapat
geografis daerah tempat tinggal secara benar. memahami arti warna yang ada di kolom
legenda
 Dengan mengamati gambar dan berdiskusi,
siswa mampu menjelaskan hubungan antara  Setelah gambar dan berdiskusi,siswa
sumber daya alam dan kondisi geografis mampu, menuliskan hasil pengamatan yang
(dataran rendah, tinggi dan perairan).
berhubungan dengan jenis-jenis pekerjaan
yang di daerah dataran rendah,tinggi,dan
 Dengan membaca teks petualangan “Ulil Si perairan.
Daun Teh”, siswa mampu menjelaskan
proses daun teh menjadi teh tubruk secara  Setelah kegiatan membaca,siswa mampu
runtut. menjelaskan tentang proses pembuatan
daun teh menjadi teh tubruk

`
PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2c KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat kegiatan pembelajaran.


Halaman kegiatan pembelajaran tersebut terdapat pada setiap judul Pembelajaran 1, Pembelajaran 2,
dan seterusnya.
2. Cermatilah kegiatan pembelajaran yang terdapat pada buku guru.
3. Salinlah kegiatan pembelajaran tersebut pada tabel LK 3.2.c pada kolom Kegiatan Pembelajaran pada
Buku.
4. Sesuaikan kegiatan pembelajaran pada buku tersebut dengan tujuan pembelajaran hasil analisis
seperti tercantum pada table LK 3.2.b.
5. Kegiatan pembelajaran harus dirancang dengan memerhatikan pendekatan saintifik.
6. Tuliskan kegiatan pembelajaran yang sudah diperbaiki tersebut pada kolom Kegiatan Pembelajaran
Hasil Analisis.

c. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN PADA BUKU KEGIATAN PEMBELAJARAN HASIL


ANALISIS
 Menjelaskan hubungan antara pekerjaan  memperhatikan secara rinci
dengan gambar-gambar yang ada
lingkungan tempat tinggal
dengan menganalisis hubungan
antara pekerjaan dan tempat
bekerja.
 Menjelaskan ciri-ciri dataran tinggi dan
dataran rendah  Menuliskan hasil pengamatan
yang berhubungan dengan jenis-
jenis pekerjaan yang ada di
 Menjelaskan proses pembuatan teh daerah dataran rendah,tinggi,dan
perairan

 Menjelaskan pada teman


tentang proses pembuatan daun
teh menjadi teh tubruk

LK 2.3a(BS)

LK Analisis Kesesuaian Materi

Petunjuk Pengisian LK 2.3a (BS):


1. Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan kegiatan analisis terhadap
materi yang disajikan dalam kegiatan tersebut sesuai dengan KD, Indikator, dan tujuan pembelajaran
yang termuat di buku guru.
2. Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : kegiatan pembelajaran yang disajikan tidak sesuai dengan target indikator, tuliskan hasil
temuan tersebut pada kolom PBM yang bersangkutan. Berikan uraian penjelasan kekurangan beserta
saran untuk perbaikan.

Tema :4 / Berbagai Pekerjaan Subtema : Jenis-jenis pekerjaan


PBM Kesesuaian Materi Keterangan Saran
1 Materi yang disajikan pada Cukup sesuai
buku siswa sudah sesuai
dengan Kd, Indikator dan
Tujuan pembelajaran
2 Sudah sesuai dengan indicator Cukup sesuai
dan tujuan pembelajaran
3 Sudah sesuai dengan indicator Cukup sesuai
dan tujuan pembelajaran
4 Materi yang disajikan pada Cukup sesuai
buku siswa sudah sesuai
dengan Kd, Indikator dan
Tujuan pembelajaran
5 Sudah sesuai dengan indicator Cukup sesuai
dan tujuan pembelajaran
6 Sudah sesuai dengan indicator Cukup sesuai
dan tujuan pembelajaran

LK 2.3b (BS)

LK Analisis Kecukupan Materi

Petunjuk Pengisian LK 2.3b (BS):


1. Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan analisis kecakupan materi
yang disajikan dalam kegiatan tersebut. Perhatikan kesesuaian materi dengan jenjang kelas.
2. Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : Materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran tersebut cakupannya kurang, jelaskan
letak kekurangannya dan berikan saran perbaikan.

Tema :Berbagai pekerjaan Subtema : jenid-jenis pekerjaan


PBM Kecukupan Materi Keterangan Saran
1 Tahukah kamu ? Sesuai
Ayo lakukan Sesuai
Ayo ceritakan Sesuai
Ayo cari tahu Sesuai
Ayo membaca Sesuai
Ayo renungkan Sesuai
2 Ayo cari tahu Sesuai
Ayo lakukan Sesuai
Tahukah kamu Sesuai
Ayo renungkan Sesuai
3 Ayo Lakukan
Ayo ceritakan Sesuai
Ayo bekerja Sesuai
Tahukah kamu Sesuai
Ayo berlatih
Ayo renungkan
4 Tahukah kamu Sesuai
Ayo temukan jawabannya Sesuai
Ayo Ungkapkan Sesuai
Ayo renungkan Tidak sesuai
5 Tahukah kamu Sesuai
Ayo ungkapkan perasaanmu
Ayo renungkan
6 Ayo renungkan sesuai

LK 2.3c(BS)

LK Analisis Keakuratan Materi


Petunjuk Pengisian LK 2.3c (BS):
1. Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan analisis keakuratan materi
yang disajikan dalam kegiatan tersebut. Perhatikan keakuratan materi.
2. Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : Materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran tersebut tidak akurat, jelaskan letak
kesalahannya dan berikan saran perbaikan.

Tema : 4 / Berbagai pekerjaan Subtema : Jenis-jenis pekerjaan


PBM Keakuratan Materi Keterangan Saran
1 Materi yang disajikan pada Sudah sesuai -
kegitan pembelajaran sesuai
dengan tujuan yang akan
dicapai
2
3
4
5
6

Kelompok 3
Tema 4 (Berbagai pekerjaan)

1. Rosmiati,S.Pd
2. Rosliana, S.Pd.I
3. Harmawati, A.Ma.Pd
4. Hasda, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai