Anda di halaman 1dari 3

- PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUKO
JL. Raya Klaseman-Maron km 2,3 Suko Kecamatan Maron
PROBOLINGGO 67276

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


VISITASI PENYEHAT TRADISIONAL

A. Pendahuluan
Tuntutan masyarakat dalam mendapatkan pelayanan kesehatan yang
aman dan bermutu menjadi salah satu daya pacu FKTP untuk berlomba dalam
memperoleh pengakuan bagi kualitas pelayanan kesehatan yang diberikan.
Akreditasi FKTP merupakan pengakuan yang diberikan oleh lembaga
independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan oleh Menteri setelah
memenuhi standar akreditasi yang berlaku berdasarkan rekomendasi surveior
pada survei akreditasi di lapangan.
Salah satu unsur penting dan sangat vital yang menentukan keberhasilan
akreditasi FKTP adalah bagaimana mengatur sistem pedokumentasian
dokumen. Pengaturan sistem dokumentasi dalam satu proses implementasi
akreditasi FKTP dianggap penting karena dokumen merupakan acuan kerja,
bukti pelaksanaan dan penerapan kebijakan, program dan kegiatan, serta bagian
dari salah satu persyaratan Akreditasi FKTP. Dengan adanya sistem
dokumentasi yang baik dalam suatu institusi/organisasi diharapkan fungsi-fungsi
setiap personil maupun bagian-bagian dari organisasi dapat berjalan sesuai
dengan perencanaan bersama dalam upaya mewujudkan kinerja yang optimal.

B. Latar Belakang
Di Era keterbukaan ini banyak bermunculan praktek pengobatan
tradisional sebagai penyelenggara pengobatan alternative kepada masyarakat,
untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan penyehat tradisional
(HATTRA) dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat maka dilakukan
monitoring evaluasi kegiatan HATTRA.
Obat tradisional adalah obat-obatan yang diolah secara tradisional turun
temurun berdasarkan resep nenek moyang, adat istiadat, kepercayaan atau
kebiasaan setempatbaik bersifat magic maupun pengetehuan tradisional.

C. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


1. Tujuan Umum
Membina Upaya Kegiatan Tradisional
2. Tujuan Khusus
 Memberikan perlindungan kepada masyarakat.
 Menginventarisasi jumlah penyehat tradisional, jenis dan cara
pengobatan.

D. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan


No Kegiatan pokok Kegiatan rincian Sumber anggaran
dana
1. Pembinaan 1. Mendatangi penyehat
penyehat tradisional ke tempat
tradisional prakteknya
2. Membina hattra untuk
selalu berkoordinasi
dengan petugas
kesehatan
3. Mensosialisasikan
untuk pembuatan
STPT

E. Cara melaksanakan kegiatan


Pelaksanaan dilakukan di luar gedung, dengan mengunjungi penyehat
tradisional di wilayah kerja Puskesmas Suko
F. Sasaran
Sasaran kegiatan ini adalah penyehat Tradisional yang ada di wilayah kerja
puskesmas Suko
G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
Bulan Tahun 2020
No Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Visitasi V V V V
penyehat
tradisional

H. Monitoring Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Evaluasi dilaksanakan sesuai jadwal yang ditetapkan, dan disusun pelaporan
tentang hasil-hasil yang dicapai.

I. Pencatatan Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


Pelaporan dan evaluasi dilakukan dengan satu dokumen laporan secara
komprehensif diakhir kegiatan..

Mengetahui
KEPALA PUSKESMAS SUKO Pelaksana

LASIRIN, SKM,MMKes NURITAVIA,Amd. Kep


NIP: 19640203 198903 1 020

Anda mungkin juga menyukai