Anda di halaman 1dari 2

INDIKATOR MUTU PUSKESMAS SELAKAU

TAHUN 2019

NO UNIT INDIKATOR DEFINISI OPERASIONAL TARGET KET


1. KESEHATAN Input Ketersediaan tenaga Minimal lulusan D-III ilmu kesehatan 100%
LINGKUNGAN sanitarian dalam memberikan lingkungan
pelayanan
Jumlah anggaran yang anggaran dapat bersumber dari dana - BOK
tersedia untuk pelayanan BOK puskesmas
Kesling
Tersedianya Sanitarian Kit Sesuai dengan Permenkes Nomor 75 70% Berkoordinasi
Tahun 2014 dengan Dinkes
Tersedia SPO Kegiatan Tersedia SPO untuk seluruh kegiatan 100%
Kesling dan pelayanan Kesling yang
dilakukan oleh petugas
Tersedia Pedoman/panduan/ KAK yang sudah 100%
pedoman/panduan/KAK diinternalkan sesuai kebijakan dan
Kesling kemampuan Puskesmas
Tersedia jadwal kegiatan Jadwal pelayanan Kesling dalam 100%
gedung dan luar gedung
Proses Pelaksanaan kunjungan Mengetahui jumlah KK, jumlah 80%
rumah sesuai rencana penduduk maupun sarana air bersih
dan fasilitas sanitasi yang ada di
wilayah Puskesmas Selakau melalui
kunjungan rumah.
Pelaksanaan pemantauan Mengetahui keberadaan jentik 95%
jentik nyamuk sehingga segera dilakukan
intervensi dengan memberikan
abatisasi dan penkes individu
maupun kelompok dalam upaya PSN.
Pelaksanaan kegiatan PSN Kegiatan PSN dalam upaya 100%
meningkatkan kesadaran tentang
pencegahan penyakit menular DBD
dilingkungan rumah tangga masing-
masing.
80%
Inspeksi sanitasi sekolah Meliputi faktor resiko penularan 80%
penyakit yang terjadi akibat sanitasi
sekolah yang tidak memenuhi syarat
kesehatan
Inspeksi TTU & TPM Meliputi faktor resiko yang terjadi 80%
dari sanitasi TTU dan TPM yang tidak
memenuhi syarat kesehatan
Pelaksanaan STBM Pelaksanaan pemicuan STBM 100%
Pelaksanaan Klinik Sanitasi memberikan konseling terhadap 75%
klien/pasien penyakit berbasis
lingkungan dalam gedung
Out put Cakupan Angka Bebas Jentik Dalam kurun waktu 1 tahun 95 %
Cakupan Pemeriksaan TTU & Dalam kurun waktu 1 tahun 80 %
TPM
Keluarga didata Sarana Air Dalam kurun waktu 1 tahun 80 %
Bersih
Keluarga didata Cakupan Dalam kurun waktu 1 tahun 80 %
Jamban Sehat
Keluarga didata Cakupan Dalam kurun waktu 1 tahun 80 %
Rumah Sehat

Kunjungan Klinik Sanitasi Dalam kurun waktu 1 tahun 75% Bersinergi


dengan Poli
umum rawat
jalan
Komitmen masyarakat di 100%
Kelurahan STBM membuat
jamban
Out come Lingkungan Sehat dan 1000%
Komitmen masyarakat
membuat jamban sehat (Stop
BABS)

Anda mungkin juga menyukai