Anda di halaman 1dari 4

PROTECTION MOTIVATION THEORY

PSYCHOLOGY OF COMMUNICATION

LECTURER: AFDALIZA M.PSI.

GRACE
19110230270
MKT23EXCL
IDENTITAS NARASUMBER

Nama : Michael Gery Tangkau

Umur : 21 tahun

Jenis Kelamin : Laki-laki

Pekerjaan : Entrepreneur (Pemilik Usaha)

Domisili : Tangerang Selatan

Self Efficiency

1. Apa tanggapan anda mengenai Covid-19?


Menurut saya, covid 19 sangat merugikan bagi saya dan keluarga saya.
2. Apa yang anda lakukan untuk menghindari penularan Covid-19?
Saya sudah melakukan vaksinisasi sebanyak 3x, mengikuti protokol kesehatan dan juga
melakukan social distancing.
3. Menurut anda, apakah dengan adanya vaksinisasi Covid-19 akan menekan penularan
Covid-19?
Menurut saya, dengan adanya vaksinisasi Covid-19 menurunkan penularan Covid-19
sudah terbukti dari angka persentase covid yang menurun.
4. Apakah anda merasa takut ataupun tidak nyaman saat berada ditempat umum
dikarenakan adanya virus Covid-19?
Dulu saya masih takut untuk keluar, tetapi sekarang setelah vaksinisasi dan program-
program yang dijalankan pemerintah, saya merasa lebih nyaman untuk berada ditempat
umum tetapi masih terus menjalankan protokol kesehatan dan melakukan social
distancing.
5. Dengan adanya virus Covid-19, apakah anda yakin bahwa karyawan-karyawan anda yang
bekerja dengan anda, aman dari virus Covid-19 dan tidak akan menularkan orang lain?
Saya selalu berusaha untuk meningatkan karyawan-karyawan saya untuk selalu
menerapkan protokol kesehatan dan juga saya melakukan rapid test secara rutin bagi
karyawan-karyawan saya.
Response Effectiveness
1. Apakah anda merasakan adanya perubahan semenjak adanya Covid-19?
2. Apa yang anda lakukan untuk melindungi diri anda dari adanya Covid-19?
3. Apakah menurut anda masyarakat masih menerapkan protokol kesehatan?
4. Apakah anda atau keluarga anda pernah terkena Covid-19 dan jika pernah bagaimana
anda mengatasi hal tersebut?
5. Bagaimana cara keluarga anda dan orang-orang sekitar anda agar terhindar dari
Covid-19

Severity
1. Apakah dengan adanya Covid-19 berdampak besar pada bisnis anda?
2. Apakah anda merasa cemas atau khawatir dengan adanya Covid-19?
3. Apa concern anda selama adanya Covid-19 ini?
4. Apakah kerugian yang anda alami selama pandemi Covid-19 ini?
5. Bagaimana cara mengatasi sekitar anda yang kurang patuh terhadap protokol?

Vulnerabillity
1. Apakah anda atau keluarga anda memiliki penyakit bawaan?
2. Mengapa menurut anda umur sangat berpengaruh dalam kerentanan penularan Covid-19?
3. Menurut anda, apakah work from home perlu dilakukan?
4. Menurut anda, mengapa masyarakat harus melakukan vaksin 3 kali?
5. Walaupun sekarang Covid-19 berubah menjadi endemi, apakah protokol kesehatan masih
perlu dilakukan?

Kesimpulan
Michael percaya dan aware akan adanya Covid-19 sendiri, dikarenakan salah satu orang tua dari
Michael memiliki penyakit autoimune dan jika terkena Covid-19 akan sangat beresiko bagi
orang tua Michael, oleh sebab itu Michael dan keluarganya sangat berhati-hati dan juga saat
menaati protokol. Selain itu, Michael dan keluarga juga sudah melakukan vaksin 3 kali. Sampai
saat ini, Michael dan keluarga selalu melakukan protokol kesehatan yang dianjurkan oleh
pemerintah. Dan juga, karena Michael selalu melakukan rapid test secara rutin kepada karyawan-
karyawan ditempat usahanya. Dengan adanya Covid-19, Michael merasakan banyak perubahan,
ia menjadi lebih sering berolahraga, minum vitamin secara rutin dan dia juga merasakan
perubahan mental yang dirasakan sejak pandemi ini mulai. Dikarenakan selama pandemi ini,
Michael jarang bertemu atau berkenalan dengan orang baru, sekarang ia merasa tidak nyaman
jika bertemu dengan orang baru ataupun orang yang jarang ditemuinya. Hal ini menimbulkan
rasa kecemasan dalam diri Michael. Michael mengatasinya dengan cara lebih banyak
bersosialisasi dan berkomunikasi dengan orang sekitar. Selain itu, concern yang dimiliki Michael
selama pandemi ialah bisnis nya dan orangtuanya dikarenakan penyakit autoimune yang dimiliki
mereka. Cara Michael mengatasi concern tersebut ialah ia melakukan perubahan di bisnisnya
seperti melakukan bisnisnya secara online. Selain itu, Michael juga ekstra berhati-hati dan jarang
keluar rumah (kalau penting saja), di karenakan penyakit autoimune yang dimiliki orangtuanya.
Pada akhirnya, pandemi ini membawa banyak perubahan di hidup Michael, ia jadi memiliki
banyak kebiasaan baru seperti sering berolahraga dan minum vitamin secara rutin dan juga
bisnisnya bisa merangkap secara online. Walaupun banyak kerugian yang dialami karena
pandemi ini, banyak juga hikmah yang bisa diambil dari pandemi ini.

Foto saat interview bersama Michael Gery Tangkau

Anda mungkin juga menyukai