Anda di halaman 1dari 14

SMK KESEHATAN KESATRIAN 2 PURWOKERTO

Jalan Sunan Bonang Dukuhwaluh Kembaran, Banyumas


KISI-KISI DAN NASKAH SOAL PAS GASAL Purwokerto 53182
TAHUN PELAJARAN 2020/2021 Email: smkkesatrian2pwt@gmail.com
Website: www.smkksatrian.sch.id
Telp. : (0281)7775800

Mata Pelajaran : Kimia Kelas : X Jumlah Soal : 35 soal


Pelajaran : SKK Semester : Gasal Alokasi Waktu : 90 menit
Kompetensi
Keahlian

Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)


No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
1. Menganalisis Peserta didik dapat 1. Di antara sifat materi berikut yang A √ √
perubahan materi menunjukkan contoh merupakan sifat fisika adalah … .
dan pemisahan sifat fisika dari materi A. titik didih tinggi
campuran dengan dengan benar B. mudah terbakar
berbagai cara C. mudah berkarat
D. mudah bereaksi
E. menghasilkan gas
2. Menganalisis Diberikan beberapa 2. Diantara sifat materi berikut yang B √ √
perubahan materi sifat materi ,peserta tergolong sifat kimia materi adalah....
dan pemisahan didik dapat A. kertas berwarna putih
B. seng mudah berkarat
campuran dengan menggolongkan yang C. besi mudah dibentuk
berbagai cara termasuk sifat kimia D. emas digunakan untuk perhiasan
materi dengan benar E. air dapat membeku

3. Menganalisis Peserta didik dapat 3. Perubahan materi di bawah ini yang E √ √


perubahan materi menyebutkan contoh termasuk perubahan kimia adalah … .
dan pemisahan perubahan kimia A. garam dilarutkan dalam air
campuran dengan dengan benar B. bel listrik bordering

Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 1


SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
berbagai cara C. lilin meleleh
D. timah dipanaskan
E. besi berkarat

4. Menganalisis Peserta didik dapat 4. Perhatikan perubahan materi berikut : C √ √


perubahan materi menentukan jenis-jenis 1. besi dibakar
dan pemisahan perubahan fisika 2. kertas dibakar
campuran dengan dengan benar. 3. air mendidih
berbagai cara 4. kayu melapuk
5. kapur barus menyublim
Perubahan tersebut yang termasuk
dalam jenis perubahan fisika adalah
….
A. 1, 2, dan 5
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 3, dan 5
D. 2, 3, dan 4
E. 3, 4, dan 5
5. Menganalisis Peserta didik dapat 5. Garam dapat di peroleh dari air laut, D √ √
perubahan materi menganalisis cara pemisahan campuran yang dapat
dan pemisahan pemisahan campuran dilakukan untuk mendaptakan
campuran dengan garam dan air laut garam adalah … .
berbagai cara dengan tepat A. filtrasi
B. destilasi
C. sublimasi
D. kristalisasi
E. kromatografi

Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 2


SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN

6. Menganalisis Peserta didik dapat 6. Minyak bumi yang kita gunakan B √ √


perubahan materi mennganalisis cara sebagai bahan bakar dalam
dan pemisahan pemisahan campuran kendaraan kita, merupakan
campuran dengan minyak bumi dengan campuran dari beberapa komponen
berbagai cara tepat seperti bensin, kerosin, minyak
pelumas dan komponen lain.
Campuran tersebut dapat di
pisahkan dengan cara .. .
A. penyaringan
B. penyulingan
C. kristalisasi
D. sublimasi
E. kromatografi

7. Menganalisis Peserta didik dapat 7. Pernyataan berikut yang paling tepat D √ √


lambang unsur, mengidentifikasi sifat untuk menunjukkan unsur adalah....
rumus kimia dan unsur dengan benar A. zat tunggal yang tidak dapat dibagi-
persamaan reaksi bagi lagi
B. zat tunggal yang tidak dapat
bercampur dengan zat lain
C. zat tunggal yang tidak dapat
bersenyawa dengan unsur lain
D. zat tunggal yang secara kimia tidak
dapat diuraikan lagi menjadi zat lain
yang lebih sederhana
E. zat tunggal yang bersifat homogen
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 3
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
8. Menganalisis Diberikan beberapa 8. Berikut adalah beberapa sifat zat: A √ √
lambang unsur, sifat zat, peserta didik (1) terdiri dari dua atau lebih zat
rumus kimia dan dapat mengelompokkan tunggal
persamaan reaksi yang tergolong sifat (2) komposisi zatnya tertentu
senyawa dengan benar (3) sifat zat yang terbentuk berbeda
dengan sifat zat asal
(4) dapat dipisahkan menjadi
komponen penyusunnya.
Yang merupakan sifat senyawa
adalah....
A. (1) , (2) ,(3) , dan (4)
B. (1), (2) , dan (4)
C. (2) , (3) , dan (4)
D. (1) dan (2)
E. (2) , dan (4)
9. Menganalisis Peserta didik dapat 9. Diantara zat berikut yang tergolong B √ √
lambang unsur, memberikan contoh unsur logam adalah....
rumus kimia dan yang tergolong unsur A. air murni
persamaan reaksi logam dengan benar B. emas murni
C. kuningan
D. perunggu
E. baja
10. Menganalisis Peserta didik dapat 10. Hal-hal berikut yang membedakan atom D √ √
lambang unsur, membedakan sifat logam dan atom nonlogam adalah
rumus kimia dan logam dan nonlogam kecuali….
persamaan reaksi A. Daya hantar listriknya
B. Daya hantar panasnya
C. Wujud zat pada suhu kamar
D. Sifat kimianya
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 4
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
E. Kilapnya

11. Menganalisis Peserta didik dapat 11. Zat-zat berikut yang tentukan bukan D √ √
lambang unsur, menentukan zat-zat merupakan campuran adalah … .
rumus kimia dan yang tergolong A. air laut
persamaan reaksi campuran dengan B. air jeruk
tepat. C. air sungai
D. air suling
E. air ledeng

12. Menganalisis Peserta didik dapat 12. Campuran berikut yang tergolong B √ √
lambang unsur, menentukan jenis campuran heterogen adalah … .
rumus kimia dan campuran heterogen A. air dan gula
B. air dan pasir
persamaan reaksi dengan benar C. air dan alkohol
D. air dan garam
E. air dan cuka

13. Mengkorelasikan Diberikan gambar 13. Perhatikan model atom berikut ! E √ √


struktur atom model atom, Peserta
berdasarkan didik dapat
konfigurasi menerangkan urutan
elektron untuk perkembangan model 1 2 3
menentukan letak atom dengan benar.
unsur dalam tabel
periodik

4 5
Urutan perkembangan model atom
berdasarkan gambar model atom
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 5
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
tersebut adalah … .
A. 1, 2, 3, 4, dan 5
B. 2, 3, 4, 5, dan 1
C. 3, 4, 5, 1, dan 2
D. 4, 5, 1, 2, dan 3
E. 1, 4, 2, 5, dan 3

14. Mengkorelasikan Diberikan pernyataan 14. Elektron dapat berpindah dari suatu B √ √
struktur atom teori atom, Peserta lintasan ke lintasan yang lain sambil
berdasarkan didik dapat menyerap atau memancarkan energi.
konfigurasi menerangkan Teori ini merupakan penyempurnaan
elektron untuk penyempurnaan teori atom Rutherford yang
menentukan letak perkembangan model dikemukakan oleh....
unsur dalam tabel atom tsb dengan benar. A. Becquerel
periodik B. Bohr
C. Dalton
D. Rontgen
E. Thomson
15. Mengkorelasikan Peserta didik dapat 15. Atom Natrium mempunyai nomor B √ √
struktur atom menentukan partikel massa 23 dan nomor atom 11. Atom ini
berdasarkan penyusun suatu atom mempunyai . . . .
konfigurasi dengan benar A. 11 neutron
elektron untuk B. 11 proton
menentukan letak C. 12 elektron
unsur dalam tabel D. 23 neutron
periodik E. 23 elektron

16. Mengkorelasikan Peserta didik dapat 16. Semua isotop dari suatu unsur A √ √
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 6
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
struktur atom menjelaskan isotop mempunyai persamaan dalam hal . . . .
berdasarkan suatu atom dengan A. jumlah proton
konfigurasi benar B. jumlah neutron
elektron untuk C. jumlah nucleus
menentukan letak D. jumlah proton dan neutron
unsur dalam tabel E. jumlah elektron dan neutron
periodik

17. Menganalisis pola Diberikan nomor massa 17. Jumlah neutron dalam suatu atom C √ √
konfigurasi dan nomor atom dari dengan nomor atom 18 dan nomor
elekton struktur suatu unsur, Peserta massa 40 adalah . . . .
atom kaitannya didik dapat menghitung A. 40
dengan letak jumlah neutron unsur B. 30
unsur dalam table tersebut dengan benar C. 22
periodic dan sifat D. 20
keperiodikannya E. 18

18. Menganalisis pola Diberikan nomor massa 18. Atom magnesium atau (Mg) memiliki B √ √
konfigurasi dan nomor atom dari nomor atom 12 dan nomor massa 24.
elekton struktur suatu unsur, Peserta Dalam Mg²⁺  terdapat ….
atom kaitannya didik dapat menghitung A. 12 proton, 12 elektron, 12 neutron
dengan letak jumlah partikel B. 12 proton, 10 elektron, 12 neutron
unsur dalam table penyusun atom postif C. 12 proton, 14 elektron, 12 neutron
periodic dan sifat unsur tersebut dengan D. 10 proton, 12 elektron, 12 neutron
keperiodikannya benar E. 14 proton, 12 elektron, 12 neutron

19. Menganalisis pola Diberikan suatu 19. Jika atom yang nomor atomnya 19 B √ √
konfigurasi nomor atom suatu dituliskan konfigurasi elektronnya
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 7
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
elekton struktur unsur, Peserta didik maka atom itu memiliki ciri-ciri…
atom kaitannya dapat menguraikan A. elektron valensi  = 9
dengan letak ciri-ciri atom unsur B. elektron valensi = 1
unsur dalam table tersebut berdasarkan C. elektron valensi = 7
periodic dan sifat jumlah eleketron D. elektron valensi = 2
keperiodikannya valensinya dengan E. elektron valensi = 8
benar
20. Menganalisis pola Diberikan suatu 20. Di antara unsur- E √ √
konfigurasi nomor atom unsur 20A, 16B, 14C, 10D, dan 6E,
elekton struktur beberapa unsur, pasangan unsur yang memiliki
atom kaitannya Peserta didik dapat elektron valensi sama adalah . . . .
dengan letak memilih pasangan A. A dan C
unsur dalam table atom yang memiliki B. A dan D
periodic dan sifat jumlah eleketron C. B dan C
keperiodikannya valensi yang sama D. B dan E
dengan benar E. C dan E

21. Menganalisis pola Disediakan suatu 21. Suatu unsur mempunyai nomor atom C √ √
konfigurasi atom X dengan nomor 33, terletak pada golongan dan
elekton struktur atomnya, peserta periode ....
atom kaitannya didik dapat A. IIIA periode 3
dengan letak unsurmengkorelasikan letak B. IIIA periode 4
dalam table golongan dan periode C. VA periode 4
periodic dan sifatsuatu unsur dalam D. IV A periode 5
keperiodikannya tabel periodik unsur E. VA periode 5
dengan benar.
22. Menganalisis pola Diberikan data 22. Diketahui konfigurasi electron C √ √
konfigurasi konfigurasi dari unsur-unsur sebagai berikut :
elekton struktur beberapa atom unsur, Na = 2 8 1
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 8
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
atom kaitannya peserta didik dapat Mg = 2 8 2
dengan letak mengkorelasikan data Cl = 2 8 7
unsur dalam table konfigurasi electron Ar = 2 8 8
periodic dan sifat dari suatu atom dan Unsur-unsur yang memiliki jari-jari
keperiodikannya sifat periodic unsur atom terbesar dan terkecil berturut-
dengan benar turut adalah … .
A. Na dan Mg
B. Na dan Cl
C. Na dan Ar
D. Mg dan Ar
E. Cl dan Ar
23. Menganalisis pola Peserta didik dapat 23. Pernyataan berikut yang paling benar D √ √
konfigurasi menjelaskan arti tentang arti keelektronegatifan
elekton struktur keelektronegatifan adalah….
atom kaitannya A. Energi yang dibebaskan ketika
dengan letak suatu atom dalam wujud gas
unsur dalam table menyerap elektron membentuk
periodic dan sifat ion negative
keperiodikannya B. Energi yang diperlukan untuk
melepas satu elektron dari suatu
atom dalam wujud gas
membentuk ion positif
C. Energi yang dibebaskan pada
pembentukan suatu ikatan kimia
D. Bilangan yang menyatakan
kecenderungan menarik elektron
ke pihaknya dalam ikatan kimia
E. Bilangan yang menyatakan
perbandingan energy ionisasi
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 9
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
dari suatu unsur dengan unsur
lainnya
24. Mengevaluasi Peserta didik dapat 24. Dasar terbentuknya ikatan kimia adalah C √ √
proses menjelaskan dasar unsur-unsur selain gas mulia ingin
pembentukan terbentuknya ikatan memiliki …. .
ikatan kimia dan kimia dengan benar. A. konfigurasi elektron seperti gas
hubungannnya hidrogen
dengan sifat B. jumlah proton dan neutron yang
senyawa yang sama
terbentuk C. konfigurasi elektron seperti gas
mulia
D. jumlah kulit atom yang sama
E. jumlah elektron valensi sama
25. Mengevaluasi Peserta didik dapat 25. Suatu atom yang melepaskan elektron A √ √
proses menjelaskan valensinya akan membentuk …..
pembentukan pembentukan atom A. ion positif
ikatan kimia yang melepas elektron B. ion negatif
dan valensi C. atom netral
hubungannnya D. ikatan kimia
dengan sifat E. reaksi kimia
senyawa yang
terbentuk
26. Mengevaluasi Peserta didik dapat 26. Unsur kalsium memiliki nomor atom B √ √
proses menjelaskan cara suatu 20. Agar tercapai kestabilan, maka
pembentukan atom untuk memeiliki unsur tersebut …. .
ikatan kimia kestabilan dengan A. melepaskan 1 elektron menjadi ion
dan benar. Ca+
hubungannnya B. melepaskan 2 elektron menjadi ion
dengan sifat Ca2+
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 10
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
senyawa yang C. melepaskan 3 elektron menjadi ion
terbentuk Ca3+
D. menangkap 2 elektron menjadi ion
Ca2-
E. menangkap 3 elektron menjadi ion
Ca3+
27. Mengevaluasi Peserta didik dapat 27. Senyawa berikut ini yang merupakan C √ √
proses menentukan jenis ikatan senyawa ion adalah … .
pembentukan ion dalam suatu A. CO2
ikatan kimia senyawa B. H2O
dan C. AlF3
hubungannnya D. NH3
dengan sifat E. CH4
senyawa yang
terbentuk
28. Mengevaluasi Peserta didik dapat 28. Unsur X dengan nomor atom 11 dan A √ √
proses menentukan jenis ikatan unsur Y dengan nomor atom 17, ikatan
pembentukan kimia yang terjadi yang terjadi pada senyawa yang
ikatan kimia antara dua unsur yang terbentuk adalah …
dan diketahui nomor A. ikatan ion
hubungannnya atomnya dengan benar B. ikatan kovalen
dengan sifat C. ikatan logam
senyawa yang D. ikatan kovalen polar
terbentuk E. ikatan kovalen non polar

29. Mengevaluasi Peserta didik dapat 29. Senyawa berikut ini yang merupakan A √ √
proses menentukan jenis ikatan senyawa ion adalah … .
pembentukan kovalen dalam suatu A. CO2
ikatan kimia dan senyawa B. NaO
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 11
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN
hubungannnya C. AlF3
dengan sifat D. NaCl
senyawa yang E. MgCl2
terbentuk
30. Mengevaluasi Peserta didik dapat 30. Rumus senyawa dan jenis ikatan dari D √ √
proses menentukan jenis ikatan atom A (Z=12) dan B (Z=17) adalah
pembentukan dan membentuk rumus ….
ikatan kimia dan kimia senyawa ionik A. AB, kovalen
hubungannnya dengan benar B. AB2, kovalen
dengan sifat C. A2B, kovalen
senyawa yang D. AB2, ionik
terbentuk E. A2B, ionik

31. Menganalisis Peserta didik dapat 31. Sebutkan 3 contoh masing-masing Terl √ √
perubahan materi menyebutkan contoh perubahan fisika dan perubahan kimia! ampi
dan pemisahan perubahan fisika dan r
campuran dengan perubahan kimia
berbagai cara

32. Menganalisis Peserta didik dapat 32. Jelaskan pengertian filtrasi dan Terl √ √
perubahan materi menjelaskan pengertian destilasi! ampi
dan pemisahan filtrasi dan destilasi r
campuran dengan
berbagai cara

33. Menganalisis Peserta didik dapat 33. Tentukan jumlah atom setiap unsur Terl √ √
lambang unsur, menentukan jumlah yang terdapat dalam : ampi
rumus kimia dan atom setiap unsur dari a. 3 molekul amonia NH3 r
persamaan reaksi beberapa senyawa b. 3 molekul urea CO(NH2)2
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 12
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Aspek Kognitif*) Tk. Kesukaran*)
No PENGETA
Kompetensi Kun
No Indikator Soal Soa Naskah Soal HUAN / PENERAP PENALAR
Dasar (KD) ci MD SD SK
l PEMAHA AN AN
MAN

34. Menganalisis Peserta didik dapat 34. Unsur A,B,C,D,dan E mempunyai Terl √ √
struktur atom menentukan letak unsur nomor atom 9,12,15,17,20. Unsur ampi
berdasarkan kaitannya dengan sifat manakah yang mempunyai : r
konfigurasi keperiodikannya a. Jari-jari atom terbesar dan
elektron untuk terkecil
menentukan letak b. Energi ionisasi terbesar dan
unsur dalam tabel terkecil
periodik c. Afinitas electron terbesar dan
terkecil
d. Keelektronegatifan terbesar dan
terkecil

35. Mengevaluasi Peserta didik dapat 35. Gambarkan rumus Lewis dan tentukan Terl √ √
proses menggambarkan rumus jenis ikatan dari senyawa berikut: ampi
pembentukan lewis dan menentukan a. MgCl2 r
ikatan kimia dan jenis ikatan dari suatu b. CH4
hubungannnya senyawa (Z Mg = 12, Cl = 17, C = 6, H = 1)
dengan sifat
senyawa yang
terbentuk

Ket : MD : Mudah *) : Isi dengan tanda centhang (√) Mengesahkan, Purwokerto, November 2020
SD : Sedang pada kolom yang sesuai dengan Plt Kepala Sekolah SMK Kesatrian Purwokerto, Penyusun Soal,
SK : Sukar soal

Drs. Agung Budiyono, MM.Pd. Diah Setiawati, S.Pd


Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 13
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021
Kisi-kisi Naskah Soal PAS Gasal 14
SMK Kesehatan Kesatrian 2 Purwokerto
Tahun Pelajaran 2020/2021

Anda mungkin juga menyukai