Anda di halaman 1dari 8

BULAN AGUSTUS 2021

I. HASIL KEGIATAN
1. Tugas dan kegiatan masing-masing anggota Tim Gerak Cepat (TGC):

1. Melakukan anamnesa, pemeriksaan fisik, saran


dr. Robertus R. Renta :
pemeriksaan, Rapid antigen dan pengobatan;
(Dokter)
2. Menegakkan/menetapkan diagnosis hasil
pemeriksaan Covid-19
3. Memberikan KIE kepada pasien dan keluarga
4. Melakukan evaluasi kesehatan pada pasien isolasi
mandiri
1. Melakukan kolaborasi dengan dokter, tenaga
Ns. Robertus Karmanto, S.Kep
: laboratorium, farmasi, kesling, dan promkes terkait
(Perawat)
hasil pemeriksaan Covid-19
2. Memberikan KIE kepada pasien dan keluarga untuk
isolasi mandiri selama 14 hari dan disiplin mengikuti
PROKES

1. Melakukan kolaborasi dengan dokter, tenaga


laboratorium, farmasi, kesling, dan promkes terkait
hasil pemeriksaan Covid-19
Elfridus M. Jehatu, S.Kep,Ns
: 2. Memberikan KIE kepada pasien dan keluarga untuk
(Perawat)
isolasi mandiri selama 14 hari dan disiplin mengikuti
PROKES

1. Menyusun rencana pemantauan pasien Covid-19


2. Melakukan Surveilans aktif kasus Covid-19 di tingkat
desa
3. Melakukan pemeriksaan kontak tracing terhadap
kelompok resiko dan kontak erat Covid-19
4. Membuat laporan harian perkembangan kasus
Covid-19 kepada Tim Gerak Cepat (TGC) Covid-19
Fransiskus Nggor, A.Md.Kep Puskesmas Wae Codi dan diteruskan Tim Gerak
: Cepat (TGC) Covid-19 Dinas Kesehatan Kabupaten
(Surveilence)
Manggarai.
5. Membangun dan memperkuat jejaring kerja
survelence dengan pemangku kewenangan lintas
sector dan tokoh masyarakat.
6. Mengentri data pemeriksaan RTA ke aplikasi All
Record
7. Memonitoring kegiatan Tracer di aplikasi Silacak.

1
Rofina Anim, A.Md.Keb 1. Memberikan KIE kepada pasien dan keluarga untuk
(Bidan) isolasi mandiri selama 14 hari dan disiplin mengikuti
PROKES
2. Mendokumentasikan kegiatan pelacakan kasus
Covid-19.

1. Melakukan pengambilan sampel specimen untuk


diagnostic Covid-19 untuk kebutuhan Tracing dan
kontak erat.
Maria H. Jenia, AMAK 2. Melakukan pemeriksaan (Follow Up sesuai indikasi).
(Analis Laboratorium) : 3. Melakukan pemeriksaan RTA untuk kebutuhan
rujukan emergency
4. Melakukan pencatatan dan pelaporan penggunaan
alat RTA
5. Membuat permintaan RTA ke Dinas Kesehatan

Videlis Jenarum, Ssi 1. Menyediakan logistic Covid-19 sebelum kegiatan


:
(Farmasi) penemuan, dan pemantauan kasus Covid-19
2. Menerima resep dokter untuk pengobatan pasien
Covid-19
3. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan
ketersediaan obat, BMHP, dan logistik lainnya.

1. Memberikan edukasi kepada masyarakat dan


Yunita Rosari Sion, SKM (Promkes) : pasien Covid-19 untuk menerapkan disiplin protokol
kesehatan.
2. Melakukan penyuluhan Covid-19

Hironimus M. Nanit, SKM (Kesling) 1. Melakukan edukasi kesehatan lingkungan dalam


:
upaya pencegahan penyebaran Covid-19
2. Mengamankan limbah hasil pemeriksaan Covid-19
dan melakukan penyemprotan.

1. Memeriksa kelengkapan kendaraan dengan cara


mengecek oli mesin, air radiator, air aki, tekanan aki,
tekanan udara ban agar dapat dikendarai dengan
baik.
2. Memeriksa kelengkapan peralatan kesehatan di
dalam kendaraan Ambulance secara berkala sesuai
standar.
3. Mengantar petugas yang akan melakukan tracing ke
rumah warga yang terkonfirmasi Covid-19.
Agustinus Hibur
: 4. Mengantar pasien yang akan dirujuk bersama
(Tenaga Sopir) petugas kesehatan ke fasilitas kesehatan tingkat
lanjut atau ke tempat karantina terpusat.

2
2. Hasil skrining
A. Pemeriksaan di Puskesmas
Tanggal
No Jumlah Negatif Positif Keterangan
Periksa
1 02-08-2021 9 9 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
2 04-08-2021 2 2 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
3 05-08-2021 2 2 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
4 06-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
5 07-08-2021 2 2 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
6 09-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
7 10-08-2021 2 1 1 Pelaku perjalanan dan Suspek
8 13-08-2021 2 2 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
9 15-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
10 16-08-2021 5 5 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
11 19-08-2021 5 5 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
12 20-08-2021 3 3 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
13 25-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
14 27-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
15 30-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
16 31-08-2021 1 1 0 Pelaku perjalanan dan Suspek
Jumlah 39 38 1  

 Dokumentasi kegiatan terlampir


 Tindak lanjut skrining

KONTAK
NO TINDAK LANJUT POSITIF
ERAT
I EDUKASI
1 Penggunaan Masker √ √
2 Isolasi Mandiri √ √
3 Cuci TAngan Pakai Sabun dengan Air Mengalir √ √
4 PHBS √ √
II RUJUK KE RS BEN MBOI - -
III PELAPORAN KE DINKES √ √
IV MONITOR HARIAN ISOLASI MANDIRI √ √

B. Kegiatan di Desa Wae Codi


Jumlah
Tanggal
No Pemeriksaa Negatif Positif Keterangan
Periksa
n
Pelaku perjalanan, Kontak erat &
1 02-08-2021 4 2 2
Suspek
Jumlah 4 2 2  

 Dokumentasi kegiatan terlampir

3
 Tindak lanjut skrining

KONTAK
NO TINDAK LANJUT POSITIF
ERAT
I EDUKASI
1 Penggunaan Masker √ √
2 Isolasi Mandiri √ √
3 Cuci TAngan Pakai Sabun dengan Air Mengalir √ √
4 PHBS √ √
II RUJUK KE RS BEN MBOI - √
III PELAPORAN KE DINKES √ √
IV MONITOR HARIAN ISOLASI MANDIRI √ √

C. Kegiatan Desa Lenda


Jumlah
No Tanggal Periksa Negatif Positif
Pemeriksaan
1 05-08-2021 4 4 0
Jumlah 4 4 0

 Dokumentasi kegiatan terlampir


 Tindak lanjut skrining

KONTAK
NO TINDAK LANJUT POSITIF
ERAT
I EDUKASI
1 Penggunaan Masker √ √
2 Isolasi Mandiri √ √
Cuci TAngan Pakai Sabun dengan Air √ √
3
Mengalir
4 PHBS √ √
II RUJUK KE RS BEN MBOI - -
III PELAPORAN KE DINKES √ √
IV MONITOR HARIAN ISOLASI MANDIRI √ √
D. Kegiatan di Desa Wae Renca
Jumlah
Tanggal Negati Positi
No Pemeriksaa Keterangan
Periksa f f
n
Pelaku perjalanan, Kontak erat &
1
09-08-2021 3 0 3 Suspek
Pelaku perjalanan, Kontak erat &
2
10-08-2021 12 10 2 Suspek
Pelaku perjalanan, Kontak erat &
3
14-08-2021 10 4 6 Suspek
Jumlah 10 4 6  

 Dokumentasi kegiatan terlampir

4
 Tindak lanjut skrining

KONTAK
NO TINDAK LANJUT POSITIF
ERAT
I EDUKASI
1 Penggunaan Masker √ √
2 Isolasi Mandiri √ √
Cuci TAngan Pakai Sabun dengan Air √ √
3
Mengalir
4 PHBS √ √
II RUJUK KE RS BEN MBOI - √
III PELAPORAN KE DINKES √ √
IV MONITOR HARIAN ISOLASI MANDIRI √ √

3. Kegiatan Pemantauan
Tim Gerak Cepat (TGC) melaksanakan kunjungan rumah/ pemantauan bagi pasien
yang positif untuk memeriksan kondisi pasien serta memberikan motivasi agar
selalu mengikuti protokol kesehatan dengan disiplin.
 Hasil pemeriksaan di Puskesmas Wae Codi terdapat 1 orang positif covid-19
dan menjalankan isolasi mandiri di rumah selama 14 hari.
 Hasil pemeriksaan di desa Wae Codi terdapat 2 orang yang positif dan
menjalankan isolasi terpusat di Golodukal.
 Hasil pemeriksaan di desa Wae Renca terdapat 11 orang yang positif, 3
orang menjalankan isolasi mandiri dan 8 orang isolasi terpusat di Golodukal.
 Terdapat 1 orang yang meninggal dunia di RS di desa Wae Renca
II. PENUTUP
Pelaksanaan kegiatan pencegahan dan pengendalian Covid-19 selama bulan
Agustus 2021 dilaksanakan pada 4 (empat) tempat yaitu Puskesmas Wae Codi, desa
Wae Codi, desa Lenda dan desa Wae Renca dengan total sasaran yang diperiksa 72
orang. Adapun rincian hasil pemeriksaan adalah 58 orang negatif dan 14 orang positif
yang tersebar di 4 (empat) tempat kegiatan tersebut diatas.
Demikian laporan pelaksanaan skrining terduga Covid-19 oleh Tim Gerak Cepat
Penanganan Wabah Covid-19 di Puskesmas Wae Codi Kecamatan Cibal Barat
Kabupaten Manggarai selama periode Agustus 2021 sebagai salah satu upaya
pencegahan penyebarluasan Covid-19 di Kabupaten Manggarai Nusa Tenggara
Timur.
Golowoi, 30 Agustus 2021
Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Wae Codi

5
Mikael Eduard Keluman, A.Md.Kep
NIP. 19680923 199003 1 005

LAMPIRAN-LAMPIRAN KEGIATAN

PELAYANAN SCREENING COVID-


19 KEPADA PASIEN
No.Dokumen : 002.1/SOP.001/PWC/II/2021
No.Revisi : -
SOP Tgl Terbit : 24 Februari 2021
Halaman : 1/2

UPTD
PUSKESMA Mikael
E.Keluman,AmdKep
S WAE CODI NIP.19680923 199003 1
005
1. Pengertian 1. Corona virus Disease 2019 (COVID-19) adalah penyakit menular yang disebabakan
oleh Severece Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-Cov-2) SARS-COV-
2 merupakan corona virus jenis baru yang belum pernah di identifikasi sebelumnya
pada manusia.
2. Screening adalah proses identifikasi untuk menentukan resiko tinggi apakah seorang
berpotensi menderita Covid-19.
3. Tujuan Melakukan Screening Covid-19 kepada pelaku perjalanan dan sasaran kontak erat
terhadap kasus konfirmasi, untuk optimalisasi pencegahan dan pengendalian Covid-19
diwilayah PuskesmasWae Codi.
4. Kebijakan Semua pelaku perjalanan dan sasaran kontak erat terhadap kasus konfirmasi, dilakukan
pemeriksaan RTA.
5. Prosedur 1. Tim Gerak Cepat puskesmas melacak terhadap kasus konfirmasi.
2. Semua kontak erat terhadap kasus konfirmasi melakukan pendaftaran.
3. Setelah melakukan pendaftaran maka pasien menunggu di luar ruangan pemeriksaan
dengan mengatur jarak duduk 1 meter.
4. Pasien di panggil satu persatu sesuai dengan nomor urut pendaftaran, untuk
melakukan pemeriksaan RTA.
5. Dokter/Perawat membaca hasil pemeriksaan RTA
6. Dokter menetapkan diagnosa memberikan konseling dan menulis resep
7. Petugas memberikan obat kepada pasien sesuai resep dari dokter.

6
6. Diagram Alir
Pasien Datang

Pasien Melakukan Pendaftaran

Pemeriksaan RTA

Pembacaan Hasil Pemeriksaan setelah


10-15 menit

Dokter Mendiagnosa dan


Memberikan Konseling

Pasien Mendapatkan Terapi Obat

Pasien Pulang

7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Gudang Obat, Ruang Pelayanan Obat, Jejaring, Rawat Inap
9. Dokumen Terkait SK Tim Gerak Cepat Penanganan Covid-19 PKM Wae Codi, format laporan pemantauan
10. Rekaman
Historis No Yang diubah Isi perubahan Tgl mulai diberlakukan

DOKUMENTASI KEGIATAN

7
8

Anda mungkin juga menyukai