Anda di halaman 1dari 11

RANCANGAN KONSEPTUAL

SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI


PERANCANGAN KONSTRUKSI

NAMA PEKERJAAN :

PERENCANAAN SARANA DAN PRASARANA AIR MINUM RS PRATAMA KULAWI

Tahun Anggaran 2022

Lokasi Pekerjaan : DESA BOLAPAPU KECAMATAN KULAWI


KABUPATEN SIGI
Nomor Kontrak :
Waktu Pelaksanaan : 45 Hari

DISUSUN OLEH:
LEMBAR PENGESAHAN

RANCANGAN KONSEPTUAL
SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN
KONSTRUKSI PERANCANGAN KONSTRUKSI

PERENCANAAN SARANA DAN PRASARANA AIR MINUM RS PRATAMA


KULAWI
Tahun Anggaran 2022

Pihak Penyedia Jasa Pihak Pengguna Jasa


Dibuat oleh: Disetujui oleh:

Wakil Direktur Pejabat Pembuat Komitmen

CAHYADINATA FATWA Stevanus Tetto, A.Md. Kep


Nip: 19730905 199403 1 006
DAFTAR ISI

COVER DOKUMEN i
LEMBAR PENGESAHAN ii
DAFTAR ISI iii

1. RANCANGAN KONSEPTUAL SISTEM MANAJEMEN 1


KESELAMATAN KONSTRUKSI PERANCANGAN KONSTRUKSI
1.1. Data Umum 1
1.1.1. Pernyataan Pertanggungjawaban Konsultansi 2
Konstruksi
Perancangan
1.2. Metode Pelaksanaan 3
1.3. Identifikasi Bahaya, Pengendalian Risiko dan Penetapan 4
Tingkat Risiko Pekerjaan
1.4. Peraturan Perundang-undangan dan Standar 9
1.5. Rancangan Panduan Keselamatan Pengoperasian dan 9
Pemeliharaan Konstruksi Bangunan
1.6. Pernyataan Penetapan Tingkat Risiko Keselamatan 11
Konstruksi

2. DUKUNGAN KESELAMATAN KONSTRUKSI 12

2.1. Kebutuhan Personil K3 Konstruksi 12


1. RANCANGAN KONSEPTUAL SISTEM MANAJEMEN
KESELAMATAN KONSTRUKSI PERANCANGAN KONSTRUKSI

1.1 Data Umum


Nama Kegiatan : PENYEDIAAN FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN
UNTUK UKM DAN UKP KEWENANGAN DAERAH
KABUPATEN/KOTA
Nama Paket Pekerjaan : PERENCANAAN SARANA DAN PRASARANA
AIR MINUM RS PRATAMA KULAWI
Lokasi Pekerjaan : DESA BOLAPAPU KECAMATAN KULAWI
KABUPATEN SIGI
Waktu Pelaksanaan : 120 hari kalender

Nama Konsultan Perencana : CV. Puji Pratama Consultant

Lingkup Tanggung Jawab Konsultan : Survey lokasi, estimasi anggaran dan menyusun
Perencana spesifikasi teknis, pendampingan pada tahap
pelelangan penyedia jasa pelaksanaan konstruksi dan
melakukan pengawasan secara berkala terkait
pelaksanaan konstruksi.
PERNYATAAN PERTANGGUNGJAWABAN KONSULTANSI
KONSTRUKSI PERANCANGAN
CV. PUJI PRATAMA

CV. PUJI PRATAMA sebagai Badan Usaha Jasa Konstruksi


bertanggung jawab penuh terhadap hasil desain yang telah dilakukan.
Apabila terjadi revisi desain, maka tanggung jawab revisi desain dan
dampaknya ada pada penyusun revisi.

Palu, Juni 2022

CV. PUJI PRATAMA

Cahyadinata Fatwa
Wakil Direktur
I. DOKUMEN IDENTIFIKASI K3

NO JENIS PEKERJAAN UTAMA IDENTIFIKASI BAHAYA

1. PEKERJAAN PERSIAPAN
a. Pembersihan Lokasi - Terkena peralatan kerja dan material

2. PEKERJAAN SUMUR PRODUKSI


a. Pekerjaan Pengeboran Sumur - Terkena peralatan kerja dan material
- Terpapar Debu
- Tertimpa menara pengeboran
- Tertimpa pipa chasing

PEKERJAAN WATER TANK DAN MENARA AIR


3.
a. Pembuatan dan Pemasangan Menara Air T =
- Terkena peralatan kerja dan material
3m + Aksesoris

b. Galian dan Urugan Kembali Tanah


- Terkena peralatan kerja
PipaDistribusi
- Terpapar Debu
PEKERJAAN RESERVOIR DIMENSI 4 X 4 X
4. 2,5 M
DAN
PEKERJAAN RESERVOIR DIMENSI 2 X 2 X
1,5 M
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
a. Pekerjaan Persiapan
- Terkena peralatan kerja
b. Pekerjaan Tanah - Terpapar Debu

- Terkena peralatan kerja


c. Pekerjaan Pondasi
- Tertimpa material

- Tangan tergores/terluka alat pertukangan


d. Pekerjaan Beton
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
e. Pekerjaan Acian Plesteran dan Pengecatan
- Terpapar bahan kimia

- Tangan tergores/terluka alat pertukangan


f. Pekerjaan Instalasi

5.
PipaPEKERJAAN RUMAH
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
POMPA
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
a. Pekerjaan Persiapan

- Terkena peralatan kerja


b. Pekerjaan Tanah
- Tertimpa material
c. Pekerjaan Pondasi
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan

d. Pekerjaan Beton - Tangan tergores/terluka alat pertukangan

e. Pekerjaan Dinding dan pasangan - Tangan tergores/terluka alat pertukangan

f. Pekerjaan Kusen, Jendela dan Pintu - Tangan tergores/terluka alat pertukangan


- Terjatuh dari ketinggian
g. Pekerjaan Atap
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
- Terpapar bahan kimia
h. Pekerjaan Pengecatan
- Tangan tergores/terluka alat pertukangan
- Tersengat Listrik
i. Pekerjaan Listrik
II. IDENTIFIKASI BAHAYA DAN RESIKO

NO KEKERAPAN KEPARAHA TINGKAT


JENIS PEKERJAAN UTAMA IDENTIFIKASI BAHAYA N
RESIKO
Deskripsi Deskrips
i
1. PEKERJAAN PERSIAPAN
a. Pembersihan Lokasi - Terkena peralatan kerja dan material Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat penanganannya hanya melalui
Kemungkinan 2
kondisitertentu resiko P3K,tidak kehilangan waktu kerja
terjadi
sangat kecil
2 1
2. PEKERJAAN SUMUR PRODUKSI
a. Pekerjaan Pengeboran Sumur - Terkena peralatan kerja dan material Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
Kecil saat melakukan pekerjaan pada Tingkat mengakibatkan lebih dari 1
- Terpapar Debu Kemungkinan kondisitertentu resikosedang pekerjadengan penanganan 6
- Tertimpa menara pengeboran terjadi perawatan medis rawat inap,
- Tertimpa pipa chasing 3 kehilangan waktukerja
2
3. PEKERJAAN WATER TANK DAN MENARA AIR
a. Pembuatan dan Pemasangan Menara - Terkena peralatan kerja dan material Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
AirT = 3 m + Aksesoris saat melakukan pekerjaan pada Tingkat penanganannya hanya melalui
Kemungkinan 2
kondisitertentu resikosangat P3K,tidak kehilangan waktu kerja
terjadi
kecil
2
1
b. Galian dan Urugan Kembali Tanah Pipa - Terpapar Debu Kemungkinan akan terjadi Terdapat insiden yang
Distribusi kecelakaansaat melakukan Tingkat penanganannya hanya melalui
Mungkin terjadi3 3
pekerjaan pada beberapa kondisi resikosangat P3K,tidak kehilangan waktu kerja
tertentu kecil

1
4. PEKERJAAN RESERVOIR DIMENSI 4 X 4 X 2,5 M dan PEKERJAAN RESERVOIR DIMENSI 2 X 2 X 1,5 M
a. Pekerjaan Persiapan - Tangan tergores/terluka alat Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
pertukangan saat melakukan pekerjaan pada Tingkat penanganannya hanya melalui
Kemungkinan 2
kondisi tertentu resiko P3K,tidak kehilangan waktu kerja
terjadi sangat kecil
2 1
b. Pekerjaan Tanah - Terkena peralatan kerja Kemungkinan akan terjadi Terdapat insiden yang
Mungkin terjadi kecelakaansaat melakukan Tingkat penanganannya hanya melalui
- Terpapar Debu resiko 3
pekerjaan pada beberapa kondisi P3K,tidak kehilangan waktu kerja
tertentu sangat kecil
3 1
c. Pekerjaan Pondasi - Terkena peralatan kerja Kemungkinan akan terjadi Terdapat insiden yang
Mungkin terjadi kecelakaansaat melakukan Tingkat penanganannya hanya melalui
- Tertimpa material resiko 3
pekerjaan pada beberapa kondisi P3K,tidak kehilangan waktu kerja
tertentu sangat kecil
3 1
d. Pekerjaan Beton - Tangan tergores/terluka alat Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
pertukangan saat melakukan pekerjaan pada Tingkat penanganannya hanya melalui
Kemungkinan 2
kondisitertentu resiko P3K,tidak kehilangan waktu kerja
terjadi sangat kecil
2 1
e. Pekerjaan Acian Plesteran dan - Tangan tergores/terluka alat Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
Pengecatan pertukangan saat melakukan pekerjaan pada Tingkat penanganannya hanya melalui
Kemungkinan 2
kondisitertentu resiko P3K,tidak kehilangan waktu kerja
- Terpapar bahan kimia terjadi sangat kecil
2 1
II. IDENTIFIKASI BAHAYA DAN RESIKO

NO KEKERAPAN KEPARAHAN TINGKAT


JENIS PEKERJAAN UTAMA IDENTIFIKASI BAHAYA Deskripsi Deskripsi RESIKO
f. Pekerjaan Instalasi Pipa - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko penanganannya hanya melalui
Kemungkinan
kondisitertentu sangat kecil P3K,tidak kehilangan waktu kerja 2
terjadi
2 1
5. PEKERJAAN RUMAH POMPA
a. Pekerjaan Persiapan - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko penanganannya hanya melalui
Kemungkinan
kondisitertentu sangat kecil P3K,tidak kehilangan waktu kerja 2
terjadi
2 1
b. Pekerjaan Tanah - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kemungkinan akan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko penanganannya hanya melalui
Mungkin terjadi
beberapa kondisi tertentu sangat kecil P3K,tidak kehilangan waktu kerja 3

3 1
c. Pekerjaan Pondasi - Terkena peralatan kerja Kemungkinan akan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko penanganannya hanya melalui
- Tertimpa material Mungkin terjadi
beberapa kondisi tertentu sangat kecil P3K,tidak kehilangan waktu kerja 3

3 1
d. Pekerjaan Beton - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko penanganannya hanya melalui
Kemungkinan
kondisitertentu sangat kecil P3K,tidak kehilangan waktu kerja 2
terjadi
2 1
e. Pekerjaan Dinding dan pasangan - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
saat melakukan pekerjaan pada Tingkat resiko
Kemungkinan penanganannya hanya melalui
kondisitertentu sangat kecil 2
terjadi P3K,
tidak kehilangan waktu kerja
2 1
f. Pekerjaan Kusen, Jendela dan Pintu - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
Tingkat resiko
Kemungkinan saat melakukan pekerjaan pada penanganannya hanya melalui
kondisitertentu
sangat kecil 2
terjadi P3K,tidak kehilangan waktu kerja
2 1
g. Pekerjaan Atap - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kecil Kecil kemungkinan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
Tingkat resiko
- Terjatuh dari ketinggian Kemungkinan saat melakukan pekerjaan pada penanganannya hanya melalui
kondisitertentu
sangat kecil 2
terjadi P3K,tidak kehilangan waktu kerja
2 1
h. Pekerjaan Pengecatan - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kemungkinan akan terjadi kecelakaan Terdapat insiden yang
Tingkat resiko
- Terpapar bahan kimia Mungkin terjadi saat melakukan pekerjaan pada penanganannya hanya melalui
beberapa kondisi tertentu
sangat kecil 3
P3K,tidak kehilangan waktu kerja
3 1
i. Pekerjaan Listrik - Tangan tergores/terluka alat pertukangan Kemungkinan akan terjadi kecelakaan
Tingkat resiko Terdapat insiden yang
- Tersengat Listrik Mungkin terjadi saat melakukan pekerjaan pada mengakibatkan 1 pekerja dengan
kecil 6
beberapa kondisi tertentu penanganan perawatan medis rawat
3 2
inap, kehilangan waktu kerja

Catatan : 1-4 : Tingkat Risiko Kecil 5-12 : Tingkat Risiko Sedang 15-25 : Tingkat Risiko Besar
1.2 Peraturan Perundang-perundangan dan Standar
Tabel 3. Peraturan Perundang-undangan dan Standar

No Pengendalian Risiko Peraturan Perundang-undangan & Klausula/Pasal


Persyaratan Lainnya yang Menjadi
Acuan

Penggunaan APD dan APK • UU No.1 Tahun 1970 • Pasal 9 (ayat 1.c)
• Pasal 99
• PERMENAKERTRANS NO. • Seluruh Pasal
01/1980
• PERMENAKERTRANS NO. 08/ • Pasal 4
MEN/VII/2010

Ketersediaan sarana P3K PERMENAKERTRANS NO.15/MEN/ Pasal 9


VIII/2008

Ketersediaan APAR • PERMENPU No.26/PRT/M/2008 • Bab V


• SKB Kep No. 174 & KPTS No. 104 • Bab 2, 2.7
SOP pemadaman dan • PP No. 50/2012 • Pasal 9 (ayat 14.a)
pengaktifan listrik dari • Pasal 10
pengelola gedung • PUIL 2000 • Bagian 2
Tenaga listrik bersertifikat PERMENAKER NO.12 TAHUN 2015 Pasal 10

Peralatan yang terkalibrasi


dan tersertifikasi

Penggunaan alat bantu


khusus kaca

Pemeriksaan kondisi alat


kerja secara rutin

1.3 Rancangan Panduan Keselamatan Pengoperasian dan Pemeliharaan Konstruksi


Bangunan

Faktor keselamatan terkait dengan pekerjaan dibagi dalam dua bagian; proteksi
pekerjaan dan proteksi pekerja (personil). Proteksi pekerjaan dilakukan dengan sistem
perlindungan wilayah. Perlindungan area kerja yaitu di area sekitar pekerjaan tertentu di
dalam wilayah kerja, misalnya perlindungan kaca yang baru dipasang, perlindungan
instalasi listrik, dan sebagainya. Tujuannya adalah melindungi pekerjaan/barang dari
kemungkinan kerusakan dan melindungi orang serta lingkungan sekitar dari kecelakaan
yang dapat timbul akibat adanya pekerjaan/ barang di lokasi tersebut. Proteksi pekerja
bertujuan untuk melindungi para pekerja yang terlibat dalam pekerjaan ini dari
kemungkinan kecelakaan kerja. Hal ini dilakukan dengan penyediaan sarana Alat
Pelindung Diri (APD) sesuai kebutuhan sebagai upaya pencegahan, dan penyediaan
sarana P3K sebagai upaya penanganan kecelakaan kerja.
Terdapat komponen bangunan Gedung yang memerlukan perawatan secara rutin
yaitu lantai, dinding, kaca, dan plafond. Kerusakan pada plafond membutuhkan perbaikan
dengan material compound dan cat ulang, kerusakan terparah adalah hingga
penggantian rangka. Untuk lantai kerusakan yang mungkin terjadi pada lapisan tanah
urugan bawah lantai yang mengalami deformasi, perbaikan disarankan dengan
membongkar bagian yang mengalami deformasi. Untuk kaca pemeliharaan dilakukan
harian dengan pembersihan menggunakan cairan pembersih kaca. Kerusakan pada
material kaca berarti penggantian satu lembar panel kaca. Kegiatan perbaikan tersebut
dapat dilakukan dengan melokalisir area. Sedangkan perbaikan pada pintu akan
membutuhkan pengaturan ulang engsel, bisa dilakukan ditempat atau dibongkar dan
dilakukan di luar lokasi. Pemeliharan berkala dilakukan pada elemen-elemen kelistrikan
dan mekanikal seperti instalasi daya, dan penerangan. Pemeliharaan dilakukan
dengan melakukan pemeriksaan dan pengujian terhadap kehandalan instalasi dan kinerja
sistem. Kemudian ditentukan jenis penanganan, mulai dari pembersihan, penggantian
elemen, dan pengaturan ulang sistem.
1.4 Pernyataan Penetapan Tingkat Risiko Keselamatan Konstruksi
Berdasarkan hasil identifikasi bahaya untuk pelaksanaan pekerjaan:
Nama Pekerjaan Perencanaan Sarana Dan Prasarana Air
Minum Rs Pratama Kulawi
Harga Penilaian Rp. 910.000.000,00
Perancangan (Estimate (Sembilan Ratus Sepuluh Juta Rupiah)
Engineer)

Lokasi Pekerjaan DESA BOLAPAPU KECAMATAN KULAWI


KABUPATEN SIGI

Maka dengan ini menetapkan bahwa tingkat Risiko Keselamatan Konstruksi


untuk paket pekerjaan sebagaimana dimaksud di atas adalah :
RISIKO KESELAMATAN KONSTRUKSI (BESAR / SEDANG / KECIL)

1.5 Dukungan Keselamatan Konstruksi


1. Kebutuhan Personil K3 Konstruksi
a. Jumlah Tenaga Kerja Konstruksi

Tabel 4. Jumlah Tenaga Kerja Konstruksi

No Jabatan Jumlah
Personel
A. Tenaga Ahli

1. Pelaksana Lapangan 1

2. Petugas K3 Konstruksi 1

B. Tenaga Terampil

1. Administrasi 1

2. Drafter Arsitektur 1

Jabatan Wakil Direktur

Nama Cahya Dinata Fatwa

Tanda
Tangan

Anda mungkin juga menyukai