Anda di halaman 1dari 32

RAN PSL • 2020

Tim Koordinasi
Nasional
Penanganan
Sampah Laut
PROFIL DAN STUKTUR ORGANISASI

Rancangan Aksi Nasional Penanganan Sampah Laut (RAN PSL)


2018-2025
OUTLINE
RAN PSL • 2020

Topik
• Latar Belakang
• Profil Tim Koordinasi Nasional
Penanganan Sampah Laut
• Profil Tim Pelaksana
• Sekretariat
• Kelompok Kerja
RAN PSL • 2020
STATUS SAMPAH
LATAR BELAKANG

LAUT
DI INDONESIA
• Secara global, sampah plastik
mendominasi masalah pencemaran
laut, yaitu 60-80% (Debris Free Ocean,
2019).
• Proses pengelolaan sampah yang
kurang efektif di daratan menyebabkan
kebocoran sampah ke wilayah perairan.
• Berdasarkan penelitian yang dilakukan
oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia (LIPI), baseline nasional
Sampah laut merupakan masalah yang semakin sampah laut di Indonesia saat ini berada
parah dan memberikan dampak negatif bagi pada angka 0.27-0.59 juta ton per tahun.

RAN PSL • 2020


ekosistem, keanekaragaman hayati, serta Penelitian tersebut dilakukan di 18
perekonomian nasional dan global. lokasi di seluruh Indonesia.
• Saat ini, 80% sampah laut di Indonesia berasal dari darat, 30% diantaranya
dikategorikan sebagai sampah plastik.
• Pemerintah Indonesia menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres No. 83 Tahun
RAN PSL • 2020

2018 tentang Penanganan Sampah Laut yang menargetkan untuk mengurangi


70% sampah laut Indonesia pada tahun 2025.
• Di dalam Perpres tersebut, dibentuk Rencana Aksi Nasional Penanganan
Sampah Laut (RAN PSL) Tahun 2018-2025, yang memberikan arahan strategis
bagi kementerian/lembaga dalam menangani permasalahan sampah laut
selama jangka waktu 8 tahun.
TUGAS

• Mengkoordinasikan kegiatan • Merumuskan kebijakan


kementerian, lembaga penyelesaian hambatan
pemerintah non-kementerian, dan permasalahan yang
pemerintah daerah, masyarakat, timbul dalam pelaksanaan
Tim dan/atau peaku usaha dalam kegiatan penanganan
kegiatan penanganan sampah sampah laut
Koordinasi laut
Nasional
RAN PSL
TUJUAN
Tugas dan tujuan • Mengkoordinasikan Agar seluruh kegiatan
kegiatan pemantauan dilakukan sesuai dengan
dan evaluasi atas sasaran, target, dan
pelaksanaan Rencana jangka waktu yang telah
Aksi ditetapkan

RAN PSL • 2020


RAN PSL • 2020

Struktur Organisasi Tim Koordinasi Nasional


Penanganan Sampah laut (TKN PSL)
Berdasarkan Perpres No. 83 Tahun 2018
tentang Penanganan Sampah Laut
STRUKTUR ORGANISASI TKN PSL

Ketua
Menteri Koordinator Bidang
Kemaritiman dan Invetasi

Ketua Harian Sekretaris


Menteri Lingkungan Hidup dan Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah,
Kehutanan Bahan Beracun dan Berbahaya, KLHK

Wakil Sekretaris
Asisten Deputi Pendayagunaan IPTEK
Maritim, Kemenko Maritim

Anggota
Menteri Dalam Negeri Menteri Luar Negeri Menteri Keuangan Menteri Perindustrian Menteri Perhubungan Menteri KKP Menteri KopUKM Menteri PUPR

Menteri Kesehatan Menteri Dikbud Menteri Ristekdikti Menteri Kominfo Menteri BAPPENAS Menteri Pariwisata Sekretaris Kabinet Kepala Bakamla
dan Ekonomi Kreatif
RAN PSL • 2020

Struktur Organisasi Tim Pelaksana Nasional


Penanganan Sampah laut
Berdasarkan Kepmenko Maritim No. 69 Tahun 2019
tentang Tim Pelaksana Rencana Aksi Nasional
Penanganan Sampah Laut
STRUKTUR ORGANISASI TIM PELAKSANA

Penasihat
Deputi Bidang Koordinasi SDM, IPTEK, Dirjen Pengendalian Pencemaran dan
dan Budaya Maritim, Kemenko Maritim Kerusakan Lingkungan, KLHK

Ketua
Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah,
Bahan Beracun, dan Berbahaya, KLHK

Wakil Ketua
Asisten Deputi Pendayagunaan IPTEK
Maritim, Kemenko Maritim

Sekretaris I Sekretaris II
Direktur Pengelolaan Sampah, KLHK Direktur Pengendalian Pencemaran dan
Kerusakan Pesisir dan Laut, KLHK

Kelompok Kerja Kelompok Kerja Kelompok Kerja Kelompok Kerja Kelompok Kerja
Strategi 1 Strategi 2 Strategi 3 Strategi 4 Strategi 5
Untuk mendukung tugas TKN, dibentuk Tim Pelaksana
Rencana Aksi nasional Penanganan Sampah Laut. Dalam
melaksanakan tugasnya, Tim Pelaksana bertanggung jawab
kepada Ketua Harian TKN.

Tim Ada 5 kelompok kerja (pokja) yang termasuk di dalam Tim


Pelaksana Pelaksana, yaitu:
• Gerakan nasional peningkatan kesadaran para
RAN PSL pemangku kepentingan
• Pengelolaan sampah yang bersumber dari darat
Kelompok Kerja • Penanggulangan sampah di pesisir dan laut
• Mekanisme pendanaan, penguatan kelembagaan,
pengawasan, dan penegakkan hukum,
• Penelitian dan pengembangan

RAN PSL • 2020


• mensinkronkan kegiatan, sasaran, target, dan
waktu pelaksanaan RAN Penanganan Sampah
Laut dengan rencana strategis lingkup kerja
kementerian dan lembaga pemerintah non
kementerian serta pemerintah daerah terkait;

Tugas • mengidentifikasi dan mengambil tindakan


penanganan awal apabila terdapat kejadian luar
Kelompok biasa yang membawa dampak pada
penanganan sampah laut sesuai arahan ketua;
Kerja • melakukan koordinasi, perubahan, dan
terobosan dalam/antar lingkup kerja
B e r d a s a r ka n K ep m e n k o M a r i t i m N o . kementerian dan lembaga pemerintah non
69 T ah u n 20 1 9 te n t a n g Tim kementerian serta pemerintah daerah dalam
RAN PSL • 2020

P e l a ks a n a Rencana Aksi Nasional rangka pelaksanaan kegiatan RAN Penanganan


Sampah Laut terkait;
P e n a n g a n a n Sa m p a h L a u t
• memantau, mengevaluasi, dan menyiapkan
data hasil pelaksanaan kegiatan dalam RAN
Penanganan Sampah Laut.
RAN PSL • 2020
Sekretariat
Tim Koordinasi Nasional
Penanganan Sampah Laut
Sektetariat RAN PSL bertujuan untuk membantu pemerintah Indonesia agar
memiliki tindakan yang terintegrasi dan terkoordinasi dengan baik dalam
mengatasi sampah laut, menyediakan ahli teknis untuk bekerja dalam lima
unit satuan tugas/kelompok kerja yang dirancang di bawah lingkup
sekretariat, mengimplementasikan kebijakan-kebijakan yang cerdas dan
inovatif, mengoordinasikan aksi/kegiatan di lapangan untuk memastikan
tanggung jawab terpenuhi, dan untuk membantu pemerintah agar memiliki
pilihan anggaran dan pembiayaan yang memadai untuk memenuhi target
yang telah ditetapkan.
RAN PSL • 2020
KELOMPOK KERJA 1

Gerakan Nasional Peningkatan


Kesadaran Para Pemangku
Kepentingan
Program, Kegiatan, dan Struktur
Organisasi
STRUKTUR KELOMPOK KERJA 1

RAN PSL • 2020


Koordinator
Direktur Pembinaan Sekolah Dasar,
Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan

Anggota
• Asisten Deputi Pendidikan dan Pelatihan Maritim, Kemenko Maritim;
• Direktur Informasi dan Komunikasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Kemenkominfo;
• Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintah Daerah I, Kemendagri;
• Direktur Pendayagunaan Pesisir dan Pulau-pulau Kecil, KKP;
• Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Industri Hijau dan Lingkungan Hidup,
Kemenperin;
• Asisten Deputi Nilai dan Kreativitas Budaya, Kementerianko Bidang Pembangunan Manusia
dan Kebudayaan
• Direktur Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman, Kementerian Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat;
• Direktur Penyehatan Lingkungan, Direktoran Jenderal Pengendalian Penyakit Menular dan
Penyehatan Lingkungan Permukiman, Kementerian Kesehatan;
• Pusat Pelatihan Masyarakat dan Pengembangan Generasi Lingkungan, Badan Penyuluhan
dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
KELOMPOK KERJA 1
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

1 Peningkatan Menyelenggarakan gerakan nasional sosialisasi mengenai KLHK 304 kabupaten/kota 38 kabupaten/kota
Kesadaran Masyarakat dampak negative sampah di laut, terutama plastik bagi
kesehatan dan ekosistem, serta sosialisasi pengelolaan
sampah terpadu

Menyelenggarakan gerakan nasional sosialisasi penggunaan Kemenperin 111 kabupaten/kota 10 kabupaten/kota


plastik yang aman untuk kesehatan lingkungan, mudah
terurai, dan dapat didaur ulang

Melakukan sosialisasi pemanfaatan teknologi pengelolaan KLHK, Pemda 14 kawasan industri 2 kawasan
sampah dan sentra industri
kecil dan menengah
Menyelenggarakan pelatihan pemilahan dan pemanfaatan KLHK 274 kabupaten/kota 35 kabupaten/kota
sampah plastik

Menyelenggarakan program Sekolah Bahari Indonesia KKP 24 kegiatan 3 kegiatan

Menyelenggarakan bimbingan teknis pemilihan sampah Kemenperin 350 orang (pelaku 50 orang
plastik sebagai bahan baku industri daur ulang plastik daur ulang dan
Pemda)
Kampanye gerakan nasional peduli sampah di laut termasuk Kemenkominfo Minimal 1 kali per 12 kali
sampah plastik melalui media massa cetak, elektronik, bulan di media cetak
media sosial, dan media komunikasi lainnya dan elektronik
nasional
Menyelenggarakan kampanye peran industri plastik yang Kemenperin 7 paket advertorial 1 paket advertorial
aman untuk kesehatan dan lingkungan, mudah terurai, dan
dapat didaur ulang dalam mengurangi timbulah sampah
plastik
KELOMPOK KERJA 1
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

Membentuk program kolaborasi dengan KLHK 16 kolaborasi 2 kolaborasi


dunia usaha, media masssa, kelompok
masyarakat, dan lembaga adat/agama

Memberikan penghargaan untuk dunia KLHK 1 tahun sekali 1 kali


usaha, media massa, kelompok
masyarakat, dan tokoh
agama/masyarakat terkait inovasi
dan/atau kepeloporan dalam
pengelolaan sampah daur ulang
termasuk plastik
2 Gerakan Nasional Peduli Melakukan kerjasama dengan Kemenko Maritim 95 kegiatan 15 kegiatan
Sampah di Laut melalui kementerian/lembaga terkait untuk
Pendidikan bagi Aparatur Sipil menyelenggarakan Program Peduli
Negara (ASN), Anak Sekolah, Lingkungan dan Kebersihan
Mahasiswa, dan Pendidik

Penerapan pendidikan budaya/perilaku Kemendikbud 2.400 300


hidup bersih dan sehat serta sadar sekolah/lembaga sekolah/lembaga
lingkungan pada anak usia prasekolah pendidikan pendidikan
dan sekolah
KELOMPOK KERJA 2
RAN PSL • 2020

Pengelolaan Sampah yang


Bersumber dari Darat
Program, Kegiatan, dan Struktur
Organisasi
STRUKTUR KELOMPOK KERJA 2

RAN PSL • 2020


Koordinator
Direktur Pengelolaan Sampah,
Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan

Anggota
• Direktur Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman, Kementerian Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat;
• Asisten Deputi Lingkungan dan Kebencanaan Maritim, Kemenko Maritim;
• Direktur Sungai dan Pantai, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat;
• Direktur Industri Kimia Hilir, Kementerian Perindustrian;
• Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Industri Hijau dan Lingkungan Hidup,
Kementerian Perindustrian;
• Asisten Deputi Bidang Pengembangan Infrastrur dan Ekosistem, Kementerian Pariwisata;
• Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintah Daerah I, Kementerian Dalam Negeri;
• Kepala Pusat Kebijakan Pendapatan Negara, Badan Kebijakan Fiskal, Kementerian Keuangan
KELOMPOK KERJA 2
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

1 Pengendalian Sampah pada Penyediaan prasarana pengambilan sampah di sungai Kemen PUPR Wilayah kerja 30 5 wilayah
Daerah Aliran Sungai Balai Besar Wilayah
Sungai/Balai Wilayah
Sungai
Pengelolaan samppah termasuk sampah plastik di Kemen PUPR 301 kabupaten/kota 50 kabupaten/kota
kabupaten/kota
Pengendalian sampah pada muara sungai KKP 13 muara sungai 5 muara sungai

2 Pengendalian Sampah Mendorong industri hulu untuk memproduksi bahan Kemenperin Sampai dengan 5% 2% dari kapasitas
Plastik dari Sektor Industri polimer plastik yang mudah terurai dan dapat didaur ulang dari kapasitas produksi
Hulu (degradable plastic) produksi plastik
Penyusunan kajian insentif industri plastik yang mudah Kemenperin 2 kajian -
terurai dan dapat didaur ulang
Penyusunan pedoman Good Manufacturing Process produk Kemenperin 2 pedoman 1 pedoman
plastik mudah terurai dan dapat didaur ulang
Pembuatan purwarupa peralatan Pembangkit Listrik Tenaga Kemenperin 1 purwarupa 1 purwarupa
Sampah (PLTSa)

Pembangunan unit pemanfaatan plastik menjadi bahan Kemenperin 1 unit pengolahan 1 unit
bakar minyak sampah plastik

Menyusun peraturan tentang cukai plastik Kemenkeu 1 Peraturan -


Pemerintah
Meningatkan jumlah sampah plastik yang termanfaatkan KLHK 1.810 ton sampah 100 ton
plastik yang
termanfaatkan
KELOMPOK KERJA 2
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

3 Pengendalian Meningkatkan penggunaan sampah plastik Kemen PUPR 1 Peraturan Menteri 10 kegiatan
Sampah Plastik sebagai bahan tambahan (aaditif) pembuatan dan 77 kegiatan/paket
dari Sektor jalan (Kegiatan Pemanfaatan Aspal Plastik) kegiatan
Industri Hilir

Penyediaan alat atau mesin pendaur ulang Kemenperin 10 lokasi 2 lokasi


sampah plastik

Menyusun profil produsen dan stok plastik cacah Kemenperin 1 profil -


daur ulang

Penyusunan kajian penyebaran industri daur Kemenperin 2 kajian 1 kajian


ulang plastik ke daerah destinasi wisata

Mendorong tumbuhnya industri daur ulang Kemenperin 125 industri daur 15 industri
ulang

Membentuk Peraturan Menteri Lingkungan Hidup KLHK 1 Peraturan Menteri -


dan Kehutanan tentang Peta Jalan Pengurangan
Sampah oleh Produsen
Mendorong industri hilir unruk memproduksi Kemenperin Sampai dengan 25% 10% dari kapasitas
plastik yang mudah terurai dan dapat didaur dari kapasitas produksi
ulang produksi plastik
KELOMPOK KERJA 3
RAN PSL • 2020

Penanggulangan Sampah di
Pesisir dan Laut
Program, Kegiatan, dan Struktur
Organisasi
STRUKTUR KELOMPOK KERJA 3

RAN PSL • 2020


Koordinator
Direktur Pendayagunaan Pesisir dan
Pulau-Pulau Kecil, Kementerian
Kelautan dan Perikanan

Anggota
• Direktur Pengelolaan Sampah, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan;
• Direktur Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Pesisir dan Laut, Kementerian Lingkungan
Hidup dan Kehutanan;
• Direktur Pemanfaatan Jasa Lingkungan Kehutanan Konservasi, Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan;
• Direktur Konservasi dan Keanekaragaman Hayati Laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan;
• Direktur Pelabuhan Perikanan, Kementerian Kelautan dan Perikanan;
• Direktur Kawasan dan Kesehatan Ikan, Kementerian Kelautan dan Perikanan;
• Asisten Deputi Lingkungan dan Kebencanaan Maritim, Kemenko Maritim;
• Asisten Deputi Pendayagunaan IPTEK Maritim, Kemenko Maritim;
• Direktur Lalu Lintas Angkatan Laut, Kementerian Perhubungan;
• Direktur Kepelabuhan, Kementerian Perhubungan;
• Direktur Perkapalan dan Kepelautan, Kementerian Perhubungan;
• Asisten Deputi Bidang Pengembangan Infrastruktur dan Ekosistem, Kementerian Pariwisata;
• Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintah Daerah I, Kementerian Dalam Negeri;
• Asisten Deputi Bidang Usaha Konstruksi dan Sarana dan Prasarana Perhubungan II, Kementerian
BUMN
KELOMPOK KERJA 3
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

1 Pengelolaan Sampah Melakukan pemantauan bersama pelaksana Peraturan Kemenhub 1.278 kapal 100%
Plastik yang Berasal dari Menteri Perhubungan (Permenhub) Nomor 29 Tahun 2014 penumpangyang
Aktiviitas Transportasi Laut melaksanakan
Permenhub No. 29
Tahun 2014
Pembangunan sarana dan prasarana reception facility di Kemenhub 112 pelabuhan 18 pelabuhan
setiap pelabuhan umum

Pembangunan sarana dan prasarana penanganan sampah di KKP 23 PPN/PPS 4 PPN/PPS


setiap Pelabuhan Perikanan Samudera (PPS) dan Perikanan
Nusantara (PPN)

Penerapan sertifikasi manajemen lingkungan internasional Kemenhub 67 pelabuhan 7 pelabuhan


ISO 14001 untuk pengelolaan sampah dan limbah di setiap
pelabuhan umum

Penerapan sertifikasi manajemen lingkungan ISO 14000 untuk KKP 22 pelabuhan 2 pelabuhan
pengelolaan sampah dan limbah di setiap PPS dan PPN

Sosialisasi tata cara pengelolaan sampah bagi penumpang Kemenhub 1.278 kapal 100%
oleh awak kapal saat kapal akan berlayar penumpang

Sosialisasi tata cara pembuangan sampah kepada Kemenhub Seluruh pemangku 100%
penyelenggara pelabuhan dan pemangku kepentingan terkait kepentingan pada
di pelabuhan 323 UPT
KELOMPOK KERJA 3
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

2 Pengelolaan Sampah Penyusunan Standar Operasional Prosedur Kemenpar 1 Peraturan Menteri -


Plastik yang Berasal dari (SOP) pengelolaan sampah dari kegiatan di
Kegiatan di Kawasan destinasi wisata bahari
Wisata Bahari
Penerapan SOP pengelolaan sampah dari Kemenpar Implementasi SOP v
kegiatan di destinasi wisata bahari pengelolaan
sampah dari
kegiatan di destinasi
wisata bahari
Membangun sarana dan prasarana Kemen PUPR Sarana dan 2 kawasan
pengelolaan sampah di kawasan destinasi prasarana di 17
wisata bahari kawasan wisata
bahari
3 Pengelolaan Sampah Penyusunan SOP kegiatan perikanan KKP 1 Peraturan Menteri -
Plastik yang Berasal dari tangkap yang ramah lingkungan
Kegiatan Kelautan dan
Perikanan
Penyusunan SOP kegiatan perikanan KKP 1 Peraturan Direktur 1 Peraturan Direktur
budidaya yang ramah lingkungan Jenderal Jenderal
KELOMPOK KERJA 3
Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

4 Pengelolaan Sampah Membangun fasilitas Tempat KKP Fasilitas TPS di 39 pulau 5 pulau
yang Berasal dari Aktivitas Penampungan Sementara (TPS) atau Pusat
di Pesisir dan Pulau-pulau Daur Ulang di pulau-pulau kecil terluar
Kecil

Penanggulangan sampah plastik di laut Kemenlu Kesepakatan -


yang mencakup persoalan lintas batas internasional mengenai
negara penanggulangan sampah
plastik di laut

Menyelenggarakan aksi bersama Kemenko Maritim 160 kegiatan 20 kegiatan


pembersihan sampah plastik di pesisir dan
pulau-pulau kecil

Menyelenggarakan Gerakan Nasional KKP 24 lokasi 3 lokasi


Bersih Pantai dan Laut
KELOMPOK KERJA 4
RAN PSL • 2020

Mekanisme Pendanaan,
Penguatan Kelembagaan,
Pengawasan dan Badan Hukum
Program, Kegiatan, dan Struktur
Organisasi
STRUKTUR KELOMPOK KERJA 4

RAN PSL • 2020


Koordinator
Kepala Pusat Kebijakan Pendapatan
Negara, Kementerian Keuangan

Anggota
• Direktur Lingkungan Hidup, BAPPENAS;
• Asisten Deputi Ketahanan dan Keamanan Maritim, Kemenko Maritim;
• Asisten Deputi Bidang Kelautan dan Perikanan, Sekretariat Kabinet;
• Direktur Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Pesisir dan Laut, Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan;
• Direktur Pengelolaan Sampah, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan;
• Direktur Lingkungan Hidup, BAPPENAS;
• Direktur Perkotaan, Perumahan, dan Permukiman, BAPPENAS;
• Direktur Operasi Laut, Badan Keamanan Laut Republik Indonesia;
• Direktur Polisi Air, Kepolisian Republik Indonesia;
• Direktur Pendayagunaan Pesisir dan Pulau-pulau Kecil, Kementerian Kelautan dan Perikanan;
• Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintah Daerah I, Kementerian Dalam Negeri;
• Direktur Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan
Rakyat;
• Asisten Deputi Bidang Pengembangan Infrastruktur dan Ekosistem, Kementerian Pariwisata
• Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Industri Hijau dan Lingkungan Hidup, Kementerian Perindustrian;
• Direktur Kesatuan Penjagaan Laut dan Pantai, Kementerian Perhubungan;
• Direktur Pembangunan, ekonomi, dan Lingkungan Hidup, Kementerian Luar Negeri
KELOMPOK KERJA 4
Nomor Program Kegiatan Penanggung Target (2018-2025) Target (2020)
Jawab

1 Diversifikasi Skema Mendorong skema pendanaan pengelolaan sampah plastik Kemenko 9 proyek 1 proyek
Pendanaan di Luar melalui Kerja Sama Pemerintah Swasta (KPS), hibah Corporate Maritim
APBN/APBD Social Responsibility (CSR), dana masyarakat, dan sumber-
sumber dana lainnya yang sah sesuai ketentuan peraturan
perundang-undangan
2 Memperkuat Mendorong komitmen eksekutig (pusat dan daerah) untuk KemenPPN/Ba Prioritas alokasi anggaran untuk v
Kelembagaan memprioritaskan alokasi anggaran di sektor pengelolaan ppenas kegiatan pengelolaan sampah
sampah plastik plastik yang tercantum dalam RAN
tahun berjalan

Pelaksanaan pembinaan umum di daerah terkait pengelolaan Kemendagri 34 provinsi 5 provinsi


sampah plastik

Pembentukan unit pengelolaan sampah di kawasan desitasi Kemenpar Unit pengelolaan sampah di 10 -
wisata bahari kawasan destinasi prioritas wisata
bahari nasional
3 Meningkatkan Peningkatan koordinasi penindakan terhadap pelanggaran Bakamla 27 operasi laut dan 9 operasi udara 36 operasi
Efektivitas terkait sampah di laut maritim per tahun
Pengawasan dan
Pelaksanaan
Penegakan Hukum
Pemberian reward and punishment kepada Pemda, pengelola, Kemenpar Reward and punishment di kawasan v
dan masyarakat atas ketaatan dan pelanggaran SOP destinasi wisata bahari prioritas
pengelolaan sampah di kawasan destinasi wisata bahari nasional
Penyusunan regulasi Standar Nasional Indonesia (SNI) plastik Kemenperin 2 Peraturan Menteri -
yang mudah terurai dan dapat didaur ulang secara wajib
KELOMPOK KERJA 5
RAN PSL • 2020

Penelitian
dan Pengembangan
Program, Kegiatan, dan Struktur
Organisasi
STRUKTUR KELOMPOK KERJA 5

RAN PSL • 2020


Koordinator
Direktur Sistem Riset dan
Pengembangan,Kementerian Riset,
Teknologi, dan Pendidikan Tinggi

Anggota
• Asisten Deputi Pendayagunaan IPTEK Maritim, Kemenko Maritim;
• Kepala Pusat Penelitian Oseanografi, Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia;
• Kepala Pusat Standarisasi Lingkungan dan Kehutanan, Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan;
• Kepala Pusat Penelitian Kelautan, Kementerian Kelautan dan Perikanan;
• Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman, Kementerian Pekerjaan Umum
dan Perumahan Rakyat;
• Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Industri Hijau dan Lingkungan Hidup,
Kementerian Perindustrian;
• Kepala Pusat Teknologi Lingkungan, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi;
• Kepala Pusat Hidrografi dan Oseanografi, Tentara Nasional Angkatan Laut;
• Kepala Pusat Teknologi dan Penginderaan Jauh, Lembaga Penerbangan Antariksa Nasional;
• Kepala Pusat Meteorologi Maritim, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika;
• Kepala Pusat Pemetaan Kelautan dan Lingkungan Pantai, Badan Informasi Geospasial
KELOMPOK KERJA 5

Nomor Program Kegiatan Penanggung Jawab Target (2018-2025) Target (2020)

1 Memacu Inovasi Pengelolaan Penyusunan kajian penyebaran industri daur ulang Kemenperin 2 kajian 1 kajian
dan Mengatasi Pencemaran plastik ke daerah destinasi wisata
Sampah di Laut melalui Riset
dan Pengembangan

Mendorong penemuan bahan pengganti plastik Kemenristekdikti 27 bahan dari hasil 4 bahan
dengan bahan yang ramah lingkungan penelitian (diantaranya
penemuan material alat
tangkap ikan)
Penyusunan SNI produk plastik yang mudah terurai Kemenperin 4 SNI -
dan dapat didaur ulang

Membangun sistem informasi terpadu untuk Kemenko Maritim 1 system -


pemantauan dan penanggulangan sampah di laut
Penelitian pencemaran sampah di laut dan KKP Data dan hasil kajian di 11 2 data dan hasil kajian
dampaknya wilayah Pengelolaan
Perikanan (WPP)
Kajian dampak mikro dan nano plastik pada tubuh Kemenkes 8 data dan hasil kajian 1 data dan hasil kajian
manusia

Anda mungkin juga menyukai