Anda di halaman 1dari 13

PORTOFOLIO

BLOK KEDOKTERAN KOMUNITAS

OLEH :

Ananda Arantika Widi Asmara


209.121.0028

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS ISLAM MALANG
2013
KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.


Puji syukur saya haturkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat, taufik serta hidayah-Nya pada saya sehingga dapat menyelesikan penyusunan
portofolio BLOK ini dengan baik dan lancar. Ucapan terima kasih juga saya ucapkan
kepada kedua orang tua saya yang selalu memberikan semangat secara tidak langsung,
kepada Blok Meker dokter Farida Rusnianah, M.Kes dan juga kepada para Dosen yang
telah membimbing saya selama Blok ini berlangsung serta teman-teman yang ikut
berpartisipasi dalam memberikan penilaian kedapa saya tentang kemampuan yang telah
saya capai selama mengikuti Blok ini. Portofolio ini dibuat untuk memenuhi salah satu
tugas dari FK UNISMA
Portofolio ini merupakan salah satu pegangan bagi saya yang berisi hal-hal yang
penting dan perlu untuk saya ketahui serta kembangkan dalam menempuh pendidikan
sebagai Mahasiswa Kedokteran di FK UNISMA ini. Portofolio ini juga salah satunya
berisi materi-materi penunjang yang telah saya pergunakan sebagai panduan belajar
selama mengikuti kegiatan Blok ini.
Tiada gading yang tak retak, tiada manusia yang sempurna. Oleh karena itu,
saya menyadari dalam penyusunan portofolio ini masih tedapat banyak kekurangan
yang perlu diperbaiki untuk meningkatkan fungsinya sebagai pegangan bagi saya.
Adalah suatu kebanggaan bagi saya apabila Blok Meker dapat memberikan kritik dan
saran serta masukan kepada saya untuk pengembangan dan penyempurnaan portofolio
blok-blok selanjutnya.
Demikian pengantar dari saya. Semoga portofolio yang telah saya susun ini
sesuai dengan harapan dan tentunya akan sangat bermanfaat bagi saya. Amin
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Atas Nama Penyusun


Mahasiswa Fakultas Kedokteran
Universitas Islam Malang
(FK UNISMA)

Ananda Arantika Widi Asmara


NIM. 209.121.0028
PENUTUP

Demikianlah penyusunan portofolio Blok ini, dengan harapan sebagai pegangan


bagi saya selaku penyusun dan juga untuk memenuhi salah satu tugas dari Fakultas
Kedokteran Universitas Islam Malang (FK UNISMA).
Saya sangat mengharapkan masukan. Baik berupa kritik dan saran dalam
pembuatan, penyusunan portofolio ini. Masukan dapat disampaikan secara lisan
langsung kepada saya atau tulisan melalui alamat e-mail saya pribadi
awa_lpis@yahoo.co.id
Semoga apa yang sudah saya laksanakan saat ini sebagai mahasiswa kedokteran,
bermanfaat bagi saya kedepan sebagai seorang dokter nantinya dan memberikan
manfaat juga bagi orang lain baik di masa sekarang maupun di masa mendatang.

Penyusun Portofolio
Mahasiswa Fakultas Kedokteran
Universitas Islam Malang
(PPD UNISMA)
DAFTAR ISI

1. Kata Pengantar
2. Daftar Isi
3. Format Refleksi diri di awal Blok
4. Buku petunjuk Blok
5. Laporan Tutorial Indovidu
6. Tugas Mingguan (Kelompok)
7. Laporan Field Study
8. Literatur Blok
9. Format Refleksi diri di akhir Blok
10. Assessment 3600
11. Penutup

Anda mungkin juga menyukai