Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG

DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

Nomor : 440/ /Sekr.PKM/III/2022


Lampiran : - “ - Kepada:
Perihal : Undangan Pertemuan tentang sosialisasi Yth. Bapak / Ibu ………………
Formularium Puskesmas .………………………………………

………………….……………………

di-
TEMPAT

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya pertemuan Sosialisasi Formularium


Puskesmas, dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu PJ unit Puskesmas Cisata untuk
dapat hadir pada :

Hari : senin
Tanggal : 14 Maret 2022
Jam : 09. 00 WIB S/d Selesai.
Tempat : Puskesmas Cisata

Mengingat pentingnya acara tersebut diatas, dengan ini kami mohon kehadiran
Bapak / Ibu tepat pada waktunya.
Demikian, atas perhatian dan kehadirannya kami ucapkan terima kasih.

Cisata, 12 Maret 2022


KEPALA UPT PUSKESMAS CISATA

NINING YUNINGSIH S.Tr, Keb


NIP 197812242006042012

Labuan, 16 April 2018

An Kepala UPT Puskesmas DTP Labuan,


Kasubbag Tata Usaha
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

AGENDA RAPAT

1. Pembukaan
2. Sambutan oleh
a. Kepala Puskesmas : Nining Yuningsih
b. Kasubag TU : Abdurrahman Fauzi
3. Paparan Formularium Puskesmas
4. Pembahasan
5. Rencana rindak lanjut
6. Penutup
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

DAFTAR HADIR

No Nama Jabatan Tanda tangan

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

24.

25.

26.
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

27.
28.

29.

30.
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

NOTULEN RAPAT EVALUASI PELAYANAN FARMASI

1. PEMBUKAAN:
a. Safety brifing
b. Menyanyikan lagu indonesia raya
c. Menyanyikan lagu mars puskemsas cisata

2. Sambutan Kepala Puskesmas;


Kepal puskesmas cisata Nining Yuningsih : menjelaskan bahwa formularium puskesmas cisata
harus digunakan agar pemberian obat sesuai dengan dasar formularium nasional
3. Paparan isi formularium
a. Formularium puskesmas dibuat berdasarkan formularium nasionala sebagai acuan bahwa
puskesmas sudah sesuai untu peresepannya
b. Formularium puskesmas dibagi beberpa unit yaitu puskemas, pustu dan poskesdas
c. Formularium puskesmas termasuk kedalam faskes tingkat 1 jadi obat-an yang ada ditingkat 2
tidak bisa diberikan di puskesmas
d. Didalam formularium ada golongan-golongan obat seperti
1) Analgesik
2) Anestetik
3) Antialergi
4) Antidot
5) Anti epilepsi
6) Antiinfeksi
7) Anti bakteri
8) Antiinfeksi khusus
9) Antifungi
10)Antiprotozoa
11) Antimalaria
12)Antivirus
13)Antimigren
14)Antineoplastik, imunosupresan
15)Antiparkinson
16)Obat yang mempengaruhi darah
17)Obat yang mempengaruhi koagulasi
18)Antiseptik dan desinfektan
19) Obat dan bahan gigi
20)Diuretik
21)Hormon dan obat endokrin
22)Obat kardiovaskular
23)Antihipertensi
24)Antiagregasi platelet
25)Obat untuk gagal jantung
26)Obat untuk syok kardiogenik
27)Obat topikal kulit
28)Obat untuk mata
29)Antidepresan
30)Antiansietas
31)Antipsikosi
32)Obat saluran cerna
33)Obat untuk saluran nafas
34)Antiasma
35)Obat yang mempengaruhi sistem imu
36)Vitamin dan mineral
37)Alkes habis Pakai
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS KESEHATAN
UPT.PUSKESMAS CISATA
Alamat : Jalan Raya Labuan Km.24 Cisata. Email : puskesmas.cisata@gmail.com

4. Rencana tindak lanjut


Yaitu semua nakes yang ada didalam gedung atau luar gedung puskesmas menggunakan
formularium puskesmas untuk peresepan obat agar sesuai dengan formularium nasional.

Cisata, 14 Maret 2022

Petugas pencatat Pimpinan rapat

Putri Chaoiratuninnisa Apt Farhatuzahroh,S.Far

Anda mungkin juga menyukai