Anda di halaman 1dari 4

PENYULUHAN

No. Kode : Disahkan oleh Kepala


Terbitan : Puskesmas
1771
No. Revisi:
MulaiBerlaku :
UPTD PUSKESMAS
KECAMATAN
SPO Halaman:
PONTIANAK dr.Vicia Rini
TENGGARA NIP. 19740227 2005 01 2010

1.Pengertian Tata cara penyuluhan secara individu atau keluarga tentang hal – hal yang berhubungan
dengan penyakitnya.

2.Tujuan Sebagai acuan dalam pemberian penyuluhan secara individu atau keluarga

3.Referensi
1. Notoatmojo ( 1997 ), Pengantar Pendidikan Kesehatan dan Prilaku Kesehatan, Jakarta
: EGC.
2. Notoatmojo ( 2003 ), Pendidikan dan Perilaku Kesehatan, Jakarta : EGC
3. Notoatmojo ( 1991 ), Partisipasi Masyarakatdalam bidang Kesehatan. Pusat PKM
Dep Kes RI, Jakarta.
4.Kebijakan 1. Undang- Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas

5.Alat dan Bahan 1. KAK penyuluhan program


2. Surat Tugas
3. lat peraga/ media penyuluhan lainnya seperti leaflet, lembar bolak balik dll
6.Prosedur I. Persiapan Penyuluhan :
A. Petugas menentukan jadwal penyuluhan antarara lain Waktu dan tempat
penyuluhan.
B. Petugas membuat undang
C. Petugas mengundang peserta penyuluhan
D. Petugas menyiapkan materi penyuluhan
E. Petugas menyiapkan sarana dan prasarana untuk penyuluhan seperti :
a. Surat Tugas / SPPD
b. Daftar Hadir
c. Lembar hasil kegiatan
d. Media Penyuluhan ( LCD, Laptop,OHP, Alat Tulis )
II. Pelaksanaan Penyuluhan
A. Petugas mempersilahkan Peserta Penyuluhan Mengisi daftar hadir
B. Petugas memeprsilahkan peserta untuk masuk ruangan dan duduk
C. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
D. Petugas menyampaikan materi penyuluhan
E. Petugas menanyakan kepada peserta apakah sudah memahami tentang materi
yang telah di berikan
F. Petugas memberi kesempatan kepada peserta penyuluhan untuk bertanya
G. Petugas memberikan beberapa pertanyaan inti mengenai materi yang telah di
berikan kepada peserta
H. Petugas memberikan pujian bagi peserta yang bisa menjawab pertanyaan
dengan benar dari petugas
I. Petugas menyusun rencana tindak lanjut
J. Petugas membereskan sarana dan prasarana yang telah di gunakan
K. Petugas mendokumentasikan kegiatan yangb telah di laksanakn

III. Dokumentasi :
A. Petugas mengisi buku notulen penyuluhan
B. Petugas menandatangani buku tamu ( bila di sediakan )
C. Petugas melengkapi administrasi penyuluhan sesuai kebutuan
8.Dokumen SAP, Materi Penyuluhan,Media Penyuluhan
Terkait
9.Unit Terkait Semua program UKM dan UKP serta pengembangan di Puskemas

10. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan
PENYULUHAN
No. Kode :
1771

Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
UPTD PUSKESMAS Tgl. Mulai :
KECAMATAN TILIK Berlaku
PONTIANAK Halaman :
TENGGARA

TIDAK
NO KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
Apakah petugas melaksanakan persiapan penyuluhan :
1. Petugas menentukan jadwal penyuluhan antarara lain
Waktu dan tempat penyuluhan.
2. Petugas membuat undang
I 3. Petugas mengundang peserta penyuluhan
4. Petugas menyiapkan materi penyuluhan
5. Petugas menyiapkan sarana dan prasarana untuk
penyuluhan seperti :
a. Surat Tugas / SPPD
b. Daftar Hadir
c. Lembar hasil kegiatan
d. Media Penyuluhan ( LCD, Laptop,OHP, Alat
Tulis )

APakah petugas melaksanakan dibawah ini saat


Pelaksanaan Penyuluhan :
1. Petugas mempersilahkan Peserta Penyuluhan Mengisi
daftar hadir
2. Petugas memeprsilahkan peserta untuk masuk ruangan
dan duduk
3. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
4. Petugas menyampaikan materi penyuluhan
5. Petugas menanyakan kepada peserta apakah sudah
memahami tentang materi yang telah di berikan
2.
6. Petugas memberi kesempatan kepada peserta
penyuluhan untuk bertanya
7. Petugas memberikan beberapa pertanyaan inti
mengenai materi yang telah di berikan kepada peserta
8. Petugas memberikan pujian bagi peserta yang bisa
menjawab pertanyaan dengan benar dari petugas
9. Petugas menyusun rencana tindak lanjut
10. Petugas membereskan sarana dan prasarana yang telah
di gunakan
11. Petugas mendokumentasikan kegiatan yangb telah di
laksanakn

APakah petugas melaksanakan penDokumentasian :


1. Petugas mengisi buku notulen penyuluhan
3. 2. Petugas menandatangani buku tamu (bila di sediakan )
3. Petugas melengkapi administrasi penyuluhan sesuai
kebutuan

CR: …………………………………………%

Pelaksana/ Auditor

Anda mungkin juga menyukai