Anda di halaman 1dari 3

MMD

No. Kode : Disahkan oleh Kepala Puskesmas


1771

Terbitan :
No. Revisi :
UPTD
PUSKESMAS SPO Tgl. :
KECAMATAN MulaiBerla dr.Vicia Rini
ku NIP. 19740227 2005 01 2010
PONTIANAK
TENGGARA Halaman :

1. Definisi  MMD adalah Kegiatan untuk menentukan urutan prioritas masalah dan
sebab masalah, upaya pencegahan masalah dengan memanfaatkan
potensi yang ada, dan akhirnya menyusun rencana kegiatan operasional
untuk mencegah dan mengatasi masalah kesehatan, bencana dan
kegawatdaruratan kesehatan di desa, sebagai bagian penting dalam
rencana pembangunan desa.
 PelaksanaanMMDdilakukanmelalui pertemuan olehPenanggungjawab
dan Pelaksana UKMPromosiKesehatan sebagai Fasilitator, beserta
masyarakat dalam hal ini tokoh masyarakat, dunia usaha dan Kader
Kesehatan sebagai Pelaksana MMD.
 PelaksanaanMMDdilakukan1 kali dalamsetahun.
2. Tujuan Untuk membahas hasil SMD dan data kesehatan lainnya yang mendukung
serta memperoleh kesepakatan tentang masalah kesehatan, faktor
risiko/penyebab dan rencana intervensi untuk mengatasi masalah kesehatan
tersebut.
3. Kebijakan SuratKeputusanKepalaDinasKesehatan Kota Pontianak Nomor 4357.2
tanggal 3 Agustus 2015 tentangKebijakanPerencanaan, Akses, Dan
EvaluasiPuskesmasDilingkunganDinasKesehatan Kota Pontianak

4. Referensi Kep.Men PAN No : KEP/25/M.PAN/2/2004


PedomanPenyusunanDokumenAkreditasi FKTP
DirjenBinaUpayaDirektoratBinaUpayaKesehatanDasartahun 2015
5. Prosedur a. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKPmenentukan waktu
pertemuan
b. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKPKesehatanmenentukan
tempat pertemuan
c. KepalaTU membuat undangan pelaksanaan MMD
d. Pelaksana TU menyampaikan surat undangan keLintassektoraldan
masyarakat Pelaksana MMD
e. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKP Pelaksana MMD
menyiapkan hasil SMD
f. Pelaksana UKM membuka pertemuan MMD pada hari pelaksanaan
g. KepalaPuskesmasmemberikan kata sambutan
h. Camat memberikan kata sambutan
i. Salah seorang pelaksana MMD yang ditunjuk menyampaikan hasil
SMD
j. Peserta MMD dialog dan diskusi terkaithasil yang sudahdsampaikan
k. Pelaksana MMD melakukan curah pendapat, dialog dan
diskusisertaumpanbalik,
l. Pelaksana MMD menyusun alternatif pemecahan penyebab masalah
menyusun Tabel Rencana Kegiatan ,
m. Pelaksana UKM menutup pertemuan MMD
n. Penanggungjawabdan Pelaksana UKM/
UKPmendokumentasikan.semuakegiatan.
o. KepalaPuskesmasdanpesertaprtemuanmenetapkankomitmen
p. KepalaPuskesmasmembuatkebijakantentangrencanakegiatan
q. Penanggungjawab UKM
mendistribsikanhasilprtemuankeLintassektoral
r. Penanggungjawab UKM mendokumentasikansemuakegiatan
6. DokumenTerkai InstrumenIdentifikasiKebutuhandanHarapanMasyarakat/SasaranUpaya,
t Buku Ekspedisi UKM , BukuCatatanInformasi,
HasilRekapitulasiIdentifikasikebutuhandanharapanmasyarakat/sasaranUK
M/ UKP, Hasil
AnalisisIdentifikasikebutuhandanharapanmasyarakat/sasaranUKM,
BukuKonsultasi, RencanaKegiatanUKM, JadualKegiatanUKM.
7. Distribusi PenanggungJawabUKM/ UKP,Tim Mutu, Koordinator Admen, Kader
Posyandu, Lintassektoral

8. Rekamanhistorisperubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulaidiberlakukan

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN


MASYARAKAT/SASARAN
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. :
MulaiBerlaku
1771 Halaman :

UPTD
PUSKESMAS
KECAMATAN
PONTIANAK
TENGGARA
TIDAK
KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
a. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKP
menentukan waktu pertemuan
b. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKP
Kesehatan menentukan tempat pertemuan
c. KepalaTU membuat undangan pelaksanaan MMD
d. Pelaksana TU menyampaikan surat undangan ke Lintas
sektoral dan masyarakat Pelaksana MMD
e. Penanggungjawab dan Pelaksana UKM/ UKP
Pelaksana MMD menyiapkan hasil SMD
f. Pelaksana UKM membuka pertemuan MMD pada hari
pelaksanaan
g. KepalaPuskesmasmemberikan kata sambutan
h. Camat memberikan kata sambutan
i. Salah seorang pelaksana MMD yang ditunjuk
menyampaikan hasil SMD
j. Peserta MMD dialog dan diskusi terkait hasil yang
sudah disampaikan
k. Pelaksana MMD melakukan curah pendapat, dialog
dan diskusisertaumpanbalik,
l. Pelaksana MMD menyusun alternatif pemecahan
penyebab masalah menyusun Tabel Rencana
Kegiatan ,
m. Pelaksana UKM menutup pertemuan MMD
n. Penanggung jawab dan Pelaksana UKM / UKP
mendokumentasikan.semua kegiatan.
o. Kepala Puskesmas dan peserta pertemuan menetapkan
komitmen
p. Kepala Puskesmas membuat kebijakan tentang
Rencana kegiatan
q. Penanggungjawab UKM mendistribsikan hasil
pertemuan ke Lintas sektoral
r. Penanggung jawab UKM mendokumentasikan semua
kegiatan

CR: …………………………………………%.

……………………………………
Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

Anda mungkin juga menyukai