Anda di halaman 1dari 2

Jurnal Penyesuaian dengan metode ikhtisar laba rugi :

a. Pencatatan persediaan barang dagang


- Jurnal untuk persediaan barang dagang awal

Ikhtisar L/R Rp xxx


Persediaan Barang Dagang Rp xxx
(Nominal persediaan awal dapat dilihat pada neraca saldo yang telah dibuat)

- Jurnal untuk persediaan barang dagang akhir


Persediaan Barang Dagang Rp xxx
Ikhtisar L/R Rp xxx
(Nominal persediaan akhir dapat dilihat pada transaksi penyesuaian)

Jurnal Penyesuaian dengan metode HPP (Harga Pokok Penjualan) :


Unsur Pembentukan HPP yakni :
- Persediaan Barang Dagang awal dan akhir
- Pembelian
- Biaya angkuk pembelian
- Potongan pembelian
- Retur Pembelian

a. Pencatatan persediaan barang dagang


- Jurnal penyesuaian persediaan barang dagang awal

HPP Rp xxx
Persediaan Barang Dagang (awal) Rp xxx
Pembelian Rp xxx
Biaya Angkut Pembelian Rp xxx

- Jurnal penyesuaian persediaan barang dagang akhir

Persediaan Barang Dagang (akhir) Rp xxx


Potongan Pembelian Rp xxx
Retur Pembelian Rp xxx
HPP Rp xxx
Transaksi penyesuian :
1. Persediaan Akhir Barang Dagang sebesar Rp 7.900.000,00
2. Inventaris disusutkan sebesar 14% pertahun
3. Perlengkapan yang tersisa sebesar Rp 95.000,00
4. Sewa Gedung yang terbayar adalah untuk 2 bulan
5. Iklan yang belum dibayar Rp 20.000,00

a. Buatlah jurnal penyesuaian dengan metode ikhtisar laba rugi dan metode HPP !
b. Buatlah Kertas Kerja

Anda mungkin juga menyukai