Anda di halaman 1dari 41

Free Webinar

CARA EFEKTIF
MENYUSUN
TP DOC SENDIRI
(Dilengkapi dengan simulasi data pembanding)

“Transfer Pricing is not an exact science”


#OECD Transfer Pricing Guidelines 2022
MAPPING Basic Consept
❑ What is Transfer Pricing?
❑ Arm’s Length Principle (ALP)
❑ Dasar Hukum dan Pedoman
Internasional
❑ Hubungan Istimewa
❑ Transaksi Afiliasi
❑ Kewajiban TP Doc (Master File
& Local File)
❑ Notifikasi dan CbC Report
Langkah Praktis
❑ Tahapan Analisis ALP
❑ Workflow Penyusunan Penerapan Arm’s Length
Principle (ALP) Highlights:
TP Doc
❑ Kesimpulan ❑ Analisis Fungsional Karakteristik Usaha
❑ Diskusi ❑ Analisis Kesebandingan Tested Party (Pihak yang Diuji)
❑ Pembanding Pembanding Internal VS
Contoh Kasus & Simulasi ❑ Metode Transfer Pricing Pembanding Eksternal
❑ Pengukuran Nilai Kewajaran
❑ Transaksi Jual-Beli
❑ Transaksi Royalti
❑ Transaksi Pembayaran Bunga

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 2


Diskusi Transfer Pricing

ATAU …

Pertimbangan Bisnis yang Rasional

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 3


Basic Concept
❏ What is Transfer Pricing?
❏ Arm’s Length Principle
❏ Dasar Hukum dan Pedoman Internasional
❏ Hubungan Istimewa
❏ Transaksi Afiliasi
❏ Kewajiban TP Doc (Master File & Local File)

4
WHAT is Transfer Pricing?
Definisi

Penentuan Harga Transfer (transfer pricing) adalah penentuan harga


dalam transaksi antara pihak-pihak yang mempunyai Hubungan
Istimewa.
PER-43/PJ/2010 jo. PER-32/PJ/2011

Penentuan Harga Transfer adalah penentuan harga dalam transaksi


Afiliasi.
PMK-213/PMK.03/2016

Harga yang ditetapkan Wajib Pajak pada saat menjual, membeli, atau
membagi sumber daya dengan afiliasinya.
Brian J. Arnold dan Michael J. McIntyre, International Tax Primer Second
Edition (Kluwer Law International, 2002), 55

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 5


WHAT isIlustrasi
Transfer Pricing?
1

PT Abadi Jaya % ABC Bersama : 25%

PT Indah Jaya ❑ % ABC Bersama : 0%


❑ Dirut PTIJ adalah anak dari
Dirut ABC Bersama

PT ABC Manufaktur
PT ABC Bersama PT Sukses Jaya
PT ABC Services
% ABC Bersama :
80% ❑ % ABC Bersama : 10%
% ABC Bersama : ❑ Dirut % ABC Bersama =
80% Dirut PTSJ Arm’s Length Price ?

PT ABC Distributor
Ilustrasi 1
PT ABC
% ABC Bersama : PT ABC Distributor
70% Manufaktur 1,200
1,800

HUBUNGAN ISTIMEWA
1,600

1,800 End User


PT XYZ Distributor
Domestic Transaction (Independen)

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 6


WHAT isIlustrasi
Transfer Pricing?
2 Transfer Goods

Arm’s Length Price ?

Indonesia Other Countries


Related Party
PT A Sales 100.000 Sales 150.000
COGS 60.000 COGS 100.000
Gross Profit 40.000 Gross Profit 50.000
Opex 10.000 Opex 15.000
Operating Profit 30.000 Operating Profit 35.000
Non Op Exp. 5.000 Non Op Exp. 5.000
Net Profit 25.000 Net Profit 30.000
Tax (25%) 6.250 Tax (17%) 5.100

GROUP

Sales 150.000
Effective Tax Rate ? COGS 60.000
11.350/55.000 Gross Profit 90.000
= 20,64% Opex 25.000
Operating Profit 65.000
Non Op Exp. 10.000
Cross Border Transaction Net Profit 55.000
Tax (?%) 11.350

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 7


Arm’s Length Principle
Basic Concept

Arm’s Length Transaction


In an arm's length transaction is a transaction in which the buyers and
sellers of a product act independently and have no relationship to each
other. The concept of an arm's length transaction allows the market to
ensure that both parties in the deal are acting in their own self-interest and
are not subject to any pressure or duress from the other party. It also
assures third parties that there is no collusion between the buyer and
seller.
http://www.investopedia.com/terms/a/armslength.asp

Bahwa transaksi antara pihak-pihak yang independen adalah transaksi yang


mencerminkan kekuatan pasar (market force) dan mencerminkan prinsip kewajaran
dan kelaziman usaha (arm's length principle).
#PER-22/PJ/2013

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 8


Arm’s Length Principle
Basic Concept

Prinsip Kewajaran dan Kelaziman Usaha (PKKU) yang Tidak Dipengaruhi oleh Hubungan
Istimewa yang selanjutnya disebut Prinsip Kewajaran dan Kelaziman Usaha adalah prinsip yang
mengatur bahwa dalam hal kondisi dalam transaksi yang dilakukan antara para pihak yang
mempunyai Hubungan Istimewa sama atau sebanding dengan kondisi dalam transaksi yang
dilakukan antara para pihak yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa yang dijadikan sebagai
pembanding, harga atau laba dalam transaksi yang dilakukan antara para pihak yang mempunyai
Hubungan Istimewa dimaksud harus sama dengan atau berada dalam rentang harga atau rentang
laba dalam transaksi yang dilakukan antara para pihak yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa
yang dijadikan sebagai pembanding. #PMK Nomor 213/PMK.03/2016

PKKU diterapkan untuk menentukan Harga Transfer wajar. PKKU diterapkan dengan
membandingkan kondisi dan indikator harga Transaksi yang Dipengaruhi Hubungan Istimewa
dengan kondisi dan indikator harga Transaksi Independen yang sebanding yang dimaksud dapat
berupa harga transaksi, laba kotor (gross profit), atau laba operasi bersih (net operating profit)
berdasarkan nilai absolut atau nilai rasio tertentu. #PMK Nomor 22/PMK.03/2020

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 9


Dasar Hukum & Pedoman Internasional
Dasar Hukum (1)

Pasal 18 ayat (4) UU PPh dan Pasal 2 ayat (2) UU PPN


•Hubungan Istimewa

Pasal 10 Peraturan Pemerintah No 74 Tahun 2011


•Pembukuan dan Pemeriksaan

PER-43/PJ/2010 jo. PER-32/PJ/2011


•Pedoman Penerapan Prinsip Kewajaran dan Kelaziman Usaha

PER-22/PJ/2013
•Pemeriksaan Transfer Pricing

SE-50/PJ/2013
•Pemeriksaan Transfer Pricing

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 10


Dasar Hukum & Pedoman Internasional
Dasar Hukum (1)

PMK-213/PMK.03/2016
•Jenis Dokumen dan atau Informasi Tambahan Yang Wajib Pajak Disimpan Oleh Wajib Pajak Yang Melakukan Transaksi Dengan Para Pihak Yang
Mempunyai Hubungan Istimewa dan Tata Cara Pengelolaannya

PMK-49/PMK.03/2019
•Tata Cara Pelaksanaan Prosedur Persetujuan Bersama

PMK-22/PMK.03/2020
•Tata Cara Pelaksanaan Kesepakatan Harga Transfer (Advance Pricing Agreement)

PER-29/PJ/2017
•Tata Cara Pengelolaan Laporan Per Negara

PER-17/PJ/2020
•Tata Cara Penyelesaian Permohonan, Pelaksanaan, Dan Evaluasi Kesepakatan Harga Transfer (Advance
Pricing Agreement)

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 11


Dasar Hukum & Pedoman Internasional

Pedoman Internasional

OECD Transfer Pricing


Guidelines

UN Transfer Pricing
Manual

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 12


Hubungan Istimewa
Associated Enterprises

OECD Transfer Pricing Guidelines 2022 UU Pajak Penghasilan Pasal 18 (4)

“Two enterprises are associated enterprises with •Wajib Pajak mempunyai penyertaan modal langsung
respect to each other if one of the enterprises meets atau tidak langsung paling rendah 25% (dua puluh lima
the conditions of Article 9, sub-paragraphs 1a) or 1b) of persen) pada Wajib Pajak lain; hubungan antara Wajib
the OECD Model Tax Convention with respect to the Pajak dengan penyertaan paling rendah 25% (dua puluh
other enterprise.” lima persen) pada dua Wajib Pajak atau lebih; atau
hubungan di antara dua Wajib Pajak atau lebih yang
disebut terakhir;
•Wajib Pajak menguasai Wajib Pajak lainnya atau dua
atau lebih Wajib Pajak berada di bawah penguasaan
yang sama baik langsung maupun tidak langsung; atau
•terdapat hubungan keluarga baik sedarah maupun
semenda dalam garis keturunan lurus dan/atau ke
samping satu derajat.

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 13


Jenis Transaksi Afiliasi
SE-50/PJ 2013

Penjualan,
Pembelian,
Pengalihan serta
Pemanfaatan
Harta Berwujud

Penjualan
Pemberian
atau
Jasa
Pembelian
Intra-Grup
Saham

Pengalihan
dan
Pembayaran
Pemanfaatan
Bunga
Harta Tak
Berwujud

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 14


JenisTransfer Pricing Documentation
PMK-213/PMK.03/2016

Master File Local File CbCR


(Dokumen (Dokumen (Laporan per
Induk) Lokal) Negara)

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 15


Master File dan Local file
Kewajiban PMK-213/PMK.03/2016

Berjalan
Wajib pajak Tidak membuat

Tahun
No
melakukan transaksi TP Doc
Peredaran Bruto: afiliasi?
Yes
Wajib TP Doc
Jumlah bruto dari penghasilan Yes
(MF & LF)
Peredaran Bruto > 50M ?

Mengacu Tahun Pajak


yang diterima atau diperoleh
yang mencakup
sehubungan dengan pekerjaan, No semua transaksi

Sebelumnya
usaha atau kegiatan utama
Transaksi Afiliasi barang Yes Afiliasi Catatan:
wajib pajak sebelum dikurangi
diskon, rabat, dan pengurang berwujud > 20M ?
Anda dapat mengecek
lainnya No Kewajiban TP Doc
Transaksi Afiliasi jasa,
MF
dihitung dengan cara Yes Perusahaan Anda
bunga,barang tidak berwujud,
disetahunkan dalam hal tahun atau lainnya > 5M ? dengan mengunjungi TP
pajak diperolehnya peredaran No Doc Threshold Test pada
bruto dan/atau dilakukannya LF
https://ortax.org/tp-doc
Berjalan

Pihak afiliasi berada di


Tahun

transaksi afiliasi < 12 bln Yes


negara dengan tarif
pajak < tarif Ps 17 ?

No

Tidak Wajib TP Doc

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 16


Menerapkan
Kewajiban Arm’s Length Principle

Diwajibkan membuat
TP Doc berdasarkan
PMK 213/PMK.03/2016

Wajib Pajak
Wajib menerapkan
melakukan
Arm’s Length
transaksi
Principle
afiliasi

Tidak
Diwajibkan
membuat TP Doc
berdasarkan
PMK 213/PMK.03/2016

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 17


Menyelenggarakan dan Menyimpan TP Doc
Kewajiban PMK-213/PMK.03/2016

Informasi mengenai Grup usaha,


paling sedikit memuat :

Struktur dan bagan kepemilikan serta negara atau Yurisdiksi


masing-masing anggota
Kegiatan usaha yang dilakukan
Harta tidak berwujud yang dimiliki
Aktivitas keuangan dan pembiayaan
Laporan keuangan konsolidasi entitas induk dan informasi
perpajakan terkait transaksi afiliasi

Sesuai lampiran huruf C PMK 213/PMK.03/2016

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 18


TP Docs : Master File - Local File
Pelaporan PMK-213/PMK.03/2016

Informasi mengenai Wajib Pajak,


paling sedikit memuat :

Identitas dan kegiatan usaha yang dilakukan


Informasi transaksi afiliasi dan transaksi independen yang
dilakukan
Penerapan Prinsip Kewajaran & Kelaziman Usaha
Informasi Keuangan
Peristiwa/kejadian/fakta non-keuangan yang mempengaruhi
pembentukan tingkat harga atau laba

Sesuai lampiran huruf D PMK 213/PMK.03/2016

Local file disajikan secara


Lebih dari 1 kegiatan usaha dengan karakterisasi
tersegmentasi sesuai karakterisasi
usaha berbeda
usaha yang dimiliki

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 19


PENERAPAN ARM’S
LENGHT PRINCIPLE
❏ Analisis Fungsional
❏ Analisis Kesebandingan
❏ Pembanding
❏ Metode Transfer Pricing
❏ Pengukuran Nilai Kewajaran

20
Fungsional
Analisis Fungsi,Aset dan Risiko

OECD Transfer Pricing


Guidelines 2022 PER-22/PJ/2013 SE-50/PJ/2013

“The analysis aimed at identifying Analisis fungsi dilakukan untuk Analisis Fungsi merupakan
the economically significant mendapatkan identifikasi yang pemetaan atas fakta-fakta yang
activities and responsibilities akurat terhadap karakteristik relevan secara ekonomi dan
undertaken, assets used or usaha Wajib Pajak serta lawan karakteristik transaksi afiliasi
contributed, and risks assumed by transaksinya. Dengan mengetahui dengan memperhatikan fungsi,
the parties to the transactions.” karakteristik usaha Wajib Pajak aset, dan risiko, serta
dan lawan transaksinya, maka pengalokasian atas fungsi, aset,
akan dapat diperkirakan tingkat dan risiko antara pihak-pihak yang
risiko yang ditanggung dan terkait dalam transaksi afiliasi
remunerasi (profit) yang sepadan sehingga dapat diketahui
dengan risiko yang ditanggung karakteristik setiap pihak secara
tiap-tiap pihak. tepat.

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 21


Fungsional
Analisis Indentifikasi Fungsi,Aset dan Risiko
Fungsi Resiko Aset

No. Function No. Risk No. Asset


1 Desain Resiko terkait Fluktuasi Aset Berwujud : Mesin,
1
Permintaan dan Harga 1 Tanah, Bangunan,
2 Manufaktur Persediaan dll
Resiko atas kerugian yang
3 Perakitan diakibatkan atas keputusan Aset Tidak Berwujud :
4 Riset dan Pengembangan 2 investasi dan penggunaan 2 Paten, Know How,
property, lahan dan Trademark dll
5 Purnajual perlengkapan
6 Pembelian Resiko Keuangan atas
7 Distribusi 3 fluktuasi bunga dan nilai
tukar
8 Pemasaran
Resiko Kredit atau Gagal
4
9 Promosi dan Iklan Tagih
Fungsi, Aset dan Risiko disesuaikan
10 Transportasi 5 Resiko Jaminan Produk 3
dengan Karakteristik usaha
11 Pembiayaan
12 Manajemen Perhatikan Jenis Fungsi, Aset dan Risiko sebagaimana
2 disampaikan dalam Lampiran PER-22/PJ/2013

Identifikasi Fungsi berkaitan erat dengan Jenis Risiko yang


1 ditanggung oleh sebuah entitas

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 22


Karakteristik Usaha

SERVICE
1 MANUFACTUR 2 DISTRIBUTOR 3
PROVIDER

Toll Manufacturing Commission Agent

Contract Manufacturing Commissionaire

Fully Fledged Classic buy sell


Manufacturing distributor/Reseller

Fully Fledged Distributor

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 23


Analisis Kesebandingan Pengertian

Analisis Kesebandingan adalah analisis yang dilakukan oleh Wajib


Pajak atau Direktorat Jenderal Pajak atas kondisi dalam transaksi
yang dilakukan antara Wajib Pajak dengan pihak yang mempunyai
Hubungan Istimewa untuk diperbandingkan dengan kondisi dalam
transaksi yang dilakukan antara pihak-pihak yang tidak
mempunyai Hubungan Istimewa, dan melakukanidentifikasi atas
perbedaan kondisi dalam kedua jenis transaksi dimaksud.
#PER-32/PJ/2011

Dalam melaksanakan Analisis Kesebandingan harus dilakukan analisis


atas faktor-faktor yang dapat mempengaruhi tingkat kesebandingan
(Comparability Factors)

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 24


5 Faktor Kesebandingan Five Comparability Factors

Karakteristik
Barang atau
Jasa

Analisis
Strategi Usaha
Fungsional

Keadaan Ketentuan
Ekonomi Kontrak

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 25


Pembanding Internal Internal Comparable

❑ Data Pembanding Internal adalah data Harga Wajar atau Laba Wajar dalam transaksi sebanding yang
dilakukan oleh Wajib Pajak dengan pihak-pihak yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa
❑ Pembanding Internal adalah Pembanding yang bersumber dari data perusahaan yang sedang dianalisis

OECD TP Guidelines 2022

Dalam hal Data Pembanding Internal telah memenuhi faktor-faktor yang dapat
mempengaruhi tingkat kesebandingan, maka Data Pembanding Eksternal tidak diperlukan.
PER-32/PJ/2011

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 26


Pembanding Eksternal External Comparable

❑ Data Pembanding Eksternal adalah data Harga Wajar atau Laba Wajar dalam
transaksi sebanding yang dilakukan oleh Wajib Pajak lain dengan pihak-pihak
yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa.
❑ Tidak ditemukannya pembanding internal yang handal menjadi salah satu
pertimbangan perusahaan untuk menggunakan Pembanding Eksternal.

Pembanding
Database Secret
dari Luar
Komersial Comparables
Negeri

OECD TP Guidelines 2022

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 27


Metode Transfer Pricing Overview

Transactional
Comparable
Net Margin Profit Split
Uncontrolled Resale Price Cost Plus
Method Method (PSM)
Price (CUP)
(TNMM)

GROSS GROSS OPERATING OPERATING


PRICE PROFIT PROFIT PROFIT
PROFIT

Traditional Transaction Transactional Profit Tambahan Metode pada UU


Methods Methods
HPP
Dalam penentuan metode Transfer Pricing, prinsip yang digunakan adalah metode 1. Comparable Uncontrolled
yang paling sesuai dengan fakta dan kondisi (“the most appropriate method”) dengan Transaction
mempertimbangkan antara lain : 2. Tangible asset and
❑ Kelebihan dan Kekurangan setiap metode; intangible asset valuation
❑ Kesesuaian metode penentuan harga transfer dengan sifat dasar transaksi, yang 3. Business valuation
ditentukan berdasarkan analisis fungsi;
❑ Ketersediaan informasi yang andal;
❑ Tingkat Kesebandingan antara transaksi afiliasi dan transaksi independen

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 28


Metode Transfer PricingBenchmarking

P/L

Sales xxx CUP Traditional


COGS xxx Transaction
Method
GROSS PROFIT xxx RPM & CPM
OPEX xxx
OPERATING PROFIT xxx TNMM & PSM Transactional
Profit Method

Required Comparability
TP Method Benchmark
Product Functions
CUP +++ +++ Price

Resale Price (RPM) + +++ Gross Profit Margin

Cost Plus (CPM) + +++ Gross Markup

TNMM + +++ Net Profit Margin

PSM + +++ Gross/Net Profit

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 29


Pengukuran Nilai Kewajaran Penggunaan
Kewajaran
Rentang

Rentang kewajaran mengeliminasi faktor-faktor yang dianggap kurang sebanding. Rentang


kewajaran merupakan suatu solusi dari masalah perbedaan hasil dari penggunaan lebih dari
satu metode (terutama metode tradisional)
#OECD TP Guidelines 2022 Par 3.57 - Par 3.58

Rentang Harga Wajar atau Laba Wajar merupakan rentangan antara kuartil pertama dan
ketiga yang harus memenuhi persyaratan 1) transaksi atau data pembanding yang digunakan
dapat diandalkan dan, 2)didukung dengan bukti-bukti dan penjelasan yang memadai bahwa
penetapan harga atau laba tunggal tidak dapat dilakukan.
#Pasal 13 PER - 43/PJ/2010 jo PER - 32/PJ/2011

Rentang kewajaran sebagaimana dimaksud pada ayat (5) huruf b merupakan rentang
indikator harga yang terbentuk dari dua atau lebih pembanding yang memiliki nilai indikator
harga yang berbeda, berupa full range dalam hal terbentuk dari dua pembanding; atau
interquartile range, dalam hal terbentuk dari tiga atau lebih pembanding.
#Pasal 8 PMK 22/PMK.03/2020

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 30


LANGKAH PRAKTIS
❏ Tahapan Analisis ALP
❏ Workflow Penyusunan TP Doc

31
Tahapan Analisis
Arm's Lenght Principle (ALP)
Internal vs Eksternal
Menentukan (Sumber Data,
1 Hubungan Afiliasi 4
Pembanding Kriteria Pencarian,
Manual Review)

2 Transaksi Afiliasi 5 Menentukan


Tested Party

Pemilihan
3 Faktor Kesebandingan : 6
Metode
❑ Karakteristik
Produk/Jasa
❑ Analisis Fungsional
❑ Ketentuan Kontrak
❑ Keadaan Ekonomi Pengukuran
❑ Strategi Usaha 7
Nilai Kewajaran

Dispute dapat terjadi disetiap Tahapan


Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 32
Workflow Penyusunan (1) Transfer Pricing Documentation (MF & LF)

Analisis Kondisi Perusahaan


1 ❑ Informasi Umum
❑ Daftar Permintaan Dokumen
❑ Identitas dan Kegiatan Usaha
(Struktur Organisasi, Pemegang Saham,
Pengurus)
❑ Aspek Operasional
❑ Informasi Transaksi Afiliasi
❑ Informasi Terkait Lainnya

❑ Penjualan, Pembelian,
Pemahaman atas Transaksi Pengalihan serta Pemanfaatan
2 Afiliasi Harta Berwujud
❑ Pemberian Jasa Intra-Grup
❑ Pengalihan dan Pemanfaatan
Harta Tak Berwujud
❑ Pembayaran Bunga
❑ Penjualan atau Pembelian
Saham
❑ Lainnya (Ref : SE-50/PJ/2013)

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 33


Workflow Penyusunan (2) Transfer Pricing Documentation (MF & LF)

3 Analisis Fungsi, Aset dan Resiko (FAR) ❑ Data Riset Pasar (Global dan
Lokal), jika tidak tersedia dapat
menggunakan data dari Lembaga
Identifikasi Seluruh Entitas yang riset
terlibat dalam Supply Chain ❑ Kebijakan Harga Transfer
❑ Strategi Usaha
❑ Informasi terkait lainnya

Wawancara Personel Kunci FUNGSI ASET RISIKO

KETENTUAN
KONTRAK
Matriks Perbandingan Fungsi, Aset
dan Risiko substance over form

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 34


Workflow Penyusunan (3) Transfer Pricing Documentation (MF & LF)

4 Review Ketersediaan Pembanding Internal

Menentukan ketersediaan informasi


mengenai pembanding eksternal

5 Menentukan Tested Party

6 Pemilihan Metode Pengukuran Nilai Kewajaran

Mendokumentasikan Seluruh Informasi yang telah dikumpulkan dan analisis yang


7 dilakukan, sesuai dengan ketentuan yang disyaratkan dalam “PMK 213”

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 35


Tax Solutions Center
solutions.ortax.org

TERIMA KASIH

36
solutions.ortax.org
Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 37
Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 38
Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 39
Tax Solutions Center
solutions.ortax.org

40
Disclaimer

❑ Informasi yang terdapat dalam presentasi yang disiapkan oleh PT Integral Data Prima (Ortax)
adalah bukan merupakan saran atau nasihat terkait konsultasi perpajakan atau konsultasi apa
pun dan hanya dapat digunakan untuk tujuan informasi.
❑ Ortax tidak bertanggungjawab atas kesalahan dan keterlambatan dalam memperbaharui
informasi, serta segala kerugian yang timbul akibat penggunaan data dan/atau informasi yang
terdapat dalam presentasi ini.
❑ Dilarang keras menyalin, mendistribusikan, memperbanyak dan membuat ulang atas seluruh
dan/atau sebagian isi presentasi ini tanpa izin tertulis dari Ortax.

Free Webinar : Cara Efektif Menyusun TP Doc Sendiri solutions.ortax.org 41

Anda mungkin juga menyukai