Anda di halaman 1dari 2

KLINIS PETUGAS OBAT

No. Dokumen : /SOP/PKM-


CGN/IV/2017
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 22 April
2017
Halaman :

Puskesmas dr. Dewi Ruslinda, M.Kes


Cugenang NIP : 19700427201001 2 003

1. Pengertian Prosedur ini mengatur standar petugas obat di unit pelayanan obat
Puskesmas Cugenang.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas obat dalam pelaksanaan kegiatan di unit pelayanan
obat.
3. Kebijakaan SK Kepala Puskesmas Nomor 079/SK/PKM-CGN/2017 tentang Kewajiban
Pratisi Klinis dalam Meningkatkan Mutu Pelayananklinis dan Keselamatan
Pasien .
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 Tentang Puskesmas.
5. Prosedur 1. Persiapan alat :
 Buku penerimaan pasien
 Kartu pasien
 status pasien
 alat tulis
 thermometer
 tensimeter
 stetoskop
6. Langkah- 1. Petugas menerima resep
langkah
2. Petugas membaca dan meneliti resep yang diterima
3. Petugas menanyakan kembali kepada penulis resep apabila resep
yang diterima kurang jelas atau obat yang diminta tidak tersedia
4. Petugas mengambil obat yang tertera pada resep obat
5. Obat di masukkan ke dalam kemasan untuk obat jadi dan dilakukan
peracikan untuk obat puyer
6. Memberi etiket apabila resep telah jelas
7. Petugas menyerahkan obat kepada pasien
8. Petugas menjelaskan aturan penggunaan obat pada pasien.
7. Bagan Alir
8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit terkait Umum, lansia, gigi, KIA/KB dan Imunisasi, MTBS, TB Paru, IGD,
Laboratorium.
10. Dokumen
Kertas resep
terkait
11. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai perubahan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai