Anda di halaman 1dari 2

INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL

FAKULTAS ARSITEKTUR dan DESAIN


PROGAM SARJANA ARSITEKTUR

RENCANA TUGAS MAHASISWA No. ITENAS/F_PRO/01/RPS/02


Mata Kuliah Teknologi Bahan
Kode MK ARA 205 Sks: 2 Semester: 3
Dosen Pengampu & Dosen BAMBANG SUBEKTI (AA); UCU MAKMUR KOSASIH (CC);
Kelas WAHYU BUANA PUTRA (BB,DD)
Bentuk Tugas
Makalah dan presentasi video

Judul Tugas
Penerapan Material bangunan pada desain Bangunan sederhana (kasus studi bangunan
rumah tinggal)
Sub CP Mata Kuliah
Mahasiswa dapat menjelaskan penerapan/aplikasi seluruh material/bahan atas
dasar karakteristik, peran, persyaratan dan aplikasi yang dapat dipergunakan dalam
bangunan gedung dengan tepat. (KU9, S9 dan C2)
Diskripsi Tugas

1. Memilih desain yang sesuai dengan tugas (mengambil desain bangunan rumah
tinggal minimal 2 lantai atau yang sejenis. Obyek studi diobservasi langsung di
lapangan)
2. Jelaskan penerapan materialnya selengkap mungkin terutama bagian struktur dan
bagian-bagian yang tampak (terekspos). Berian alasan dan spesifikasi yang lengkap
berkenaan dengan material yang digunakan
Metode Pengerjaan Tugas
Tugas dikerjakan secara kelompok (3 – 4 orang), silakan diskusikan di kelompok obyek
bangunan mana yang akan digunakan sebagai kasus studi
Bentuk Dan Format Luaran
Laporan dalam format A4 ,menggunakan teknik presentasi layout secara menarik dan
informatif.
Presentasi dalam bentuk video (bisa diunggah di youtube)
Indikator, Kriteria, dan Bobot Penilaian
Kriteria penilaian : Keluasan dan kedalaman dari laporan (C2), dan menunjukkan
dengan tepat (P3)
Indikator keberhasilan :
✔ Kelengkapan informasi dan kemutakhiran data material/bahan.
✔ Kebenaran dan kelengkapan proses observasi
✔ Perbandingan terhadap referensi terkait
✔ Kemampuan dan teknik presentasi laporan yang informatif dan komunikatif
Bobot penilaian Tugas: 20%
Jadwal Pelaksanaan
Tugas dikumpulkan pada saat UAS melalui moodle

Lain-lain
SISTEMATIKA PENULISAN :
1. Pendahuluan (latarbelakang pemilihan bangunan dan material yang akan
dibahas)
2. Metode Pembahasan (Pengamatan/ Observasi)
3. Studi Referensi (Deskripsi material yang akan dibahas, Sifat Fisik, dan Karakter
material, Metode pengerjaan berdasarkan pustaka)
4. Objek Studi Bangunan Sederhana ( Deskripsi fungsi bangunan, Data Lokasi, Luas
Bangunan, Denah, Tampak, Potongan, Dokumentasi pelaksanaan)
5. Pembahasan (analisis studi referensi dengan objek studi bangunan sederhana)
6. Kesimpulan.
7. Daftar Pustaka (Minimal 20 Studi pustaka)

TEMPLATE TUGAS

Daftar Rujukan
Lyons, Arthur., 2007, Materials for Architects and Builders, 3rd Ed., Elsevier, Oxford

Anda mungkin juga menyukai