Anda di halaman 1dari 2

KATAPENGANTAR

Puji dan Syukur Penulis penjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa,

karena atas berkat dan kemurahannya penulis dapat menyelesaikan penyusunan

tesis yang berjudul ..Pengaruh Budaya Organisasi, Sistem Seleksi dan Sikap

Pimpinan Terhadap Kinerja Pegawai di Universitas HKBP Nommensen Medan."

Pada Kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada

yang terhormat :

l. Prof. Dr. Belferik Manullang, dan Prof. Dr. Sahat Siagian, M.Pd. sebagai

pembimbing I dan Pembimbing II.

2. Prof. Dr. Marihot Manullang, Dr. Sukarman Purba, M.Pd., dan Dr. Zulkifly

Matondang, M.Si , selaku tim penguji

3. Prof. Dr. H.Syaiful Sagala, S.Sos, M.Pd, dan Drs. Yasarotodo Wau, M.Pd.,

Selaku Ketua dan Sekretaris Program Studi Administrasi Pendidikan Pasca

Satjana UNIMED

4. Prof. Dr. Belferik Manullang, Syarifuddin,M.Sc, Ph.D., Prof. Dr. Abdul

Hasan Saragih, M.Pd, selaku Direktur, Asisten Direktur I, dan Asisten

Direktur II Pasca satjana UNIMED.

5. Dr Ir. Jongkers Tampubolon, MSC., Selaku Rektor Universitas HKBP

Nommensen Medan yang telah memberikan izin kepada saya untuk

melanjutkan studi di Pasca Sarjana UNIMED, sekaligus memberi izin untuk

mengadakan penelitian di Universitas HKBP Nommensen

6. Dr. Timbul Sinaga, SE, Msc dan Drs. Marian Hutahayan, M.Si yang memberi

rekomendasi untuk melanjutkan Studi.

iii
7. Drs. Charles Sianturi, M.Si. dan Prof. Dr. Monang Sitorus, M.Si, yang telah

memberikan dorongan moril bagi penulis dalam menyelesaikan Tesis ini

8. Bapak dan lbu Pegawai Universitas HKBP Nommensen yang membantu saya

sebagai subjek penelitian, khususnya Arlinda Elizabeth Tampubolon yang

telah membantu penulis dalam menjalankan angket Penelitian ini.

9. Suami Tercinta Drs. Robinson Butar - Butar yang senantiasa memberi

semangat kepada penulis untuk menyelesaikan tesis dan perkuliahan ini.

10. Anak- anakku tersayang: dr. Fransisca Mularia Butar- butar dan dr. Adrian

Martin Hutauruk, Levana Margareth Butar - butar S.Sn. dan Ganda

Manullang, Novelin Soni Butar - butar A.Md. dan Cucuku tercinta : Farel

Filemon Hutauruk, Josua Frenklin Hutauruk, Fiorenca Dominik Hutauruk,

dan Gabriel Arganamora Manullang, yang terus memberi semangat bagi

penulis untuk menyelesaikan perkuliahan ini.

Medan. Nopember 2011


Penulis,

MURNI ELFRIDA NAIBAHO


NIM. 809315015

iv

Anda mungkin juga menyukai