Anda di halaman 1dari 11

SATUAN PENDIDIKAN : SMAN 1 PUSAKANAGARA

MATA PELAJARAN : BIOLOGI ALOKASI WAKTU : 60 menit


KELAS : X / MIPA JUMLAH SOAL : 25 PG

No Soal Kunci Jawaban Score


1. Biologi berasal dari bahasa yunani yaitu bios yang berarti… b 4
a. Ilmu
b. Hidup
c. Kajian
d. Perkembangan
e. tumbuhan
2. Seseorang akan menjalani transplantasi ginja. Ginjal c 4
dipelajari pada organisasi kehidupan tingkat…
a. sel
b. jaringan
c. organ
d. sistem organ
e. individu
3. Perhatikan tabel berikut ini! a 4
No. Cabang
Bidang Kajian
Biologi
1. Patologi Perihal berbagai jenis penyakit
dan penyebabnya
2. Ornitologi Kehidupan serangga dan
peranannya bagi makhluk hidup
3. Mikologi Kehidupan jamur dan
peranannya bagi makhluk hidup
4. Entomologi Struktur dalam tubuh makhluk
hidup
5. Botani Proses fisiologi tubuh
Cabang-cabang Biologi yang sesuai dengan bidang
kajian yang dipelajari meliputi nomor . . . .
a.       1) dan 3)
b.       1) dan 5)
c.       2) dan 3)
d.       2) dan 4)
e.       3) dan 5)

4. Manfaat biologi dalam bidang industri dengan cara d 4


fermentasi terjadi pada proses…
a. persilangan tanaman
b. penemuan antibiotic
c. teknologi bayi tabung
d. pembuatan keju
e. penemuan thermometer
5. Kehidupan di bumi dibentuk oleh struktur hierarki yang d 4
sangat teratur. Dalam pembelajaran biologi, telah disusun
sebuah struktur tingkat organisasi kehidupan yang bisa
berlaku secara universal di dunia. Urutan struktur organisasi
kehidupan dalam Biologi adalah sebagai berikut:
1. Organ
2. Organisme
3. jaringan
4. Sel
5. Molekul
6. Sistem organ
7. Biosfer
8. Ekosistem
9. Populasi
10. Komunitas
Urutan struktur organisasi kehidupan yang benar
adalah:
a. 1-2-3-4-5-6-7-8-9-10
b. 10-9-8-7-6-5-4-3-2-1
c. 4-1-2-3-4-10-9-6-7-5
d. 5-4-3-1-6-2-9-10-8-7
e. 5-4-3-2-1-6-10-9-8-7
6. Tercemarnya air sungai dan penebangan liar di hutan d 4
menyebabkan matinya tumbuhan dan hewan-hewan yang
hidup di dalamnya.selain itu juga dapat merusak habitat dan
struktur tanah serta menyebabkan perubahan suhu yang
disebabkan berkurangnya tumbuhan hijau. Peristiwa
tersebut merupakan permasalahan biologi yang terjadi di
tingkat…
a. Jaringan
b. Populasi
c. Individu
d. Ekosistem
e. komunitas
7. Perhatikan cabang-cabang biologi berikut: a 4
1. mikrobiologi
2. bioteknologi
3. biokimia
4. genetika
5. teratologi
suatu pabrik susu asam (yoghurt)akan dibangun. Cabang
ilmu biologi yang dapat diterapkan dalam operasi pabrik
tersebut ditunjukkan oleh nomer…
a. 1, 2, 3
b. 1, 2, 4
c. 2, 3, 4
d. 2, 3, 5
e. 3, 4, 5
8. Seseorang mengalami luka bakar di tubuhnya dan akan e 4
melakukan transplantasi kulit. Kulit manusia dipelajari pada
organisasi kehidupan tingkat…
a. Sel
b. Jaringan
c. Individu
d. Sistem organ
e. Organ
9. Ibu Ani, ibu Ijah, dan ibu Marni akan melakukan b 4
pemeriksaan kesehatan di rumah Sakit Umum Ciereng
Subang. ibu Ani menderita cacar air disertai demam. ibu Ijah
menderita penyakit jantung. sementara itu, ibu Marni
menderita penyakit lupus. ada 8 pintu ruangan praktek
dokter spesialis di rumah sakit itu. pintu 1 yaitu ruang
radiologi, pintu 2 yaitu ruang virologi, pintu 3 ruang
anatomi, pintu 4 ruang kardiologi, pintu 5 ruang
farmakologi, pintu 6 yaitu ruangan imunologi, pintu 7
ruangan ontologi, dan pintu 8 adalah ruangan fisioterapi.
dari informasi tersebut, pintu ruangan mana yang harus
diketuk ibu Ani, ibu Ijah dan ibu Marni untuk mlakukan
pemeriksaan kesehatan kepada dokter secara berurutan
adalah…
a. Ontologi, fisioterapi, farmakologi
b. Virologi, kardiologi, imunologi
c. Anatomi, virologi, kardiologi
d. Farmakologi, anatomi, imunologi
e. Ontologi, kardiologi, anatomi
10. Usaha memperoleh padi unggul melalui perkawinan padi 4
lokal dengan dengan padi luar negeri dipelajari dalam
cabang biologi…
a. Genekologi
b. Reproduksi
c. Biokimia
d. Teratology
e. genetika
11 Salah satu cabang biologi yang mengkaji objek hewan dan d 4
. manusia adalah histologi. Pernyataan pada tabel berikut ini
yang benar berkaitan dengan hubungan tema permasalahan
dan tingkat organisasi ilmu tersebut adalah…
Tema Tingkat
Pilihan
permasalahan organisasi
a. Makhluk hidup Organ
dan lingkungan
b. Makhluk hidup Jaringan
dan lingkungan
c. Struktur dan Organ
fungsi
d. Struktur dan Jaringan
fungsi
e. Struktur dan sel
fungsi
12. Perhatikan simbol berikut: e 4
Arti dari simbol tersebut beserta contoh bahan kimianya
adalah…
a. bersifat racun, sianida
b. mudah terbakar, alcohol
c. bersifat korosif, asam sulfat
d. bersifat radioaktif, uranium
e. mudah meledak , amonium nitrat
13. Seorang peneliti gagal dalam suatu penelitian. Peneliti a 4
tersebut kemudian segera mencari penyebab kegagalan itu
dan mencobanya lagi hingga berhasil.sikap ilmiah yang
ditunjukan oleh peneliti tersebut adalah…
a. ulet dan gigih
b. bertanggung jawab
c. jujur terhadap fakta
d. terbuka dan fleksibel
e. memiliki rasa ingin tahu
14. Variable control dari pernyataan “pupuk yang paling baik d 4
untuk pertumbuhan tanaman cabe adalah pupuk kandang”,
adalah..
a. Jumlah daun yang tumbuh
b. Kecepatan pertumbuhan akar
c. Pupuk urea

d. Jenis tanaman dan volume air untuk menyiram


e. Jenis pupuk
15. Perhatikan langkah-langkah metode ilmiah berikut. d 4
1. Perumusan hipotesis
2. Pengumpulan data
3. Eksperimen
4. Perumusan masalah
5. Kesimpulan
Urutan langkah yang benar dalam pemecahan masalah
biologi adalah…
a. 1 , 2, 3, 4, 5
b. 1, 2, 3, 5, 4
c. 3, 1, 5, 2, 4
d. 4, 2, 1, 3, 5
e. 4, 2, 1, 5, 3
16. Sumber daya hayati tumbuhan perlu dilestarikan karena a 4
tumbuhan memiliki peran penting bagi manusia dan hewan,
yaitu…
a. Penyedia oksigen untuk pernapasan
b. Mengurangi terik matahari pada siang hari
c. Mengurangi terjadinya banjir saat musim hujan
d. Pemasok karbohidrat sebagai sumber energi
e. Memberi keindahan, rasa aman dan damai
17. Kelompok tumbuhan berikut yang menunjukan c 4
keanekaragaman spesie/jenis adalah…
a. Padi atomita, padi rojolele, dan padi pelita
b. Kelapa gading, kelapa hijau dan kelapa merah
c. Kacang panjang, kacang hijau dan kacang kedelai
d. Mawar bunga merah, mawar bunga putih,dan mawar
warna merah muda
e. Mangga harum manis, mangga indramayu, dan mangga
golek
18. Berbagai buah jeruk antara lain, jeruk bali, jeruk nipis, dan a 4
ejruk Pontianak. Hasil persilangan tanaman ini tidak pernah
menghasilkan biji. Hal ini menunjukan keanekaragaman
hayati tingkat…
a. Gen
b. Genus
c. Varietas
d. Ekosistem
e. filogenetik
19. Keanekaragaman genetika menyebabkan… a 4
a. tidak ada individu yang sama dengan individu lain
b. tidak ada ekosistem yang sama
c. keaneragaman lingkungan hidup
d. setiap spesies memiliki sifat yang unik
e. terjadi klasifikasi organisme
20. Keanekaragaman hayati tenjadi karena… e 4
a. makanan
b. kromosom
c. lingkungan abiotik
d. adaptasi lingkungan
e. gen dan lingkungan
21. Karakteristik fauna di Indonesia mencerminkan posisi e 4
diantara daerah biogeografi…
a. palearktik dengan Australia
b. Australia dengan Ethiopia
c. Ethiopia dengan oriental
d. Palearktik dengan oriental
e. Australia dengan oriental
22. Fauna khas Australia adalah… d 4
a. Zbra dan jerapah
b. Kukang dan cendrawasih
c. Anoa dan harimau
d. Kangguru dan kasuari
e. Zebra dan anoa
23. Perhatikan macam-macam bioma berikut e 4
1. Gurun
2. Padang rumput
3. Hutan hujan tropis
4. Hutan gugur
5. Sabana
Bioma yang terdapat di wilayah Indonesia ditunjukan oleh
nomer…
a. 1 dan 3
b. 1 dan 5
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4
e. 3 dan 5
24. Keanekaragaman hayati merupakan keseluruhan b 4
penampakan tiap jenis organisme. Hal itu didasari oleh
faktor…
a. Genetika
b. Genetika yang berinteraksi dengan lingkungan
c. Lingkungan
d. Habitat
e. Genetika dan habitat
25. Usaha-usaha pelestarian dengan cara mengembangbiakkan b 4
hewan atau tumbuhan di daerah asalnya disebut…
a. Perlindungan alam
b. Pelestarian in situ
c. Suaka margasatwa
d. Cagar alam
e. Pelestarian ex situ
JUMLAH SCORE 100
SATUAN PENDIDIKAN : SMAN 1 PUSAKANAGARA
MATA PELAJARAN : BIOLOGI ALOKASI WAKTU : 60 menit
KELAS : X / IPS JUMLAH SOAL : 20 PG

No Soal Kunci Jawaban Score


1. Biologi berasal dari bahasa yunani yaitu bios yang berarti… b 5
a. Ilmu
b. Hidup
c. Kajian
d. Perkembangan
e. tumbuhan
2. Seseorang akan menjalani transplantasi ginja. Ginjal c 5
dipelajari pada organisasi kehidupan tingkat…
a. sel
b. jaringan
c. organ
d. sistem organ
e. individu
3. Perhatikan tabel berikut ini! a 5
No. Cabang
Bidang Kajian
Biologi
1. Patologi Perihal berbagai jenis penyakit
dan penyebabnya
2. Ornitologi Kehidupan serangga dan
peranannya bagi makhluk hidup
3. Mikologi Kehidupan jamur dan
peranannya bagi makhluk hidup
4. Entomologi Struktur dalam tubuh makhluk
hidup
5. Botani Proses fisiologi tubuh
Cabang-cabang Biologi yang sesuai dengan bidang
kajian yang dipelajari meliputi nomor . . . .
a.       1) dan 3)
b.       1) dan 5)
c.       2) dan 3)
d.       2) dan 4)
e.       3) dan 5)

4. Manfaat biologi dalam bidang industri dengan cara d 5


fermentasi terjadi pada proses…
a. persilangan tanaman
b. penemuan antibiotic
c. teknologi bayi tabung
d. pembuatan keju
e. penemuan thermometer
5. Kehidupan di bumi dibentuk oleh struktur hierarki yang d 5
sangat teratur. Dalam pembelajaran biologi, telah disusun
sebuah struktur tingkat organisasi kehidupan yang bisa
berlaku secara universal di dunia. Urutan struktur organisasi
kehidupan dalam Biologi adalah sebagai berikut:
1. Organ
2. Organisme
3. jaringan
4. Sel
5. Molekul
6. Sistem organ
7. Biosfer
8. Ekosistem
9. Populasi
10. Komunitas
Urutan struktur organisasi kehidupan yang benar
adalah:
a. 1-2-3-4-5-6-7-8-9-10
b. 10-9-8-7-6-5-4-3-2-1
c. 4-1-2-3-4-10-9-6-7-5
d. 5-4-3-1-6-2-9-10-8-7
e. 5-4-3-2-1-6-10-9-8-7
6. Tercemarnya air sungai dan penebangan liar di hutan d 5
menyebabkan matinya tumbuhan dan hewan-hewan yang
hidup di dalamnya.selain itu juga dapat merusak habitat dan
struktur tanah serta menyebabkan perubahan suhu yang
disebabkan berkurangnya tumbuhan hijau. Peristiwa
tersebut merupakan permasalahan biologi yang terjadi di
tingkat…
a. Jaringan
b. Populasi
c. Individu
d. Ekosistem
e. komunitas
7. Perhatikan cabang-cabang biologi berikut: a 5
1. mikrobiologi
2. bioteknologi
3. biokimia
4. genetika
5. teratologi
suatu pabrik susu asam (yoghurt)akan dibangun. Cabang
ilmu biologi yang dapat diterapkan dalam operasi pabrik
tersebut ditunjukkan oleh nomer…
a. 1, 2, 3
b. 1, 2, 4
c. 2, 3, 4
d. 2, 3, 5
e. 3, 4, 5
8. Seseorang mengalami luka bakar di tubuhnya dan akan e 5
melakukan transplantasi kulit. Kulit manusia dipelajari pada
organisasi kehidupan tingkat…
a. Sel
b. Jaringan
c. Individu
d. Sistem organ
e. Organ
9. Ibu Ani, ibu Ijah, dan ibu Marni akan melakukan b 5
pemeriksaan kesehatan di rumah Sakit Umum Ciereng
Subang. ibu Ani menderita cacar air disertai demam. ibu Ijah
menderita penyakit jantung. sementara itu, ibu Marni
menderita penyakit lupus. ada 8 pintu ruangan praktek
dokter spesialis di rumah sakit itu. pintu 1 yaitu ruang
radiologi, pintu 2 yaitu ruang virologi, pintu 3 ruang
anatomi, pintu 4 ruang kardiologi, pintu 5 ruang
farmakologi, pintu 6 yaitu ruangan imunologi, pintu 7
ruangan ontologi, dan pintu 8 adalah ruangan fisioterapi.
dari informasi tersebut, pintu ruangan mana yang harus
diketuk ibu Ani, ibu Ijah dan ibu Marni untuk mlakukan
pemeriksaan kesehatan kepada dokter secara berurutan
adalah…
a. Ontologi, fisioterapi, farmakologi
b. Virologi, kardiologi, imunologi
c. Anatomi, virologi, kardiologi
d. Farmakologi, anatomi, imunologi
e. Ontologi, kardiologi, anatomi
10. Usaha memperoleh padi unggul melalui perkawinan padi e 5
lokal dengan dengan padi luar negeri dipelajari dalam
cabang biologi…
a. Genekologi
b. Reproduksi
c. Biokimia
d. Teratologi
e. genetika
11 Salah satu cabang biologi yang mengkaji objek hewan dan d 5
. manusia adalah histologi. Pernyataan pada tabel berikut ini
yang benar berkaitan dengan hubungan tema permasalahan
dan tingkat organisasi ilmu tersebut adalah…
Tema Tingkat
Pilihan
permasalahan organisasi
a. Makhluk hidup Organ
dan lingkungan
b. Makhluk hidup Jaringan
dan lingkungan
c. Struktur dan Organ
fungsi
d. Struktur dan Jaringan
fungsi
e. Struktur dan sel
fungsi

12. Perhatikan simbol berikut: e 5

Arti dari simbol tersebut beserta contoh bahan kimianya


adalah…
a. bersifat racun, sianida
b. mudah terbakar, alcohol
c. bersifat korosif, asam sulfat
d. bersifat radioaktif, uranium
e. mudah meledak , amonium nitrat
13. Seorang peneliti gagal dalam suatu penelitian. Peneliti a 5
tersebut kemudian segera mencari penyebab kegagalan itu
dan mencobanya lagi hingga berhasil.sikap ilmiah yang
ditunjukan oleh peneliti tersebut adalah…
a. ulet dan gigih
b. bertanggung jawab
c. jujur terhadap fakta
d. terbuka dan fleksibel
e. memiliki rasa ingin tahu

14. Variable control dari pernyataan “pupuk yang paling baik d 5


untuk pertumbuhan tanaman cabe adalah pupuk kandang”,
adalah..
a. Jumlah daun yang tumbuh
b. Kecepatan pertumbuhan akar
c. Pupuk urea

d. Jenis tanaman dan volume air untuk menyiram


e. Jenis pupuk
15. Perhatikan langkah-langkah metode ilmiah berikut. d 5
1. Perumusan hipotesis
2. Pengumpulan data
3. Eksperimen
4. Perumusan masalah
5. Kesimpulan
Urutan langkah yang benar dalam pemecahan masalah
biologi adalah…
a. 1 , 2, 3, 4, 5
b. 1, 2, 3, 5, 4
c. 3, 1, 5, 2, 4
d. 4, 2, 1, 3, 5
e. 4, 2, 1, 5, 3
16. Pemanfaatan ilmu biologi dalam bidang pangan d 5
menggunakan mikroorganisme melalui metode bioteknologi.
Berikut keunggulan dari penerapan ilmu biologi untuk
produk pangan olahan adalah…
a. Memiliki harga yang terjangkau
b. Kandungan nutrisi yang lebih sedikit tetapi bermanfaat
c. Memiliki rasa yang berbeda
d. Lebih tahan lama
e. Memiliki nilai ekonomis yang rendah
17. Berikut ini gas yang mudah terbakar, kecuali… e 5
a. asetelin
b. alkali
c. dimetil
d. hidrogen
e. metana
18. Seorang siswa sedang melakukan percobaan di laboratorium e 5
dengan menggunakan bahan kimia eter. Alat perlindungan
diri yang wajib dipakai oleh siswa trsebut adalah…
a. sepatu
b. kotak P3K
c. penutup kepala
d. masker
e. sarung tangan
19. Perhatikan pernyataan berikut d 5
1. tanaman transgenic
2. transplantasi organ
3. makanan kaleng
4. produksi semangka tanpa biji
5. pembuatan vaksin
manfaat ilmu biologi dalam bidang kesehatan berdasarkan
pernyataan tersebut ditunjukan oleh nomor…
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 2 dan 5
e. 3 dan 5
20. Dibentuk oleh beberapa macam populasi yang berinteraksi a 5
dengan lingkungan tempat mereka hidup, atau interaksi
(hubungan timbale balik) antara komponen biotic (makhluk
hidup) dengan komponen abiotik (lingkungan) yaitu…
a. ekosistem
b. individu/organisme
c. bioma
d. kelompok
e. populasi
JUMLAH SCORE 100

Anda mungkin juga menyukai