Anda di halaman 1dari 2

1. Berikut tahapan proses akuntansi yang benar adalah...

A. Pendahuluan-pencatatan-pelaporan
B. Pencatatan – pengiktisaran-pelaporan
C. Pencatatan - pelaporan – pengiktisaran
D. Pendahuluan – pelaporan- pencatatan
E. Pendahuluan – pembahasan – kesimpulan

2. Pemerintah membutuhkan informasi akuntansi dari perusahaan untuk....


A. Menghitung jumlah pendapatan negara
B. Menentukan kebijakan pajak
C. Mengawasi pemilik perusahaan
D. Melaporkan kepada DPR
E. Menghindari korupsi

3. Aturan etika kopartemen akuntan publik mulai berlaku secara efektif pada 5 Mei 2000 yang
berkaitan dengan....
A. Perencanaan dan pengawasan
B. Data yang relevan dan memadai
C. Standard pelaksanaan
D. Pelaporan
E. Standard umum dan prinsip akuntansi

4. Berikut bukan termasuk ke dalam tahap pelaporan adalah.....


A. Laporan laba/rugi dan penghasilan komprehensif lain
B. Laporan perubahan ekuitas (modal)
C. Laporan posisi keuangan ( neraca)
D. Laporan arus kas
E. Jurnal penyesuaian

5. Akuntansi diterapkan berdasarkan prinsip-prinsi8p dasar,yaiyu prinsip.....


A.Subjektif B.KonsistensI C.Realisasi D.Harga penjualan E.Harga
pembelian

6. Setiap transaksi minimal akan mempengaruhi.......akun


A.Satu B.Dua C.Tiga D.Empat E.Lima

7. Seorang akuntan pendidik memiliki tugas di antarannya,yaitu.......


A. Memberikan pendapat dan pernyataan tentang laporan keuangan
B. Bekerja sebagai pegawai negeri sipil
C. Melakukan penelitian dan pengembangan ilmu akuntansi
D. Menjalankan fungsi akuntansi di perusahaan
E. Menyusun kurikulum untuk setiap satuan pendidikan

8. Suatu kewajiban perusahaan untuk membayar pada pihak lain dengan sejumlah uang atau
barang atau jasa masa yang akan datang akibat dari transaksi masa lalu disebut......
A.Piutang B.Utang C.Pendapatan D.Beban E.Modal

9. Suatu bukti penyertaan dan kepemilikan dari pihak-pihak yang telah menanamkan uangnya
dalam perusahaan disebut...........
A.Modal B.Kewajiban C.Harta D.Piutang E.Utang

10. Akun pendapatan akan selalu menambah akun modal,sedangkan akun beban selalu juga
mengurangi...
A.Modal B.Kewajiban C.Harta D.Piutang E.Utang

11. Dari sisi perusahaan,baik utang maupun modal merupakan ssuatu bentuk........
A.Harta B.Kewajiban C.Prive D.Peralatan E.Perlenkapan

12. Pengambilan uang perusahaan oleh pemiliknya untuk kepentingan pribadi disebut....
A.Modal B.Kewajiban C.Piutang D.Harta E.Prive

13. Suatu aktivitas disebut sebagai transaksi jika memenuhi karateristik pokok sebagai
berikut,kecuali..........
A. Merupakan aktivitas antar dua pihak atau lebih,dan salah satu pihak adalah perusahaan
B. Dilakukan secara sengaja sebagai upaya untuk mencapai tujuan perusahaan
C. Dapat diukur dengan satuan moneter
D. Tidak dapat diukur dengan satuan moneter
E. Memberikan pengaruh tertentu terhadap posisi keuangan perusahaan

14. Berikut merupakan persamaan dasar akuntansi yang benar,yaitu.......


Aktiva = kewajiban + modal B.Aktiva = kewajiban + penghasilan
C.Aktiva = pasiva + modal D.Aktiva = penghasilan- beban
E.Aktiva = laba – beban

15. Jurnal untuk mencatat penerimaan pendaptan jasa, yaitu........


A. Kas Rp xxx
Pendapatan jasa Rp xxx
B. Pendapatan jasa Rp xxx
Piutang usaha Rp xxx
C. Pendapatan jasa Rp xxx
Utang usaha Rp xxx
D. Piutang usaha Rp xxx
Pendapatan jasa Rp xxx
E. Kas Rp xxx
Piutang usaha Rp xxx

Anda mungkin juga menyukai