Anda di halaman 1dari 34

SISTEM INFORMASI KEGIATAN MAHASISWA BERBASIS WEB

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS


MUHAMMADIYAH PEKAJANGAN PEKALONGAN

TUGAS AKHIR MATA KULIAH ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

DIAJUKAN SEBAGAI UJIAN AKHIR SEMESTER SEKALIGUS SYARAT


KELULUSAN MATA KULIAH ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Disusun Oleh :

KHOIRUL MALIKI (202003010018)

PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA MANAJEMEN INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PEKAJANGAN PEKALONGAN

2021
LEMBAR PERSETUJUAN

SISTEM INFORMASI KEGIATAN MAHASISWA BERBASIS WEB FAKULTAS TEKNIK


DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PEKAJANGAN
PEKALONGAN

TUGAS AKHIR MATA KULIAH ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Disusun Oleh :

KHOIRUL MALIKI (202003010018)

DIAJUKAN SEBAGAI UJIAN AKHIR SEMESTER SEKALIGUS SYARAT KELULUSAN


MATA KULIAH ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Pekalongan,

Mengetahui, Menyetujui,
Ketua Program Studi Diploma Tiga Dosen Pengampu Matakuliah Analisa
Manajemen Informatika dan Perancangan Sistem

Imam Rosyadi, S.E,M.Si Alfa Yuliana Dewi, S.Kom, M.Kom


NIDN NIP/NIDN
0619017603 197707052005012001/0005077701
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah subḥānahu wataʿālā. Atas rahmat dan karunia-
Nya, saya dapat menyelesaikan Tugas Akhir Mata Kuliah Analisa Design dan Sistem Informasi
dengan judul "Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa Berbasis WEB Fakultas Teknik dan Ilmu
Komputer Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan."

pembutan Tugas Akhir ini guna syaratb kelulusan mata kuliah Analisis Design dan Sistem
Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Pekajangan
Pekalongan . Disamping itu, penulisan Tugas akhir ini juga bertujuan untuk memberikan
pengetahuan kepada pembaca.

Tugas akhir ini dapat diselesaikan semata karena saya menerima banyak bantuan dan dukungan.
Untuk itu, saya mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada:

1. Bapak Imam Rosyadi, S.E,M.Si Kepala Program studi Manajemen informatika yang telah
memudahkan perizinan penelitian. Dorongan semangat beliau memotivasi penulis untuk segera
menyelesaikan Tugas akhir ini.

2. Ibu Alfa Yuliana Dewi, S.Kom, M.Kom Selaku Dekan dan juga Dosen mata kuliah analisis
desig dan system informasi yang selalu memberikan bimbingan, waktu, dan masukan sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi.

3. Bapak Imam Setiyobudi selaku penjaga perpus yang sudah membantu saya dalam mencari
Tugas akhir milik kakak tingkat yang hamper sama dengan saya.

4. Serta berbagai pihak yang tidak mungkin dapat penulis sebutkan satu per satu.

Saya menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan ilmu dan
pengalaman yang dimiliki. Oleh karenanya, saran dan kritik yang bersifat membangun akan
penulis terima dengan senang hati. Saya berharap semoga Tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi
semua pihak yang memerlukan.

Pekalongan, 10 November 2021

Penulis
PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur Alhamdulillah, Aku persembahkan Tugas Akhir Mata Kuliah
ini untuk :

1. Keluarga yang selalu mendoakan, memberi semangat dan dorongan hingga terselesaikannya
laporan Tugas Akhir Mata Kuliah ini.

2. yang selalu ada dalam suka dan duka serta dukungan yang tak pernah ada hentinya meskipun
dia juga pusing memikirkan kuliahnya.

3. Teman-teman manajemen informatika angkatan 2020 kelas pagi yang selalu memberikan
semangat.

4. Teman-teman seangkatan 2020 (Eva Elina, Ika Ramadhani, Siti Ellisa, dll.) yang saling
menyemangati dan berjuang bersama dalam terselesaikanya tugas akhir ini.

5. Keluarga besar Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah yang telah memberi pengertian kepada
saya yang membuat saya lebih mudah dalam penyelesaian Tugas akhir ini.

6. Seluruh Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan.


DAFTAR ISI
LEMBAR PERSETUJUAN........................................................................................................................2
KATA PENGANTAR.................................................................................................................................3
BAB 1........................................................................................................................................................10
1.1 Latar Belakang...........................................................................................................................10
1.2 Identifikasi Masalah...................................................................................................................10
1.3 Rumusan Masalah......................................................................................................................10
1.4 Batas Masalah............................................................................................................................11
1.5 Tujuan dan Manfaat...................................................................................................................11
1.5.1 Tujuan................................................................................................................................11
1.5.2 Manfaat..............................................................................................................................11
BAB II.......................................................................................................................................................11
2.1 Definisi Sistem..........................................................................................................................11
2.2 Definisi Informasi....................................................................................................................12
2.3 Definisi Sistem Informasi Manajemen...................................................................................12
Pengertian SIM menurut Bodnar dan Hopwood................................................................................13
Pengertian SIM menurut L. Jamers Havery.......................................................................................13
Pengertian SIM menurut Azhar Susanto............................................................................................13
Pengertian SIM menurut Ludwig Von Batalanfy...............................................................................13
2.4 Definisi Web..............................................................................................................................13
2.5 Definisi Analisis Sistem............................................................................................................13
2.5.1 Diagram Konteks (Context Diagram)................................................................................14
2.5.2 Tingkatan DFD ( Data Flow Diagram Levelled)................................................................14
2.5.3 Kamus Data (Data Dictionary)...........................................................................................14
2.5.4 Diagram Hubungan Entitas (Entity Relationship Diagram )..............................................14
2.5.5 Perancangan Basis Data (Database Design)......................................................................15
2.5.6 Hierarchy Plus Input Process Output (HIPO).....................................................................15
2.5.7 Prosedur Sistem (System Prosedure) dari Sistem baru.......................................................15
2.5.8 Perancangan Masukan dan Keluaran (Input Output Design)..............................................15
Perangkat Lunak Lainya............................................................................................................................15
2.6.1 PHP (Hypertext Preprocessor)...........................................................................................15
2.6.2 2.8.2 MySql.......................................................................................................................15
2.6.3 2.8.3 XAMPP.....................................................................................................................16
2.6.4 Apache Web Server...........................................................................................................16
BAB III......................................................................................................................................................16
3.2.1 Dekan.................................................................................................................................17
3.2.2 Wakil Dekan......................................................................................................................17
3.2.3 Kepala Program Studi........................................................................................................17
3.2.4 Kepala Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan................................................18
3.2.5 Kepala Biro Data dan Sistem Informasi.............................................................................18
3.2.6 Kepala Lembaga Pengembangan Bahasa, Humas, dan Kerjasama....................................18
3.2.7 Kepala Lembaga Penelitian, Pengabdian, dan Inovasi.......................................................18
3.2.8 Kepala Biro Perpustakaan..................................................................................................19
3.2.9 Kepala Lembaga Penjaminan Mutu...................................................................................19
3.2.10 Kepala Biro Pengembangan Studi Islam............................................................................19
3.2.11 Kepala Biro Keuangan.......................................................................................................19
3.2.12 Kepala Biro PMB, Pengembangan Karier dan Program Studi...........................................19
b. DFD Level 1 Proses 1(Login)...................................................................................................25
c. DFD Level 1 Proses 2 (Pengajuan)..........................................................................................26
d. DFD Level 1 Proses 3 (Melihat Hasil).....................................................................................26
4,2 Perancangan Sistem Secara Rinci..........................................................................................27
4.2.1. Kamus Data (Data Dictionary)...........................................................................................27
4.2.2. Diagram Hubungan Entitas (ERD).....................................................................................29
4.2.3. Perancangan Basis Data dengan Teknik Normalisasi.........................................................29
4.2.4. HIPO..................................................................................................................................31
BAB V.......................................................................................................................................................31
PENUTUP................................................................................................................................................31
1. Kesimpulan..................................................................................................................................31
2. Saran.............................................................................................................................................32
BAB VI.....................................................................................................................................................32
LAMPIRAN.............................................................................................................................................32
Lampiran Buku konsul..............................................................................................................................32
Lampiran Biografi.....................................................................................................................................33
DAFTAR PUSTAKA

Adani, Muhammad Robith. 2021. "Ketahui Apa itu Data Flow Diagram (DFD) Beserta Jenis dan
Fungsinya", https://www.sekawanmedia.co.id/, diakses pada 26 September 2021 pukul
15.00.

Ahli. 2020. “Perancangan Sistem : Definisi, Tujuan, Proses, Daftar Pustaka”,


https://definisiahli.blogspot.com/2014/11/definisi-perancangan-sistem-menurut-ahli.html,
diakses pada 14 Oktober 2021 Pukul 16.16.

Mail. 2020. "Pengertian Diagram Konteks ,contoh, manfaat dan cara membuatnya",
https://anaktik.com/?amp, diakses pada 25 September 2021 pukul 07.25.

Muryanto. 2020. "Makna Serta Arti Penting Informasi",


https://sambiroto.ngawikab.id/author/muryan79/, diakses pada 24 September 2021 pukul
20.00.

Prabowo, Yully. 2020. Sistem Informasi Pencegahan Stunting Pada Anak di Kabupaten
Pekalongan Berbasis Android. Tugas Akhir. Universitas Muhammadiyah Pekajangan
Pekalongan: Pekalongan.

Rynd. 2021. “Pengertian Android Adalah: Wiki, Ahli, Kelebihan dan Kekurangannya”,
https://mkomsel.com/android-adalah-ini-pengertian-penjelasan-lengkapnya/, diakses pada
14 Oktober 2021 Pukul 15.15.

Setiadi, Fikri. 2017. “Aturan dan Teknik dalam Melakukan Normalisasi Data”.
https://mfikri.com/artikel/aturan-dan-teknik-dalam-melakukan-normalisasi-data.html,
diakses pada 25 Oktober 2021 pukul 12.34.

Siswanto. 2020. Sistem Informasi Geografis Pemetaan Daerah Rawan Bencana Longsor Berbasis
Android (Studi Kasus Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Pekalongan).
Tugas Akhir. Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan: Pekalongan.

Susan. 2014. "Pengertian HIPO (Hierarchy Input Process Output) Referensi Buku",
http://literaturbook.blogspot.com/?m=1, diakses pada 26 September 2021 pukul 18.00

Sutiono. 2015. “Pengertian Sistem Basis Data Menurut Para Ahli”, https://dosenit.com/kuliah-
it/database/pengertian-sistem-basis-data-menurut-para-ahli, diakses pada 18 Oktober
2021 Pukul 12.12.

Syafnidawati. 2020. "Metode Waterfall", https://raharja.ac.id/author/wati/, diakses pada 25


September 2021 pukul 07.10.
ABSTRAK

Jurnal kegiatan mahasiswa adalah jurnal untuk mahasiswa dalam menentukan tanggal,
tempat, dan waktu di saat mahasiswa ingin mengadakan suatu kegiatan di fakultas Teknik dan
ilmu komputer. Dalam pembuatan perizinan tempatb mahasiswa harus dating ke fakultas untuk
menanyakan apakah di hari tertentu sedang ada kegiatan atau tidak dan terkadang tanggal yang
sudah di tentukan ternyata sudah di ambil oleh mahasiswa lain yang membuat mahasiswa ini
harus merubah konsep yang sudah dibuat. Dan hal ini membuat menjadi kurang efisien dengan
zaman yang serba digital ini. Maka dari itu saya membuat suatu system informasi yang dapat di
terima dan mudah di gunakan oleh mahasiswa.

Metode pengumpulan data yaitu dengan wawancara mengajukan pertanyaan bagaimana


sistem yang sedang berjalan di Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, metode pengembangan
sistem yang digunakan yaitu metode Waterfall dengan tambahan perangkat lunak pendukung. di
Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan sudah
dilengkapi dengan sistem informasi Mahasiwa yang bisa diakses di fastikom.umpp.ac.id, tetapi
Belum ada system untuk pengetahuan kegiatan mahasiswa yang ada di Fakultas tersebut. Dari
realita diatas maka dibutuhkan sistem informasi berbasis web yang berguna untuk memudahkan
akademik dan mahasiswa dalam mengupayakan efisiensi proses perizinan Kegiatan mahasiswa.
Aplikasi ini juga diharapkan dapat meningkatkan mutu dan kualitas pihak universitas dalam hal
pelayanan.
ABSTRACT

Student activity journal is a journal for students to determine the date, place, and time
when students want to hold an activity at the Faculty of Engineering and computer science. In
making a place permit, students must come to the faculty to ask whether there are activities on
certain days or not and sometimes the specified date has been taken by other students which
makes these students have to change the concept that has been made. And this makes it less
efficient in this digital era. Therefore I created an information system that can be accepted and
easy to use by students.

The method of data collection is by interview asking how the system is running at the
Faculty of Engineering and Computer Science, the system development method used is the
Waterfall method with additional supporting software. at the Faculty of Engineering and
Computer Science, Pekajangan Muhammadiyah University, Pekalongan has been equipped with
a student information system that can be accessed at fastikom.umpp.ac.id, but there is no system
for knowledge of student activities in the Faculty. From the above reality, a web-based
information system is needed that is useful to facilitate academics and students in seeking the
efficiency of the licensing process for student activities. This application is also expected to
improve the quality and quality of the university in terms of service.
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Organisasi merupakan tulang punggung manajemen Karena tanpa adanya organisasi


yang efisien, pada manajemen yang dapat menjalankan fungsinya dengan lancar. pada
dasarnya, organisasi dibentuk sebagai wadah atau tempat untuk berkumpul, bekerjasama secara
rasional dan sistematis. fungsi organisasi sampai banyak dipelajari oleh para peneliti dari
berbagai bidang terutama ilmu psikologi politik ekonomi manajemen hingga sosiologi titik
dalam ilmu sosial fungsi organisasi pun dipelajari begitu mendalam titik karena berdampak
besar bagi kehidupan banyak orang. organisasi merupakan penggabungan berbagai aktivitas
yang mencapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya. melalui kerangka struktural tugas dan
tanggung jawab yang dibutuhkan personel. dalam menjalankan berbagai fungsi organisasi. 
sedangkan di organisasi mahasiswa intra kampus yaitu organisasi mahasiswa yang
memiliki posisi resmi di daerah lebih kurang yang berkaitan dengan perguruan tinggi dan
memperoleh  pendanaan Kak Ivan kemahasiswaan dari pengelola perguruan tinggi dan atau
dari Kementerian atau lembaga. bentuknya dapat berupa ikatan organisasi mahasiswa sejenis
unit kreativitas mahasiswa, atau Badan Eksekutif Mahasiswa.
` Saat ini penyampaian informasi yang dimiliki oleh fasilitas pelayanan di Fakultas
Teknik dan ilmu komputer (fastikom) masih menggunakan buku jadwal dan juga menggunakan
komputer atau Microsoft Excel yang diperlihatkan di saat kita mendaftarkan kegiatan. dengan
demikian para mahasiswa harus mengingat sendiri jadwal kegiatan yang diberikan namun ada
pula yang membuat para mahasiswa kebingungan dikarenakan ketidaktahuan bahwa wa pada
hari apa yang di ditentukan oleh para organik Sasi di fakultas tersebut membuat Kegiatan itu
bentrok dengan organisasi yang lain
berdasarkan permasalahan diatas maka dibutuhkan sebuah sistem informasi pengingat
jadwal kegiatan mahasiswa yang dapat membantu mengingatkan para mahasiswa dan melihat
jadwal jadwal kegiatan yang ada di Fakultas Teknik dan ilmu komputer.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan larat belakang masalah yang telah teruraikan diatas, maka dapat di
temukan beberapa masalah yang muncul, sebagai berikut :
1. Sebelumya para mahasiswa harus mengingat sendiri jadwal kegiatan yang akan di
laksanakan di Fakultasn tersebut. Karena dari kemahasiswaan hanya menerima surat saja
dari mahasiswa.
2. Kegiatan organisasi A terkadang bentrok dengan organisasi yang lain di karena kan
kurangnya informasi tentang kegiatann akan di jalani.

1.3 Rumusan Masalah


Dari latar belakan masalah yang telah teruraikan diatas, maka dirumuskan
permasalahan sebagai berikut :
“Bagaimana merangcang dan membangun system informasi pengingan jadwal
kegiatan mashasiswa pada Fakultas Teknik dan Ilmu komputer agar mudah di gunakan sesui
kebutuhan?”

1.4 Batas Masalah

Perancangan aplikasi ini di bangun dengan beberapa batas masalah agara penyusunan
tugas akhir ini tidak keluar dari lingkungan pembahsan, batas masalah adala sebagai berikut:
1. Data yang di tampilkan adalah Informasi Jadwal Kegiatan Mahasiswa, jadwal kegiatan
para organisasi Intra kampus, data organisasi Intra kampus, dan jenis – jenis kegiatan.
2. Pengingat jadwal kegiatan mahasiswa berdasarkan tanggal yang di tenuka oleh para
mahasiswa yang di input oleh mahasiswa.
3. Jadwal yang di setujui di input oleh administrator kemahasiswaan.
4. Sistem Ini berbasis Web dan android, Website Menampilkan fitur Input jadwal kegiatan
mahasiswa, data organisasi intra kampus dan data pribadi organisasi intra kampus.

1.5 Tujuan dan Manfaat

1.5.1 Tujuan

Sesuai dengan rumusan masalah yang telah di uraikan di atas, tujian dari penelitian ini
adalah membuat system informasi jadwal kegiatan mahasiswa di Fakultas Teknik dan Ilmu
Komputer berbasis Website dan Android.

1.5.2 Manfaat

Adapun manfaat dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :


1. Bagi penulis
Sebagai sarana untuk mengembangkan ilmu pengetahuan penulis yang di dapat dalam
bangku kuliah yang di impementasikan kedalam masyarakat.
2. Bagi pengguna aplikasi
Sebagai media yang memberi kemudahan tentang informasi jadwal kegiatan
mahasiswa
3. Bagi Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan khususnya Fakultas Teknik
dan Ilmu Komputer
Sebagai bahan tambahan refrensi di perpustakaan Universitas Muhammadiyah
Pekajangan Pekalongan khususnya Fakuktas Teknik dan Ilmu Komputer dan dapat di
jadikan refrensi tugas akhir untuk mahasiswa Angkatan selajutnya.

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1 Definisi Sistem


Sistem adalah kumpulan dari komponen-komponen yang memiliki unsur
keterkaitan antara satu dengan lainnya (Indrajit (2001:2). Sekelompok komponen
dikaitkan menjadi satu untuk mencapai tujuan tertentu.
Syarat-syarat sistem :

1. Sistem harus dibentuk untuk menyelesaikan masalah.

2. Elemen sistem harus mempunyai rencana yang ditetapkan.

3. Adanya hubungan diantara elemen sistem.

4. Unsur dasar dari proses (arus informasi, energi dan material) lebih
penting dari pada elemen sistem.
5. Tujuan organisasi lebih penting dari pada tujuan elemen.

2.2 Definisi Informasi

Informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi
penerimanya dan bermanfaat dalam mengambil keputusan saat ini atau di masa
mendatang (Davis, 2002).
Ciri-ciri informasi adalah sebagai berikut (Sabarguna, 2003) :
a. Data yang telah diolah
b. Bentuknya lebih berguna bagi yang menerima
c. Menggambarkan kejadian nyata
d. Berguna untuk pengambilan keputusan
Informasi harus berkualitas dengan memenuhi beberapa hal berikut yaitu
: Relevan, Akurat, Tepat waktu, Ekonomis, Efisien, Ketersediaan (Availability),
Dapat dipercaya (Reliability), dan Konsisten. (Edhy Sutanta, 2009:8)

2.3 Definisi Sistem Informasi Manajemen

Sistem informasi manajemen kerap disingkat dengan SIM yang berasal dari bahasa
Inggris yakni management information system. Pengertian SIM adalah sistem perencanaan
bagian dari pengendalian internal dalam bisnis yang terdiri atas pemanfaatan dokumen,
manusia, teknologi, serta prosedur dalam akuntansi manajemen.

Tujuannya adalah memecahkan beragam masalah dalam bisnis yang meliputi


layanan, biaya produk, serta strategi bisnis. Keseluruhan sistem ini digunakan dalam rangka
menganalisis sistem informasi yang lain pada penerapan aktivitas operasional suatu
organisasi.
Beberapa ahli memberikan pendapatnya terkait dengan pengertian dari SIM.
Diantaranya:

Pengertian SIM menurut Bodnar dan Hopwood

Management information system adalah kumpulan perangkat keras dan perangkat


lunak yang dirancang untuk mentrasformasikan data dalam bentuk informasi yang
berguna. (Accounting Information System).

Pengertian SIM menurut L. Jamers Havery

Management information system adalah prosedur logis dan rasional untuk


melakukan atau merancang suatu rangkaian komponen yang berhubungan satu sama lain.

Pengertian SIM menurut Azhar Susanto

Sistem informasi manajemen merupakan kumpulan atau grup dari sub sistem atau
bagian atau komponen apapun biak fisik maupun non fisik yang saling berhubungan satu
sama lain dan berkenaan dengan pengendalian, pengevaluasian, dan perbaikan
berkelanjutan.

Pengertian SIM menurut Ludwig Von Batalanfy

Management information system merupakan seperangkat unsur yang saling


terkait dalam suatu antar relasi diantara unsur-unsur tersebut dengan lingkungan.

2.4 Definisi Web


Website adalah halaman informasi yang disediakan melalui jalur internet
sehingga bisa diakses di seluruh dunia selama terkoneksi dengan jaringan internet.
Website merupakan komponent atau kumpulan komponen yang terdiri dari teks, gambar,
suara animasi sehingga lebih merupakan media informasi yang menarik untuk
dikunjungi.

dalam server yang sama. Tidak semua situs web dapat diakses dengan gratis.
Beberapa situs web memerlukan pembayaran agar dapat menjadi pelanggan, misalnya
situs-situs yang menampilkan pornografi, situs-situs berita, layanan surat elektronik (e-
mail), dan lain-lain.

Secara terminologi, website adalah kumpulan dari halaman-halaman situs, yang


biasanya terangkum dalam sebuah domain atau subdomain, yang tempatnya berada di
dalam World Wide Web (WWW) di Internet. Sebuah halaman web adalah dokumen yang
ditulis dalam format HTML (Hyper Text Markup Language), yang hampir selalu bisa
diakses melalui HTTP, yaitu protokol yang menyampaikan informasi dari server website
untuk ditampilkan kepada para pemakai melalui web browser. Semua publikasi dari
website-website tersebut dapat membentuk sebuah jaringan informasi yang sangat besar.

2.5 Definisi Analisis Sistem


Analisis sistem adalah sebuah istilah yang secara kolektif mendeskripsikan fase-
fase awal pengembangan sistem. Analisis sistem adalah teknik pemecahan masalah
yang menguraikan bagian-bagian komponen dengan mempelajari seberapa bagus
bagian-bagian komponen tersebut bekerja dan berinteraksi untuk mencapai tujuan
mereka.

Alat perancangan sistem yang digunakan pada sistem ini antara lain:

2.5.1 Diagram Konteks (Context Diagram)

Diagram Konteks adalah sebuah bagian level dari Data Flow Diagram
yang digunakan untuk menetapkan konteks serta batasan batasan sistem pada
sebuah pemodelan. hal ini termasuk hubungan dengan entitas entitas diluar
system itu sendiri, seperti sistem, kelompok organisasi, penyimpanan data
eksternal lain.

2.5.2 Tingkatan DFD ( Data Flow Diagram Levelled)

4,1 Diagram Level 1


DFD level 1 merupakan lanjutan dari diagram konteks, dimana setiap proses
yang berjalan akan diperinci pada tingkatan ini. Sehingga, proses utama akan
dipecah menjadi sub – sub proses yang lebih kecil lagi.
4,2 Diagram Level 2
DFD level 2 merupakan tingkat lanjutan dari level yang sebelumnya,
dimana pada fase ini akan dijelaskan lebih detail terkait tiap prosesnya. Namun,
untuk tingkatan ini jarang sekali dikerjakan dan lebih banyak hanya menerapkan
dua level di bawahnya saja.

2.5.3 Kamus Data (Data Dictionary)

Kamus data digunakan sebagai alat komunikasi antara analisis sistem


dengan pemakai sistem tentang data yang mengalir di sistem, yaitu tentang data
yang masuk ke sistem dan tentang informasi yang dibutuhkan oleh pemakai
sistem. Kamus data dibuat bertujuan untuk memberikan informasi kepada para
pengembang sistem agar dapat mendesain ulang sistem informasi menjadi
spesifikasi file. Menurut McLeod dan Schell (2008:171) menyatakan bahwa
kamus data (data dictionary) mencakup definisi-definisi dari data yang disimpan
di dalam basis data dan dikendalikan oleh sistem manajemen basis data

2.5.4 Diagram Hubungan Entitas (Entity Relationship Diagram )

Entity Relationship Diagram (ERD) merupakan salah satu model untuk


menjelaskan hubungan antar data dalam basis data yang mempunyai hubungan
antar relasi dan digunakan beberapa notasi dan simbol untuk menggambarkan
model struktur data dan hubungan antar data. Menurut Sukamto dan Shalahuddin
(2015:53) “ERD adalah bentuk paling awal dalam melakukan perancangan basis
data relasional. Jika menggunakan OODMBS maka perancangan ERD tidak
perlu dilakukan”. Menurut Lubis (2016:31) mengemukakan bahwa “ERD
menjadi salah satu pemodelan data konseptual yang paling sering digunakan
dalam proses pengembangan basis data bertipe relasional”.

2.5.5 Perancangan Basis Data (Database Design)

Desain Database atau basis data adalah proses menghasilkan detail (rinci)
model data dari basis data (database). Tujuan dari design database adalah untuk
menentukan data-data yang dibutuhkan dalam sistem, sehingga informasi yang
dihasilkan dapat terpenuhi dengan baik. Terdapat beberapa alasan mengapa
desain database perlu untuk dilakukan, salah satu adalah untuk menghindari
pengulangan data (data redundancy).

2.5.6 Hierarchy Plus Input Process Output (HIPO)

HIPO ( Hierarchy Input Process Output ) adalah suatu teknik


pendokumentasian program yang dapat digunakan untuk mengkomunikasikan
spesifikasi sistem kepada para programer melalui proses perancangan. Setiap
modul HIPO digambarkan oleh fungsi utamanya.

2.5.7 Prosedur Sistem (System Prosedure) dari Sistem baru

Menurut Mulyadi dalam bukunya, Sistem Akuntansi, 2001, sistem adalah


suatu jaringan prosedur yang dibuat menurut pola yang terpadu untuk
melaksanakan kegiatan pokok organisasi. Sedangkan prosedur adalah suatu
urutan kegiatan klerikal, biasanya melibatkan beberapa orang dalam satu
departemen atau lebih, yang dibuat untuk menjamin penanganan secara
seragam transaksi organisasi yang terjadi berulang-ulang.

2.5.8 Perancangan Masukan dan Keluaran (Input Output Design)

Masukan (input) merupakan awal dimulainya proses informasi. Bahan


mentah dari infromarsi adalah data yang terjadi dari transaksi-transaksi.
Sampah yang masuk sampah yang keluar (garbage in garbage out). Oleh
karena itu desain input harus benar-benar menerima input bukan sampah.
Desain input terinci dimulai dari desain dokumen dasar sebagai penangkap
input yang pertama kali. Jika dokumen dasar tidak didesain dengan baik,
kemungkinan input yang tercatat dapat salah bahkan kurang atau berlebihan.

Perangkat Lunak Lainya

2.6.1PHP (Hypertext Preprocessor)

Menurut Hidayatullah (2014:231) PHP Hypertext Preprocessor atau disingkat


dengan PHP ini adalah suatu bahasa scripting khususnya digunakan untuk membuat
web delevopment. Karena sifatnya yang server side scripting maka untuk menjalankan
PHP harus menggunakan web server.
2.6.22.8.2 MySql

Menururt Kadir ( 2013 : 15 ) MySQL adalah nama database server. Database


server adalah server yang berfungsi untuk menangani database.

2.6.32.8.3 XAMPP

Menurut Nugroho ( 2014 : 1 ).XAMPP server adalah paket software Web Server
yang di dalamnya ada software Apache, PHP dan MySQL.

2.6.4Apache Web Server

Menurut Sadeli (2014: 4), Xampp merupakan program yang berisi paket Apache,
MySQL, dan PhpMyAdmin

BAB III

TINJAUAN UMUM OBYEK PENELITIAN

3.1 Sejarah Institusi

Sejarah Politeknik Muhammadiyah Pekalongan


Politeknik Muhammadiyah Pekalongan berdiri pada tahun 2005 sesuai SK
MENDIKNAS RI No. 91/D/0/2005 tanggal 24 Juni 2005 dengan program studi yaitu D-
III Teknik Mesin Otomotif, D-III Manajemen Informatika dan D-III Teknik Elektronika.
Politeknik Muhammadiyah Pekalongan pertama kali berada di Jl. Ahmad Yani 277 - 278
Pencongan Kecamatan Wiradesa Kabupaten Pekalongan dengan menempati komplek
Gedung Kopindo. Kepemimpinan pertama Politeknik Muhammadiyah Pekalongan saat
itu adalah Drs. H. Mukhozin, M.Ag. Hanya berselang satu tahun kepemimpinan beliau,
pada tahun 2006 terdapat perubahan struktural yang kedua di Politeknik Muhammadiyah
Pekalongan, atas instruksi Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten
Pekalongan saat itu Bapak Drs. H. Farid Achwan yang menghendaki agar Bapak
Mukhozin menjadi Ketua Badan Pembina Harian (BPH) Politeknik Muhammadiyah
Pekalongan. Sebagai pengganti Bapak Mukhozin, melalui rapat BPH, ditunjuklah Bapak
Khoirul Anam, ST sebagai Direktur Politeknik Muhammadiyah Pekalongan.

Pada tahun 2007, Politeknik Muhammadiyah Pekalongan menempati gedung


Dakwah Muhammadiyah Kajen di Jl. Raya Pahlawan No.10 Desa Gejlik Kecamatan
Kajen Kabupaten Pekalongan, dan pada tahun 2009 Politeknik Muhammadiyah
Pekalongan sudah mulai mandiri dengan menempati gedung sendiri disebelah selatan
Gedung Dakwah Muhammadiyah Kabupaten Pekalongan dan kini telah memiliki 2 (dua)
gedung laboratorium sendiri yaitu gedung laboratorium Teknik Mesin dan gedung
laboratorium Teknik Elektronika yang terletak dibelakang (sebelah barat) terpisah dari
bagunan gedung utama, sedangkan untuk laboratorium komputernya berada digedung
utama Politeknik Muhammadiyah Pekalongan yang saat ini berjumlah 2 (dua)
laboratorium. Untuk membuktikan kepada masyarakat luas bahwa kampus Politeknik
Muhammadiyah Pekalongan adalah kampus yang taat asaz, baik dan unggul dibidangnya.
Alhamdulillah semua program studi dilingkungan Politeknik Muhammadiyah
Pekalongan pada tahun 2012 telah terakreditasi oleh BAN-PT dan sudah dilakukan
akreditasi ulang pada tahun 2017, diikuti juga akreditasi institusi pada tahun 2015.

Pada tahun 2014, bapak Khoirul Anam mengundurkan diri karena sudah menjabat
sebagai Direktur Politeknik Muhammadiyah Pekalongan selama dua periode, maka BPH
Politeknik Muhammadiyah Pekalongan mengadakan fit and proper test untuk memilih
Direktur baru menggantikan bapak Khoirul Anam, dan terpilihlah Direktur Politeknik
Muhammadiyah Pekalongan untuk yang ketiga yaitu bapak Aslam Fatkhudin, M.Kom
untuk masa periode 2014 – 2018 dan terpilih kembali pada tahun 2018 sampai dengan
terbentuknya Universitas Muhammadiyah Pekajangan dan Pekalongan.

Direktur Politeknik Muhammadiyah Pekalongan berturut :

1. Drs. Mukhozin, M.Ag masa bakti 2005 - 2006.


2. Khoirul Anam, S.T., M.T. masa bakti 2006 - 2010.
3. Khoirul Anam, S.T., M.T. masa bakti 2010 - 2014.
3. Aslam Fatkhudin, S.Kom., M.Kom. masa bakti 2014 - 2018.
4. Aslam Fatkhudin, S.Kom., M.Kom. masa bakti 2018 – sekarang

3.2 Struktur Organisasi, Tugas, dan Tanggung jawab

3.2.1 Dekan

Dekan bertugas untuk melaksanakan fungsi sebagai agent of change,


menyusun Rencana Induk Pengembangan Fakultas, menyusun dan menetapkan
Program Kerja Tahunan yang sesuai Visi, Misi, menjalin kerjasama dengan
Perguruan Tinggi, Instansi, Lembaga dan publik dalam mendukung Visi, Misi,
dan Tujuan Fakultas di bawah koordinasi pimpinan universitas.

3.2.2 Wakil Dekan

Wakil Dekan bertugas melakukan koordinasi, pengawasan dan evaluasi


kepada jurusan atau program studi dalam pelaksanaan kegiatan akademik,
melakukan pengarahan kepada Jurusan / program studi dalam evaluasi dan
pengembangan kurikulum sesuai kebutuhan stakeholder, melakukan
pengawasan terhadap pelaksanaan proses belajar mengajar sesuai kurikulum
yang ditetapkan.

3.2.3 Kepala Program Studi

Kepala Program Studi bertugas Menyusun kurikulum Jurusan/program


studi sesuai kebutuhan stakeholder, berkoordinasi dengan Wakil Dekan 1 dan
jurusan/program studi lainnya, melakukan Koordinasi dengan Wakil Dekan I
dalam perencanaan, dan pelaksanakan proses kegiatan akademik di tingkat
Jurusan/program studi.Melakukan koordinasi dan monitoring terhadap
pelaksana kegiatan akademik di tingkat Jurusan/program studi secara
keseluruhan.

3.2.4 Kepala Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan

Kepala Biro Administrasi Akademik Adalah unsur pembantu Pimpinan


yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Rektor, Pembantu Rektor
dan Pembantu Rektor I dengan tugas antara lain : Membantu membuat
perencanaan, baik yang bersifat teknis administrasi, maupun yang bersifat
pengembangan, khususnya yang terkait dengan kegiatan proses belajar
mengajar, administrasi akademik maupun usulan pengadaan sarana dan
prasarana guna mendukung proses belajar mengajar, sehingga memungkinkan
terbentuknya academic Atmosfer yang lebih baik. Membuat progress report
setiap semester tentang berbagai kegiatan yang telah, sedang dan akan
dilakukan, khususnya dibidang pendidikan dan pengajaran, serta penyediaan
sarana dan prasarana proses belajar mengajar, serta persoalan administrasi
akademik lainnya.

3.2.5 Kepala Biro Data dan Sistem Informasi

Bertanggung jawab atas pengelolaan sistem informasi secara terintegrasi.


Bertanggung jawab untuk menjamin ketepatan standar mutu pengelolaan
sistem informasi; Bertanggung jawab atas kebenaran dan ketepatan: rumusan
kebijaksanaan, rumusan sasaran, keserasian dan keterpaduan hubungan kerja,
kelengkapan bahan kerja dan hasil kerja; Bertanggung jawab kerahasiaan surat,
dokumen, data dan informasi; Bertanggung jawab kebenaran dan kelengkapan
laporan pelaksanaan tugas;. Bertanggung jawab kedisiplinan bawahan.
Bertanggung jawab ketepatan pendayagunaan alat tulis kantor (ATK) dan alat
perlengkapan kantor (APK). Merumuskan strategi dan menyusun rencana
pengembangan Biro Sistem Informasi berdasar arah strategi universitas yang
meliputi pengembangan teknologi sistem informasi ditingkat unit dan jaringan
sistem informasi (intranet dan internet);

3.2.6 Kepala Lembaga Pengembangan Bahasa, Humas, dan Kerjasama

Kepala Lembaga Pengembangan Bahasa, Humas, dan Kerjasama adalah unit


pendukung yang bertugas untuk menciptakan dan memperluas jangkauan
promosi, membangun citra positif institusi melalui komunikasi yang efektif, dan
meningkatkan serta menjalin kerjasama dengan lembaga yang relevan baik dalam
negeri maupun luar negeri, yang berada dibawah koordinasi dan bertanggung
jawab langsung kepada Wakil Rektor III.

3.2.7 Kepala Lembaga Penelitian, Pengabdian, dan Inovasi


Adalah unsur pelaksana akademik yang melaksanakan sebagian tugas pokok
dan fungsi Institusi di bidang Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat.
Mempunyai tugas melakukan koordinasi dan mendokumentasi pelaksanaan
kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat serta ikut mengusahakan
pengendalian administrasi sumberdaya yang diperlukan. Untuk melaksanakan
tugasnya, kegiatan-kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang
bersifat multidisiplin dan interdisiplin dilakukan oleh pusat-pusat penelitian dan
pengembangan di lingkungan Institusi, sedangkan kegiatan-kegiatan penelitian
yang bersifat monodisiplin dilakukan oleh fakultas-fakultas dan unit lain di
lingkungan Institusi, dengan prosedur administrasi.

3.2.8 Kepala Biro Perpustakaan

Kepala Biro Perpustkaan bertugas untuk mengorganisasikan sumber daya


dan dana. Membimbing dan membina sumber daya manusia di unitnya.
Mengkoordinasikan penyelenggaraan bidang-bidang yang ada di unitnya.
Melakukan monitoring & evaluasi pelaksanaan tugas layanan teknis, layanan
pengguna, pengembangan dan kerjasama, serta administrasi dan
kerumahtanggaan, dan menyusun laporan berkala; bulanan, triwulan, semester
dan tahunan kegiatan perpustakaan kepada Rektor.

3.2.9 Kepala Lembaga Penjaminan Mutu

Kepala Lembaga Penjaminan Mutu bertugas mengkoordinasikan,


mengendalikan, mengaudit, memantau, menilai, dan mengembangkan mutu
penyelenggaraan kegiatan akademik. Memiliki fungsi sebagai pelaksanaan
penyusunan rencana, evaluasi program dan anggaran, serta pelaporan,
pelaksanaan pengembangan mutu akademik, pelaksanaan audit, pemantauan, dan
penilaian mutu akademik, dan pelaksanaan administrasi lembaga.

3.2.10 Kepala Biro Pengembangan Studi Islam

bertanggung jawab untuk penyusunan, perencanaan, pengkajian,


pengembangan, pembinaan dan pengamalan perilaku kehidupan Islami serta
kajian Al-Islam dan Kemuhammadiyahan bagi internal stakeholder Universitas
Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan pada semua lini dan kegiatan sesuai
standar yang ditetapkan. Informasi lebih lengkap terkait Lembaga Pengkajian dan
Pengamalan Islam.

3.2.11 Kepala Biro Keuangan

Dalam melaksanakan tugas, Biro Keuangan menyelenggarakan fungsi


perumusan dan pelaksanaan kebijakan penganggaran, perumusan dan pelaksanaan
kebijakan pelaksanaan-anggaran, perumusan dan pelaksanaan kebijakan akuntansi
dan pelaporan keuangan, pemantauan, evaluasi, dan pembinaan penganggaran,
dan pelaksanaan anggaran, serta akuntansi dan pelaporan keuangan.
3.2.12 Kepala Biro PMB, Pengembangan Karier dan Program Studi

Kepala Biro PMB, Pengembangan Karier dan Program Studi bertugas


menetukan kebijakan dalam penerimaan mahasiswa baru, menyusun rencana dan
program kegiatan Subbidang Pengembangan Karir berdasarkan peraturan
perundang-undangan dan hasil evaluasi kegiatan tahun sebelumnya sebagai
pedoman pelaksanaan tugas.

3.3 Sistem Yang sedang berjalan

Flowchart system yang sedang berjalan


User/Mahasiswa Admin/Akademik

Mulai

Menemui bagian Akademik


Mahasiswa Mengajukan surat
datang ke peminjaman tempat untuk
Fakultas kegiatan

Proses persetujuan
surat peminjaman
Selesai
kegiatan

BAB IV
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEGIATAN MAHASISWA
4.1 Perancangan Sistem Secara Umum

4.1.1 Analisis system

Analisis Sistem atau System Analysis adalah suatu teknik atau metode pemecahan


masalah dengan cara menguraikan system ke dalam komponen-komponen
pembentuknya untuk mengetahui bagaimana komponen-komponen tersebut bekerja
dan saling berinteraksi satu sama lain untuk mencapai tujuan system. Dengan melihat
dan meneliti di system akademik belum ada system untuk melihat kegiatan-kegiatan
mahasiswa yang bisa di akses oleh suatu ormawa yang ada di Fakultas Teknik dan
ilmu komputer. Dan juga untuk mahasiswa yang ingin melihat kegiatan yang akan ada
di fakultas harus menanyakan di bagian akademik .
4.1.2 Sistem baru yang di usulkan
Sistem dilakukan untuk memberikan gambaran, perencanaan, dan pembuatan
sketsa pengaliran suatu data dalam program. Sehingga memudahkan seseorang dalam
pembuatan sistem agar sistem dapat dengan mudah dimengerti oleh orang yang
menggunakan sistem tersebut.
Untuk mengantisipasi perizinan kegiatan dan perizinan tempat dan agar
memumdahkan mahasiswa dalam menentukan kegiatan dengan berbasis web di
fakultas Teknik dan ilmu komputer universitas muhammadiyah pekajangan
pekalongan perlu ada pengembangan system informasi yang dapat meningkatkan
informasi dalam bidang tersebut. Aplikasi system yang berupa aplikasi web sebagai
pengembangan system baru dalam pembuatan jurnal kegiatan mahasiswa. Diharapkan
mahasiswa lebih mudah dalam menentukan tanggal kegiatan serta membuat surat
perizinan kegiatan.
Dari gambar flowchart system yang di usulkan tampak alur prosedur Sistem
Informasi Kegiatan Mahasiswa Fakultas Teknik Dalm Ilmu Komputer Universitas
Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
Flowchart yang di usulkan
User/ Aplikasi Admin/Akademik
Mahasiswa

Mulai Membuka Mulai


aplikasi
Log in

Identitas

Jurnal kegitatan
Mahasiswa

No hape

Ormawa

Batal

Jurnal Kegiatan
Mhasiswa

Upload Pengajuan
tanggal kegiatan

Konfirmasi
pengajuan

Setujui
Menerima
Informasi
Upload

Selesai

4.1.3 Perancangan Aliran Data


Dalam merancang aliran sistem informasi ini diperlukan alat bantu guna menggambarkan
proses-proses yang ada dan aliran data apa saja yang masuk dan keluar dari proses tersebut untuk
menggambarkan aliran data digunakan. DFD atau Data Flow Diagram adalah suatu model
logika data atau proses yang dibuat untuk menggambarkan dari mana asal data dan kemana
tujuan data yang keluar dari sistem, dimana data disimpan, proses apa yang menghasilkan data
tersebut, dan interaksi antara data yang tersimpan dan proses yang digunakan pada data tersebut.

Diagram Konteks dan DFD pada Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa Berbasis WEB
dapat digambarkan sebagai berikut :

4.1.4 Diagram Konteks

Gambar
Dari sistem yang diusulkan pada gambar Diagram Konteks terdapat dua entitas yang
saling berkaitan yaitu entitas admin dan user. User atau mahasiswa akan memasukkan
Username dan password untuk login ke dalam web yang langsung terhubung ke WEB
fastikom untuk mengajukan Tanggal Kegiatan, sedangkan admin akan menerima data
mahasiswa yang mengajukan pembuatan surat keterangan aktif kuliah untuk kemudian
diproses lebih lanjut.
4.1.5 Identifikasi Proses (Event List)
Even List Memasuki Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa

a. Judul Login
b. Waktu Pada saat akan menggunakan Aplikasi Sistem Informasi Kegiatan
Mahasiswa
c. Pelaku User/mahasiswa
d. Alur Form login keluar setelah aplikasi dibuka
e. Keterangan -
Even List Pengajuan Kegiatan Mahasiswa

f. Judul Memilih menu pada Aplikasi Sistem Informasi Kegiatan


Mahasiswa
g. Waktu Pada saat akan mengajukan pembuatan Kegiatan Mahasiswa
h. Pelaku User/mahasiswa
i. Alur -Form Pengajuan akan muncul setelah form menu dibuka
-Mahasiswa memilih opsi pengajuan lalu mengisi alasan
pembuatan surat
j. Keterangan Pengajuan pembuatan surat disertai dengan alasan yang logis

Even List Memasuki Proses Persetujuan Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa


a. Judul Login
b. Waktu Pada saat admin akan menggunakan aplikasi
c. Pelaku Admin/Bagian Akademik
d. Alur -Form login akan keluar setelah aplikasi dibuka
-Admin mengisi ID dan Password
e. Keterangan -

Even List Proses Persetujuan Kegiatan Mahasiswa


a. Judul Persetujuan oleh Bagian Akademik
b. Waktu Setelah mahasiswa mengajukan tanggal Kegiatan
c. Pelaku Admin/Bagian Akademik
d. Alur -Membuka menu
-Form persetujuan akan muncul setelah form pengajuan tanggal
Kegiatan oleh mahasiswa dibuka
-Admin mengklik item setujui
-Admin meng-upload berkas Surat balasan dari akademik untuk
mahasiswa
e. Keterangan -

Even List Melihat Hasil Pengajuan Tanggal Kegiatan


a. Judul Mendapat Pemberitahuan Dari Akademik
b. Waktu Setelah mahasiswa melihat hasil persetujuan
c. Pelaku User/Mahasiswa
d. Alur -Membuka menu pengajuan lalu melihat hasil
-Mengunduh Surat Balasan yang sudah disetujui
e. Keterangan Setelah diunduh, Surat dari Akademik dan dapat dipergunakan
dengan sebaik-baiknya
4.1.6 Tingkatan DFD (DFD Levelled)
a. DFD Level 0

Berdasarkan pada gambar DFD Level 0 terdapat 3 proses, 3 store, yaitu data store user,
admin dan hasil. Terdapat dua entitas yaitu admin dan user. Entitas Admin dan User harus
melewati proses login terlebih dahulu agar bisa melakukan proses yang lainnya. Setelah berhasil
login, user dapat melakukan pengajuan untuk Persetujuan Kegiatan juga mencetak Surat Balasan
tersebut setelah proses selesai. Sedangkan entitas Admin dapat menyetujui pengajuan serta meng-
upload berkas yang telah siap.
b. DFD Level 1 Proses 1(Login)

Berdasarkan gambar DFD Level 1 proses 1, terdapat 1 proses yaitu proses login, 2 data
store yaitu admin dan user, dan dua entitas admin dan user. Kedua entitas tersebut harus
melakukan proses login untuk dapat masuk kedalam system.

c. DFD Level 1 Proses 2 (Pengajuan)


Berdasarkan gambar DFD level 1 proses 2 terdapat 5 proses yaitu memilih opsi
pengajuan, pengajuan, persetujuan, upload berkas surat keterangan aktif kuliah dan hasil
persetujuan.
d. DFD Level 1 Proses 3 (Melihat Hasil)

Berdasarkan pada gambar di DFD level 1 proses 3 terdapat 1 proses yaitu melihat hasil
persetujuan Kegiatan Mahasiswa dengan 1 data store yaitu hasil, terdapat dua entitas yaitu user
dan admin. Kedua entitas tersebut mendapat info yang sama dari semua proses dan data store
yang ada.

4,2 Perancangan Sistem Secara Rinci

4.2.1. Kamus Data (Data Dictionary)

Kamus Data DFD Level 0


a. Arus Data Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa
Bebasis WEB
b. Nama Arus Proses pengolahan data
c. Alias Proses dalam sistem
d. Bentuk Data Field (item data)
e. Arus Data -Proses 1.1 Login oleh mahasiswa dan
admin
Dari mahasiswa dan admin ke proses
login
-Proses 2 Pengajuan oleh mahasiswa
Dari mahasiswa kepada Bagian
Akademik Fakultas
-Proses 3 Melihat Hasil Persetujuan
Dari admin kepada mahasiswa
f. Penjelasan Gambaran aliran data pada sistem
g. Periode Saat pengajuan hingga penyetujuan
h. Volume Volume rata-rata tiap hari adalah 10
Volume puncak adalah 15
i. Struktur Data Terdiri atas item data :
o Login :
-Mahasiswa : Username dan Password
-Admin : ID dan Password
o Pengajuan
-Mahasiswa : Pengajuan
-Admin : Persetujuan
o Melihat Hasil Perstujuan
-Admin : Upload Berkas
-Mahasiswa : Cetak
Kamus Data DFD Level 1 Proses 1
a. Arus Data Proses login
b. Nama Arus Proses masuk kedalam sistem
c. Alias Login
d. Bentuk Data Field (item data)
e. Arus Data -Proses 1.1 Login oleh mahasiswa
Dari mahasiswa ke proses login
-Proses 1.2 Login oleh admin
Dari admin bagian akademik ke proses
login
f. Penjelasan Proses login untuk memasuki Sistem
Informasi Kegiatan Mahasiswa
Berbasis WEB
g. Periode Saat akan masuk ke sistem
h. Volume Volume rata-rata tiap hari adalah 100
Volume puncak adalah 150
i. Struktur Data Terdiri atas item data :
o Mahasiswa : Username dan
Password
o Admin : ID dan Password

Kamus Data DFD Level 1 Proses 2


a. Arus Data Proses Pengajuan
b. Nama Arus Proses mengajukan Tanggal Kegiatan
c. Alias Pengajuan
d. Bentuk Data Field (item data)
e. Arus Data -Proses 2.1 Memilih opsi pengajuan
Dari mahasiswa ke proses pengajuan
-Proses 2.1 Pengajuan
Dari mahasiswa ke proses pengajuan
pembuatan surat
-Proses 2.3 Persetujuan
Dari admin bagian akademik ke proses
pengajuan oleh mahasiswa
-Proses 2.4 Upload Berkas
Dari admin ke proses pengajuan
f. Penjelasan Proses pengajuan sampai persetujuan
Kegiatan Mahasiswa
g. Periode Saat mahasiswa mengajukan Tanggal
Kegiatan
h. Volume Volume rata-rata tiap hari adalah 10
Volume puncak adalah 15
i. Struktur Data Terdiri atas item data :
o Pengajuan :
-Alasan Mengajukan :
-Kirim
-Melihat hasil persetujuan
-Cetak
o Batal
Kamus Data DFD Level 1 Prosess 3
j. Arus Data Proses melihat hasil
k. Nama Arus Proses melihat hasil persetujuan tanggal
Kegiatan
l. Alias Pengumuman
Tanggal Kegiatan Mahasiswa
m. Bentuk Data Dokumen dasar/formulir
n. Arus Data -Proses 1.5 mahasiswa melihat hasil
persetujuan
-Proses 1.6 mahasiswa mencetak surat
balasan dari SAPRAS
o. Penjelasan Melihat hasil persetujuan untuk
kemudian dicetak oleh mahasiswa
p. Periode Setelah mengajukan tanggal Kegiatan
q. Volume Volume rata-rata tiap hari adalah 5
Volume puncak adalah 10
r. Struktur Data Terdiri atas item data :
o Lihat hasil persetujuan
o Cetak Surat Keterangan Aktif
Kuliah

4.2.2. Diagram Hubungan Entitas (ERD)

4.2.3. Perancangan Basis Data dengan Teknik Normalisasi


Dalam perancangan dan pembangunan Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa di Fakultas
Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan ini penulis
menggunakan MySQL sebagai database dengan perancangan basis data teknik normalisasi.
Adapun desain database yang digunakan pada Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa di Fakultas
Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan menggunakan
database MySQL adalah sebagai berikut :

Tabel user

Tabel User digunakan untuk menyimpan data user atau mahasiswa yang terdaftar, terdiri
dari 6 field dimana nim sebagai primary key.

Field Type Size Key Keterangan

username Integer 11 * Identitas ormawa

ormawa Varchar 50 ormawa

email Varchar 50 Email

no_telphon Varchar 20 No telephon

passw Varchar 25 Password

Tabel Admin

Tabel Admin digunakan untuk menyimpan data admin, terdiri dari 4 field dimana id_adm
sebagai primary key.

Field Type Size Key Keterangan

id_adm Integer 11 * Identitas Admin

nama_adm Varchar 50 Nama Admin

email_adm Varchar 50 Email Admin

passw_adm Varchar 50 Email

Tabel Kegiatan Mahasiswa

Tabel Surat Keterangan Aktif Kuliah digunakan untuk menyimpan data Surat Keterangan
Aktif Mahasiswa, terdiri dari 5 field dimana id_skak sebagai primary key.
Field Type Size Key Keterangan

id_sk Integer 11 * Nomor Surat Kegitan

id_adm Integer 11 ** Identitas Admin

nama_ket Integer 11 ** Nama Kegiatan

tanggal Varchar 50 Nama Mahasiswa

4.2.4. HIPO

Hierarchy Input Process Output (HIPO) Visual Tabel of Content


Setiap modul HIPO digambarkan oleh fungsi utamanya, penulis menggambarkan HIPO kali
ini dengan fungsi Visual Tabel of Content. Penulis ingin lebih menekankan fungsi-fungsi yang
harus diselesaikan program, bukan hanya statemen-statemen yang digunakan untuk
melaksanakan fungsi tersebut.

Terdapat 12 proses yang nantinya akan terdapat pada aplikasi tersebut, tetapi karena
sebelumnya sudah disediakan aplikasi sistem informasi akademik berbasis web dan didalamnya
sudah terdapat beberapa fitur, maka penulis hanya menggambarkan sistem untuk pengurusan
Perizinan kegiatan Mahasiswa yang diusulkan oleh penulis.

BAB V

PENUTUP

1. Kesimpulan
Berdasarkan pada analisis bab-bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai
berikut :

1. Dengan adanya Sistem Informasi Kegiatan Mahasiswa Berbasis WEB, maka kegiatan
kemahasiswaan mahasiswa Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas
Muhammadiyah Pekajangan semakin mudah dan efisien.
2. Aplikasi web ini dapat tertuju langsung ke laman fastikom.umpp.ac.id untuk pengajuan
kegiatan bagi mahasiswa dengan prosedur yang telah berlaku.
2. Saran
Berkaitan dengan selesainya penulisan tugas akhir mata kuliah ini, ada beberapa saran
yang dapat penulis sampaikan yaitu sebagai berikut :

1. Belum adanya fitur chat dengan admin untuk mempermudah memperoleh bantuan saat
menggunakan aplikasi.
2. Belum adanya fitur notifikasi atau pemberitahuan dalam aplikasi.

BAB VI

LAMPIRAN

Lampiran Buku konsul

Lampiran Biografi
RIWAYAT HIDUP SINGKAT

Yang bertanda tangan di bawah ini :

 Nama : Khoirul Maliki


 Tempat/Tanggal lahir : Pekalongan, 12 Oktober 2000
 Jenis Kelamin : Laki-Laki
 Agama : Islam
 AlamatKTP : Dusun Karangglagah, Desa Kalijoyo, Kec. Kajen Kab.
Pekalongan RT 02/RW O1
 Alamat Sekarang : Dusun Karangglagah, Desa Kalijoyo, Kec. Kajen Kab.
Pekalongan RT 02/RW O1

 Telepon/HP : 085648292410
 Email : khoirulmaliki12102000@gmail.com
 Blog : -
FOTO
 Facebook : Khoirul Maliki
 Instagram : khoirulmaliki1210
 Jabatan Fungsional Doseen Ahli
menerangkan dengan sesungguhnya :
RIWAYAT PENDIDIKAN
 Jenjang Sarjana
 Lulus : Belum
 Sebutan : D3
 Program Studi : MANAJEMEN INFORMATIKA
 PTS :-
 Indeks Prestasi :-
 Jenjang Sekolah Menengah Atas
 Lulus : 2019
 Sekolah : SMK MUHAMMADIYAH KAJEN
 Jenjang Sekolah Menengan Pertama
 Lulus : 2016
 Sekolah : MTS MUHAMMADIYAH KAJEN
 Jenjang Sekolah Dasar
 Lulus : 2013
 Sekolah : SD N 01 KALIJOYO
RIWAYAT PEKERJAAN
 Jabatan
 Tempat : TARUNA JAKARTA SELATAN
 Mulai Kerja : 2019 - 2020
 Lama Kerja : 1 Tahun
RIWAYAT PENELITIAN
1. Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen di Toko Online Lokale Sebagai
Salah Satu Alternatif Peningkatan Kualitas Pelayanan, pada Proyek Observasi Mata
Kuliah Sistem Informasi manajemen di Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan, Tahun 2021

Anda mungkin juga menyukai