Anda di halaman 1dari 2

NAMA : NADIA VEGA

NIM : 711341121042

MK : MIKROBIOLOGI PANGAN

 Tugas soal pilihan ganda sesuai materi makalah masing”


 Konsep mikroba Mesofil,Psikrofil,dan thermofil

1. Berikut ini adalah pengertian mikrobiologi adalah...

a.Cabang dari Ilmu biologi yang memperlajari tentang mikroorganisme


b.Ilmu yang mempelajari tentang sel   
c. Cabang dari ilmu biologi yang mempelajari tentang molekul

d.Cabang dari biologi yang mempelajari tentang Jaringan

2. Mikroorganisme yang dapat hidup pada suhu diatas suhu optimum / panas disebut
mikroorganisme...
a. Termofil             
b. Asidofil                 
c. Mesofil                  
d. Psikrofil
3. Mikroorganisme tidak dapat hidup jika tidak ada oksigen merupakan mikroba.. 
a.  Anaerof obligat              
b. Heterotrof              
c. Aerof         
d. Anaerof fakultatif 
4. Bakteri yang dapat tumbuh dan berkembang pada suhu yang rendah adalah..
a.Asidofil
b.Mesofil
c.Psikrofil
d.Thermofil
5. Bakteri yang bertambahan pada suhu sedang adalah...
a.Thermofil
b.Asidofil
c.Psikrofil
d.Mesofil
6. Mikroorganisme yang mampu tumbuh pada lingkungan hipertonik dengan kadar
natrium tinggi, contohnya bakteri dalam laut dikenal dengan istilah ....
a. halofil
b. aerofil
c. mesofil
d. termofil
7. Virus dan struktur sel dapat diamati dengan menggunakan ....
a. mikroskop cahaya
b. mikroskop fase kontras
c. mikroskop fluoresen
d. mikroskop elektron
8. Bakteri penyebab tetanus hanya dapat dibunuh dengan pemanasan
yang lama di atas titik didih. Hal ini mengindikasikan bahwa bakteri
tetanus ….
a. memiliki dinding sel yang mengandung peptidoglikan
b. menghasilkan endospora
c. autotrof
d. mensekresikan endotoksin
9. Gambaran mirkoorganisme yang mampu hidup dalam suhu dingin disebut ....
a. mesofil
b. termofil
c. aerofil
d. psykrofil
10. Bakteri termasuk dalam golongan Prokariota diartikan tidak memiliki ....
a. inti
b. membran inti
c. dinding sel
d. membran sitoplasma

 SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai