Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN MINGGU II

PELAKSANAAN KEGIATAN AKTUALISASI DAN HABITUASI

Nama : Eka Desy Nur Isriyanti, A.Md.Keb


NIP : 199412222022032007
Angkatan/Kelompok : IX / 1
NDH : 03
Jabatan : Bidan Terampil
Unit Kerja : RSUD Sultan Suriansyah
Isu : Belum optimalnya komunikasi informasi dan edukasi tentang pemilihan metode kontrasepsi pasca
salin pada ibu hamil di ruang PONEK RSUD Sultan Suriansyah
Gagasan Kreatif : Optimalisasi komunikasi informasi dan edukasi tentang pemilihan metode kontrasepsi pasca salin
pada ibu hamil dengan tema GERHANA (Gerakan Ibu Hamil Merencakakan Jarak dan Jumlah
Anak) di ruang PONEK RSUD Sultan Suriansyah
Hari,
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan
Tanggal

1 2–9 Melakukan 1. Melakukan pengkajian awal pada ibu hamil 1. Daftar hadir konseling dan
penerima leaflet
konseling di ruang PONEK RSUD Sultan Suriansyah
Agustus 2. Memberikan asuhan kebidanan pada ibu 2. Lembar Kuesioner
kepada ibu 3. Dokumentasi kegiatan
2022 hamil sesuai prosedur
hamil dengan 3. Melakukan konseling tentang pemilihan
kontrasepsi pasca salin dengan
menggunakan membagikan leaflet GERHANA
media leaflet 4. Menyiapkan lembar kuesioner untuk
evaluasi pemahaman ibu
5. Meminta ibu untuk mengisi lembar
kuesioner yang sudah disediakan
Keterkaitan dengan Nilai dasar ASN

Berorientasi Pelayanan: Saya akan ramah dan sopan dalam memberikan konseling kepada ibu

Akuntabel: Saya akan bertanggung jawab dalam memberikan konseling

Kompeten: Saya akan membantu ibu memilih kontrasepsi yang sesuai kebutuhan ibu

Harmonis: Saya akan menghargai keputusan ibu tentang pemilihan kontrasepsi

Loyal: Saya akan menjaga kerahasiaan ibu sebagai pasien

Adaptif: Saya mudah berkomunikasi dengan ibu dari berbagai kalangan

Kolaboratif: Saya akan memberikan kesempatan bertanya kepada ibu


Dokumentasi

Daftar Hadir Konseling Lembar Kuesioner Dokumentasi Kegiatan


Hari,
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan
Tanggal

2 2–9 Membuat Grup 1. Terbentuknya grup whatsapp


1. Mengumpulkan data dan meminta izin ibu dengan adanya daftar anggota
whatsapp bagi untuk dimasukkan dalam grup whatsapp
Agustus grup whatsaapp
ibu hamil yang 2. Memberikan edukasi mengenai 2. Screenshoot materi edukasi
2022 Kesehatan ibu dan anak 3. Screenshoot tanya jawab
telah diberi 3. Menjawab pertanyaan ibu
konseling untuk
layanan
konsultasi lebih
lanjut
Keterkaitan dengan Nilai dasar ASN

Berorientasi Pelayanan: Memahami kebutuhan pengetahuan masyarakat mengenai informasi kontrasepsi


pascasalin

Akuntabel: Membuat leaflet secara cermat dan bertanggung jawab

Kompeten: Adanya leaflet ini diharapkan dapat membantu orang lain belajar

Harmonis: Membangun lingkungan kerja yang kondusif saat proses pembuatan leaflet

Loyal: Membuat leaflet menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar

Adaptif: Berinovasi membuat leaflet yang mudah dipahami berbagai kalangan

Kolaboratif: Kerjasamama dengan teman sejawat dalam proses kegiatan tersebut

Dokumentasi

Daftar Anggota Grup WA Pemberian materi edukasi dan tanya jawab


Banjarmasin, Juli 2022

Mengetahui,

Mentor Peserta Latsar,

Eka Ratna Wati, SST Eka Desy Nur Isriyanti, A.Md.Keb


NIP. 197303121992022001 NIP. 199412222022032007

Anda mungkin juga menyukai