Anda di halaman 1dari 8

REHAB RUANG GURU

DAK TAHUN 2023

Diajukan Oleh :
PEMERINTAH KOTA PALANGKA RAYA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATU ATAP 7 PALANGKA RAYA
Alamat : Kelurahan Danau Tundai, Ke. Sabangau, Kota Palangka Raya

Palangka Raya, 20 Maret 2022

No : 420/ 020 /IV-25/SMPNSA7PRY/III/2022


Lampiran : 1 berkas
Perihal : Usulan Rehap ruang guru

Yth. Kepala Dinas Pendidikan


Kota Palangka Raya
di –
Palangka Raya

Dengan hormat,

Sehubungan dengan kondisi bangunan ruang guru SMP Negeri Satu Atap 7 Palangka
Raya yang sudah dalam keadaan rusak dan sangat memerlukan perbaikan/rehabilitasi untuk
menunjang proses belajar mengajar di SMP Negeri Satu Atap 7 Palangka Raya, maka kami
mengusulkan untuk rehabilitasi bangunan (Ruang Guru)

Adapun adanya rehabilitasi prasarana tersebut nantinya sangat menunjang kinerja sekolah
untuk dapat memberikan pelayanan pendidikan yang optimal bagi para peserta didik SMP Negeri
Satu Atap 7 Palangka Raya serta berdampak positif terhadap semangat belajar para peserta didik
yang ada di sekolah ini.

Demikian permohonan kami, sebagai pelengkap kami lampirkan data-data pendukung.


Atas perkenan dan perhatiannya diucapkan terimakasih.
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan yang Maha Esa atas limpahan rahmat-
NYA, kami dapat menyusun proposal permohonan/usulan penambahan unit bangunan di
SMPN Satu Atap 7 Palangka Raya.

Tujuan yang ingin kami capai dari pelaksanaan kegiatan bantuan dimaksud adalah
tersedianya prasarana sekolah yang menunjang proses pendidikan di sekolah kami yang
pada gilirannya dapat menuntaskan Program Wajib Belajar 9 tahun, sesuai amanat undang-
undang 1945.

Semoga proposal sederhana ini dapat memberikan gambaran umum sekaligus


sebagai bahan pertimbangan untuk mendapatkan prioritas bantuan penambahan prasarana
di sekolah kami yang secara geografis berada di daerah terisolir.

Penyusun
A. Latar Belakang

SMP Negeri Satu Atap 7 Palangka Raya yang telah berdiri sejak tahun 2007 merupakan
salah satu sekolah satu atap di Kecamatan Sabangau Kota Palangka Raya untuk jenjang SMP.
Gedung /bangunan tidak pernah direhabilitasi sehingga kondisinya sudah rusak atau tidak laik
pakai. Agar semua sarana prasarana yang ada dapat berfungsi optimal maka diperlukan adanya
perbaikan bangunan/gedung dan lantai jembatan menuju sekolah ini. Upaya pemerintah untuk
membangun sekolah dan menjadikannya sebagai pusat kegiatan belajar mengajar, serta
meningkatkan kemampuan dan keterampilan peserta didik sangatlah diperlukan prasarana
sekolah yang minimal cukup untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah.

Berkenaan dengan hal di atas, sekolah kami mengajukan proposal guna mendapatkan
rehap ruang guru SMPN Satu Atap 7 Palangka Raya.

B. Tujuan
1. Tersedianya prasarana sekolah yang baik yang memenuhi standar kelayakan, serta dapat
memberikan rasa nyaman dan aman, baik bagi guru maupun peserta didik.
2. Memfasilitasi guru dalam melakukan persiapan kegiatan belajar mengajar.
3. Menumbuhkembangkan semangat mengajar guru sekaligus untuk meningkatkan mutu
pendidikan.
4. Memberikan kenyamanan bagi guru dalam bekerja

C. MANFAAT

Setelah diterimanya bantuan, manfaat dan hasil yang diharapkan akan diperoleh oleh
sekolah kami adalah :
a. Terciptanya prasarana gedung sekolah yang baik dan laik yang dapat menunjang lancarnya
proses belajar mengajar dengan kondisi prasarana yang cukup memadai.
b. Memacu Guru dan Kepala Sekolah untuk belajar meningkatkan mutu dan tugas serta
tanggung jawab masing-masing.
c. Terciptanya pusat sumber belajar mengajar yang efektif.

D. UNIT/BANGUNAN YANG DIREHABILITASI DAN DIBUTUHKAN

a. 1 (satu) unit gedung ruang guru (sesuai denah terlampir)


E. PROFIL SEKOLAH

IDENTITAS SEKOLAH
1. Nama Sekolah : SMP NEGERI SATU ATAP 7 PALANGKA RAYA
2. Kategori Sekolah : SMP Satu Atap
3. NPSN : 30205393
4. Status : Negeri
5. Akreditasi/Tahun : B / 2016
6. Alamat Sekolah : Kel. Danau Tundai, Kec . Sabangau
Kota Palangka Raya
7. Koordinat : Bujur : 114.0044 Lintang : 2.2063
8. Tahun didirikan/operasional : 2007
9. a. Nama Kepala Sekolah : IRAWAN,S.Pd.,M.Pd
b. NIP : 19780328 200501 1 012
c. Nomor Telepon : 085249051590
10. Penerima Dana Bantuan
Rehabilitasi/Sejenis dari Sumber
DAK/APBN/APBD I/APBD II
TA .2017,2018,2019 : Tidak
11. Kepemilikan Tanah Sekolah : Hak Milik/Hibah Masyarakat
12. Status Kepemilikan Tanah : Tidak Sengketa
13. Masih Operasional : Ya

DATA PESERTA DIDIK DAN SARANA


1. Gambaran siswa 2 tahun terakhir.
Tahun 2020/2021
Jumlah Siswa (Orang) Jumlah
Kelas
Putra Putri Total Rombel
Kelas VII 4 4 8 1
Kelas VIII 3 3 6 1
Kelas IX 3 3 6 1

Tahun 2021/2022
Jumlah Siswa (Orang) Jumlah
Kelas
Putra Putri Total Rombel
Kelas VII 1 6 7 1
Kelas VIII 3 6 9 1
Kelas IX 4 3 7 1

2. Data Sarana yang ada di SMPN Satap 7 Palangka Raya


Jumlah
Nama Ruang Jumlah Ukuran (m) Kondisi Fisik Ruang
rombel
Ruang Kelas VII 1 9X8 1 Rusak
Sedang

Ruang Kelas VIII 1 9X8 1 Baik


Ruang Kelas IX 1 9X8 1 Baik
Ruang WC Guru 1 1,5 X 1,5 Rusak
Sedang
Ruang WC Siswa 1 1,5 X 1,5 Rusak
Sedang
Ruang Perpustakaan 1 12 x 10 Baik
Ruang Lab IPA 1 12 x 10
Baik
Perumahan Guru 2 6 x 5,5 Rusak
sedang

Ruang Guru 1 8x 7 Rusak berat


FOTO RUANG GURU SAAT INI

Kondisi lantai dan dinding

Anda mungkin juga menyukai