Anda di halaman 1dari 2

Nama sistem : SI VKO (Sistem Informasi - Verifikasi Kelayakan Operasi)

Pekerjaan : Verifikasi Kelayakan dan Kapabilitas Produksi Fasilitas dan Sarana Pertambangan

Tujuan sistem :

- Aplikasi pendukung pelaksanaan verifikasi

- Sarana otorisasi pihak terkait

- Sistem keamanan kegiatan dalam sistem

- Lingkungan sistem yang memadai

Prinsip :

- Reporting system

- Monitoring system

Terhubung ke :

- MOMI

- RKAB

Tujuan VKO:

- Mengetahui kondisi peralatan operasi

- Mengidentifikasi waktu produktif aktifitas dan faktornya

- Mengetahui faktor keserasian (Match Factor) alat yang digunakan

- Menilai kelayakan operasi peralatan

- Memverifikasi nilai kapasitas produksi alat terhadap rencana

- Menentukan estimasi pencapaian produksi

Layanan VKO :

1. IPKO (Inspeksi dan Pengujian Kelayakan Operasi)

- Pemeriksaan visual peralatan

- Inspeksi peralatan
- pengujian peralatan

2. VEKP (Verifikasi dan Estimasi Kapasitas Produksi)

- Inventarisasi dan verifikasi dokumen teknis peralatan

- pysical asset opname

- verifikasi waktu kerja produktif

Alur aplikasi :

Anda mungkin juga menyukai