Anda di halaman 1dari 6

Materi ujian praktek Fisika

Ini bahan materi uprak dan langkah-langkah percobaan, bisa mencari reverensi lainnya sehingga
tujuan dari praktikum bisa tercapai. Pengukuran/angka yang dicontoh ini sebagai pemisalan/contoh
pada uprak nantinya. Pada saat uprak membawa alat tulis dan kalkulator sendiri .

1. AYUNAN MATEMATIS / BANDUL SEDERHANA


Tujuan : Menganalisis perubahan massa benda terhadap periode ayunan
Menentukan percepatan gravitasi

Cara Kerja / Langkah-Langkah


Percobaan :
1. Siapkan alat-alat yang dibutuhkan untuk percobaan bandul sederhana
2. Ukur panjang tali ayunan 50 cm
3. Gantung beban/massa 50 gram diujung tali
ayunan
4. Buat ayunan 10 kali getaran sambil menghitung waktu getar yang dibutuhkan
dengan stopwacth
5. Catat waktu getar pada tabel yang sudah disiapkan
6. Ulangi langkah kerja di atas untuk massa yang sudah ditentukan di tabel

Panjang tali 50
cm
Waktu 10 Ayunan Percepatan Gravitasi (g=
No Beban m Periode T Frekuensi f
(t) m/s2 )

1 50 gram detik detik Hz

2 60 gram detik detik Hz

percepatan gravitasi rata-rata


2. AYUNAN MATEMATIS / BANDUL SEDERHANA

Tujuan : Menganalisis perubahan panjang tali terhadap periode ayunan


Menentukan percepatan gravitasi

Cara Kerja / Langkah-Langkah Percobaan :


1. Siapkan alat-alat yang dibutuhkan untuk percobaan bandul sederhana
2. Ukur panjang tali ayunan 50 cm
3. Gantung beban/massa 50 gram diujung tali
ayunan
4. Buat ayunan 10 kali getaran sambil menghitung waktu getar yang dibutuhkan
dengan stopwacth
5. Catat waktu getar pada tabel yang sudah disiapkan
6. Ulangi langkah kerja di atas untuk panjang tali yang sudah ditentukan di tabel

Massa beban 50
gram
Waktu 10 Ayunan Percepatan Gravitasi ( g
No Panjang tali Periode T Frekuensi f
(t) = m/s2 )

1 50 cm detik detik Hz

2 60 cm detik detik Hz

percepatan gravitasi rata-rata


3. GAYA PEGAS (rangkaian paralel)
Tujuan : Menganalisis perubahan panjang pegas terhadap perubahan beban
Menentukan konstanta pegas

Cara Kerja / Langkah-Langkah Percobaan :


1. Susunlah alat-alat yang dibutuhkan pada praktikum ini
2. Gantung pegas 1 pada statif, ukur panjang pegas mula-mula
3. Gantung beban pada ujung pegas sesuai dengan data pada tabel
4. Ukur panjang pegas sekarang.
5. Ulangi langkah diatas untuk massa beban yang sesuai dengan tabel.
6. Catat hasil pengamatan dan lengakapi tabel
7. Ulangi langkah diatas untuk rangkaian paralel pegas .

PEGAS DIGANTUNG BEBAS (satu pegas)


PEGAS 1
No Beban m
X X k

1 0 gram 0
2 20 gram
3 50 gram

k rata-rata

RANGKAIAN PARALEL PEGAS


PEGAS
No Beban m
X X k

1 0 gram 0
2 20 gram
3 50 gram
k rata-rata
4. GAYA PEGAS (rangkaian seri)
Tujuan : Menganalisis perubahan panjang pegas terhadap perubahan beban
Menentukan konstanta pegas

Cara Kerja / Langkah-Langkah Percobaan :


1. Susunlah alat-alat yang dibutuhkan pada praktikum ini
2. Gantung pegas 1 pada statif, ukur panjang pegas mula-mula
3. Gantung beban pada ujung pegas sesuai dengan data pada tabel
4. Ukur panjang pegas sekarang.
5. Ulangi langkah diatas untuk massa beban sesuai dengan tabel .
6. Catat hasil pengamatan dan lengakapi tabel
7. Ulangi langkah diatas untuk rangkaian seri pegas .

PEGAS DIGANTUNG BEBAS (satu pegas)


PEGAS 1
No Beban m
X X k

1 0 gram 0
2 20 gram
3 50 gram

k rata-rata

RANGKAIAN SERI PEGAS


PEGAS
No Beban m
X X k

1 0 gram 0
2 20 gram
3 50 gram
k rata-rata
5. TITIK BERAT BENDA
Tujuan : Menentukan koordinat titik berat benda homogen

Cara kerja / Langkah-Langkah Percobaan :


1. Siapkan alat-alat yang dubutuhkan dalam percobaan ini
2. Gunting pola yang sudah ditentukan
3. Timbang massa pola yang sudah digunting (m)
4. Buat lubang pada pola , dan masukkan ke penggantung benda.
5. Tunggu sampai seimbang baru beri tanda dan tarik garis antara lubang dengan
tanda yang baru dibuat.
6. Ulangi langkah 4 dan 5 di pola yang sama
7. Perpotongan dua garis yang sudah dibentuk , ukur di koordinat cartesius
sebagai Z (x ; y)
8. Potonglah pola menjadi dua bagian sesuai dengan garis-garis yang ada.
9. Timbang dua bagian pola yang sudah digunting menjadi m1 dan m2
10. Ulangi langkah kerja 4, 5, dan 7 untuk menentukan titik berat Z1 dan Z2 .
11. Berilah kesimpulan dari hasil percobaan yang sudah dikerjakan.

Z= Z1= Z2=
m= m1= m2=

x
6. PEMBIASAN PADA KACA PLANPARALEL (balok kaca)

1. Menentukan pergeseran cahaya pada kaca


Tujuan : planparalel
2. Menentukan indeks bias

KACA PLANPARALEL
No Sudut Datang i Sudut Bias r Indeks Bias Pergeseran Sinar

1 Misal 25o
2

Anda mungkin juga menyukai