Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

GOOGLE DOCS DAN GOOGLE DRIVE


Disusun Untuk Memenuhi Tugas Pelajaran TIK

OLEH

NAMA : GIBRAN AHMAD NAUFAL


KELAS : IX B

MTs AL MUNAWWAR GEGEMPALAN


TAHUN PELAJARAN 2016/2017
KATA PENGANTAR

PujidansyukurkitapanjatkankepadaTuhanYang Maha Esa karena dengan rahmat dan


ridhonya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah tentang “Google Form dan Google Doc”
ini.
Makalah ini bertujuan untuk memenuhi tugas mata pelajaran KKPI, selain itu juga untuk
memberikan info mengenai google docs kepada pembaca.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Hal ini
disebabkan karena keterbatasan, kemampuan dan pengalaman penulis. Olehkarenaitu saran
dankritik demi perbaikan makalah ini sangat penulis harapkan untuk perbaikan penulisan
selanjutnya.
BAB I
PENDAHULUAN
A. LatarBelakang
Google Docs merupakan situs yang memiliki fungsi untuk menyimpan file-file yang telah
kita buat, baik dalam bentuk file maupun folder. Kita juga bias membuat catatan di dalam google
docs dalam bentuk folder, presentasi, spreadsheet, formulir, ataupun gambar sesuai kebutuhan
anda.
Dengan adanya Google Docs kita bias menyimpan file maupun folder, presentasi,
spreadsheet, formulir, ataupun gambar sesuai kebutuhan secara online. Selain itu juga dengan
adanya fasilitas Google Docs kita juga bisa sharing file atau folder dengan cepat dan mudah.
Google Form merupakan situs yang memiliki fungsi untuk membuat formulir secara
online melalui alamat e-mail gmail. Selain itu di Google Form kita bias membuat berbagai jenis
formulir, misalnya formulir perlombaan, formulir pendaftaran peserta didik baru, dsb.
Dengan berbagai kemajuan teknologi memudahkan kita untuk berkomunikasi dengan
orang lain dan memperingan pekerjaan kita, serta menghemat waktu.
B.        Tujuan
Dalam pembuatan makalah ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang
bagaimana caranya menyimpan file dan sharing data melalui Google Docs serta membuat
formulir melalui Google Form.
BAB II
KAJIAN TEORI
A. Cara Menyimpan dan Sharing Dokumen File di Google Docs
1.      Pengertian Google Docs
Google Docs merupakan situs yang memiliki fungsi untuk menyimpan file-file yang telah
dibuat, baik dalam bentuk file maupun folder. Anda juga bias membuat catatan di dalam google
docs dalam bentuk folder, presentasi, spreadsheet, formulir, ataupun gambar sesuai kebutuhan
anda.

2.      Cara Menyimpan dan Sharing Dokumen File di Google Docs


a.       Search URL www.docs.google.com pada www.google.com kemudian klik situs tersebut.
Masukan alamat gmaildan password gmail anda.
b.      Setelah membuka URL www.docs.google.com, klik creat kemudian klik document.
c.       Lalu ketikan dokumen yang akan anda simpan di google docs.
d.      Untuk memasukan gambar klik insert => image, pilih upload, dan klik choose an image to
upload
e.       Pilih file gambar yang anda inginkan. Kemudian klik open. Tunggu proses upload file
selesai dan jangan tekan cancel agar file terupload sempurna.
f.       Setelah proses upload gambar selesai, kemudian klik file => share. Masukan Nama File
sebelum di upload kemudian klik save
g.      Lalu masukan alamat penerima file. Kemudian klik share and save.
B.  GOOGLE DRIVE
1.      Pengertian Google Drive
    Google Drive adalah layanan penyimpanan daring milik Google yang diluncurkan pada 24
April 2012. Layanan ini merupakan ekstensi dariGoogle Docs dan akan
mengganti URL docs.google.com dengan drive.google.com setelah diaktifkan. Google Drive
memberikan layanan penyimpanan gratis sebesar 5 GB dan dapat ditambahkan dengan
pembayaran tertentu. Dengan fitur unggulan yang sama seperti Dropbox, yaitu sinkronisasi data
melalui folder khusus di dalam desktop atau lebih dikenal dengan Desktop Sync Clients.
2.      Cara Menggunakan Google Drive
Untuk memulai Google Drive, pergi ke drive.google.com kemudian aktifkan layanan.
Setelah Anda memiliki akses ke Drive, Anda siap untuk mulai menggunakan layanan ini.

Anda akan melihat bahwa Google Drive Anda sekilas terlihat dan bekerja sangat mirip
Google Docs. Anda dapat membuat file, membuat koleksi folder, menggunakan bar bagian atas
untuk mencari, dan meng-upload file dengan menyeret dan menjatuhkan ke dalam jendela
browser.
Namun, tidak seperti Docs, kini Anda dapat mengelola seluruh drive dari desktop Anda dengan
menginstal aplikasi Google Drive. Caranya mudah, setelah Anda masuk drive.google.com,
lihatlah sidebar bagian kiri dan pilih Download Google Drive.
3.      Beberapa Keunggulan yang tersedia di layanan Google Drive:
1.      Menyediakan ruang penyimpanan sebesar 5GB secara gratis.

2.        Google Drive terintegrasi dengan layanan Google lainnya. Hampir seluruh aplikasi dari
Google terintegrasi dengan baik diGoogle Drive. Seperti untuk melakukan pelampiran
(attachment) di Gmail, Anda dapat mengakses file dengan cepat melalui Drive dan
pengguna Google+ dapat mencari video dan gambar di Drive secara instan untuk
mensharingnya di jejaring sosial.

3.     Aplikasi pihak ketiga menjadi salah satu pemeran penting. Google tidak membatasi
Drive, bahkan membuka peluang bagi pihak ketiga untuk membuat aplikasi yang dapat
didukung oleh Google Drive.
4.        Window, Mac dan Android dapat turut serta meramaikan Google Drive. Salah satu
keunggulan penting Google Drive adalah layanan ini dapat mendukung berbagai
platform termasuk Apple dan Microsoft. Perusahaan mengatakan pada 24 April yang lalu
bahwa Drive juga akan mendukung berbagai perangkat yang berbasis Windows, Mac
dan tentunya Android.

5.      Perusahaan menyatakan akan mendukung iOS secepatnya.

6.      Google Drive dapat mendukung berbagai jenis file.


Menurut perusahaan, Google Drive dibenamkan dengan pendukung file native yang
dapat mendukung hingga 30 jenis aplikasi format file berbeda. Jadi Anda tetap dapat
membuka file seperti Photoshop atauIllustrator meskipun tidak memiliki aplikasi tersebut
di komputernya.
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Bab ini berisi kesimpulan mengenai “Cara menyimpan file dan sharing data melalui
Google Doc dan Cara membuat formulir melalui Google Form. Di era globalisasi ini
perkembangan teknologi sangatlah dibutuhkan salah satunya penggunaan internet,
antaralain :dapat menyimpan file atau folder melalui google docs dan dapat membuat
formulir melalui google form. Dengan adanya perkembangan teknologi dan informasi
memudahkan kita untuk berbagi informasi dan sebagainya.

B.  Saran
Dengan adanya perkembangan teknologi sebaiknya kita memanfaatkan hal tersebut
kedalam hal positif misalnya sebagai media pembelajaran atau yang lainnya.
DAFTAR PUSTAKA

http://aurisbaikhaqi.blogspot.com/2011/02/Cara-Menyimpan-dan-Sharing Dokumen-File-di-Google-
Docs  http://caramembuatgoogledrive.blogspot.com/  http://id.wikipedia.org/wiki/Google_Drive
http://evvayulinda.blogspot.com/
http://www.teknokers.com/apa-itu-google-drive-fungsinya.html
http://www.cloudindonesia.or.id/perbandingan-google-drive-skydrive-dan-dropbox.html

Anda mungkin juga menyukai