Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/

BADAN PERTANAHAN NASIONAL


DIREKTORAT JENDERAL PENGENDALIAN DAN PENERTIBAN
TANAH DAN RUANG
Jalan Raden Patah I Nomor 1, Jakarta Selatan 12014 Kotak Pos 12110 Telepon: 021-72501752, 7264112 website: www.atrbpn.go.id

Nomor : 62/Und-700.32.4.MR.02.02/III/2022 Jakarta, 28 Maret 2022


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Undangan Pembahasan Status RTR untuk Kebutuhan Verifikasi Data
LSD di Provinsi Sumatera Utara, Provinsi Jambi, Provinsi Bengkulu,
Provinsi Riau, dan Provinsi Kalimantan Selatan

Kepada Yth.
(daftar terlampir)
Di Tempat

Berkenaan dengan Kegiatan Pengendalian Alih Fungsi Lahan Sawah yang sedang
dilakukan oleh Direktorat Jenderal Pengendalian Penertiban Tanah dan Ruang (Ditjen
PPTR), Kementerian ATR/BPN, Ditjen PPTR harus terlebih dahulu melakukan identifikasi
dan verifikasi awal terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) dan Rencana Detail Tata
Ruang (RDTR) di 5 (lima) provinsi yaitu Provinsi Sumatera Utara, Provinsi Jambi, Provinsi
Bengkulu, Provinsi Riau, dan Provinsi Kalimantan Selatan.
Berkenan dengan hal ini kami mengundang Bapak/Ibu untuk menghadiri rapat internal
yang akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Rabu, 30 Maret 2022
Waktu : 08.45 – 13.00
Tempat : Zoom Meeting (ID: 812 373 4024 Passcode: DALFATRU)
Agenda : Pembahasan status RTR (ketersediaan RDTR, status revisi
RTRW, permohonan data spasial RTR yang akan digunakan
untuk verifikasi LSD) di kabupaten/kota pada Provinsi
Sumatera Utara, Provinsi Jambi, Provinsi Bengkulu, Provinsi
Riau, dan Provinsi Kalimantan Selatan
Mengingat pentingnya acara, kami mohon Bapak/Ibu hadir tepat waktu.
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu, diucapkan terima kasih.

Direktur Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Agus Sutanto, S.T., M.Sc.


NIP. 196510151991021001

Dokumen ini sah dan telah ditandatangani secara elektronik melalui e-Office ATR/BPN. Untuk memastikan
keasliannya, silakan pindai Kode QR dan pastikan menuju ke alamat https://eoffice.atrbpn.go.id/
v 1.03

Melayani, Profesional, Terpercaya


Lampiran:

Kepada Yth.:

A. Direktorat Jenderal Tata Ruang

1. Direktur Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah I


2. Direktur Bina Perencanaan Tata Ruang Daerah Wilayah II
3. Kasubdit Perencanaan Tata Ruang Provinsi dan Kota Wilayah I
4. Kasubdit Perencanaan Tata Ruang Kabupaten Wilayah I
5. Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Ekonomi Wilayah I
6. Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Sosial Budaya Wilayah I
7. Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Daya Dukung Lingkungan
Wilayah I
8. Kasubdit Perencanaan Tata Ruang Provinsi dan Kota Wilayah II
9. Kasubdit Perencanaan Tata Ruang Kabupaten Wilayah II
10.Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Ekonomi Wilayah II
11.Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Sosial Budaya Wilayah II
12.Kasubdit Perencanaan Detail Tata Ruang Kawasan Daya Dukung Lingkungan
Wilayah II

B. Direktorat Jenderal Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang

1. Direktur Pengendalian Pemanfaatan Ruang


2. Kasubdit dan Koordinator Kelompok Substansi di Subdit Pengawasan
Pemanfaatan Ruang
3. Kasubdit dan Koordinator Kelompok Substansi di Subdit Pengendalian
Pemanfaatan Ruang Wilayah I
4. Kasubdit dan Koordinator Kelompok Substansi di Subdit Pengendalian
Pemanfaatan Ruang Wilayah II
5. Kasubdit dan Koordinator Kelompok Substansi di Subdit Pengendalian
Pemanfaatan Ruang Wilayah III
6. Kasubdit dan Koordinator Kelompok Substansi di Subdit Pengendalian
Pemanfaatan Ruang Wilayah IV
7. Staf Profesional di Direktorat Pengendalian Pemanfaatan Ruang :
a. Yuriana Indah Pratiwi
b. Wildarus Sabrina
c. Danu Larasati
d. Sarash Amalia Pridasari
e. M Farhan Ahsani
f. Rezha Putra E
g. Yusuf Zidan R
h. Syarofina Az Zahra
i. Fhanji Alain
j. Hanifa Nurapriliani
k. Ivan Arianto

Anda mungkin juga menyukai