Anda di halaman 1dari 55

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN (LPJ)

SENAT MAHASISWA POLITEKNIK STIA LAN JAKARTA


PERIODE 2021/2022
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr, Wb
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. Yang telah memberikan taufik dan
hidayah-Nya kepada kita semua, sehingga kami pengurus Organisasi Senat Mahasiswa
Politeknik STIA LAN Jakarta Periode 2021/2022 dapat menyelesaikan Laporan
Pertanggungjawaban (LPJ) ini sebagaimana mestinya.
Laporan Pertanggungjawaban ini kami buat sebagai hasil dari kerja kami selama menjabat
sebagai pengurus Organisasi Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta Periode
2021/2022. Dan dari semua program kerja yang kami buat ada yang sudah kami laksanakan
dan ada juga yang belum maksimal, sehingga Laporan Pertanggungjawaban ini bisa dijadikan
evaluasi selama mengurus satu periode.
Kami mengucapkan terimakasih
DAFTAR ISI

Contents
BAB I ............................................................................................................. 5
PENDAHULUAN ......................................................................................... 5
BAB II............................................................................................................ 6
STRUKTUR KEPENGURUSAN ............................................................... 6
A. Struktur Awal Periode.............................................................................................................. 6
B. Struktur Setelah Reshuffle ....................................................................................................... 7

BAB III .......................................................................................................... 9


LAPORAN ADMINISTRASI DAN INVENTARIS ................................. 9
BAB IV ........................................................................................................ 10
LAPORAN KEUANGAN.......................................................................... 10
A. Pemasukan Uang Kas ............................................................................................................. 10
B. Pengeluaran ............................................................................................................................. 12

BAB V .......................................................................................................... 13
LAPORAN KEGIATAN ........................................................................... 13
A. Kementrian Komunikasi dan Informasi ............................................................................... 13
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 13
2. Kondisi Internal .................................................................................................................. 13
3. Kondisi Eksternal................................................................................................................ 14
Laporan Keuangan ..................................................................................................................... 14
B. Kementrian Minat dan Bakat ................................................................................................ 15
Laporan Kegiatan Career Insight 1.0 ....................................................................................... 15
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 15
2. Ringkasan Kegiatan ............................................................................................................ 15
3. Dasar Pelaksanaan Kegiatan ............................................................................................. 16
4. Sasaran Kegiatan ................................................................................................................ 16
5. Waktu dan Tempat Pelaksanaan....................................................................................... 16
6. Realisasi Anggaran ............................................................................................................. 16
A. Pemasukan ........................................................................................................................... 16
B. Pengeluaran ......................................................................................................................... 18
7. Penutup ................................................................................................................................ 18
Laporan Kegiatan Spectra ......................................................................................................... 19
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 19
2. Dasar Pelaksanaan Kegiatan ............................................................................................. 19
3. Sasaran Kegiatan ................................................................................................................ 19
4. Waktu dan Tempat Pelaksanaan....................................................................................... 20
5. Realisasi Acara .................................................................................................................... 20
B. Pengeluaran ......................................................................................................................... 24
C. Kementrian Pengabdian dan Pelayanan Masyarakat ......................................................... 27
Laporan kegiatan DONAT (Donasi Bersama Senat) ............................................................... 27
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 27
2. Tujuan Pelaksanaan ........................................................................................................... 27
3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan ...................................................................................... 27
4. Hasil...................................................................................................................................... 27
5. Penutup ................................................................................................................................ 28
Laporan Kegiatan Konten Edukasi Online (E-LINE) ............................................................. 29
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 29
2. Tujuan .................................................................................................................................. 29
3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan ...................................................................................... 29
4. Hasil...................................................................................................................................... 29
5. Penutup ................................................................................................................................ 29
Laporan Kegiatan Berbagi Takjil SEMA ................................................................................. 30
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 30
2. Tujuan .................................................................................................................................. 30
3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan ...................................................................................... 30
4. Hasil...................................................................................................................................... 30
5. Penutup ................................................................................................................................ 31
D. Kementrian Bisnis dan Usaha................................................................................................ 32
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 32
2. Hasil...................................................................................................................................... 32
3. Laporan Keuangan ............................................................................................................. 33
E. Kementrian Internal ............................................................................................................... 35
1. Pendahuluan ........................................................................................................................ 35
2. Hasil...................................................................................................................................... 35
3. Penutup ................................................................................................................................ 37

LAMPIRAN - LAMPIRAN......................................................................... 38
DOKUMENTASI ........................................................................................ 39
BAB I

PENDAHULUAN
Tidak terasa sudah satu periode kepengurusan Organisasi Senat Mahasiswa 2021-2022
telah kami lewati bersama, dari awal pelantikan hingga akhir daripada periode yaitu pelaporan
pertanggungjawaban ini dengan rasa suka dan duka. Pertama-tama kami ingin mengucapkan
terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh civitas dan juga keluarga besar Politeknik
STIA LAN Jakarta, serta kepada seluruh mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta mulai dari
program studi Administrasi Pembangunan Negara (APN), Manajemen Sumber Daya Manusia
(MSDMA) dan Administrasi Bisnis Sektor Publik (ABSP). Semua komponen yang telah
disebutkan tersebut adalah salah satu alasan bagi kami untuk terus berjuang dan berkembang
menjadi organisasi yang lebih baik lagi, sifat kekeluargaan yang tertanam menjadikan kami
semua paham apa arti dari kekeluargaan yang sangat penting sekali untuk dijaga dan saling
menjaga satu sama lain. Rasa terima kasih yang kami sampaikan untuk Bapak/Ibu serta
saudara/I semua yang amat banyak dan tak terbilang. Karena dengan adanya mereka semua,
kami selaku pengurus kelembagaan mahasiswa Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN
Jakarta menjadi lebih dewasa dan matang baik dalam berpikir maupun bertindak, tidak lain
pastilah untuk kemaslahatan bersama.
Dalam masa yang sulit seperti sekarang ini dengan adanya pandemi Covid-19 dimana
banyak regulasi yang mengharuskan semua orang untuk membatasi mobilitasnya selama di
dalam maupun diluar rumah, semua kegiatan kami pun ikut terkena imbas dari semua itu.
Selama 1 tahun berjalannya organisasi ini dilakukan secara daring (dalam jaringan). Artinya
bahwa seluruh program kerja yang kami jalankan hanya melalui aplikasi-aplikasi yang telah
tersedia, terbatasnya interaksi dan ekspresi antar sesama mengakibatkan kami tidak bisa leluasa
dalam berdialektika. Akan tetapi kami terus mengusahakan agar semua itu bukan menjadi
penghalang bagi kami dalam menjalankan apa yang menjadi tujuan kami untuk berinovasi dan
bergerak. Namun seiring berjalannya waktu dan proses, banyaknya aktifitas dalam organisasi
ini dengan dipenuhi oleh beragam macam kegiatan yang sudah terencana pada awal
kepengurusan. Sampai pada suatu waktu semakin berwarnanya dinamika yang terbentuk dalam
sebuah roda organisasi ini. Suka duka yang dirasakan dari tiap individu membuat kami semua
semakin mengerti arti dari kesetiaan kawanan dan juga responsif dalam berbagai hal. Terlepas
dari semua itu kami semua berpikir bahwa solidaritas tanpa batas yang kami miliki dari masing-
masing individu perlu untuk diabadikan sampai akhirnya hal tersebut akan menjadi tauladan
baik dalam perbuatan dan bersikap di dalam organisasi untuk generasi yang selanjutnya, karena
pada dasarnya etika baik itulah yang akan menjadikan interaksi antar sesama juga akan baik,
dan itu perlu dibuktikan dengan cara berkomunikasi serta berkoordinasi dengan hati dan
pikiran yang bersih tanpa dinodai dengan hal-hal yang membuat semua itu keruh.
Setelah melewati satu periode kepengurusan, sudah waktunya kami
mempertanggungjawabkan kinerja kami. Kami harap dengan adanya Laporan
Pertanggungjawaban ini, kepengurusan selanjutnya bisa mendapatkan pelajaran dan menjalani
kepengurusan dengan sebaik mungkin. Selanjutnya kami ucapkan terimakasih untuk seluruh
pengurus Organisasi Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta periode 2021/2022, tanpa
kalian semua kami tidak bisa berjuang serta bergerak menjalani kepengurusan dengan baik.
BAB II

STRUKTUR KEPENGURUSAN
A. Struktur Awal Periode
Badan Pengurus Harian
Ketua : Rieky Samodra Putra Yunus
Wakil Ketua : Gilang Abid Abyan
Sekretaris : 1. Ginantha Murti Prayogi
2. Nuraeni Fatimah
Bendahara : 1. Kristin Marsayuli Masta H.
2. Rini Anggraeni Butar Butar

Kementrian Komunikasi dan Informasi


Ketua Kementrian : Haninditya Putri Maludin
Anggota : 1. Immanuela Ronauli
2. M. Rafi Arrazaq
3. Annisa Setyowati
4. Christ Emerald
5. Nurul Marifatillah

Kementrian Minat dan Bakat


Ketua Kementrian : Mariani Amelia
Anggota : 1. Khoirunnisa Nurul Arifin
2. Sofyan Hanafi
3. Qori Kerlinda
4. Melly Wahyu Cahya Ningrum
5. Anggita Dian Puspa Rini
6. Raihan Syaputra

Kementrian Pengabdian dan Pelayana Masyarakat


Ketua Kementrian : Nandini Melani Putri
Anggota : 1. Zima Ziky Uzma H.
2. Emmir Maulana Jusak
3. Frieska Yevrigoria Kombong
4. Zahra Salsabila

Kementrian Bisnis dan Usaha


Ketua Kementrian : Kezia Mauren Masinambow
Anggota : 1. Sri Purba Nur Cahyanti
2. Anhar Fauzan Siregar
3. Audrey Dea Azzahra
Kementrian Internal
Ketua Kementrian : Pinta Hana Agustin
Anggota : 1. Syafika Amira
2. Ria Anggraeni Pertiwi
3. Dheyandara Iskandar
4. Refia Wijareni

B. Struktur Setelah Reshuffle


Badan Pengurus Harian
Ketua : Rieky Samodra Putra Yunus
Wakil Ketua : Gilang Abid Abyan
Sekretaris : 1. Ginantha Murti Prayogi
2. Nuraeni Fatimah
Bendahara : 1. Kristin Marsayuli Masta H.
2. Rini Anggraeni Butar Butar

Kementrian Komunikasi dan Informasi


Ketua Kementrian : Haninditya Putri Maludin
Anggota : 1. Immanuela Ronauli
2. M. Rafi Arrazaq
3. Christ Emerald
4. Nurul Marifatillah

Kementrian Minat dan Bakat


Ketua Kementrian : Mariani Amelia
Anggota : 1. Sofyan Hanafi
2. Melly Wahyu Cahya Ningrum
3. Anggita Dian Puspa Rini
4. Raihan Syaputra

Kementrian Pengabdian dan Pelayana Masyarakat


Ketua Kementrian : Nandini Melani Putri
Anggota : 1. Zima Ziky Uzma H.
2. Emmir Maulana Jusak
3. Frieska Yevrigoria Kombong
4. Zahra Salsabila

Kementrian Bisnis dan Usaha


Ketua Kementrian : Kezia Mauren Masinambow
Anggota : 1. Sri Purba Nur Cahyanti
2. Anhar Fauzan Siregar
3. Audrey Dea Azzahra

Kementrian Internal
Ketua Kementrian : Pinta Hana Agustin
Anggota : 1. Syafika Amira
2. Ria Anggraeni Pertiwi
3. Dheyandara Iskandar
4. Refia Wijareni
BAB III

LAPORAN ADMINISTRASI DAN INVENTARIS

NO SURAT KELUAR SURAT MASUK INVENTARIS


1 Surat webinar Pak Edy Surat pengunduran diri Spidol Snowman +
anggota SEMA atas nama Spidol Warna - Warni
Qory
2 Surat undangan ukm teater Catur
3 Surat undangan ukm padus Kok
4 Surat undangan ukm Stapler
musik
5 Surat undangan ukm volly Kertas HVS
6 Surat ukm futsall Lakban (Putih, Merah,
Coklat, Hitam)
7 Surat ukm badminton Sarung Tangan
8 Surat undangan himpara Tambang
9 Surat undangan humasdam Lakban Kertas
10 Surat undangan Double Tip
himambistik
11 Surat permohonan Penggaris
pemateri Wadir I
12 Surat permohonan Lem Korea
pemateri Wadir II
13 Surat permohonan Stapler Panggung
pemateri Wadir III
14 Surat perjanjian Kerjasama Isi Stapler
MOU
15 Surat pengumuman Tali Rapiah
PKKMB 2022
16 Surat peminjaman ruangan Sedotan
pkkmb
17 Surat peminjaman barang Cap Senat
porseni
18 Surat webinar Clips
19 Surat pengunduran diri Tinta Stample
anggota
20 Surat keaktifan organisasi Lem Stick
anggota
21 Surat undangan Plastic Name Tag
narasumber vina mulyani
22 Surat undangan Lany Plastik Clip
Wijaya
23 Surat undangan Budi Gunting
Fernando
BAB IV

LAPORAN KEUANGAN

A. Pemasukan Uang Kas


No. Tanggal Jenis Pemasukan Nominal

1. 22 Desember 2021 Iuran Kas 285.000

2. 23 Desember 2021 Iuran Kas 105.000

3. 24 Desember 2021 Iuran Kas 30.000

4. 24 Desember 2021 Uang nemu 10.000

5. 24 Desember 2021 Denda Dies Natalies 61.000

6. 6 Januari 2022 Iuran Kas 45.000

7. 7 Januari 2022 Iuran Kas 15.000

8. 8 Januari 2022 Iuran Kas 29.000

9. 9 Januari 2022 Iuran Kas 30.000

10. 10 Januari 2022 Iuran Kas 30.000

11. 10 Januari 2022 Iuran Kas 28.500

12. 13 Januari 2022 Iuran Kas 30.000

13. 14 Januari 2022 Iuran Kas 30.000

14. 14 Januari 2022 Iuran Kas 75.000

15. 16 Januari 2022 Iuran Kas 15.000

16. 27 Januari 2022 Iuran Kas 15.000

17. 28 Januari 2022 Iuran Kas 30.000

18. 24 Januari 2022 Iuran Kas 45.000

19. 1 Februari 2022 Iuran Kas 14.000

20. 1 Februari 2022 Iuran Kas 15.000

21. 8 Februari 2022 Iuran Kas 30.000

22. 10 Februari 2022 Iuran Kas 30.000

23. 17 Februari 2022 Iuran Kas 45.000


24. 24 Februari 2022 Iuran Kas 119.700

25. 24 Februari 2022 Iuran Kas 29.000

26. 2 Maret 2022 Iuran Kas 85.000

27. 9 Maret 2022 Iuran Kas 45.000

28. 21 Maret 2022 Iuran Kas 30.000

29. 21 Maret 2022 Iuran Kas 15.000

30. 24 Maret 2022 Iuran Kas 30.000

31. 25 Maret 2022 Iuran Kas 65.000

32. 26 Maret 2022 Iuran Kas 60.000

33. 26 Maret 2022 Iuran Kas 15.000

34. 31 Maret 2022 Iuran Kas 10.000

35. 3 April 2022 Iuran Kas 30.000

36. 4 April 2022 Iuran Kas 58.000

37. 5 April 2022 Iuran Kas 20.000

38. 5 Mei 2022 Iuran Kas 45.000

39. 6 April 2022 Iuran Kas 105.000

40. 7 April 2022 Iuran Kas 60.000

41. 8 April 2022 Iuran Kas 45.000

42. 23 April 2022 Iuran Kas 126.000

43. 28 April 2022 Iuran Kas 10.500

44. 30 April 2022 Iuran Kas 75.000

45. 7 Mei 2022 Iuran Kas 89.000

46. 9 Mei 2022 Iuran Kas 24.000

47. 16 Mei 2022 Iuran Kas 45.000

48. 20 Mei 2022 Iuran Kas 15.000

49. 12 Juni 2022 Iuran Kas 40.000

50. 13 Juni 2022 Iuran Kas 15.000

51. 17 April 2022 Bayar bukber ots 174.000


Jumlah 2.522.700

B. Pengeluaran
No. Tanggal Jenis Pengeluaran Nominal
1. 19 Desember 2021 Name tag Dies Natalies 145.000
2. 23 Desember 2021 Biaya Admin tf ke dana 2.500
3. 23 Desember 2021 Palakat Dies Natalies 220.000
4. 24 Desember 2021 Es Batu 3000
5. 29 Desember 2021 Canva Cominfo 22.500
6. 3 Januari 2022 Transportasi piala bandung- 50.000
makasar
7. 19 Februari 2022 Bayar Pembicara 500.000
Workshop Linkedin
8. 2 Maret 2022 Bayar Danusa ke Melly 40.000
9. 9 April 2022 Banner Bukber 152.000
10. 14 April 2022 Bukber Ots 118.500
11. 23 April 2022 Kelebihan uang bukber 50.000
(Nandini, Ria)
12. 16 Juni 2022 Biaya Admin tf ke Dana 2.500
13. Jumlah Pengeluaran Rp 1.306.000
BAB V

LAPORAN KEGIATAN
A. Kementrian Komunikasi dan Informasi
1. Pendahuluan
Kementerian Komunikasi dan Informasi merupakan salah satu kementerian yang
ada di Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta. KOMINFO sendiri
merupakan singkatan dari Komunikasi dan Informasi, yang dikhususkan untuk
melakukan tugas terkait Komunikasi dan Informasi dalam menjalankan suatu
Organisasi. Kementerian KOMINFO diharapkan sebagai media Komunikasi dan
Informasi terkait informasi penting dari organisasi ataupun kampus serta tentang
proses berjalannya suatu acara dan meningkatkan koordinasi serta komunikasi antar
mahasiswa. Pengurus Kementerian Komunikasi dan Informasi (KOMINFO)
berjumlah 6 orang, yang terdiri dari kepala departemen, dan 5 staff divisi.
Kementerian KOMINFO pula dibagi menjadi 2 subdivisi yakni humas dan
publikasi serta desain.
Kinerja kami dapat dikatakan cukup baik dengan terlaksana semua program kerja
yang disusun walau sedikit terhambat dengan kurangnya skill anggota dibidang
editing dan desain, hal tersebut cukup menghambat karena menyebabkan beberapa
anggota memegang tugas lebih banyak dari yang lainnya. Selain kurang rata bobot
tugas kerja yang diberikan, hal lain yang menyebabkan program kerja terhambat
adalah beberapa dari anggota terdapat yang kerja sehingga tidak bisa begitu focus
dalam melaksanakan program kerja di Kementerian KOMINFO. Walau demikian,
dengan adanya koordinasi serta komunikasi yang terjalin cukup baik sehingga
segala permasalahan dan pengambilan keputusan dalam perencanaan program kerja
maupun pelaksanaannya dilakukan bersama dengan baik.
Kementerian KOMINFO memiliki hubungan baik dengan masyarakat Politeknik
STIA LAN Jakarta serta organisasi di luar kampus pula. Segala informasi yang
disampaikan melalui KOMINFO ataupun social media Senat Mahasiswa yang
dikelola oleh KOMINFO diterima dan tersampaikan dengan baik. Respon
follower’s social media SEMA cukup baik terhadap konten serta informasi yang
disampaikan.
2. Kondisi Internal
Kementerian Komunikasi dan Informasi merupakan salah satu kementerian yang
ada di Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta. KOMINFO sendiri
merupakan singkatan dari Komunikasi dan Informasi, yang dikhususkan untuk
melakukan tugas terkait Komunikasi dan Informasi dalam menjalankan suatu
Organisasi. Kementerian KOMINFO diharapkan sebagai media Komunikasi dan
Informasi terkait informasi penting dari organisasi ataupun kampus serta tentang
proses berjalannya suatu acara dan meningkatkan koordinasi serta komunikasi antar
mahasiswa.
Pengurus Kementerian Komunikasi dan Informasi (KOMINFO) berjumlah 6 orang,
yang terdiri dari kepala departemen, dan 5 staff divisi. Kementerian KOMINFO
pula dibagi menjadi 2 subdivisi yakni humas dan publikasi serta desain. Kinerja
dapat dikatakan cukup baik dengan terlaksana semua program kerja yang disusun
walau sedikit terhambat dengan kurangnya skill anggota dibidang editing dan
desain, hal tersebut cukup menghambat karena menyebabkan beberapa anggota
memegang tugas lebih banyak dari yang lainnya. Selain kurang rata bobot tugas
kerja yang diberikan, hal lain yang menyebabkan program kerja terhambat adalah
beberapa dari anggota terdapat yang kerja sehingga tidak bisa begitu focus dalam
melaksanakan program kerja di Kementerian KOMINFO.
Walau demikian, dengan adanya koordinasi serta komunikasi yang terjalin cukup
baik sehingga segala permasalahan dan pengambilan keputusan dalam perencanaan
program kerja maupun pelaksanaannya dilakukan bersama dengan baik.
3. Kondisi Eksternal
Kementerian KOMINFO memiliki hubungan baik dengan masyarakat Politeknik
STIA LAN Jakarta serta organisasi di luar kampus pula. Segala informasi yang
disampaikan melalui KOMINFO ataupun social media Senat Mahasiswa yang
dikelola oleh KOMINFO diterima dan tersampaikan dengan baik. Respon followers
social media SEMA cukup baik terhadap konten serta informasi yang disampaikan.

No. Program Kerja Keterangan Hambatan


Terlaksana Kurang Tidak
Maksimal Terlaksana
1. Public Relation ✓
(Launching
SEMA)

2. Kotak Surat ✓

3. Majalah dinding ✓
(Mading)

4. SenaCtion (Senat ✓
Mahasiswa
Introduction)

5. Social Media ✓
Content

Laporan Keuangan

Program Pengeluaran
Social Media Content Canva lifetime Rp 25.000,00
TOTAL 25.000,00
B. Kementrian Minat dan Bakat

Laporan Kegiatan Career Insight 1.0


1. Pendahuluan
Puji syukur kepada Allah SWT. atas kehadiratnya yang Maha Pengasih dan Maha
Penyayang yang telah memberikan kami begitu banyak nikmat, yaitu nikmat iman,
Islam serta nikmat sehat wal’afiat. Shalawat serta salam tidak lupa kita junjungkan
kepada Nabi Muhammad SAW. Karena beliau-Lah yang membawa umat Islam dari
zaman jahiliah ke zaman yang terang benderang seperti saat ini.
Dewasa ini, berkembangnya teknologi modern mempermudah kita dalam segala
hal, tidak terkecuali dalam dunia pekerjaan. CV (Curriculum Vitae) adalah salah
satu instrumen penting ketika kita akan melamar pekerjaan. CV merupakan
dokumen yang berisiskan tentang diri kita dan riwayat hidup kita. Sedangkan
LinkedIn adalah sebuah platform yang ditunjukan untuk professional. Dapat
dikatakan, melalui LinkedIn kita dapatmemasarkan diri kita kepada perusahaan atau
para professional yang ada. Politeknik STIALAN Jakarta adalah perguruan tinggi
yang menerapkan sistem pembelajaran 70% praktik dan 30% materi. Sistem
pembelajaran ini diharapkan dapat mempersiapkan lulusan yang siap bekerja.
berkaitan dengan hal ini, Kami bertujuan untuk membuat acara Workshop dengan
tema Career Insight 1.0: How to make a proper CV, Outstanding LinkedIn, and
Ready for Job Interview, agar dapat membantu para mahasiswa dalam membuat CV
yangbaik, mengelola LinkedIn agar dapat menarik perusahaan dan professional,
serta tips ketika kita terpanggil interview.
Maka dari itu, kami bertujuan untuk menyelenggarakan acara workshop ini sebagai
bentuk kontribusi dalam memberikan kesempatan belajar dan praktik langsung dari
professional kepada mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta. Kami berharap
dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan dampak positif terhadap mahasiswa
Politeknik STIA LAN Jakarta.
Kami selaku Kementerian Minat dan Bakat Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN
Jakarta akan melaksanakan kegiatan ini dan mengharapkan dukungan dari semua
pihak. Khususnya dari pihak kampus yang sangat berkontribusi dalam
terlaksananya kegiatan tersebut. Dimana tanpa ada dukungan tersebut, maka kami
selaku mahasiswa belum tentu mendapatkan hasil yang maksimal dalam
menjalankan kegiatan tersebut.

2. Ringkasan Kegiatan
Tema : Career Insight 1.0: "How to make a proper CV, Outstanding LinkedIn, and
Ready for Job Interview”
Tujuan :
1. Sebagai bentuk pelaksanaan program kerja Kementerian Minat dan Bakat
2. Sebagai wadah bagi mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta untuk
mengembangkan potensi
3. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta
untuk belajar dan Praktik secara langsung dengan Professional
3. Dasar Pelaksanaan Kegiatan
Dasar Dalam pelaksanaan kegiatan Career Insight 1.0, dasar yang yang melandasi
kegiatan ini antara lain:
1. Program kerja Senat Mahasiswa Periode 2021/2022 tentang Spectra 2022;
2. Program kerja Kementerian Minat dan Bakat Senat Mahasiswa Periode
2021/2022;
3. Perlunya diadakan kegiatan Career Insight 1.0 sebagai salah satu cara untuk
mempersiapkan mahasiswa dalam memasuki dunia kerja nantinya.
4. Sasaran Kegiatan
Sasaran kegiatan Workshop Penulisan Ilmiah antara lain sebagai berikut:
1. Seluruh Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta
2. Peserta Umum dari Luar Politeknik STIA LAN Jakarta

5. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari : Sabtu
Tanggal : 19 Febuari 2022
Waktu : 08.00 – 12.20 WIB

6. Realisasi Anggaran
A. Pemasukan
No Tanggal Keterangan Sumber Dana Jumlah
1 13/02/2022 Pembayaran Sofyan Hanafi 10.000
tiket workshop
(Hafitta Illa &
Azi Zaskiani
Romza)
2 14/02/2022 Pembayaran Jelica Maulidna 5.000
tiket workshop Adhelyn (Spay)
3 14/02/2022 Pembayaran Raniah 10.000
tiket workshop Nurjannah
Raniah & (Ovo)
Haniffa
4 14/02/2022 Pembayaran Via Dwi 5.000
tiket workshop Wahyuni
(Dana)
5 14/02/2022 Pembayaran Nabillah Intan 5.000
tiket workshop Maharani
(Dana)
6 14/02/2022 Pembayaran Alvina 5.000
tiket workshop Ramadiyanti
(Dana)
7 14/02/2022 Pembayaran Putri Riani 5.000
tiket workshop (Dana)
8 15/02/2022 Pembayaran Haniyah Putri 5.000
tiket workshop Salita (Gopay)
9 17/02/2022 Pembayaran (Ovo) 5.000
tiket workshop
10 18/02/2022 Pembayaran Cyntia Dewi 5.000
tiket workshop Putri Gemilang
(Dana)
11 18/02/2022 Pembayaran Siska 5.000
tiket workshop Damayanti
(Spay)
12 19/02/2022 Donasi SEMA Uang kas 500.000
SEMA
13 4/03/2022 Patungan Panitia 1.435.000
Panitia
Workshop
Total : 2.000.000

B. Pengeluaran

No Tanggal Keterangan Harga


1 20/02/2022 4 pemenang games 80.000
2 20/02/2022 4 penanya terbaik 120.000
3 06/03/2022 Vina Mulyana 1.800.000
Total : 2.000.000

7. Penutup
Demikian Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan Career Insight 1.0 ini kami susun
sesuai dengan agenda yang telah terealisasi dalam acara tersebut. Semoga kegiatan
ini dapat membantu para mahasiswa/I mempersiapkan diri untuk masuk dalam
dunia kerja. Kami selaku Panitia Pelaksana Career Insight 1.0 mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam mensukseskan kegiatan
ini. Mohon maaf jika Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan dan terealisasinya
acara ini memiliki banyak kekurangan. Segala sesuatunya kami kembalikan kepada
Allah SWT yang telah memberikan segala karunia-Nya kepada kita semua.
Laporan Kegiatan Spectra
1. Pendahuluan
Puji syukur kepada Allah SWT. atas kehadiratnya yang Maha Pengasih dan Maha
Penyayang yang telah memberikan kami begitu banyak nikmat, yaitu nikmat iman,
Islam serta nikmat sehat wal’afiat. Shalawat serta salam tidak lupa kita junjungkan
kepada Nabi Muhammad SAW. Karena beliau-Lah yang membawa umat Islam dari
zaman jahiliah ke zaman yang terang benderang seperti saat ini.
Alhamdulillahirabbil’alamin, kegiatan SPECTRA 2022 (Spectacular Competition
of Art and Sport Politeknik STIA LAN Jakarta) yang merupakan program kerja dari
Bidang Kementerian Minat dan Bakat Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN
Jakarta telah berjalan dengan lancar sesuai dengan yang telah direncanakan. Dalam
pelaksanaannya tentu terdapat beberapa hambatan dan kekurangan, oleh karena itu
kami selaku Panitia Pelaksana menyusun Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
ini untuk mengevaluasi seluruh rangkaian acara agar kedepannya dapat menjadi
referensi dalam pelaksanaan kegiatan SPECTRA selanjutnya. Kami berharap
dengan terealisasinya SPECTRA ini dapat meningkatkan solidaritas dan
mempererat tali silaturahmi antar Civitas Akademika di lingkungan Politeknik
STIA LAN Jakarta
Kami sadar bahwa dalam pelaksanaan kegiatan serta penyusunan Laporan
Pertanggungjawaban Kegiatan ini, masih banyak kekurangan dan kekeliruan. Maka
dari itu, kami memohon maaf yang sebesar-besarnya dan kami sangat
mengharapkan kritik dan saran agar dalam pelaksanaan selanjutnya dapat
memperbaiki kekeliruan tersebut. Semoga Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Demikian kami selaku Panitia Pelaksana
mengucapkan terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya kepada semua pihak
yang terlibat dan membantu kegiatan SPECTRA 2022 sehingga berjalan dengan
baik.

2. Dasar Pelaksanaan Kegiatan


Dalam pelaksanaan kegiatan Spectra 2022, dasar yang yang melandasi kegiatan ini
antara lain:
1. Program kerja Senat Mahasiswa Periode 2021/2022 tentang Spectra 2022;
2. Program kerja Kementerian Minat dan Bakat Senat Mahasiswa Periode
2021/2022;
3. Perlunya diadakan kegiatan Spectra 2022 sebagai salah satu cara untuk
membangun jiwa sportivitas Mahasiswa dan menjalin hubungan yang baik antar
Civitas Akademika di lingkungan Politeknik STIA LAN Jakarta.

3. Sasaran Kegiatan
Adapun sasaran dari kegiatan Spectra 2022 adalah seluruh Civitas Akademika
Politeknik STIA LAN Jakarta.
4. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

No. Kegiatan Hari, Tanggal Waktu Tempat


1. Perlombaan hari Kamis, 16 Juni 2022 06.30 – Politeknik STIA LAN
pertama 16.00 Jakarta
2. perlombaan hari Jum’at, 17 Juni 06.30 – Politeknik STIA LAN
kedua, semifinal 2022 16.00 Jakarta
dan final
3. Pengumuman Sabtu, 18 Juni 2022 07.00 – Politeknik STIA LAN
pemenang 15.30 Jakarta
lomba dan
Pentas Seni

5. Realisasi Acara
Kamis, 16 Juni 2022

No. Waktu Kegiatan Penangung Jawab Ket.


Sie. Acara dan
1. 06.00 – 06.30 Panitia hadir dan Ruangan Sema
Briefing Ketua Pelaksana

2. 06.30 – 06.50 Peserta kumpul Sie. Acara Lapangan

3. 06.50 – 08.00 Pembukaan acara + Sie. Acara Lapangan


Senam Pagi
4. 08.00 – 12.00 Lomba Futsal dan Sie. Acara Lapangan
Badminton
5. 12.00 – 13.00 ISOMA Sie. Acara Lingkungan
Kampus
6. 13.00 – 15.15 Lomba Mobile Sie. Acara Ruang Kelas
Legend
7. 15.20 – 16.00 Penutupan + Sie. Acara Lapangan
Operasi Semut

Jum’at 17 Juni 2022


No. Waktu Kegiatan Penangung Jawab Ket.

1. 06.00 – 06.30 Panitia hadir dan Sie. Acara dan Ruangan Sema
Briefing
Ketua Pelaksana

2. 06.30 – 06.50 Peserta kumpul Sie. Acara Lapangan


3. 06.50 – 10.00 Lomba Voli, Semi Sie. Acara Lapangan
final dan Final Lomba
Futsan dan Badminton

4. 10.00 – 11.00 Lomba Tarik Tambang Sie. Acara Lapangan dan Ruang
dan Catur Kelas

5. 11.00 – 13.00 ISOMA Sie. Acara Lingkungan Kampus

6. 13.00 – 14.00 Lanjut Lomba Catur Sie. Acara Ruang Kelas

7. 14.00 – 15.30 Final dan Perebutan Sie. Acara Ruang Kelas


Juara III Mobile
Legend

8. 15.30 – 16.00 Operasi semut + Sie. Acara Lapangan


Penutupan

Sabtu 18 Juni 2022


No. Waktu Kegiatan Penangung Jawab Ket.

1. 06.30 – 07.00 Panitia hadir dan Sie. Acara dan Ruangan Sema
Briefing
Ketua Pelaksana

2. 07.00 – 07.30 Peserta kumpul Sie. Acara Lapangan

3. 07.30 – 08.00 Pembukaan acara, MC dan Sie. Acara Lapangan


Sambutan Bu Direktur
dan Ketua Pelaksana

4. 08.00 – 09.00 Lomba Yel-Yel Sie. Acara Lapangan


5. 09.00 – 09.45 Pengumuman Sie. Acara Lapangan
Pemenang Lomba
Futsal, Badminton,
Mobile Legend, Tarik
Tambang, Catur, Yel-
Yel, dan Tik-Tok

6. 09.45 – 09.55 Doorprize Sie. Acara Lapangan

6. 09.55 – 10.10 Penampilan UKM Tari Sie. Acara Lapangan


(Tradisional)

7. 10.10 – 10.30 Penampilan UKM Sie. Acara Lapangan


Teater

8. 10.30 – 10.50 Penampilan Spesial Sie. Acara Lapangan


Dosen

9. 10.50 – 11.05 Penampilan UKM Tari Sie. Acara Lapangan


(Modern)

10. 11.05 – 11.20 Penampilan UKM Sie. Acara Lapangan


Paduan Suara

11. 11.20 – 11.35 Penampilan SEMA Sie. Acara Lapangan

12. 11.35 – 11.55 Penampilan UKM Sie. Acara Lapangan


Musik (Opening Guest
Star)

13. 11.55 – 13.00 ISOMA Sie. Acara Lingkungan Kampus

14. 13.00 – 15.00 Penampilan Guest Star Sie. Acara Lapangan


+ Color Fun

15. 15.00 – 15.30 Penutupan + OS Sie. Acara Lapangan


6. Realisasi Anggaran
A. Pemasukan
No. Tanggal Keterangan Sumber Dana Jumlah Biaya
Admin
1. 06/ 04/ 2022 Donasi Dosen Edy Sutrisno 500.000 0
2. 20/ 04/ 2022 Donasi Dosen Maman Saepulah 750.000 0
3. 23/ 05/ 2022 Donasi Dosen Budi Tumanggor 30.000 0
4. 02/06 / 2022 Donasi Mahasiswa Gavin 25.000 0
Sarjana
5. 05/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Fransisca Lola 100.000 0
Sarjana
6. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Izul Fatchu Reza 100.000 0
7. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Dian Indriani (Ovo) 100.000 2.500
8. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Fateha M 100.000 0
9. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Risky Y 150.000 0
10. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Retnayu P 250.000 0
11. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Keisha D 150.000 0
12. 06/ 06/ 2022 Donasi Dosen Rindri 200.000 0
13. 07/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Jordi Mirza 500.000 0
14. 08/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Devita A 25.000 0
15. 08/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Nur Islmai 100.000 0
16. 08/ 06/ 2022 Donasi Dosen Alih Ali 500.000 0
17. 09/ 06/ 2022 Donasi Dosen Maemunah 100.000 0
18. 09/ 06/ 2022 Donasi Dosen Agus P 50.000 0
19. 09/ 06/ 2022 Donasi Dosen Neneng 500.000 0
20. 09/ 06/ 2022 Donasi Dosen Budi Tumanggor 1.500.000 0
21. 09/ 06/ 2022 Donasi Dosen Galuh Pancawati 130.130 2.500
22. 12/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Haninditya 220.000 0
23. 13/ 06/ 2022 Donasi Dosen Saut Gracer 150.000 0
24. 13/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Magister Magister Kelas D 1.750.000 0
(Kelas D)
25. 13/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Rieky 1.000.000 0
26. 14/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Cahya 20.000 0
27. 15/ 06/ 2022 Donasi Dosen Iih Faihaa 150.000 0
28. 15/ 06/ 2022 Donasi Dosen Edy Sutrisno 200.000 0
29. 15/ 06/ 2022 Donasi Dosen Nilla 200.000 0
30. 15/ 06/ 2022 Donasi Dosen Bondan 100.000 0
31. 16/ 06/ 2022 Donasi Dosen Pj Mariani 100.000 0
32. 16/ 06/ 2022 Donasi Dosen Hamidah 100.000 0
33. 16/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Magister Novi P 2.500.000 0
(Kelas A)
34. 16/ 06/ 2022 Donasi Dosen Abid Setiawan 2.400.000 0
35. 16/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Magister PPN Kuswandi M 1.600.000 0
(Kelas E)
36. 17/ 06/ 2022 Donassi Dosen Edy Sutrisno 300.000 0
37. 18/ 06/ 2022 Donasi Instruktur Politeknik STIA 900.000 0
LAN Jakarta
38. 17/ 06/ 2022 Donasi Mahasiswa Sarjana Lipia 50.000 0
39. 19/ 04/ 2022 Patungan Panitia Panitia SEMA 1.572.500 0
40. 18/ 06/ 2022 SEMA Jualan Panitia SEMA 2.493.200 0
41. 18/ 06/ 2022 Denda Kepanitiaan Panitia SEMA 695.000 0
42. 14/ 06/ 2022 Sponsor Baznas Walikota Jakarta 2.000.000 0
Pusat
43. 18/ 06/ 2022 Patungan Panitia Panitia SEMA 557.500 2.500
Total 24.918.330

B. Pengeluaran
• Bendahara
No. Tanggal Keterangan Harga
1. 18/ 06/ 2022 Dj Mail 2.607.500
2. 18/ 06/ 2022 Guestars Nobo 1.507.500
3. 17/ 06/ 2022 Cek In Penginapan Asrama 607.500
Wicaksana
4. 18/ 06/ 2022 Sound System 6.000.000
5. 18/ 06/ 2022 Biaya Admin BCA 7.500
Total: 10.730.000

• Sie. Kesehatan
No. Tanggal Nama Barang Harga
1. 17/ 06/ 2022 Minyak Kayu Putih 9.500
Total 9.500
• Sie. Konsumsi
No Tanggal Jenis Keterangan Harga
1. 15/ 06/ 2022 Air Mineral 27 Dus Shui 469.000
2. 15/ 06/ 2022 Nasi Padang 126 Bungkus 1.260.000
3. 17/ 06/ 2022 Martabak 8 Box 213.000
4. 17/ 06/ 2022 Kopi Panitia dan Petugas 70.000
5. 17/ 06/ 2022 Chicken Ikoba 55 Box 667.500
6. 18/ 06/ 2022 MCD Panas 2 8 Box 358.000
Guestars
7. 18/ 06/ 2022 - Parkir MCD 5.000
8. 17/ 06/ 2022 - Hadiah Lomba 2.000.000
Total: 5.042.500

• Sie. Sponsor dan Dana Usaha


No. Tanggal Keterangan Harga
1. 19/ 04/ 2022 Stiker Porseni 40.500
2. 16/ 05/ 2022 Modal Dagang SEMA 72.500
Total 113.000

• Sie. Humas dan Infografis


No. Tanggal Keterangan Harga
1. 23/ 04/ 2022 Print Berkas 100.000
2. 23/ 05/ 2022 Print Proposal 38.000
3. 23/ 05/ 2022 Print Poster 56.000
4. 29/ 05/ 2022 Print Proposal, Jilid, Amplop 50.000
5. 07/ 06/ 2022 Jilid dan Print Proposal 24.000
6. 07/ 06/ 2022 Print Proposal 12.000
7. 09/ 06/ 2022 Surat Kuasa Baznas 16.000
8. 14/ 06/ 2022 Banner 600.000
9. 14/ 06/ 2022 Print Colour Art 40.000
10. 17/ 06/ 2022 Perintilan karton, amplop, 100.000
transport
10. 17/ 06/ 2022 Print Piagam 70.000
11. 18/ 06/ 2022 Quick Card Mc dan Rundown 7.000
Total: 1.113.000

• Sie. Perlengkapan
No. Tanggal Keterangan Harga
1. 13/ 06/ 2022 ML Room Tournament 350.000
2. 09/ 06/ 2022 Alat perkap 291.000
3. 10/ 06/ 2022 Magnesium 17.500
4. 13/ 06/ 2022 Lakban dan Name tag 100.000
5. 14/ 06/ 2022 Lakban, double tipe, Gunting 100.000
6. 14/ 06/ 2022 Aqua dan Batrai 52. 000
7. 16/ 06/ 2022 Konfenti 36. 000
8. 16/ 06/ 2022 Name tag dll 57. 000
9. 16/ 06/ 2022 Laundry Rompi Bola 20.000
10. 16/ 06/ 2022 Isi Angin Bola Voli 4.000
11. 16/ 06/ 2022 Tali tambang 461. 500
12. 16/ 06/ 2022 Sarung tangan 140.500
13. 17/ 06/ 2022 Gyoto 24 Joyko, Dtape, epoge 93.000
glue
14. 17/ 06/ 2022 Isi Angin ban 2.000
15. 17/ 06/ 2022 Kertas Kreb 8.000
16. 17/ 06/ 2022 Double Tape 5.000
17. 18/ 06/ 2022 Bensin Motor Panitia 50.000
18. 18/ 06/ 2022 Laundry Rompi Bola 20.000
19. 18/ 06/ 2022 Piala 165.000
20. 17/ 06/ 2022 Laundry Rompi Bola 20.000
21. 17/ 06/ 2022 Karton 18.000
Total: 2.010.500

Rekapitulasi Dana :
Total Pemasukan : 24.918.330
Total Biaya Pengeluaran : 19.018.500
C. Kementrian Pengabdian dan Pelayanan Masyarakat

Laporan kegiatan DONAT (Donasi Bersama Senat)


1. Pendahuluan
Kementerian Pengabdian dan Pelayanan Maasyarakat atau KP2M dalam
Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta merupakan salah satu divisi
yang membawahi hal-hal terkait pengabdian kepada masyarakat.
Pengabdian sendiri dapat didefinisikan sebagai kegiatan yang bertujuan
untuk membantu masyarakat tanpa mengharapkan imbalan apapun.
Salah satu bentuk pengabdian yang dilakukan oleh KP2M adalah
menggalang donasi secara online. Donasi secara online dipilih sebagai
alternatif kegiatan pengabdian yang dengan meminimalisir interaksi tatap
muka dikarenakan pandemi covid-19 yang masih berlangsung. Kegiatan ini
dilakukan untuk menggalang dana bagi Yayasan Peduli Tali Bangsa yang
berlokasi di daerah Ciputat Timur, Kota Tanggerang Selatan.
Yayasan Peduli Tali Bangsa menaungi anak-anak yaitim piatu dan dhuafa
dengan memberikan mereka bekal ilmu diberbagai bidang. Anak-anak di
yayasan tersebut diantaranya diajarkan mengaji, baca tulis, juga bidang
olahraga khususnya taekwondo. Hasil dari donasi yang terkumpul akan
diberikan kepada yayasan agar dipergunakan untuk kepentingan serta
kebutuhan anak-anak di yayasan tersebut. Terlebih ketika situasi pandemi
melanda, jumlah donatur yayasan tersebut berkurang.
2. Tujuan Pelaksanaan
➢ Memberikan donasi bagi pihak yang membutuhkan
➢ Sebagai salah satu wadah atau sarana khususnya bagi mahasiswa yang
ingin berbagi terhadap sesame
➢ Menumbuhkan kepekaan terhadap sesama

3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan


Sasaran dari kegiatan ini terbuka untuk umum, namun diharapkan banyak
civitas akademika di lingkungan Politeknik STIA LAN Jakarta yang turut
terlibat atau berdonasi. Penggalangan donasi dilakukan mulai dari tanggal 1
– 25 April 2022. Untuk penyerahan donasi sendiri dilakukan pada 26 April
2022 di rumah Yayasan Tali Bangsa.

4. Hasil
Selama penggalangan dana didapatkan hasil sebanyak Rp. 850.000.00 yang
hasilnya diserahkan kepada pengurus Yayasan Tali Bangsa.
Tanggal Saldo
1 April 2022 Rp. 50.000,-
3 April 2022 Rp. 100.000,-
6 April 2022 Rp. 100.000,-
8 April 2022 Rp. 20.000,-
9 April 2022 Rp. 40.000,-
12 April 2022 RP. 100.000,-
13 April 2022 Rp. 50.000,-
18 April Rp. 30.000,-
20 April 2022 Rp. 50.000,-
23 April 2022 Rp. 200.000,-
24 April 2022 Rp. 50.000,-
25 April 2022 Rp. 17.000,-
26 April 2022 RP. 43.000,-
Total Rp. 850.000,

5. Penutup
Demikian laporan ini dibuat semoga kegiatan donasi menjadi manfaat dan
memberikan pelajaran bagi kita semua. Segala bentuk kesalahan dan
kekurangan dari pelaksanaan kegiatan Donasi Bersama Senat akan menjadi
bahan evaluasi kami untuk kedepannya agar lebih baik. Atas semua donasi
dan kerja sama dari pihak-pihak yang terlibat dalam kegiatan ini, KP2M
mengucapkan terima kasih.
Laporan Kegiatan Konten Edukasi Online (E-LINE)
1. Pendahuluan
Pandemi Covid 19 yang melanda dunia banyak membatasi ruang gerak dalam berbagai
aspek kehidupan. Banyak kegiatan yang diarahkan dan dianjurkan dilakukan secara
daring. Begitupun kegiatan Senat Mahasiswa Tahun Jabatan 2021/2022 banyak
dilakukan secara daring untuk meminimalisir penyebaran virus.
Selama masa pandemi ini hampir sebagian besar waktu orang-orang dihabiskan dengan
berkegiatan secara online, baik bekerja, berkuliah maupun bermain media sosial untuk
mengisi waktu. Maka dari itu Kementerian Pengabdian dan Pelayanan Masyarakat
memilih konten edukasi online sebagai salah satu program kerja.
2. Tujuan
➢ Menyajikan konten edukasi yang menarik
➢ Membantu memberikan tambahan informasi yang berguna khususnya bagi
mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta
➢ Informasi yang disajikan dapat memberikan wawasan baru bagi para pembaca
3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan
Sasaran dari kegiatan ini adalah mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta khususnya
bagi pengikut media sosial Instagram Senat Mahasiswa. Waktu pelaksanaan kegiatan
ini berlaku selama masa jabatan tahun 20221/2022 dengan tidak dibatasi seberapa
banyak jumlahnya.
4. Hasil
Selama masa jabatan tahun 2021/2022 terdapat 4 konten edukasi yang dipublikasi
dalam akun Instagram Senat Mahasiswa.
5. Penutup
Demikian laporan ini dibuat semoga kegiatan konten edukasi online atau e-line
bermanfaat dan memberikan pelajaran bagi kita semua. Segala bentuk kesalahan dan
kekurangan dari pelaksanaan kegiatan ini akan menjadi bahan evaluasi kami untuk
kedepannya agar lebih baik. Atas semua kerja sama dari pihak-pihak yang terlibat
dalam kegiatan ini, KP2M mengucapkan terima kasih.
Laporan Kegiatan Berbagi Takjil SEMA
1. Pendahuluan
Bulan ramadhan merupakan bulan suci dimana senantiasa diisi dengan berbagai macam
kebaikan. Kebaikan sendiri dapat dilakukan dengan berbagai cara, diantaranya dengan
menjalin silaturahmi dan berbagi dengan sesama. Dalam kesempatan bulan suci
ramadhan tahun ini, bersama dengan Kementrian Internal yang menyelenggarakan
kegiatan buka bersama SEMASTA 2021/2022, KP2M turut serta berpartisipasi
didalamnya.
Dalam acara buka bersama anggota Senat Mahasiswa yang diselenggarakan oleh
Kementerian Internal, KP2M berpartisipasi dalam menginisiasi kegiatan berbagi takjil.
Kegiatan ini termasuk ke dalam serangkaian acara buka bersama, yang dilakukan
sebelum waktu berbuka dengan para anggota yang hadir turut berpartisipasi. Partisipsi
anggota berbentuk sumbangan dana dan pada proses pembagian takjil.
2. Tujuan
➢ Berbagi kebaikan dalam bentuk berbagi makanan atau takjil bagi sesame
➢ Menguatkan semangat dan antusiasme anggota Senat Mahasiswa 2021/2022
dalam berbagi terhadap sesama
➢ Menjalin silaturahmi dan kegiatan positif bersama seluruh anggota Senat
Mahasiswa 2021/2022
3. Sasaran dan Waktu Pelaksanaan
Sasaran dari kegiatan ini adalah orang-orang di sekitar Politeknik STIA LAN Jakarta
dan dilaksankan pada 16 April 2022.

4. Hasil
Kegiatan ini dapat dilakukan atas sumbangan dana para anggota Senat Mahasiswa yang
hadir pada buka bersama Semasta. Dana yang didapatkan sebanyak RP.168.000,00 dan
didapatka 40 box takjil dari dana tersebut. Dengan rincian pembelanjaan sebagai
berikut.

Keterangan Harga
Pastel (40 pcs) Rp. 1.000,-
Kue Lapis (40 pcs) Rp. 1.000,-
Sosis Solo (40 pcs) Rp. 1.000,-
Air Mineral (1 kardus) Rp. 20.000,-
Box uk 12 x 14 (40 pcs) Rp. 28.000,-
Total Rp. 168.000,-
5. Penutup
Demikian laporan ini dibuat semoga kegiatan berbagi takjil bersama Sema dapat
bermanfaat dan memberikan pelajaran bagi kita semua. Segala bentuk kesalahan dan
kekurangan dari pelaksanaan kegiatan ini akan menjadi bahan evaluasi kami untuk
kedepannya agar lebih baik. Atas semua kerja sama dari pihak-pihak yang terlibat
dalam kegiatan ini, KP2M mengucapkan terima kasih.
D. Kementrian Bisnis dan Usaha
1. Pendahuluan
Kepengurusan Kementerian Bisnis dan Usaha Senat Mahasiswa sudah
berupaya berkomitmen dalam menjalankan program kerja selama masa
kepengurusan. Kementerian ini berjumlah 4 orang pengurus, yaitu satu
ketua kementerian dan tiga anggota. Masing-masing telah menjalankan
tugas sebagai mestinya. Selama program kegiatan berjalan, kami
mengupayakan agar seluruh kegiatan bisa berjalan, namun karena
keterbatasan sumber daya maka ada program yang belum kami laksanakan
sampai hari ini yaitu mengenai penjualan souvenir/merchandise.
Tentunya setiap kami perlu mengevaluasi mengapa program ini bisa
terhambat. Koordinasi antar pengurus perlu ditingkatkan agar kedepannya
tidak terjadi kesalahan ataupun kekurangan dalam pelaksanaan
kepengurusan. Namun, kami selaku bagian dari Senat Mahasiswa periode
2021/2022 tentunya berupaya dengan maksimal agar setiap tugas dan
tanggung jawab dapat berjalan dengan baik. Selain itu, kami bekerjasama
dengan pihak luar organisasi dalam menjalankan program kerja seperti
pencarian vendor untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa Politeknik STIA
LAN Jakarta. Adapun program kerja Kementerian Bisnis dan Usaha, yaitu:
1) Open Paid Promote (promosi berbayar) di media sosial seperti Instagram;
2) Produk SEMA, yaitu mendata kebutuhan mahasiswa dan melaksanakan
penjualan.
Kami berharap seluruh langkah yang kami ambil di kementerian kami ini,
dapat menjadi pelajaran dan juga pengalaman semasa kepengurusan kami
di Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN Jakarta periode 2021/2022.

2. Hasil

Keteranga Hambata
No Program Kerja n n
Terlaksan Kurang Tidak
a Maksima Terlaksan
l a
1. Melaksanakan promosi (kegiatan,
bisnis, acara) secara berbayar ✓
(Paid Promote) melalui media
sosial seperti Instagram;
2. Melakukan pendataan untuk
mahasiswa angkatan 2020 (yang
belum melakukan pemesanan jas
almamater dan KTM) dan ✓
angkatan 2021 mengenai
kebutuhan Jas Almamater, KTM,
Kaos PKKMB,buku pedoman
dan
Goddie bag;
3. Melaksanakan pendistribusian
kebutuhan jas almamater, KTM,
Kaos PKKMB, buku pedoman ✓
dan Goddie bag, bagi angkatan
2020 dan 2021 yang telah
melakukan
pemesanan;
4.
Penjualan berupa 1. Memiliki hambatan dalam
souvenir/merchandise (tumblr, mencari barang yang
topi, gantungan kunci, gelang); modalnya murah, sehingga
berpengaruh terhadap
keuntungan penjualan yang
kecil.

2. Sulit dalam mencari modal


untuk penjualan.

3. Laporan Keuangan
A. Laporan Keuangan dari Paid Promote Melalui Instagram

No Tanggal Keterangan Sosial Media Pemasukan Saldo


Akhir
OnlineShop

1. 10 Januari 2022 @sosialmedia_solutionss Rp15.000 Rp15.000

2. 11 Januari 2022 @easeyourneeds.co Rp15.000 Rp30.000

3. 13 Januari 2022 @heistauction Rp15.000 Rp45.000

4. 16 Februari 2022 @easeyourneeds.co Rp20.000 Rp.65.000

5. 17 Februari 2022 PP Birthday Rp12.000 Rp77.000

6. 13 Mei 2022 @conylineapp Rp15.000 Rp92.000


(KHUSUS
PORSENI)
7. 15 Mei 2022 @your.comfort.co Rp15.000 Rp107.000
(KHUSUS
PORSENI)

B. Laporan Keuangan dari Denda Paid Promote

No. Tanggal Keterangan Denda Pemasukan Saldo Akhir


1. 14 Januari 2022 Haninditya Rp5000 Rp15.000
Kristin Rp10.000

2. 12 Januari 2022 Gilang Rp10.000 Rp25.000

3. 13 Januari 2022 Ginantha Rp5000 Rp30.000

4. 14 Januari 2022 Rafi Rp5000 Rp35.000

5. 15 Januari 2022 Mariani Rp10.000 Rp45.000

6. 16 Januari 2022 Nandini Ginantha Rp5000 Rp52.000


Rp2000
7. 24 Januari 2022 Dheyandara Rp5000 Rp54.000

8. 18 Februari Dheyandara Rp10.000 Rp64.000


2022
9. 9 Maret 2022 Gilang Rp5000 Rp69.000

10. 06 April 2022 Dheyandara Rp10.000 Rp79.000

11. 17 April 2022 Rieky Rp10.000 Rp89.000

12. 23 April 2022 Emmir Rp5000 Rp94.000


E. Kementrian Internal
1. Pendahuluan
Dalam Struktur Organisasi Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN terdapat
Kementrian Internal yang secara garis besar mempunyai tupoksi untuk
menjaga suatu komunikasi dan hubungan yang baik dalam Internal seluruh
pengurus Senat Mahasiswa, Jumlah pengurus dalam Kementrian Internal
dari awal masa jabatan hingga akhir jabatan tetap sama yaitu berjumlah lima
orang, terdiri dari satu ketua dan empat anggotanya serta masing- masing
dari kami selama masa jabatan telah menjalankan tugas dengan sebaik-
baiknya, meskipun terdapat beberapa program kerja yang belum bisa
terlaksana dengan baik dikarenakan berbagai kendala dan hambatan yang
kami hadapi seperti keterbatasan sumber daya manusia, waktu, ruang dan
tempat saat berkomunikasi secara langsung. Sebab saat pandemi covid-19
yang sempat marak-maraknya terjadi selama dua tahun lalu.

2. Hasil
Topoksi Umum yang telah dilakukan kementrian internal selama masa
jabatan di Lingkungan Internal Senat Mahasiswa Politeknik STIA LAN :
• Mengawasi dan mengontrol jalannya tugas setiap kementrian yang ada
agar dapat berjalan sesuai rencana, Memberikan saran, masukan serta
solusi kepada ketua dan wakil senat mahasiswa ketika sedang
menetapkan suatu kebijakan atau sedang memecahkan suatu masalah,
• Mengembangkan Sumber Daya Manusia yang memiliki jiwa
produktifitas, kreativitas serta inovasi kepada seluruh pengurus internal,
sehingga dapat senantiasa memunculkan ide-ide yang sesuai dan aktif
berpartisipasi di senat mahasiswa, serta pengurus internal juga ikut
berpartisipasi aktif mengikuti dan menjalankan program kerja dari
berbagai kementrian yang melaksanakan,
• Sebagai pusat pengaduan dan laporan serta keluhan masalah internal
yang sedang dihadapi oleh setiap pengurus senat mahasiswa.

Berikut Program kerja Kementerian Internal yang kami miliki dan jalankan
selama masa jabatan, yaitu:
No. Program Kerja Sasaran Keterangan
Tanggal Terlaksana Kurang Tidak
dilaksanakan Maksimal Terlaksana
1. Rapat Formal 13 Januari ✓
2021
2. Survei 23 Agustus ✓
Penilaian 2022
Acara SEMA
3. KOANSEMA 05 Februari ✓
2021
4. Bukber & 16 April ✓
Halal Bihalal 2021

Keterangan terkait program-program di atas, sebagai berikut:


a) Rapat Formal adalah program mengenai pembahasan dengan skala setiap bulan
terkait evaluasi yang lebih mendalam mengenai beberapa program kerja yang
telah dilaksanakan oleh Sema. Evaluasi yang lebih mendalam dengan maksud
bahwa kementrian internal telah didistribusikan dalam beberapa divisi
kepanitiaan dan mengawasi serta mengamati dari segala sektor di setiap
program kerja yang sedang dilaksanakan tersebut. Selain itu, rapat formal
sebagai wadah untuk membahas terkait perencanaan program kerja Sema yang
akan diadakan dalam waktu mendatang sehingga program ini memiliki nilai
fungsi yang cukup besar dalam upaya mengendalikan laju dari pergerakan
Sema secara berkesinambungan.
b) Survei penilaian acara Sema adalah program akhir dari kementrian internal
yang bertujuan untuk menganalisis dan mengumpulkan data dari setiap
pengurus Sema secara umum terkait berbagai macam hal selama menjabat satu
periode di organisasi Sema. Data yang telah didapatkan kemudian dilakukan
analisis oleh kementrian internal untuk menghasilkan kesimpulan laporan
secara objektif terkait garis besar dari apa yang menjadi keberhasilan,
hambatan, dan kekurangan tentang segala macam program kerja yang telah
dilaksanakan tersebut. Hasil analisis tersebut akan didistribusikan kepada
pengurus sema dalam periode selanjutnya sebagai bahan evaluasi untuk
merencanakan program kerja apa saja yang harus dilakukan dan perbaikannya.
c) KOANSEMA adalah program kerja terkait dengan perbaikan hubungan dan
kinerja dari setiap kementrian di Sema. Program ini sudah beroperasi selama
satu tahun dari pengabdian Sema periode 2021/2022. Selain itu, program ini
menghasilkan hasil yang produktif untuk menyelesaikan permasalahan yang
ada di beberapa kementrian dan mampu menjadi alternatif usaha tentang
penyatuan visi dalam hal mewujudkan aspirasi dan ambisi dari organisasi
Sema.
d) Buka bersama dan halal bihalal adalah program yang diadakan dengan tujuan
untuk menjalin hubungan silaturahmi yang lebih erat antar kementrian di Sema.
Program ini dilaksanakan pada saat bulan Ramadhan sebagai bentuk aktivitas
sosial yang tidak hanya berfokus pada setiap pengurus Sema melainkan dengan
masyarakat sekitar juga. Hal tersebut dapat dilihat dengan adanya dokumentasi
pembagian takjil di tempat umum kepada masyarakat sekitar lingkungan
Politeknik STIA LAN Jakarta. Program ini berjalan dengan lancar dan meriah
disebabkan adanya bentuk antusias yang positif dari setiap pengurus Sema
yaitu adanya pengisian beberapa acara hiburan dalam pelaksanaan program
tersebut.

3. Penutup
Demikian laporan pertanggungjawaban kegiatan kementerian internal ini
kami susun sesuai dengan agenda yang telah terealisasi dalam acara
tersebut. Semoga kegiatan ini dapat membantu para mahasiswa/i
mempersiapkan diri untuk masuk dalam dunia kerja. Kami selaku
kementerian internal mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
telah berkontribusi dalam mensukseskan kegiatan ini. Mohon maaf jika
laporan pertanggungjawaban kegiatan dan terealisasinya acara ini memiliki
banyak kekurangan. Segala sesuatunya kami kembalikan kepada Allah
SWT yang telah memberikan segala karunianya kepada kita semua.
LAMPIRAN - LAMPIRAN
DOKUMENTASI
Kementrian Komunikasi dan Informasi
Lampiran Dokumentasi
Nama Dokumentasi
acara/
PROKER
Launching
SEMA

SENACTI
ON
Kotak
aspirasi

Mading
SEMAST
A

Social
Media
Content
Pengabdia
n
Masyaraka
t
Dies
Natalis
Workshop
Career
Insight 1.0
Internal:
BUKBER
dan
Berbagi
Takjil

PORSENI
LINK DOKUM SPECTRA:
https://drive.google.com/drive/folders/1THp0R8Y2-bYzViTv-
tzIa67aCAIQIgcX?usp=sharing

https://drive.google.com/drive/folders/1K4EZWxZAgdeB6W5njiT6pL2YkxJ
0oSxQ?usp=sharing
Kementrian Minat dan Bakat
Lampiran Dokumentasi
Workshop Career Insight 1.0
Kementrian Pengabdian dan Pelayanan Masyarakat
Lampiran Dokumentasi DONAT (Donasi Bersama Senat)
Lampiran Dokumentasi Konten Edukasi Online (E – Line)
Lampiran Dokumentasi Berbagi Takjil
Kementrian Bisnis dan Usaha

BAHAN PROMOSI ONLINE SHOP YANG SUDAH DIGUNAKAN


PENDATAAN DAN PENDISTRIBUSIAN UKURAN JAS ALMAMATER
Kementrian Internal
Dokumentasi Program Kerja:
• Selama masa priode jabatan, kami melaksanakan KOANSEMA (Konsultasi Anak
Sema), biasanya dilakukan ketika anggota SEMA memiliki masalah yang ingin
diceritakan dan berbagi informasi atau pendapat untuk menemukan jalan keluar dari
masalah yang dihadapi, diskusi KOANSEMA sering dilakukan secara online dengan
media sosial seperti Whatsapp Via Chat dan melakukan room meeting di Media
MS.Teams bahkan juga dilaksanakan saat offline.

• Pada Tanggal 13 Januari 2021 Pelaksanaan Program Kerja Rapat Formal yang
telah dijalankan dengan judul Briefing Event and RAKARDI Family with
SEMASTA

• Pada Tanggal 16 April 2021 Pelaksanaan Buka Bersama dan Halal Bihalal
Keluarga SEMA bersama Pak Edy Sutrisno selaku Wadir III Bidang
Kemahasiswaan sekaligus sebagai pembina SEMA, acaranya disi dengan
keseruan dan keakraban Seluruh anggota bermain games dan tukarkado
bersama
• Pada Tanggal 23 Agustus 2022, Kami melaksanakan program kerja terakhir
sebelum masa jabatan periode selesai yaitu Survei Kepuasan Penilaian Acara
SEMA kepada seluruh anggota Senat Mahasiswa yang diharapkan sebagai tolak
ukur dan bahan evaluasi untuk setiap acara dari berbagai kementrian yang
sudah dirasakan saat pelaksanaannya telah berjalan, Survey online
menggunakan Google Form dan hasil survey tersebut akan disampaikan kepada
Badan Pengurus Harian SEMA

Anda mungkin juga menyukai