Anda di halaman 1dari 6

Kuis Akuntansi Koperasi dan UMKM

Nama : Paskah Aprillyanti


NIM : 63190141
Kelas : 63.6A.31

1. Koperasi yang membeli bahan baku, mengolahnya hingga menjadi produk jadi
yang siap pakai, dan menjualnya kepada konsumen yang
membutuhkannya
a. Koperasi Produsen
b. Koperasi Simpan Pinjam
c. Koperasi Konsumen
d. Koperasi Dinamis
e. Koperasi Serba Usaha
2. Yang bukan contoh koperasi produksi….
a. Koperasi Simpan pinjam
b. Koperasi produsen mie
c. Koperasi produsen pakaian
d. Koperasi produsen sepatu
e. koperasi produsen makanan ringan
3. Adanya proses produksi atau pengolahan bahan baku menjadi barang jadi, adalah ….
a. Ciri koperasi produsen
b. Tujuan koperasi produsen
c. Fungsi utama koperasi produsen
d. Ciri koperasi simpan pinjam
e. Ciri koperasi produksi
4. Berbagai biaya selain biaya bahan baku dan biaya tenaga kerja langsung, disebut..
a. Biaya Overhead
b. Biaya Pabrik
c. Biaya TK
d. Biaya BB
e. Biaya Produksi
5. Gabungan dari Biaya BB, Biaya TKL dan BOP akan membentuk…
a. Biaya Produksi
b. Biaya Pabrik
c. Biaya TK
d. Biaya BB
e. Biaya Overhead
6. Membeli barang dagangan berupa berbagai jenis barang kebutuhan seharihari dari
Toko X senilai Rp 100, Rp 80 dibayar tunai dan sisanya akan dibayar dlm waktu 2
bulan. Jurnalnya adalah ….. (menggunakan metode periodik)
a. Pembelian (D) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (K) 20
b. Pembelian (D) 100, Kas (D) 80, Utang Usaha (K) 20
c. Pembelian (D) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
d. Pembelian (K) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
e. Pembelian (K) 100, Kas (D) 80, Utang Usaha (K) 20
7. Menjual barang dagangan berupa berbagai jenis kebutuhan sehari-hari kepada
anggota senilai Rp 96. Dari total penjualan tersebut Rp 41 dibayar tunai dan sisanya
belum dibayar pembeli. Koperasi menetapkan harga pokok penjualan sebesar 85%
dari harga jual.
a. Kas (D) 41, Piutang Anggota (K) 55, Partisipasi Bruto Anggota (K) 96
b. Pembelian (D) 41, Kas (D) 55, Utang Usaha (K) 96
c. Pembelian (D) 41, Kas (K) 55, Utang Usaha (D) 96
d. Pembelian (K) 41, Kas (K) 55, Utang Usaha (D) 96
e. Pembelian (K) 41, Kas (D) 55, Utang Usaha (K) 96
8. Menjual barang dagangan kepada masyarakat umum non anggota senilai Rp 72 secara
tunai. Koperasi menetapkan harga pokok penjualan sebesar 85% dari harga jual
a. Kas (D) 72, Penjualan (K) 72
b. Kas (D) 72, Penjualan (D) 72
c. Kas (K) 72, Penjualan (D) 72
d. Kas (K) 72, Penjualan (K) 72
e. Pembelian (K) 41, Kas (D) 55, Utang Usaha (K) 96
9. Membeli barang dagangan senilai Rp 32 secara tunai
a. Pembelian (D) 32, Kas (K) 32
b. Pembelian (D) 100, Kas (D) 80, Utang Usaha (K) 20
c. Pembelian (D) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
d. Pembelian (K) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
e. Pembelian (K) 100, Kas (D) 80, Utang Usaha (K) 20
10. Membayar utang usaha kpd Toko “X” sebesar Rp 15
a. Utang Usaha (D) 15, Kas (K) 15
b. Pembelian (D) 32, Kas (K) 32
c. Pembelian (D) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
d. Pembelian (K) 100, Kas (K) 80, Utang Usaha (D) 20
e. Pembelian (K) 100, Kas (D) 80, Utang Usaha (K) 20
11. Koperasi yang anggotanya para konsumen, dengan menjalankan kegiatannya berupa
jual beli barang konsumsi. Kegiatan utama koperasi ini adalah membeli barang atau
jasa. Koperasi Konsumen Menjembatani produsen dengan konsumen yang
membutuhkan barang-barang atau jasa, adalah definisi dari….
a. Koperasi Konsumen
b. Koperasi Produsen
c. Koperasi Simpan Pinjam
d. Koperasi Produksi
e. Koperasi Serba Usaha
12. Berdasarkan fungsinya tersebut, maka yang tidak termasuk aktivitas koperasi
konsumen dapat dikelompokkan, yaitu
a. Anggaran
b. Penjualan
c. Pembelian
d. Penerimaan kas
e. Pengeluaran kas
13. Kontribusi anggota tehadap koperasi sebagai imbalan atas penyerahan barang dan jasa
kepada anggota, yang mencakup harga pokok dan partisipasi neto. Dengan kata lain,
partisipasi bruto adalah nilai total penjualan produk koperasi, baik berupa barang atau
jasa, kpd para anggota.
Adalah definisi dari…
a. Partisipasi Bruto Anggota
b. Neraca
c. Laporan Arus Kas
d. Anggaran
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
14. Kontribusi anggota thdp hasil usaha koperasi yang merupakan selisih antara
partisipasi bruto dan beban pokok, adalah definisi dari
a. Partisipasi Neto Anggota
b. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
c. Laporan Arus Kas
d. Laporan promosi ekonomi anggota
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
15. Penjualan barang dan jasa kepada pihak lain selain anggota koperasi
(penjualan produk ke masyarakat umum), adalah definisi dari…
a. Pendapatan dari non anggota
b. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
c. Laporan Arus Kas
d. Anggaran
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
16. Didlm Laporan Keuangan Koperasi, simpanan pokok masuk ke dalam ….
a. Neraca
b. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
c. Laporan Arus Kas
d. Laporan promosi ekonomi anggota
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
17. Didlm Laporan Keuangan Koperasi, partisipasi jasa pinjaman masuk ke dalam ….
a. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
b. Neraca
c. Laporan Arus Kas
d. Anggaran
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
18. Didlm Laporan Keuangan Koperasi, partisipasi jasa provisi masuk ke dalam ….
a. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
b. Neraca
c. Laporan Arus Kas
d. Anggaran
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
19. Didlm Laporan Keuangan Koperasi, simpanan Wajib masuk ke dalam ….
a. Neraca
b. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
c. Laporan Arus Kas
d. Laporan promosi ekonomi anggota
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
20. Didlm Laporan Keuangan Koperasi, Jasa Pinjaman masuk ke dalam ….
a. Laporan promosi ekonomi anggota
b. Laporan Perhitungan Hasil Usaha
c. Laporan Arus Kas
d. Anggaran
e. Catatan Atas Laporan Keuangan
21. Koperasi yang bergerak di bidang pemupukan simpanan dana dari para anggotanya,
untuk kemudian dipinjamkan kembali kepada para anggotanya yang memerlukan
bantuan dana, adalah definisi dari….
a. Koperasi Simpan Pinjam
b. Koperasi Produsen
c. Koperasi Konsumen
d. Koperasi Produksi
e. Koperasi Serba Usaha
22. Kegiatan utama koperasi simpan pinjam….
a. Menyediakan jasa penyimpanan dan peminjaman dana kepada anggota
koperasi
b. Menghasilkan barang produksi
c. Menyediakan jasa perbankan
d. Memasarkan barang ke konsumen
e. Menjadi reseller
23. Saldo Normal Simpanan Sukarela….
a. Kredit
b. Debet
c. Kredit & Debet
d. Laporan Arus Kas
e. Laporan Sisa Hasil Usaha
24. Yang tidak termasuk transaksi penerimaan kas..
a. Pemberian pinjaman
b. Penerimaan pengembalian pinjaman
c. Penerimaan pendapatan operasional dari anggota dan non anggota
d. Penerimaan simpanan pokok & simpanan wajib
e. Penerimaan dana dari bank / kreditur lain
25. Yang termasuk transaksi pengeluaran kas..
a. Pemberian pinjaman
b. Penerimaan pengembalian pinjaman
c. Penerimaan pendapatan operasional dari anggota dan non anggota
d. Penerimaan simpanan pokok & simpanan wajib
e. Penerimaan dana dari bank / kreditur lain
26. Yang tidak termasuk Konsep dasar penyusunan laporan keuangan koperasi ….
a. Prinsip Biaya yang akan dating
b. Prinsip Biaya Historis
c. Prinsip Penandingan
d. Prinsip Konsistensi
e. Prinsip Pengungkapan
27. Yang tidak termasuk Asumsi Dasar Struktur Akuntansi koperasi di Indonesia….
a. Kesatuan Keamanan
b. Kesatuan Usaha
c. Kontinuitas Usaha
d. Penggunaan Unit Moneter
e. Periode Waktu
28. Yang tidak termasuk Standar Kualitas Laporan Keuangan Koperasi….
a. Daya Sanding
b. Daya Uji
c. Relevan
d. Tepat waktu
e. Lengkap
29. Yang tidak termasuk Standar Kualitas Laporan Keuangan Koperasi….
a. Daya Sanding
b. Daya Uji
c. Relevan
d. Tepat waktu
e. Lengkap
30. Laporan yang menunjukkan manfaat ekonomi yang diterima anggota koperasi selama
suatu periode tertentu adalah definisi dari…
a. Laporan Promosi Ekonomi Anggota
b. Catatan Atas Laporan Keuangan
c. Neraca
d. Perhitungan Hasil Usaha
e. Laporan Arus Kas

Anda mungkin juga menyukai