Anda di halaman 1dari 1

PENGGUNAAN SARUNG TANGAN STERIL

No. Dokumen No. Revisi Halaman


04/V.D/2017/20 00 1/1

STANDAR Tanggal Terbit Direktur Rumah Sakit Omni Cikarang


PROSEDUR 04 Juli 2017
OPRASIONAL
Dr. Ridwan T. Lembong, MM, MMRS, MBA.

PENGERTIAN Cara pemakaian sarung tangan yang salah akan menyebabkan terjadinya
infeksi nosokomial.

TUJUAN Tim Bedah mengetahui dan memahami cara pemakaian sarung tangan secara
baik dan benar.

KEBIJAKAN Kebijakan Pelayanan Bedah Nomor : 01/SK.DIR/V.D/2017/V/01

PROSEDUR Peralatan :

Sarung tangan steril yang ( disposible ) ( no dan jumlah )

Cara Kerja :

1. Perhatikan, sarung tangan yang disebelah luar adalah yang sebelah


kanan.
2. Jari telunjuk dan ibu jari tangan kiri memangkas lipatan dalam sarung
tangan bagian kanan.
3. Jari-jari tangan kanan dimasukkan ke dalam sarung tangan jangan
dirubah.
4. Empat jari tangan kanan kecuali ibu jari memegang sarung tangan kiri
bagian luar dan dengan perlahan-lahan masukkan tangan kiri.
5. Betulkan posisi jari tangan kiri dan kanan.
6. Bereskan mancet baju dengan cara: ibu jari menekan manset
sementara 4 jari lainnya menarik lipatan sarung tangan di ikuti oleh jari
telunjuk yang memasukkan manset secara melingkar dan dilakukan
pada kedua tangan dengan teknik sama.
7. Perhatikan selama pemakaian sarung tangan tidak boleh mengenai /
menyentuh kulit maupun pergelangan tangan.

UNIT TERKAIT Kamar Bedah.

Anda mungkin juga menyukai