Anda di halaman 1dari 52

LAPORAN AKHIR PKM

TEMATIK
DI SDN 030 INPRES TAPANGO
PADA MATA KULIAH PEMANTAPAN KEMAMPUAN
MENGAJAR
(PDGK 4209)

NAMA : NUR AZIZAH

NIM : 838082713

LAPORAN

PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR (PDGK4209)

PROGRAM STUDI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UPBJJ-UNIVERSITAS TERBUKA MAJENE

TAHUN 2020/2021
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN AKHIR PKM


TEMATIK
DI SDN 030 INPRES TAPANGO
PADA MATA KULIAH PEMANTAPAN KEMAMPUAN
MENGAJAR
(PDGK 4209)

Tapango, 28 Mei 2021


Supervisor 1 Mahasiswa,

SARMAN, S.Pd, M.Pd (NUR AZIZAH)


NIP. 19660502 199001 1 004 NIM. 838082713
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Alasan dilakukannya PKM adalah untuk mengasah serta melatih kemampuan
mahasiswa untuk mengajar. Mempelajari cara mengaplikasikan model, metode, serta
strategi dalam pembelajaran terhadap siswa, agar kedepannya dapat menjadi guru
profesional.

B. Tujuan Mengikuti PKM


Laporan PKM bertujuan untuk melatih mahasiswa untuk merancang
model,metode, serta strategi dalam perencanaan mengajar. Sehingga dalam
pelaksaannya nanti mahasiswa lebih paham cara mengajar dengan baik.

C. Manfaat Mengikuti PKM


Manfaat setelah melakukan PKM adalah :
a. Memiliki pegalaman mengajar yang baik.
b. Mempunyai kemampuan untuk menilai diri sendiri di mana letak kekurangan dan
kelemahan dalam mengajar.
c. Mengetahui proses kegiatan pembelajaran dengan menyusun kegiatan awal, kegiatan
inti dan kegiatan penutup.
d. Dapat mengoptimalkan pengajaran terhadap peserta didik serta
mengimplementasikan rencana pembelajaran dengan baik.
BAB II
TEMUAN DALAM ANALISIS VIDEO PEMBELAJARAN

A. Video Pembelajaran 1
1. Judul Video
Pembukaan Video Kelas 5 Tema 4 Subtema 2 Pembelajaan 2
Sumber Video : https://www.youtube.com/watch?v=gNohZd2udoU&t=288s
2. Ringkasan isi Video
Identitas video :
Nama Tokoh : Agung Priyanbodo
Nama Sekolah : SDN Sukomanunggal 3 Surabaya
Dalam video tersebut seorang guru terlihat mengajar disebuah kelas, yang
dimana di kelas tersebut terlihat siswa yang sangat memperhatikan penjelasan
serta arahan yang diberikan guru tersebut. Sisawa yang ada pada video tersebut
juga terlihat antusias menjawab pertanyaan dari gurunya.
3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video
Secara keseluruhan saat pak guru mengajar sudah baik, namun mungkin disela-sela
pembelajaran siswa di beri ice breaking yang lebih semangat agar siswa tetap
semangat belajar. Saat guru menayangkan slide atau vidio itu kurang jelas karena
pengaruhdari latar yang digunakan oleh guru yang kurang maksimal.
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video
Kelebihannya guru dapat mengontrol kelas dengan baik serta dapat mengajak
siswa untuk berani tampil di depan kelas secara percaya diri, serta aktif.
5. Hal unik yang terdapat dalam Pembelajaran Video
Pakaian yang digunakan gurunya terlihat seperti almamater namun tetap dalam
keadaan rapi, sang guru juga dapat mengarahkan siswa dari awal hingga akhir
dengan sangat baik.
6. Rencana pembelajaran yang dilakukan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke :4
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu dari orang tuanya, siswa dapat menggambarkan
pelaksanaan pengambilan keutusan dalam pemilihan ketua RW sebagai wujud tanggug
jawab sebagai warga masyarakat.
2. Dengan kegiatan mengidentifikasi tanggung jawab kepada sekolah, siswa dapat
menjelaskan tanggung jawabnya sebagai warga sekolah dan menjelaskan makna
tanggung jawab sebagai warga masyarakat secara berkesinambungan.
3. Dengan kegiatan mengidentifikasi pantun, siswa dapat menjelaskan ciri-ciri pantun,
bagian-bagian pantun, dan amanat pantun di buku siswa dengan tepat.
4. Dengan kegiatan bereksplorasi membuat dan bertukar pantun, siswa dapat amanat
pantun yang telah dibuat dengan tepat.
5. Dengan kegiatan mencari tahu aktivitas manusia, siswa dapat mengidentifikasi aktivitas
manusia dalam upaya pembangunan sosial budaya dengan benar.
6. Dengan kegiatan mencari tahu aktivitas manusia, siswa dapat membuat laporan tentang
aktivitas masyarakat sekitar dalam upaya pembangunan sosial budaya Indonesia secara
teperinci.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulu 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 10
an Membaca Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menyankan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Membaca 150
Inti ➢ Setelah rasa keingintahuan siswa tentang tata cara pemilihan ketua menit
RW muncul, siswa diminta untuk membaca teks tentang tata cara
pemilihan ketua RW.
B. Ayo Menulis
➢ Setelah siswa mengetahui tata cara pemilihan ketua RW melalui
teks bacaan, siswa diminta untuk mencari tahu tentang nama ketua
RW, tata cara pemilihan ketua RW, dan pelaksanaan pemilihan
ketua RW di desanya.
➢ Siswa diminta untuk bertanya kepada orang tuanya.
➢ Selanjutnya, siswa diminta menuangkan informasi yang diperoleh
dalam bentuk tulisan.(Mandiir)
C. Ayo Menulis
➢ Guru meng-hubungkan materi dari tata cara pemilihan ketua RW
ke materi tanggung jawab. Guru dapat menggunakan kalimat
kunci, “Masyara-kat memiliki peran serta dalam proses pelak-
sanaan pemilihan ketua RW di desanya. Peran serta masyarakat
tersebut merupakan bentuk tanggung jawab masyarakat terhadap
lingku-ngan sosial. Sebagai warga sekolah, siswa juga memiliki
tanggung jawab kepada sekolah. ”
➢ Siswa menuliskan hasil identifikasinya.(Mandiri)
D. Ayo Menulis
➢ Guru meminta siswa membaca narasi pada buku siswa.
Selanjutnya, salah satu siswa diminta untuk membacakan pantun
dengan suara nyaring.
E. Ayo Bereksplorasi
➢ Siswa telah mampu mengidentifikasi pantun yang terdapat pada
buku siswa. Selanjutnya, siswa diminta membuat sebuah pantun
dan menuliskan pada kertas atau buku. (Creativity and
Innovation)
➢ Masing-masing siswa diminta mengidentifikasi pantun teman,
meliputi ciri-ciri pantun, bagian-bagian pantun, dan amanat
pantun.
F. Ayo Menulis
➢ Guru meminta siswa untuk mengamati gambar ilustrasi pada buku
siswa. Selanjutnya, guru menjelaskan bahwa interaksi manusia
dengan lingkungan mempengaruhi pembangunan sosial budaya.
G. Ayo Renungkan
➢ Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa: Bagaimana seharusnya
pemilihan ketua RT dan RW pada suatu masyarakat tertentu?
Secara mandiri siswa diminta untuk mengemukakan pendapatnya
berdasarkan pemahaman yang su dah didapatkannya selama
kegiatan pembelajaran berlangsung. (Critical Thinking and
Problem Formulation)

Kegiatan Peserta Didik : 15


Penutup ➢ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru menit
tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan.
Guru :
➢ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.
Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/
portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/ pujian
➢ Melakukan penutup membaca doa dan dilanjutkan dengan salam

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April


2021
Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
B. Video pembelajaran 2
1. Judul Video
Pembukaan Tema 4 Subtema 3 Pemeblajaran 4
Sumber video : https://www.youtube.com/watch?v=a7CB-laSl7U

2. Ringkasan isi Video


Identitas video :
Nama Tokoh : Agung Priyanbodo
Nama Sekolah : SDN Sukomanunggal 3 Surabaya
Dalam vido ini terihat seorang guru yang memasuki ruang kelas. Di dalam kelas
tersebut seluruh siswa sudah siap mengikuti pembelajaran. Guru lalu membuka
kegiatan pembelajaran seperti baisanya. Siswa terlihat antusias terhadap
pertanyaan yang diajukan oleh gurunya.
3. Kelemahan Pembelajaran dalam Video
Secara keseluruhan saat pak guru mengajar sudah baik, hanya saja guru masih
terlalu banyak menggunakan metode ceramah, serta mungkin disela-sela
pembelajaran siswa di beri ice breaking yang lebih semangat agar siswa tetap
semangat belajar. Saat guru menayangkan slide atau vidio itu kurang jelas karena
pengaruhdari latar yang digunakan oleh guru yang kurang maksimal.
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Video
Kelebihannya guru dapat mengontrol kelas dengan baik serta dapat mengajak
siswa untuk berani tampil di depan kelas secara percaya diri.
5. Hal unik yang terdapat dalam Pembelajaran Video
Pakaian yang digunakan gurunya terlihatseperti almamater, sang guru juga dapat
mengarahkan siswa dari awal hingga akhir dengan sangat baik.
6. Rencana Perbaikan yang dapat dilakukan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Ke 2

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia
(Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke :4
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat
pernikahan, siswa dapat menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya
secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola
aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara
masyarakat yang satu dengan yang lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat
membandingkan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh
keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah
pegunungan dan daerah pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas
ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara
masyarakat yang satu dengan yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan
tanggung jawab sebagai warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat
yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa
dapat menyebutkan akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung
jawab di masyarakat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulu 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 10
an Membaca Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menyankan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)

Kegiatan A. Ayo Mencari Tahu 150


Inti ➢ Siswa telah mengetahui jenis-jenis pantun, baik berdasarkan siklus menit
kehidupan (usia) maupun berdasarkan isi pantun. Berdasarkan
siklus kehidupan (usia), pantundibedakan menjadi tiga jenis, yaitu
pantun kanak-kanak, pantun muda, dan pantun tua.
➢ Berdasarkan isi pantun, pantun dibedakan menjadi empat jenis,
yaitu pantun jenaka, pantun nasihat, pantun teka-teki, dan pantun
kiasan.
➢ Secara mandiri, siswa diminta untuk menjawab pertanyaan pada
buku siswa tentang jenis pantun yang disajikan dalam prosesi
pernikahan.
B. Ayo Membaca
➢ Siswa telah mengidentifikasi jenis pantun yang disajikan dalam
prosesi pernikahan.
➢ Selanjutnya, guru menstimulus ide, gagasan, dan motivasi siswa
dengan memberikan penjelasan bahwa prosesi pernikahan
merupakan adat dan budaya
➢ Siswa diminta untuk membaca bacaan tentang faktor pendorong
terjadinya interaksi antarwarga masyarakat.
C. Ayo Menulis
➢ Siswa telah membaca bacaan tentang faktor pendorong interaksi
antarwarga pada buku siswa.
➢ Selanjutnya, secara individu, siswa diminta untuk membuat
kesimpulan tentang penting-nya interaksi antarwarga masyarakat
terhadap pembangunan di segala bidang.(Creativity and
Innovation)
D. Ayo Mengamati
➢ Berdasarkan bacaan, siswa telah mengetahui perbedaan daerah
satu dengan daerah yang lain dalam upaya pembangunan
ekonomi.
E. Ayo Membaca
➢ Siswa diminta membaca narasi pada buku siswa. Selanjutnya,
guru mengajak siswa untuk mengingat kembali materi tentang
hak, kewajiban, dan tanggung jawab
➢ Selanjutnya, siswa diminta membaca bacaan berjudul “Perbedaan
Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab sebagai Warga
Masyarakat”.
F. Ayo Menulis
➢ Siswa telah mengetahui perbedaan hak dan kewajiban sebagai
warga masyarakat.

Kegiatan Guru : 15
Penutup ➢ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. menit
Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/
portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/ pujian
➢ Membuat kesimpulan tentang pelajaran hari ini
➢ Melakukan penutup membaca doa dan dilanjutkan dengan salam

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
C. Video Ujian Praktek Mengajar (Simulasi Pembelajaran)
a. Identitas Video Simulasi pembelajaran
Judul Video : Simulasi Pembelajaran Kelas 5 Tema 4 Subtema 3 Pembelajaran 4
Tema : 4. Sehat itu Penting
Kelas : 5 (Lima)
Link video :
https://drive.google.com/file/d/1svCNxYCxHahxIaLKhQ97M_4reHb3TNeG/view
?usp=sharing

b. Ringkasan isi video simulasi pembelajaran


Ringkasan isi video simulasi pembelajaran di awali dengan membuka kelas dengan
salam, lalu menanyakan bagaimana keadaan siswa, serta memberitahukan tujuan
dan melakukan apresiasi. Kegiatan initi guru memberikan stimulus terhadap siswa
seperti menayakana kepada siswa gambar apa yang terdapat dalam buku siswa lalu
dilanjutkan dengan kegiatan inti yang tertera dalam RPP. Pada kegiatan penutup
guru meminta siswa membuat kesimpulan terhadap apa yang elah dipelajari hari
ini, lalu mengajak siswa menyanyikan lagu wajib nasional.
c. Keterampilan Dasar Mengajar yang Diterapkan
Media ajar yang digunakan dalam video tersebut hanyalah buku siswa karena jika
ingin menggunakan LCD, kelas tersebut tidak memiliki aliran listrik dikarenakan
baru saja mengalami renovasi.
BAB III
KESIMPULAN

A. Secara umum kelemahan video pembelajaran


Kelemahan yang terdapat pada video 1 dan 2 yaitu pada saat guru menampilkan slide
tidak berfungsi dengan baik karena latar tempat pantulan cahaya LCD banyak
tempelan sehingga memengaruhi tampilan slide.
B. Secara umum kelebihan video pembelajaran
Kelebihan pada video 1 dan 2 yaitu guru telah mampu menarik perhatian siswa dan
membangkitkan semangat siswa untuk berpartisipasi dalam kelasnya.
C. Secara umum penyebab kelebihan dan kelemahan
Penyebab dari kelebihan dan kelemahan dari video 1 dan 2 adalah kurang perhitungan
dalam mempertimbangkan penggunaan media ajar, sedangkan untuk penyebab
kelebihannya ini datang dari kemampuan guru sendiri yang dapat menarik perhatian
siswa.
D. Secara umum rencana dan simulasi pembelajaran dilakukan
Rencana perbaikan yang akan dilakukan berdasarkan video 1 dan 2 yaitu dengan
mempertimbangkan lebih baik saat menggunakan media ajar, sedangkan untuk video
simulasi rencana perbaikannya yaitu untuk kedepannya menggunakan media aar yang
lebih menarik untuk menarik perhatian siswa, serta disela-sela pembelajaran akan
memberikan ice breaking untuk menumbuhkan semangat anak-anak dalam mengikuti
pembelajaran.
Lampiran

LEMBAR OBSERVASI SIMULASI PKM/PKP

NAMA MAHASISWA : NUR AZIZAH


NIM 838082713
MATAPELAJARAN/TEMA : 4. SEHAT ITU PENTING
KELOMPOK/KELAS : 5 (LIMA)
TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat
pernikahan, siswa dapat menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya
secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola
aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara
masyarakat yang satu dengan yang lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat
membandingkanpola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan
lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan
dan daerah pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial,
danbudaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan
yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung
jawabsebagai warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul
karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa
dapat menyebutkan akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung
jawab di masyarakat.

MENGACU PADA RPPH/RPP KE 12


TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SDN 030 INPRES TAPANGO
TEMPAT BEKERJA PENDAMPING : SDN 030 INPRES TAPANGO
UPBJJ-UT : MAJENE
KESESUAIAN
SARAN/HASIL
DENGAN RPP*
ASPEK YANG DIAMATI DISKUSI/REFLEKSI
TIDAK
SESUAI
SESUAI
A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/AWAL
1. Memotivasi √
2. Memberi acuan √
3. Melakukan apersepsi √
B. KEGIATAN INTI B. KEGIATAN INTI
1. Penjelasan Sebaiknya lebih sering emberikan
konsep/materi/contoh/ilust √ umpan balik terhadap siswa saat
rasi siswa memberikan jawaban atau
2. Pemberian penguatan √ tanggapan terhadap pertanyaan guru.
3. Penggunaan media √
4. Pemberian tugas/latihan √
5. Umpan balik √
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum √
2. Evaluasi √
3. Pemberian tugas √

KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG SARAN/ HASIL
TIDAK
DIAMATI PANTAS DISKUSI/REFLEKSI
PANTAS
1. Pakaian yang dikenakan √ Mahasiswa memakai pakaian yang
rapi
2. Alas kaki yang digunakan √ Mahasiswa menggunakan sepatu
yang telah mematuhi aturan sekolah
3. Ekspresi / mimik wajah √ Ekspresi yang diberikan sesuai (ceria
dalam belajar) untuk siswa kelas 5
KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG SARAN/ HASIL
TIDAK
DIAMATI PANTAS DISKUSI/REFLEKSI
PANTAS
4. Sikap/gerak tubuh saat berdiri √ Sesuai dan berwibawa seperti halnya
dengan guru pada umumnya.
√ Menggunakan bahasa yang baik,
5. Bahasa yang digunakan baku, jelas, dan mudah dipahami
setiap siswa.
Tapango, 28 Mei 2021
Pendamping, Mahasiswa

SABARIANA, S.Pd NUR AZIZAH


NIM : 8383082713
1. Foto kegiatan awal

2. Foto kegiatan inti


3. Foto kegiatan penutup

4. Foto aktivitas diskusi bersama pendamping


Lampiran

LEMBAR REFLEKSI SIMULASI PKM

NAMA MAHASISWA : NUR AZIZAH


NIM 838082713
MATA PELAJARAN/TEMA : 4. SEHAT ITU PENTING
KELOMPOK/KELAS : 5 (LIMA)
TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat pernikahan,
siswa dapat menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola aktivitas
ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang
satu dengan yang lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat membandingkan
pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara
masyarakat yang satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan dan
daerah pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan
budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung jawab
sebagai warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul karena tidak
adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa dapat
menyebutkan akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di
masyarakat.

MENGACU PADA RPPH/RPP KE 12


TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SDN 030 INPRES TAPANGO
UPBJJ-UT : MAJENE
1. Jelaskan kelemahan saat simulasi pembelajaran yang teridentifikasi setelah proses diskusi
bersama pendamping simulasi atau sesudah simulasi mandiri !
Kelemahan yang saya hadapi saat simulasi adalah adanya rasa canggung yang dirasakan karena
mengajar tanpa peserta didik, serta terkadang salah ucap saat memaparkan materi.

2. Jelaskan kelebihan saat simulasi pembelajaran yang teridentifikasi setelah proses diskusi
bersama pendamping simulasi atau sesudah simulasi mandiri !
Kelabihannya adalah saya jadi mendapatkan arahan saat mengajar sehingga lebih terarah dan
sesuai dengan RPP yang telah dibuat.

3. Jelaskan hal unik atau tidak biasa pada saat simulasi pembelajaran berlangsung, dan ,mengapa ?
Hal unik yang dirasakan adalah adanya rasa canggung karena saat melakukan pembelajaran tidak
ada peserta didik sehingga tidak ada yang merespon perkataan.

4. Jelaskan upaya perbaikan pembelajaran yang dapat atau akan dilakukan untuk meningkatkan
pelaksanaan pembelajaran
Upaya yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan alat peraga agar memudahkan siswa
dalam memahami pembelajaran yang kita sampaikan. Meningkatkan media ajar yang digunakan
saat mengajar misalnya menggunakan LCD agar gambar atau materi-materi yang jarang dilihat
oleh siswa dapat ditampilkan.
LEMBAR REFLEKSI SIMULASI PKM

NAMA MAHASISWA : NUR AZIZAH


NIM 838082713
MATA PELAJARAN/TEMA : 4. SEHAT ITU PENTING
KELOMPOK/KELAS 5
TUJUAN PEMBELAJARAN :

1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat pernikahan, siswa
dapat menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola aktivitas
ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang
satu dengan yang lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat membandingkan
pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara
masyarakat yang satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan dan
daerah pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya
yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung jawab
sebagai warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul karena tidak
adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa dapat
menyebutkan akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di
masyarakat.

MENGACU PADA RPPH/RPP KE 12


TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SDN 030 INPRES TAPANGO
UPBJJ-UT : MAJENE

1. Jelaskan kelemahan saat simulasi pembelajaran yang teridentifikasi setelah proses diskusi
bersama pendamping simulasi atau sesudah simulasi mandiri !
Kelemahan yang saya hadapi saat simulasi adalah adanya rasa canggung yang dirasakan
karena mengajar tanpa peserta didik, serta terkadang salah ucap saat memaparkan materi.

2. Jelaskan kelebihan saat simulasi pembelajaran yang teridentifikasi setelah proses diskusi
bersama pendamping simulasi atau sesudah simulasi mandiri !
Kelabihannya adalah saya jadi mendapatkan arahan saat mengajar sehingga lebih terarah
dan sesuai dengan RPP yang telah dibuat.

3. Jelaskan hal unik atau tidak biasa pada saat simulasi pembelajaran berlangsung, dan
,mengapa ?
Hal unik yang dirasakan adalah adanya rasa canggung karena saat melakukan
pembelajaran tidak ada peserta didik sehingga tidak ada yang merespon perkataan.
4. Jelaskan upaya perbaikan pembelajaran yang dapat atau akan dilakukan untuk
meningkatkan pelaksanaan pembelajaran
Upaya yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan alat peraga agar memudahkan
siswa dalam memahami pembelajaran yang kita sampaikan. Meningkatkan media ajar
yang digunakan saat mengajar misalnya menggunakan LCD agar gambar atau materi-
materi yang jarang dilihat oleh siswa dapat ditampilkan.
LEMBAR OBSERVASI SIMULASI PKM/PKP

NAMA MAHASISWA : NUR AZIZAH


NIM 838082713
MATAPELAJARAN/TEMA : 4. SEHAT ITU PENTING
KELOMPOK/KELAS 5
TUJUAN PEMBELAJARAN :

1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat pernikahan, siswa dapat
menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola aktivitas ekonomi,
sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang
lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat membandingkan pola
aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang
satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan dan daerah
pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang
dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai
warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan
tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa dapat menyebutkan
akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat.

MENGACU PADA RPPH/RPP KE 12


TEMPAT MAHASISWA MENGAJAR : SDN 030 INPRES TAPANGO
TEMPAT BEKERJA PENDAMPING : SDN 030 INPRES TAPANGO
UPBJJ-UT : MAJENE

KESESUAIAN
SARAN/HASIL
DENGAN RPP*
ASPEK YANG DIAMATI DISKUSI/REFLEKSI
TIDAK
SESUAI SESUAI
A. KEGIATAN A. KEGIATAN
PENDAHULUAN/AWAL PENDAHULUAN/AWAL
1. Memotivasi √
2. Memberi acuan √
3. Melakukan apersepsi √
B. KEGIATAN INTI B. KEGIATAN INTI
1. Penjelasan Sebaiknya lebih sering emberikan
konsep/materi/contoh/ilust √ umpan balik terhadap siswa saat
rasi siswa memberikan jawaban atau
2. Pemberian penguatan √ tanggapan terhadap pertanyaan guru
3. Penggunaan media √
4. Pemberian tugas/latihan √
5. Umpan balik √
C. KEGIATAN PENUTUP C. KEGIATAN PENUTUP
1. Meringkas/Merangkum √
2. Evaluasi √
3. Pemberian tugas √

KEPANTASAN
PENAMPILAN YANG SARAN/ HASIL
TIDAK
DIAMATI PANTAS DISKUSI/REFLEKSI
PANTAS
1. Pakaian yang dikenakan Mahasiswa memakai pakaian yang
√ rapi
2. Alas kaki yang digunakan Mahasiswa menggunakan sepatu
√ yang telah mematuhi aturan sekolah.
3. Ekspresi / mimik wajah Ekspresi yang diberikan sesuai (ceria
√ dalam belajar) untuk siswa kelas
lima
4. Sikap/gerak tubuh saat berdiri Sesuai dan berwibawa seperti halnya
√ dengan guru pada umumnya.
5. Bahasa yang digunakan Menggunakan bahasa yang baik,
√ baku, jelas, dan mudah dipahami
setiap siswa.
Tapango, 28 Mei 2021
Pendamping, Mahasiswa

SABARIANA, S.Pd NUR AZIZAH


NIM : 838082713
1. Foto kegiatan awal

2. Foto kegiatan inti

3. Foto kegiatan penutup


4. Foto aktivitas diskusi bersama pendamping
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE - 1

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu dari orang tuanya, siswa dapat menggambarkan pelaksanaan
pengambilan keutusan dalam pemilihan ketua RW sebagai wujud tanggug jawab sebagai warga
masyarakat.
2. Dengan kegiatan mengidentifikasi tanggung jawab kepada sekolah, siswa dapat menjelaskan
tanggung jawabnya sebagai warga sekolah dan menjelaskan makna tanggung jawab sebagai
warga masyarakat secara berkesinambungan.
3. Dengan kegiatan mengidentifikasi pantun, siswa dapat menjelaskan ciri-ciri pantun, bagian-
bagian pantun, dan amanat pantun di buku siswa dengan tepat.
4. Dengan kegiatan bereksplorasi membuat dan bertukar pantun, siswa dapat amanat pantun yang
telah dibuat dengan tepat.
5. Dengan kegiatan mencari tahu aktivitas manusia, siswa dapat mengidentifikasi aktivitas manusia
dalam upaya pembangunan sosial budaya dengan benar.
6. Dengan kegiatan mencari tahu aktivitas manusia, siswa dapat membuat laporan tentang aktivitas
masyarakat sekitar dalam upaya pembangunan sosial budaya Indonesia secara teperinci.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1.Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca 10
Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menyankan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Membaca 150
Inti ➢ Setelah rasa keingintahuan siswa tentang tata cara pemilihan ketua RW menit
muncul, siswa diminta untuk membaca teks tentang tata cara pemilihan
ketua RW.
B. Ayo Menulis
➢ Setelah siswa mengetahui tata cara pemilihan ketua RW melalui teks
bacaan, siswa diminta untuk mencari tahu tentang nama ketua RW, tata cara
pemilihan ketua RW, dan pelaksanaan pemilihan ketua RW di desanya.
➢ Siswa diminta untuk bertanya kepada orang tuanya.
➢ Selanjutnya, siswa diminta menuangkan informasi yang diperoleh dalam
bentuk tulisan.(Mandiir)
C. Ayo Menulis
➢ Guru meng-hubungkan materi dari tata cara pemilihan ketua RW ke materi
tanggung jawab. Guru dapat menggunakan kalimat kunci, “Masyara-kat
memiliki peran serta dalam proses pelak-sanaan pemilihan ketua RW di
desanya. Peran serta masyarakat tersebut merupakan bentuk tanggung
jawab masyarakat terhadap lingku-ngan sosial. Sebagai warga sekolah,
siswa juga memiliki tanggung jawab kepada sekolah. ”
➢ Siswa menuliskan hasil identifikasinya.(Mandiri)
D. Ayo Menulis
➢ Guru meminta siswa membaca narasi pada buku siswa. Selanjutnya, salah
satu siswa diminta untuk membacakan pantun dengan suara nyaring.
E. Ayo Bereksplorasi
➢ Siswa telah mampu mengidentifikasi pantun yang terdapat pada buku siswa.
Selanjutnya, siswa diminta membuat sebuah pantun dan menuliskan pada
kertas atau buku. (Creativity and Innovation)
➢ Masing-masing siswa diminta mengidentifikasi pantun teman, meliputi ciri-ciri
pantun, bagian-bagian pantun, dan amanat pantun.
F. Ayo Menulis
➢ Guru meminta siswa untuk mengamati gambar ilustrasi pada buku siswa.
Selanjutnya, guru menjelaskan bahwa interaksi manusia dengan lingkungan
mempengaruhi pembangunan sosial budaya.
G. Ayo Renungkan
➢ Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa: Bagaimana seharusnya
pemilihan ketua RT dan RW pada suatu masyarakat tertentu? Secara
mandiri siswa diminta untuk mengemukakan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang su dah didapatkannya selama kegiatan pembelajaran
berlangsung. (Critical Thinking and Problem Formulation)
Kegiatan Peserta Didik : 15
Penutup ➢ Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point menit
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru
dilakukan.
Guru :
➢ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik
yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/ portofolio/unjuk kerja
dengan benar diberi hadiah/ pujian
➢ Melakukan penutup membaca doa dan dilanjutkan dengan salam

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap,
tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE-2

Satuan Pendidikan :SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester :5 /1
Tema :Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema :Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub
Tema 3)
Muatan Terpadu :Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke 4
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat pernikahan,
siswa dapat menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola aktivitas
ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang
satu dengan yang lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat
membandingkan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan
lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan dan
daerah pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan
budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang
lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung
jawab sebagai warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul karena
tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa dapat
menyebutkan akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di
masyarakat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahul 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 10
uan Membaca Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menyankan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. ( Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mencari Tahu 150
Inti ➢ Siswa telah mengetahui jenis-jenis pantun, baik berdasarkan siklus menit
kehidupan (usia) maupun berdasarkan isi pantun. Berdasarkan
siklus kehidupan (usia), pantundibedakan menjadi tiga jenis, yaitu
pantun kanak-kanak, pantun muda, dan pantun tua.
➢ Berdasarkan isi pantun, pantun dibedakan menjadi empat jenis,
yaitu pantun jenaka, pantun nasihat, pantun teka-teki, dan pantun
kiasan.
➢ Secara mandiri, siswa diminta untuk menjawab pertanyaan pada
buku siswa tentang jenis pantun yang disajikan dalam prosesi
pernikahan.
B. Ayo Membaca
➢ Siswa telah mengidentifikasi jenis pantun yang disajikan dalam
prosesi pernikahan.
➢ Selanjutnya, guru menstimulus ide, gagasan, dan motivasi siswa
dengan memberikan penjelasan bahwa prosesi pernikahan
merupakan adat dan budaya
➢ Siswa diminta untuk membaca bacaan tentang faktor pendorong
terjadinya interaksi antarwarga masyarakat.
C. Ayo Menulis
➢ Siswa telah membaca bacaan tentang faktor pendorong interaksi
antarwarga pada buku siswa.
➢ Selanjutnya, secara individu, siswa diminta untuk membuat
kesimpulan tentang penting-nya interaksi antarwarga masyarakat
terhadap pembangunan di segala bidang.(Creativity and
Innovation)
D. Ayo Mengamati
➢ Berdasarkan bacaan, siswa telah mengetahui perbedaan daerah
satu dengan daerah yang lain dalam upaya pembangunan ekonomi.
E. Ayo Membaca
➢ Siswa diminta membaca narasi pada buku siswa. Selanjutnya, guru
mengajak siswa untuk mengingat kembali materi tentang hak,
kewajiban, dan tanggung jawab
➢ Selanjutnya, siswa diminta membaca bacaan berjudul “Perbedaan
Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab sebagai Warga Masyarakat”.
F. Ayo Menulis
➢ Siswa telah mengetahui perbedaan hak dan kewajiban sebagai
warga masyarakat.
Kegiatan Guru : 15
Penutup ➢ Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. menit
Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/
portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/ pujian
➢ Membuat kesimpulan tentang pelajaran hari ini
➢ Melakukan penutup membaca doa dan dilanjutkan dengan salam
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap,
tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE-3

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : IPA, Bahasa Indonesia
Pembelajaran ke :1
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan membaca pantun, siswa dapat menjelaskan makna dan amanat pantun dengan benar.
2. Dengan kegiatan berkreasi membuat pantun, siswa dapat menjelaskan amanat pantun buatannya dengan
benar.
3. Dengan kegiatan mencari tahu, siswa dapat menjelaskan berbagai macam gangguan yang dapat
mempengaruhi organ peredaran darah manusia secara rinci.
4. Dengan kegiatan mencari tahu, siswa dapat mempresentasikan berbagai gangguan yang dapat
mempengaruhi organ peredaran darah manusia menggunakan model sederhana.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 10
(Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menanyakan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Membaca 150
Inti ➢ Siswa membaca contoh pantun pada buku siswa. Siswa lalu membaca mengenai menit
penjelasan makna pantun.
B. Ayo Berkreasi
➢ Selesai melakukan kegiatan membaca pantun, siswa membuat pantun berisi
pentingnya menjaga organ peredaran darah. Creativity and Innovation)
➢ Setelah membuat pantun, siswa mengidentifikasi ciri-diri pantun buatannya lalu
menunjuk-kan kepada guru.
C. Ayo Menulis
➢ Siswa mencari tahu berbagai penyebab dan jenis gangguan pada organ peredaran
darah manusia.
➢ Siswa membaca narasi singkat pada buku siswa mengenai tanda-tanda sirkulasi
darah yang tidak lancar serta cara mengatasinya.
D. Ayo Renungkan
➢ Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa:
1. Apa yang telah kamu pelajari hari ini?
2. Apakah kamu telah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari?
Secara mandiri siswa diminta untuk mengemuka kan pendapatnya berdasarkan
pemahaman yang sudah didapatkannya selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
(Critical Thinking and Problem Formulation)
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE-4

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, SBdP, IPA
Pembelajaran ke : 2
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca pantun, siswa mampu menjelaskan amanat pantun dengan tepat.
2. Dengan kegiatan berdiskusi, siswa dapat membuat pantun dan menunjukkan ciri-cirinya dengan
benar.
3. Dengan kegiatan membaca, siswa dapat menjelaskan organ peredaran darah pada manusia
secara rinci.
4. Dengan kegiatan mengamati, siswa dapat mengidentifikasi berbagai properti tari sesuai gambar.
5. Dengan kegiatan mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan berbagai karya tari daerah yang
menggunakan properti tari dengan tepat.
6. Dengan kegiatan mengamati gambar, siswa dapat memperagakan tari daerah dengan
menggunakan properti dengan tepat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca 10
Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menanyakan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan Ayo Menulis 150
Inti ➢ Siswa menuliskan pengertian pantun dan syair. (Mandiri) menit
Ayo Berdiskusi.
➢ Siswa mendiskusikan ciri-ciri pantun. kemudian, siswa menuliskan hasilnya
dalam kotak yang telah disediakan pada buku siswa.
➢ Setelah mengetahui ciri-ciri pantun, siswa mencoba membuat pantun.
Kemudian, siswa menunjukkan ciri-ciri pantun yang dibuat. Critical Thinking
and Problem Formulation)
Ayo Membaca
➢ Siswa membaca teks mengenai alat peredaran darah.
➢ Setelah membaca bacaan, siswa membuat diagram alur cara kerja
peredaran darah manusia. (Creativity and Innovation)
Ayo membaca
➢ Siswa membaca teks mengenai alat peredaran darah.
Ayo Mengamati
➢ Siswa mengamati gambar tarian pada buku siswa. Kemudian, siswa
menuliskan nama-nama properti tari yang digunakan penari pada gambar.
➢ Siswa diminta untuk menyebutkan nama karya tari pada gambar dan
memperagakan menggunakan properti.
Ayo Menulis
➢ Siswa menuliskan pengertian properti tari. Siswa menuliskan jawabannya
pada kotak yang telah disediakan.

Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap,
tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 15 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE-5

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, SBdP, IPA
Pembelajaran ke : 5
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu tentang gangguan peredaran darah, siswa dapat mengidentifikasi
gangguan pada organ peredaran darah manusia dengan tepat.
2. Dengan kegiatan mencari tahu tentang gangguan organ peredaran darah, siswa dapat
mempresentasikan berbagai gangguan organ peredaran darah manusia menggunakan model
sederhana dengan penuh percaya diri.
3. Dengan kegiatan mencari tahu tentang properti tari, siswa dapat mengidentifikasi berbagai
properti tari secara tepat.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar gerak tari, siswa dapat menyebutkan properti tari yang
digunakan dan karya tari daerah yang menggunakan properti tari dengan benar.
5. Dengan kegiatan praktik melakukan gerak tari, siswa dapat memperagakan tari menggunakan
properti tari dengan benar.
6. Dengan kegiatan praktik melakukan gerak tari, siswa dapat menggabungkan gerak tari
menggunakan properti dengan iringan tari.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 10
(Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menanyakan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Menulis 150
Inti ➢ Guru menghubungkan materi dari gerakan variasi kuda-kuda ke materi menit
gangguan peredaran darah pada manusia. Guru dapat menggunakan
kalimat kunci, “Olahraga, misalnya beladiri dapat melancarkan organ
peredaran darah. Orang yang tidak pernah berolahraga akan rentan
terhadap penyakit yang disebabkan oleh gangguan organperedaran darah.”
➢ Selanjutnya, siswa diminta mencari artikel yang memuat informasi tentang
nama dan penyebab gangguan pada organ peredaran darah manusia. .
➢ Siswa mengolah dan menyajikan/menuangkan data/informasi yang didapat
secara tertulis seperti contoh dalam buku siswa. (Critical Thinking and
Problem Formulation)
B. Ayo Membaca
➢ Setelah siswa mengetahui nama dan penyebab gangguan peredaran darah
pada manusia, siswa diminta untuk membaca teks tentang faktor-faktor
yang mempengaruhi kesehatan.
C. Ayo Menulis
➢ Siswa telah membaca teks bacaan berjudul “4 Faktor yang Mempengaruhi
Kesehatan”. Selanjutnya, siswa diminta menuliskan kesimpulan teks bacaan
tersebut. Menyimpulkan isi teks bacaan dapat dilakukan dengan mencari
pokok-pokok bacaan.
D. Ayo Menulis
➢ Guru menghubungkan materi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi
kesehatan ke materi properti tari. Guru dapat menggunakan kalimat kunci,
“Olahraga merupakan salah satu cara untuk menjaga kesehatan. Saat
berolahraga, kita menggerakkan anggota tubuh. Saat menari, kita juga
menggerakkan anggota tubuh. Apa yang kamu ketahui tentang properti tari?”
➢ Siswa diminta untuk mencari tahu pengertian properti tari.
➢ Siswa diminta menuliskan pengertian properti tari pada kolom..
E. Ayo Menulis
➢ Siswa telah mengetahui tentang pengertian properti tari. Properti tari adalah
alat yang digunakan untuk melakukan gerak tari. Selanjutnya, secara mandiri
siswa diminta menuliskan sepuluh benda yang dapat digunakan untuk
melakukan gerak tari.(Mandiri)
F. Ayo Mengamati
➢ Siswa diminta untuk mengamati gambargerak tari dengan alat pada buku
siswa.
➢ Guru menstimulus daya analisis siswa dengan mengajukan pertanyaan: Apa
alat yang digunakan untuk melakukan gerak tari pada gambar?
➢ Siswa juga diminta untuk menyebutkan karya tari daerah yang
menggunakan properti tari.
G. Ayo Praktik
➢ Setelah siswa mengamati gambar gerakan tari, siswa diminta untuk
mempraktikkan gerakan tari tersebut secara urut.
➢ Siswa diminta menggunakan properti tari seperti pada gambar, yaitu busur
panah.
➢ Siswa mempraktikkan gerak tari tersebut di depan guru dan teman-teman.
(Creativity and Innovation)
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap,
tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 26 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE-6

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, SBdP
Pembelajaran : 6
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengamati gambar gerakan-gerakan tari, siswa dapat mengidentifikasi properti tari
yang digunakan dengan tepat.
2. Dengan kegiatan mengamati gambar gerakan-gerakan tari, siswa dapat menyebutkan berbagai
karya tari yang menggunakan properti tari dengan benar.
3. Dengan kegiatan praktik melakukan gerak tari, siswa dapat memperagakan gerakan tari
menggunakan properti tari dengan percaya diri.
4. Dengan kegiatan praktik melakukan gerak tari, siswa dapat menggabungkan gerak tari dengan
iringan tari.
5. Dengan kegiatan bereksplorasi menggunakan properti tari, siswa dapat membuat gerakan tari
dengan properti.
6. Dengan kegiatan menulis tentang tanggung jawab, siswa dapat menjelaskan pengertian tanggung
jawab.
7. Dengan kegiatan menulis, siswa dapat mengemukakan wujud tanggung jawabnya terhadap tugas
secara tertulis.
8. Dengan kegiatan mencari tahu bentuk pantun, siswa dapat membuat pantun.
9. Dengan kegiatan mencari tahu bentuk pantun, siswa dapat menjelaskan amanat pantun.
10. Dengan kegiatan mencari tahu bentuk pantun, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri pantun
11. Dengan kegiatan mencari tahu bentuk pantun, siswa dapat menuliskan ciri-ciri pantun dan isi pantun
yang dibuat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1.Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca 10
Doa (Orientasi) menit
2. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3. Menanyakan siswa yang tidak hadir
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mengamati 150
Inti ➢ Siswa diminta untuk mengamati gambar gerakan tari dan properti tari pada menit
buku siswa.
➢ Guru menstimulus daya analisis siswa dengan mengajukan pertanyaan: Apa
nama properti tari yang digunakan pada gerak 1 dan gerak 2? Bagaimana
gerakan tari yang dilakukan anak pada gambar? Apa saja karya tari yang
menggunakan properti..
B. Ayo Berlatih
➢ Setelah siswa mengamati gambar gerak tari yang menggunakan properti
tari, siswa diminta untuk mempraktikkan gerakan-gerakan tersebut
menggunakan properti tari, yaitu selendang dan busur panah.(Creativity
and Innovation)
C. Ayo Berkreasi
➢ Siswa telah mengetahui berbagai benda atau alat yang dapat digunakan
untuk melakukan gerak tari. Siswa diminta memilih salah satu benda properti
tari. Selanjutnya, siswa diminta membuat gerak tari menggunakan properti
itu dengan hitungan 1–8.
D. Ayo Menulis
➢ Guru meminta siswa membaca narasi pada buku siswa. Selanjutnya, guru
mengajak siswa untuk mengingat kembali materi tentang tanggung jawab.
E. Ayo Mengamati
➢ Guru meminta siswa membaca narasi pada buku siswa.
➢ Selanjutnya, siswa diminta mengamati gambar gerak tari menirukan kupu-
kupu terbang. Properti yang digunakan adalah selendang.
F. Ayo Berkarya
➢ Siswa telah mengamati gambar gerak tari menggunakan properti berupa
selendang. Selanjutnya, siswa diminta membuat gerak-gerak tari
menggunakan selendang.
➢ Siswa dapat membuat gerak tari dengan menirukan gerak kuou-
kuputerbang. Namun, siswa juga dapat membuat gerak tari dengan meniru
binatang lain. (Creativity and Innovation)
G. Ayo Mencari Tahu
➢ Guru meminta siswa untuk mengamati gambar ilustrasi pada buku siswa.
Selanjutnya, guru meminta dua siswa membacakan pantun dengan suara
nyaring dan siswa lain mendengarkan
➢ Kemudian, siswa diminta untuk menjelaskan amanat pantun dan
mengidentifikasi ciri-ciri pantun yang dibaca.
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap,
tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 26 April 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Ke-7

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Gangguan Kesehatan Pada Organ Peredaran Darah (Sub Tema 2)
Muatan Terpadu : PPKn, Bahasa Indonesia, IPS
Pembelajaran ke :3
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengidentifikasi pantun, siswa dapat menjelaskan amanat pantun dengan benar.
2. Dengan kegiatan mengidentifikasi siswa dapat menunjukkan ciri-ciri pantun secara tepat.
3. Dengan kegiatan berkreasi membuat pantun, siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri pantun dan
mempresentasikannya di depan kelas.
4. Dengan kegiatan membaca, siswa dapat mengidentifikasi interaksi manusia dengan lingkungan secara
tepat.
5. Dengan kegiatan mengamati masyarakat sekitar, siswa dapat mengidentifikasi aktivitas masyarakat di
sekitarmu yang berkaitan dengan pembangunan sosial budaya secara tepat.
6. Dengan kegiatan mengamati masyarakat sekitar, siswa dapat membuat laporan hasil observasi di
lingkungan sekitar tentang aktivitas masyarakat sekitar dalam upaya pembangunan sosial budaya Indonesia
secara teperinci.
7. Dengan kegiatan mengungkapkan pendapat mengenai peran serta dalam pemilihan RW, siswa dapat
menyebutkan tanggung jawab sebagai masyarakat dengan benar.
8. Dengan kegiatan mencari tahu, siswa dapat mengamati pelaksanaan pengambilan keputusan sebagai wujud
tanggung jawab sebagai warga masyarakat secara rinci.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 10
(Orientasi) menit
2. Menanyakan siswa yang tidak hadir
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Membaca 120
Inti ➢ Siswa membaca teks mengenai pengertian dan ciri-ciri pantun. menit
➢ Guru menambahkan penjelasan singkat mengenai pengertian dan ciri-ciri pantun.
B. Ayo Berlatih
➢ Selesai membaca, siswa mengidentifikasi ciri-ciri pantun, sampiran dan isi, serta
amanat pantun.
C. Ayo Membaca
➢ Siswa membaca teks mengenai interaksi manusia dan lingkungan pada buku siswa.
D. Ayo Mengidentifikasi
➢ Siswa mengidentifikasi informasi dari bacaan lalu, menjawab pertanyaan pada buku
siswa
E. Ayo Mengamati
➢ Siswa melakukan pengamatan terhadap masyarakat di sekitarnya.
F. Ayo Menulis
➢ Siswa menuliskan pendapatnya mengenai hal yang akan dilakukan apabila di
lingkungannya akan diadakan pemilihan ketua RW.
➢ Siswa lalu mengungkapkan pendapatnya mengenai makna tanggung
jawab sebagai warga masyarakat.(Creativity and Innovation)
G. Ayo Mengamati
➢ Siswa me lakukan pengamatan terhadap masyarakat di sekitarnya. Siswa mengamati
cara pengambilan keputusan yang dilakukan oleh ma syarakat di sekitarnya.(HOTS)
H. Ayo Berlatih
➢ Siswa mencari tahu cara pengambilan keputusan bersama dalam masyarakat
disekitarnya.

Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 10


Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 08 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Ke - 8

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : IPA, Bahasa Indonesia
Pembelajaran ke :1
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu tentang berbagai penyakit yang mempengaruhi organ peredaran darah dan
cara pencegahannya, siswa dapat mengidentifikasi berbagai macam penyakit yang mempengaruhi organ
peredaran darah manusia dan cara memelihara kesehatan organ peredaran darah.
2. Dengan kegiatan mengamati pembacaan pantun, siswa dapat menjelaskan isi pantun yang disajikan secara
lisan dan runtut.
3. Dengan kegiatan menulis pantun, siswa dapat menjelaskan isi pantun yang disajikan secara tertulis dan
runtut.
4. Dengan kegiatan mencoba menulis pantun dengan tema menjaga kesehatan tubuh, siswa
dapat membacakan pantun yang dibuatnya dengan lafal dan intonasi yang tepat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 10
(Orientasi) menit
2. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Membaca 120
Inti ➢ Pada kegiatan:AYO, BACALAH: siswa membaca bacaan tentang manfaat menit
bersepeda.
B. Ayo Menulis
➢ Pada kegiatan : AYO MENULIS : siswa mencari dan mengumpulkan data dan
informasi untuk mengisi tabel tentang nama-nama penyakit yang dapat mengganggu
peredaran darah dalam tubuh dan cara pencegahannya.(Creativity and Innovation)
C. Ayo Mengamati
➢ Guru menarasikan kalimat penghubung antar kompetensi.
➢ Slogan“ Mencegah Lebih Baik daripada Mengobati” menjadi kalimat kunci sebagai
penghubung antarkompetensi, yakni cara memelihara peredaran darah dalam tubuh
manusia dengan pantun.
➢ Guru bersama-sama dengan siswa membaca pantun pada buku siswa.
➢ Siswa secara mandiri mengamati pantun.
➢ Hasil pengamatan siswa terhadap pantun digunakan untuk menjawab pertanyaan-
perta nyaan pada buku siswa.
➢ Guru bersama-sama siswa mengidentifikasi ciri-ciri pantun.
➢ Guru memberikan waktu kepada siswa untuk memahami ciri-ciri pantun.
D. Ayo Membaca
➢ Pada kegiatan : AYO MEMBACA : siswa membaca bacaan tentang cara-cara
memelihara kesehatan peredaran darah dalam tubuh, selain bersepeda.
➢ Siswa mengidentifikasi dan menyebutkan cara-cara memelihara kesehatan peredaran
darah dalam tubuh.|(Mandiri)
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 10
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 08 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE - 9

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, SBdP, IPA
Pembelajaran ke :2
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan membaca dan mengamati cerita bergambar, siswa dapat mengidentifikasikan berbagai
gambar cerita sesuai bacaan.
2. Dengan kegiatan menulis pengertian gambar cerita, siswa dapat menjelaskan langkah-langkah pembuatan
gambar cerita secara runtut.
3. Dengan kegiatan berkarya, siswa dapat membuat contoh gambar cerita satu adegan sesuai kalimat
penggalan cerita.
4. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai organ peredaran darah pada hewan, siswa dapat menyebutkan
berbagai penyakit yang mempengaruhi organ peredaran darah pada hewan.
5. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai organ peredaran darah pada hewan, siswa dapat menyebutkan cara
memelihara kesehatan organ peredaran darah.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa ( Orientasi) 10
2. Menanyakan siswa yang tidak hadir menit
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mengamati 120
Inti ➢ Siswa mengamati dan membaca cerita bergambar dengan seksama. menit
➢ Dengan mengamati cerita bergambar, guru dengan memberikan pertanyaan-
pertanyaan pancingan mencoba mengajak dan merangsang siswa untuk menemukan
dan menyatakan konsep gambar cerita.
B. Ayo Berlatih
➢ Siswa membuat kesimpulan sesuai dengan isi cerita bergambar dengan panduan
pertanyaan pada buku siswa.
C. Ayo Menulis
➢ Secara mandiri, siswa menuliskan kembali pemahamannya mengenai pengertian
cerita bergambar pada buku siswa.
➢ Guru mengevaluasi semua jawaban siswa mengenai pengertian cerita bergambar.
Setelah semua siswa benar-benar memahami pengertian cerita bergambar, guru
secara interaktif dan menarik menjelaskan langkah-langkah dalam membuat cerita
bergambar.
D. Ayo Menulis
➢ Secara mandiri, siswa membuat gambar cerita satu adegan saja sesuai dengan cerita
yang tekah ditentukan di buku siswa.
➢ Kegiatan ini dapat dilakukan di luar kelas, seperti di halaman, aula sekolah, maupun
di lapangan olah raga
E. Menulis
➢ Guru menarasikan kalimat penghubung antarkompetensi.
➢ Cerita tentang “Kancil” menjadi kalimat kunci sebagai penghubung
antarkompetensi, yakni cerita bergambar dengan organ peredaran darah pada hewan.
➢ Siswa mencari dan mengumpulkan data dan informasi untuk mengisi tabel tentang
organ peredaran darah hewan, gangguan pada organ peredaran darah hewan, dan
cara memelihara kesehatan organ peredaran darah hewan. (Critical Thinking and
Problem Formulation)
F. Ayo Menulis
➢ Selesai menuliskan organ peredaran darah hewan, siswa melakukan gerakan
meloncat berpindah tempat dan gerakan, meloncat tidak berpindah tempat di depan
kelas. Siswa melakukan gerakan-gerakan tersebut secara mandiri dan bergantian.

Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 10


Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 08 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE - 10

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke :3
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengamati contoh pantun, siswa dapat menjelaskan isi pantun yang disajikan secara
tertulis.
2. Dengan mengamati gambar kegiatan gotong royong dalam masyarakat, siswa dapat menjelaskan pengertian
gotong royong, unsur-unsur dan manfaat gotong royong yang merupakan salah satu bentuk tanggung jawab
masyarakat.
3. Dengan kegiatan membaca bacaan tentang gotong royong, siswa dapat menyebutkan akibat-akibat yang
timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat.
4. Dengan kegiatan menuliskan tanggung jawab individu sebagai warga masyarakat, siswa dapat
menyebutkan tanggung jawabnya sebagai warga masyarakat.
5. Dengan kegiatan pengamatan terhadap pelaksanaan musyawarah, siswa dapat menemukan informasi
mengenai penerapan tanggung jawab dalam masyarakat.
6. Dengan kegiatan membaca bacaan interaksi sosial, siswa dapat membandingkan pola aktivitas
ekonomi,sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu
dengan yang lain
7. Dengan kegiatan menuliskan bentuk interaksi yang pernah dilakukan dalam bentuk tabel, siswa dapat
membandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan
antara masyarakat yang satu dengan yang lain.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 10
(Orientasi) menit
2. Menanyakan siswa yang tidak hadir
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mengamati 120
Inti ➢ Guru menarasikan kalimat penghubung antar-kompetensi. menit
➢ Pantun tentang gotong royong menjadi kalimat kunci sebagai penghubung
antarkompetensi, yakni pantun dengan pola interaksi dalam masyarakat.
➢ Guru meminta untuk mendeskripiskan isi pantun tentang gotong royong.
➢ Guru bersama siswa mengamati gambar pada buklu siswa.
B. Ayo Menulis
➢ Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan pada buku siswa. (Critical Thinking and
Problem Formulation)
C. Ayo Membaca
➢ Siswa membaca bacaan tentang tanggung jawab warga masyarakat.
➢ Secara mandiri, siswa membuat kesimpulan dengan menyebutkan tanggung jawab
individu sebagai warga masyarakat berdasarkan isi bacaan.(Mandiri)
D. Ayo Mengamati
➢ Siswa mencari dan mengumpulkan data dan informasi untuk mengisi tabel tentang
kegiatan musyawarah yang terjadi di sekitar tempat tinggal siswa.
E. Ayo Membaca
➢ Siswa membaca bacaan tentang interaksi sosial.
F. Ayo Mengamati
➢ Siswa secara mandiri menjawab pertanyaan pada buku siswa dan guru
berkeliling serta mengevaluasi jawaban siswa serta membimbing siswa yang
mengalami kesulitan.
G. Ayo Renungkan
➢ Berdasarkan pertanyaan pada buku siswa: Sekarang coba
kamu renungkan interaksi dalam bidang apa sajakah yang pernah kamu lakukan
dengan orang lain? Coba kamu tuliskan pengalaman berinteraksimu dengan orang
lain! Apakah dalam berinteraksi kamu menghadapi masalah?
H. Kerja Sama Orang Tua
➢ Siswa berdiskusi dengan orang tuanya tentang interaksi budaya pada era globalisasi
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 10
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 08 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE - 11

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke 3
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengamati contoh pantun, siswa dapat menjelaskan isi pantun yang disajikan secara
tertulis.
2. Dengan mengamati gambar kegiatan gotong royong dalam masyarakat, siswa dapat menjelaskan pengertian
gotong royong, unsur-unsur dan manfaat gotong royong yang merupakan salah satu bentuk tanggung jawab
masyarakat.
3. Dengan kegiatan membaca bacaan tentang gotong royong, siswa dapat menyebutkan akibat-akibat yang
timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat.
4. Dengan kegiatan menuliskan tanggung jawab individu sebagai warga masyarakat, siswa dapat
menyebutkan tanggung jawabnya sebagai warga masyarakat.
5. Dengan kegiatan pengamatan terhadap pelaksanaan musyawarah, siswa dapat menemukan informasi
mengenai penerapan tanggung jawab dalam masyarakat.
6. Dengan kegiatan membaca bacaan interaksi sosial, siswa dapat membandingkan pola aktivitas
ekonomi,sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan
yang lain

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa ( Orientasi) 15
2. Menanyakan siswa yang tidak hadir menit
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mengamati 105
Inti ➢ Guru menarasikan kalimat penghubung antar-kompetensi. menit
➢ Pantun tentang gotong royong menjadi kalimat kunci sebagai penghubung
antarkompetensi, yakni pantun dengan pola interaksi dalam masyarakat.
➢ Guru meminta untuk mendeskripiskan isi pantun tentang gotong royong.
➢ Guru bersama siswa mengamati gambar pada buklu siswa.
B. Ayo Menulis
➢ Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan pada buku siswa. (Critical Thinking and
Problem Formulation)
C. Ayo Membaca
➢ Siswa membaca bacaan tentang tanggung jawab warga masyarakat.
➢ Secara mandiri, siswa membuat kesimpulan dengan menyebutkan tanggung jawab
individu sebagai warga masyarakat berdasarkan isi bacaan.(Mandiri)
D. Ayo Mengamati
➢ Siswa mencari dan mengumpulkan data dan informasi untuk mengisi tabel tentang
kegiatan musyawarah yang terjadi di sekitar tempat tinggal siswa.
E. Ayo Membaca
➢ Siswa membaca bacaan tentang interaksi sosial.
F. Ayo Mengamati
➢ Siswa secara mandiri menjawab pertanyaan pada buku siswa dan guru
berkeliling serta mengevaluasi jawaban siswa serta membimbing siswa yang
mengalami kesulitan.
Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15
Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 23 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. -
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KE - 12

Satuan Pendidikan : SDN 030 INPRES TAPANGO


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Sehat Itu Penting ( Tema 4)
Sub Tema : Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia (Sub Tema 3)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, IPS
Pembelajaran ke 4
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mencari tahu mengenai jenis pantun dalam sebuah prosesi adat pernikahan, siswa dapat
menjelaskan isi pantun dan tulisan berdasarkan jenis pantunnya secara lisan.
2. Dengan membaca teks tentang interaksi manusia, siswa dapat membandingkan pola aktivitas ekonomi,
sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang
lain dengan benar.
3. Dengan kegiatan menulis kesimpulan dari bacaan yang telah dibaca, siswa dapat membandingkan pola
aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang
satu dengan yang lain.
4. Dengan kegiatan mengamati gambar upaya pembangunan ekonomi di daerah pegunungan dan daerah
pantai, siswa dapat membuat tabel perbandingan pola aktivitas ekonomi, sosial, dan budaya yang
dipengaruhi oleh keadaan lingkungan antara masyarakat yang satu dengan yang lain.
5. Dengan kegiatan membaca teks tentang mengenai perbedaan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai
warga masyarakat, siswa dapat mengidentifikasi akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan
tanggung jawab di masyarakat
6. Dengan kegiatan diskusi mengenai hak dan kewajiban di lingkungan masyarakat, siswa dapat menyebutkan
akibat-akibat yang timbul karena tidak adanya penerapan tanggung jawab di masyarakat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa 15
(Orientasi) menit
2. Menanyakan siswa yang tidak hadir
3. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan
dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
4. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mencari Tahu 105
Inti ➢ Siswa telah mengetahui jenis-jenis pantun, baik berdasarkan siklus kehidupan (usia) menit
maupun berdasarkan isi pantun. Berdasarkan siklus kehidupan (usia),
pantundibedakan menjadi tiga jenis, yaitu pantun kanak-kanak, pantun muda, dan
pantun tua.
➢ Berdasarkan isi pantun, pantun dibedakan menjadi empat jenis, yaitu pantun jenaka,
pantun nasihat, pantun teka-teki, dan pantun kiasan.
➢ Secara mandiri, siswa diminta untuk menjawab pertanyaan pada buku siswa tentang
jenis pantun yang disajikan dalam prosesi pernikahan.
B. Ayo Membaca
➢ Siswa telah mengidentifikasi jenis pantun yang disajikan dalam prosesi pernikahan.
➢ Selanjutnya, guru menstimulus ide, gagasan, dan motivasi siswa dengan memberikan
penjelasan bahwa prosesi pernikahan merupakan adat dan budaya
➢ Siswa diminta untuk membaca bacaan tentang faktor pendorong terjadinya interaksi
antarwarga masyarakat.
C. Ayo Menulis
➢ Siswa telah membaca bacaan tentang faktor pendorong interaksi antarwarga pada
buku siswa.
➢ Selanjutnya, secara individu, siswa diminta untuk membuat kesimpulan tentang
penting-nya interaksi antarwarga masyarakat terhadap pembangunan di segala
bidang.(Creativity and Innovation)
D. Ayo Mengamati
➢ Berdasarkan bacaan, siswa telah mengetahui perbedaan daerah satu dengan daerah
yang lain dalam upaya pembangunan ekonomi.
E. Ayo Membaca
➢ Siswa diminta membaca narasi pada buku siswa. Selanjutnya, guru mengajak siswa
untuk mengingat kembali materi tentang hak, kewajiban, dan tanggung jawab
➢ Selanjutnya, siswa diminta membaca bacaan berjudul “Perbedaan Hak, Kewajiban,
dan Tanggung Jawab sebagai Warga Masyarakat”.
F. Ayo Menulis
➢ Siswa telah mengetahui perbedaan hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat.

Kegiatan ➢ Siswa diminta membuat kesimpulan pembelajaran dengan bimbingan guru 15


Penutup ➢ Siswa menyanyikan lagu nasional menit
➢ Membaca doa sebelum pulang

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui Tapango, 23 Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas V B

MUHAMMAD NUR HIDAYAH,S.Pd.,M.Si NUR AZIZAH


NIP. 19740313 199603 1 003 NIP. –

Anda mungkin juga menyukai