Anda di halaman 1dari 4

1.

Apa perbedaan difusi dan osmosis, berikan contoh pada kehidupan


sehari-hari!
JAWABAN :
Difusi adalah Perpindahan zat terlarut dari konsentrasi zat terlarut tinggi
ke konsentrasi zat terlarut rendah contoh difusi air dengan sirup
sedangkan osmosis Perpindahan pelarut dari konsentrasi zat pelarut
tinggi ke konsentrasi zat pelarutrendah contoh osmosis Larutan garam
dengan kentang

2. Jika sel darah merah diletakkan dalam larutan yang memiliki konsentrasi
yang lebih rendah dari dalam sel, apakah yang akan terjadi? Jelaskan
mengapa hal tersebut bisa terjadi?
JAWABAN :
Sel tersebut akan membengkak karena tekanan osmotic yang ada diluar
sel lebih rendah daripada di dalam sel sehingga air akan masuk ke dalam
sel sehingga sel menjadi mengembang

3. Seorang pasien mengalami dehidrasi karena diare sehingga diberi infus


berupa cairan isotonic, jika osmolaritas darah sebesar 300 mOsm/L,
A. berapakah osmolaritas cairan infus tersebut ?
B. berikan contoh larutan isotonic!
JAWABAN :
A. 300 mOsm/L
B. - NaCI normal 0,9 %
- Ringer laktat
- Komponen -komponen darah (albumin 5 %, plasma)
- Dextrose 5 % dalam air (D 5 W)

4. Bagaimana keadaan sel darah merah jika berada dalam larutan :


A. Cairan isotonic
B. Cairan hipotonik
C. Cairan hipertonik
JAWABAN :
A. Sel darah merah akan tetap stabil bentuknya
B. Sel darah merah menjadi menciut
C. Sel darah merah menjadi membengkak
5. Seorang laki-laki berumur 35 tahun memiliki TB 170 cm dan BB 60 kg.
Hitunglah kebutuhan cairan laki-laki tersebut dalam satu hari!

JAWABAN :
BB pasien : 60 kg
Maka 10 kg pertama : 1000 cc cairan
10 kg kedua : 500 cc cairan
40 kg terakhir : 20 mL x 40 = 800 cc cairan
Total cairan yang dibutuhkan =
1000 cc + 500 cc + 800 cc = 2300 ml/hari = 2,3 L/hari

6. Sebutkan beberapa tempat untuk insersi jarum infus pada pemasangan


infus vena puncture perifer dan vena puncture central (masing-masing
minimal 2)

JAWABAN :
Vena puncture perifer
- Vena mediana kubiti
- Vena sefalika
- Vena basilica
- Vena dorsalis pedis
Vena puncture central
- Vena femoralis
- Vena jugularis internal
- Vena subklavia

7. Tuliskan rumus menghitung cairan tubuh menurut Holiday&segard pada


orang dewasa!
JAWABAN :
BB 10 Kg pertama = 1ltr/hari cairan
BB 10 Kg kedua = 0,5ltr/hari cairan
BB >> 20 kg = 20 mL x sisa BB

8.
A

JAWABAN :
A. Infus tube
B. Penetrate needle infuse
C. Drip chamber
D. Injection site
9.

Manakah jenis abocath (ukuran dan warna) yang digunakan pada


neonates,bayi dan orang dewasa?
JAWABAN : 24G Warna kuning
10.Seorang pasien dewasa memerlukan rehidrasi 1500 mL infus RL dalam
waktu lima jam
A. Berapa tetesan dalam mL/jam
B. Berapa tetes/menit
JAWABAN :
a. Maka tetesan mL/jam =
Volume total : jam =
1500 mL : 5 jam = 300 mL/jam.
b. dalam tetesan / menit =
Jumlah cairan x faktor tetesan (20 tts)
Lama pemberian x 60‘
= 1500 cc x 20 tts = 100 tts/menit
5 jam x 60‘

Anda mungkin juga menyukai