Anda di halaman 1dari 1

INFORMASI UNTUK GURU

ANSAMBEL MUSIK

Presentasi terdiri dari 17 slides


Slide 1-12 adalah pengenalan musik ansambel
Slide 13-17 adalah contoh musik ansambel dan partitur Laskar Pelangi
SENI MUSIK

Fase : D PENJELASAN
Kelas : IX

SLIDE 1-2 Judul dan tujuan


TUJUAN PEMBELAJARAN
SLIDE 3 Guru menginformasikan apa saja yang harus
diamati dan disimak pada tayangan video
Mengenal ansambel musik
campuran
SLIDE 4 Ada 2 video yang dapat ditayangkan sebagai
pembanding.
Klik tautan yang tersedia di bawah gambar
video
ada 2 video
RASIONAL PENGGUNAAN video-1 adalah ansambel sejenis
dan video-2 adalah ansambel campuran.

Materi ini untuk 1 kali pertemuan, SLIDE 5-10 Penjelasan mengenai musik ansambel,
pembagian jenis alat musik,
dengan hasil murid dapat alat musik ritmis, melodis dan harmonis
mengenal ansambel musik
campuran dan menyebutkan alat SLIDE 11-13 Penjelasan mengenai alat musik
musik berdasarkan jenisnya. berdasarkan sumber bunyi, cara
memainkan dan teknis keberhasilan
bermain musik ansambel
Dilengkapi dengan beberapa
contoh ansambel musik dan SLIDE 14 Slide sub judul untuk mengarahkan ke
partitur, partitur dan contoh ansambel
untuk pembelajaran di
pertemuan berikutnya SLIDE 15 Cara membaca partitur
di baris pertama adalah jalur untuk vokal
baris kedua jalur untuk rekorder
baris ketiga jalur untuk pianika
baris keempat jalur untuk kastanyet
Chord gitar ada di atas vokal

SLIDE 16 Partitur lagu "Laskar Pelangi" yang terdiri dari


4 jalur:
Vokal, rekorder, pianika dan kastanyet

SLIDE 17 Contoh memainkan alat musik dan


bernyanyi dari partitur lagu "Laskar Pelangi"
Link dapat di-klik untuk menayangkan video

SLIDE 18 Penutup

Anda mungkin juga menyukai