Anda di halaman 1dari 11

Kamera Video

Digital dan Analog

Siti Walu Haniam (1TIB)


062240723012
SUB TOPIK
Pengertian Kamera Video
Jenis - jenis Kamera Video
Bagian Kamera
Perbedaan Kamera Video
Digital dan Analog
Macam - macam Kamera Video
Prinsip Kerja Kamer Video
Pengertian
Kamera Video
Kamera Video (Video Camera
Recorder) adalah kamera elektronik
untuk menangkap gambar bergerak
dalam bentuk format video.
Jenis Jenis
Kamera Video

B. KAMERA PROSUMER C. KAMERA PROFESIONAL


DI GUNAKAN UNTUK PRODUKSI YANG SEDIKIT DI RANCANG KHUSUS UNTUK
LEBIH BERAT DAN KADANG-KADANG KEBUTUHAN PRODUKSI YANG
MEMBERIKAN BEBERAPA FITUR PROFESSIONAL
TINGGIENGAN TINGKAT
(LENSA KAMRE DAPAT DIGANTI LENSA VIDEO)
PEMAKAIAN YANG BERAT.
TETAPI MASIH MEMILIKI BANYAK FITUR
CIRI-CIRINYA :
OTOMATIS SEPERTI YANG ADA PADA KAMERA
FITUR MANUAL, KARENA
A. KAMERA CONSUMER CONSUMER
MEMBUTUHKAN
KAMERA INI DI DESAIN UNTUK CIRI-CIRI KAMERA PROSUMER :
KEPERLUAAN SEHARI-HARI PENGGUNANNYA ADALAH HOME INDUSTRY/ PENGATURAN DALAM
TENTUNYA DI KALANGAN MEDEKATI YANG SUDAH PROFESSIONAL PEMAKAIANNYA
PENGGUNA YANG HOBI DALAM MEMILIKI BEBERAPA FITUR MANUAL STANDAR FUNGSI YANG
BIDANG VIDEOGRAFI. CIRI-CIRI HARGANNYA LEBIH MAHAL DI TINGGI RESOLUSI HDTV
KAMERA CONSUMER : DENGAN WARNA YANG
BANGDINGANKAN KAMERA CONSUMER
FITURNYA SERBA OTOMATIS TIDAK DISTROSI
TIDAK TAHAN BANTING TAPI TIDAK PULA
HARGANYA RELATIVE MURAH
RINGKIH SANGAT STABIL DAN
TIDAK TAHAN BANTING DAN
LEBIH RINGKIH MEMPUNYA RESOLUSI AMBAR YANG LEBIH HANDAL
MEMILIKI RESOLUSI GAMBAR BAIK DARI KELAS CONSUMER.NAMUN MASIH CUKUP KUAT DAN TAHAN
YANG RENDAH, SD-SDTV SD/SDTV. DALAM SEGALA KONDISI.
Bagian Kamera
TERDIRI DARI 3 BAGIAN YAITU :

1. LENSA
BERFUNGSI SEBAGAI SEBUAH MATA BAGI KAMERA, ATAU
BISA DI SEBUT HAL UTAMA.SELAIN SEBAGAI MATA FUNGSI
LENSA LAINNYA YAITU UNTUK MENGANGKAP OBJEK SECARA
OPTIC YANG MENGHASILKAN GAMBAR YANG DITERUSKAN
KEPERMUKAAN TABUNG KAMERA.BEBERAPA CONTROL YANG
DAPAT DI LAKUKAN LEWAT LENSA YAKNI :
ZOOMING ADALAH PERGERAKAN KAMERA
UNTUKMEMPERBERAR ATAU MEMPERKECIL SUATU OBJEK.
FOCUS ADALAH PENGATURAN LENSA YANG TEPAT
UNTUK JARAK TERTENTU.

2. BODY KAMERA
BERISI SEBUAH TABUNG PENGAMBIL GAMBAR, UNTUK MERUBAH
GAMBAR OBJEK MENJADI SINYAL ELEKTRIK.
C. VIDEO CAMRE RECORDER (VCR)
BEBERAPA FASILITAS CAMRE ANTARA LAIN : BERFUNGSI SEBAGAI ALAT PEREKAM
VIEW FINDER MERUPAKAN MONITOR KECIL UNTUK MELIHAT OBJEK SUARA. KITA DAPAT MENYIMPAN
YANG MASUK KE DALAM KAMERA. HASIL REKAMAN KITA MENGGUNAKAN
EXPOSURE, DI ARTIKAN SEBAGAI PENCHAYAAN PADA KAMERA UNTUK
INTERNAL MEMORY (HDD INTERNAL)
GAMBAR YANG NORMAL,TIDAK GELAP DAN TIDAK TELALU TERANG
PULA. TIGA HAL POKOK YANG BERKAITAN DENGAN EXPOSURE YAKNI DAN EXTERNAL MEMORY, SEPERTI
APERTURE, GAIN, DAN FILTER COLOUR. MICRO SD, SD, STICK DUO, CF DAN
WHITE BALANCE, BERFUNGSI UNTUK MENENTUKAN WARNA PUTIH LAIN SEBAGAINYA.
YANG SESUNGGUHNYA DARI SEBUAH OBJEK SEHINGGA WARNA
KESELUTUHAN AKAN NAMPAK NATURAL.
BLACK BALANCE, BERFUNGSI UNTUK MENENTUKAN WARNA HITAM
BIASANYA HANYA ADA DI KAMERA PROFESSIONAL.
AUDIO LEVEL, PADA SUATU KAMERA SANGAT PENTING SELAIN
KUALITAS GAMBAR, KUALITAS AUDIO JUGA BERPENGARUH
TERHADAP HASIL KARYA VIDEO YANG DIBUAT.
Bagian Kamera

Bagian-bagian Kamera video :

Penutup lensa Tombol lampu


Layar LCD Tombol untuk memilih kualitas warna
Lensa
Tombol pembuka layar LCD
Mikrophone/mike
Tombol volume
Lampu tanda merekam
Batery
Infrared (merekam di tempat gelap)
Pengunci batery
Tombol control vidio
Tombol power Tombol pengunaan lampu
Tombol start/stop merekam Tombol FADER
Jek memasukan listrik dari adaptor Tombol BACK LIGHT
Tempat memesang tali handy camera Lensa Tombol FOCUS
Informasi batery Lampu sensor remote
KAMERA VIDEO ANALOG

Kamera Video Analog adalah


Kamera Video Analog dan Digital

Gambar dan Audio direkam


dalam bentuk sinyal Magnetik
pada pita magnetik.

KAMERA VIDEO DIGITAL

Kamera Video DIgital adalah gambar


dan sura digital direkam dalam pita
magnetic, tetapi menggunakan sinyal
digital berupa kombinasi angka 0 dan 1.
PERBEDAAN KAMERA
VI DEO ANALOG DAN
DI GI TAL

KAMERA VIDEO ANALOG : KAMERA VIDEO DIGITAL :


A. MASIH MENGGUNAKAN MEDIA PITA A. MENYIMPAN DATA GAMBARNYA
FILM DALAM MENANGKAP GAMBAR. DALAM BENTUK DATA DIGITAL
B. DATA GAMBAR DALAM BENTUK FILM YANG BISA LANGSUNG DINIKMATI
YANG HARUS DIPROSES TERLEBIH
SESAAT SETELAH DIFOTO.
DAHULU UNTUK BISA MENDAPATKAN
B. BELUM MAMPU MENANGKAP
FOTONYA.
SEMUA WARNA YANG
C. SUDAH HAMPIR MAMPU MENANGKAP
SELURUH WARNA YANG DIPANTULKAN
DIPANTULKAN OLEH MATAHARI
OLEH MATAHARI. NAMUN WARNA YANG DIHASILKAN
D. CUKUP SENSITIVE. LEBIH KONTRAS.
E. MEREKAM DENGAN FILM NEGATIVE C. MEREKAM DENGAN PIXEL
BEWARNA, SLIDE FILM POSITIF DAN (PICTURE ELEMENT/ELEMEN
HITAM PUTIH. DASAR DARI FILM).
Macam- macam Kamera Video Macam- macam Kamera Video
Berdasarkan Formatnya : Berdasarkan Fungsinya

1. CAMCORDER 1. KAMERA STANDART BROADCAST


2. CAMCORDER MINIDV 2. KAMERA SEMI BROADCAST
3. CAMCORDER DVD 3. KAMERA HOME USE
4. KAMERA HANDYCAM
FORMAT KAMERA VIDEO DIBAGI
MENJADI 2 YAITU :
A. ANALOG FORMAT, TERDIRI
DARI STANDAR VHS, VHS-C,
SUPER VHS, SUPER VHS-C,
88MM, HI-8
B. DIGITAL FORMAT, TERDIRI
DARI MINI DV, DIGITAL 8, DVD.
Prinsip Kerja Kamera Video :
Prinsip kerja kamera video dapat digambarkan sebagai berikut:

1.Lensa menangkap gambar, lalu diteruskan ke bagian panel penangkap gambar. Penangkap gambar atau biasa disebut
sensor Charge Couple Device (CCD), yang juga berfungsi sebagai view finder, mengirimkan gambar ke LCD.
2. Gambar yang ditangkap oleh lensa, dilewatkan pada filter warna yang kemudian akan ditangkap oleh CCD atau sensor
gambar. Jarak antara lensa dan sensor ini dikenal dengan istilah focal length.
3. Jarak ini pula yang akan menjadi faktor pengali pada lensa.
4. Tugas CCD adalah merubah sinyal analog (gambar yang ditangkap oleh lensa) menjadi sinyal listrik.
5. Pada CCD ini terdapat jutaan titik sensor yang dikenal dengan pixel.
6. Gambar yang ditangkap oleh sensor CCD diteruskan ke bagian pemroses gambar yang tugasnya memproses semua
data dari sensor CCD menjadi data digital berupa file format gambar, serta melakukan proses kompresi sesuai format
gambar yang dipilih (RAW, JPEG, dan sebagainya). Pada bagian ini selain chip set yang berperan, software (firmware) dari
kamera yang bersangkutan juga menentukan hasil akhir gambar.
7. Proses yang terakhir adalah mengirimkan hasil file gambar dalam format yang dipilih ke bagian penyimpanan (storage)
atau memory card.
Daftar Pustaka
Novitasari, C. (2022). Pengertian Kamera Video | Jenis, Bagian Kamera -
Pelajarindo.com. Retrieved 12 November 2022, from
https://pelajarindo.com/pengertian-kamera-bagian/

Pengenalan Kamera Video. (2010). Retrieved 12 November 2022, from


https://kaesaldeaz.wordpress.com/video/pengenalan-kamera-video/

Mengenal Jenis Kamera Video - SMK NEGERI 1 PEUSANGAN. (2022). Retrieved 12


November 2022, from https://smkn1peusangan.sch.id/blog/mengenal-jenis-
kamera-video/

Anda mungkin juga menyukai