Anda di halaman 1dari 30

Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH
ALIYAH KEJURUAN (SMK/MAK)

MATA PELAJARAN C 2 dan C 3 :

C2. Dasar Program Keahlian


1
Etika Profesi
3
1
Aplikasi Pengolah Angka/Spreadsheet
4
1
Pengantar Akuntansi
5
C3. Paket Keahlian
1 Praktikum Akuntansi Perusahaan jasa,
6 Dagang dan Manufaktur
1
Akuntansi Keuangan
7
1
Komputer Akuntansi
8
1
Administrasi Pajak
9
2
Pengembangan Produk Kreatif
0
1
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


JAKARTA, 2016
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Etika Profesi (C2)

Kelas : X

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
menganalisis pengetahuan ranah konkret dan ranah abstrak
faktual, konseptual, dan terkait dengan pengembangan dari
prosedural berdasarkan rasa yang dipelajarinya di sekolah secara
ingin tahunya tentang ilmu mandiri, dan mampu melaksanakan
2
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
pengetahuan, teknologi, seni, tugas spesifik di bawah pengawasan
budaya, dan humaniora langsung.
dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menganalisis entitas yang 4.1. Melakukan identifikasi entitas yang
termasuk dalam sektor termasuk dalam sektor industri jasa
industri jasa keuangan dan keuangan dan bidang-bidang usaha
bidang-bidang usaha serta serta jenis-jenis kepemilikannya.
jenis-jenis kepemilikannya.
3.2. Menganalisis pedoman, 4.2. Melakukan identifikasi pedoman,
prosedur dan aturan prosedur dan aturan yang berkaitan
berkaitan dengan industry dengan industry jasa keuangan dan
jasa keuangan dan profesi- profesi-profesi yang ada dalam
profesi yang ada dalam industry jasa keuangan
industry jasa keuangan

3.3. Menerapkan etika profesi 4.3. Melakukan pengecekan etika profesi


dalam bidang akuntansi. dalam bidang akuntansi dalam
pelaksanaan pekerjaan

3.4. Menganalisis kompetensi 4.4. Melakukan identifikasi kompetensi


personal dalam bidang personal dalam bidang akuntansi
akuntansi
3.5. Menganalisis Keselamatan 4.5. Melakukan identifikasi faktor resiko
dan Keamanan kerja bahaya/ kecelakaan kerja untuk
dalam bidang akuntansi mencegah kecelakaan dalam bekerja

3.6. Menganalisis kesehatan di 4.6. Melakukan pengecekan kesehatan di


lingkungan kerja lingkungan kerja

3.7. Menganalisis penyakit 4.7. Melakukan pencegahan terjadinya


akibat kerja penyakit akibat kerja

3.8. Menerapkan komunikasi 4.8. Melakukan komunikasi bisnis


bisnis
3.9. Menganalisis kendala- 4.9. Memberikan solusi dalam mengatasi
kendala komunikasi bisnis kendala komunikasi bisnis

3
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Paket Aplikasi Pengolah Angka (C2)

Kelas : X

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
(PENGETAHUAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
menganalisis pengetahuan ranah konkret dan ranah abstrak terkait
faktual, konseptual, dan dengan pengembangan dari yang
prosedural berdasarkan rasa dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
ingin tahunya tentang ilmu dan mampu melaksanakan tugas
pengetahuan, teknologi, seni, spesifik di bawah pengawasan langsung.
budaya, dan humaniora
dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

4
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menerapkan paket program 4.1. Mengoperasikan paket program
pengolah pengolah angka/spreadsheet .
angka/spreadsheet yang
ditetapkan oleh
perusahaan
3.2. Menganalisis jenis, 4.2. Menyusun jenis, karakter dan
karakter dan sumber data sumber data
3.3. Menerapkan karakter sel 4.3. Melakukan identifikasi karakter sel
sesuai data
3.4. Menganalisis data dengan 4.4. Menyusun jenis dan rumus
rumus matematika matematika sesuai dengan data.

3.5. Menganalisis data dengan 4.5. Mengolah data dengan rumus


rumus statistik statistic

3.6. Menganalisis data dengan 4.6. Mengolah data dengan rumus


rumus finansial finansial

3.7. Menerapkan rumus date- 4.7. Mengolah data dengan rumus date-
time time

3.8. Menganalisis data dengan 4.8. Mengolah data dengan fungsi grafik
rumus grafik

3.11. Menganalisis data 3.12. Mengolah data dengan rumus semi


dengan rumus semi absolut, absolut dan logika sesuai
absolut, absolut dan logika data

3.12. Menganalisis berbagai 3.13. Membuat format aplikasi


rumus spreadsheet sesuai spreadsheet sesuai kebutuhan
kebutuhan

3.13. Menerapkan format 3.14. Membuat format aplikasi buku jurnal


aplikasi buku jurnal umum Umum

3.14. Menerapkan format 3.15. Membuat format aplikasi buku besar


aplikasi buku besar

3.15. Menerapkan format 3.16. Membuat format aplikasi buku besar


aplikasi buku besar pembantu
pembantu

3.16. Menerapkan format 4.16. Membuat format aplikasi neraca


aplikasi neraca lajur lajur

3.17. Menerapkan format 4.17. Membuat format aplikasi laporan


aplikasi laporan keuangan keuangan (neraca, laba rugi,
(Neraca, laba rugi, perubahan modal dan laporan lain)
perubahan modal dan
laporan lainnya)

5
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.18. Menerapkan format 4.18.Membuat format aplikasi spreadsheet


aplikasi program pengolah untuk siklus akuntansi perusahaan
angka/spreadsheet untuk jasa dan dagang
siklus akuntansi jasa dan
dagang

6
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Pengantar Akuntansi (C2)

Kelas : X

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
(PENGETAHUAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
menganalisis pengetahuan ranah konkret dan ranah abstrak
faktual, konseptual, dan terkait dengan pengembangan dari
prosedural berdasarkan rasa yang dipelajarinya di sekolah secara
ingin tahunya tentang ilmu mandiri, dan mampu melaksanakan
pengetahuan, teknologi, seni, tugas spesifik di bawah pengawasan
budaya, dan humaniora langsung.
dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

7
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Memahami pengertian , 4.1. Mengelompokkan pihak-pihak yang
tujuan, peran akuntansi membutuhkan informasi akuntansi
dan pihak-pihak yang susuai perannya
membutuhkan informasi
akuntansi
3.2. Memahami jenis-jenis 4.2. Mengelompokkan profesi akuntansi
profesi akuntansi (bidang- (bidang-bidang spesialisasi
bidang spesialisasi akuntansi, pentingnya etika profesi)
akuntansi, pentingnya etika
profesi)
3.3. Memahami jenis dan 4.3. Mengelompokkan jenis dan bentuk
bentuk badan usaha badan usaha
3.4. Memahami asumsi, prinsip- 4.4. Mengelompokkan asumsi, prinsip-
prinsip dan konsep dasar prinsip dan konsep dasar akutansi.
akutansi.

3.5. Memahami tahapan siklus 4.5. Mengelompokkan tahapan siklus


akuntansi akuntansi
3.6. Menerapkan persamaan 4.6. Membuat persamaan dasar
dasar akuntansi akuntansi
3.7. Memahami transaksi bisnis 4.7. Mengelompokkan transaksi bisnis
perusahaan perusahaan
3.8. Menerapkan dasar 4.8. Membuat pencatatan transaksi
pencatatan transaksi bisnis bisnis (buku jurnal, konsep debet
(buku jurnal, konsep debet dan kredit, saldo normal,
dan kredit, saldo normal, sistematika pencatatan, bentuk-
sistematika pencatatan, bentuk jurnal)
bentuk-bentuk jurnal)
3.9. Menerapkan prosedur 4.9. Melakukan posting
posting
3.10.Menganalisis transaksi- 4.10.Membuat jurnal penyesuaian
transaksi jurnal
penyesuaian
3.11.Menganalisis perkiraan- 4.11. Menyusun laporan keuangan
perkiraan yang terkait
untuk menyusun laporan
keuangan

8
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Administrasi Pajak (C3)

Kelas : XI

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
(PENGETAHUAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji
menganalisis pengetahuan dalam ranah konkret dan ranah abstrak
faktual, konseptual, dan terkait dengan pengembangan dari yang
prosedural berdasarkan rasa dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
ingin tahunya tentang ilmu dan mampu melaksanakan tugas
pengetahuan, teknologi, seni, spesifik di bawah pengawasan langsung.
budaya, dan humaniora
dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.
9
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Memahami jenis-jenis pajak 4.1. Mengelompokkan jenis-jenis pajak dan
dan ketentuan umum dan tata cara perajakan
tata cara perpajakan

3.2. Menerapkan permohonan 4.2. Membuat surat permohonan nomor


nomor pokok wajib pajak pokok wajib pajak (NPWP).
(NPWP)
3.3. Menerapkan permohonan 4.3. Membuat surat permohonan nomor
nomor pengukuhan pengukuhan pengusaha kena pajak
pengusaha kena pajak (NPPKP)
(NPPKP)

3.4. Memahami bentuk-bentuk 4.4. Mengelompokkan bentuk-bentuk


surat pemberitahuan (SPT), surat pemberitahuan (SPT), surat
surat setoran pajak (SSP), setoran pajak (SSP), surat ketetapan
surat ketetapan pajak (SKP), pajak (SKP), surat ketetapan pajak
surat ketetapan pajak kurang bayar (SKPKB), surat
kurang bayar (SKPKB), surat ketetapan pajak kurang bayar
ketetapan pajak kurang tambahan (SKPKBT), surat ketetapan
bayar tambahan (SKPKBT), pajak lebih bayar (SKPLB) dan surat
surat ketetapan pajak lebih ketetapan pajak nihil (SKPN).
bayar (SKPLB) dan surat
ketetapan pajak nihil (SKPN).

3.5. Menganalisis data yang 4.5. Membuat SPT pajak penghasilan (PPh)
terkait dengan pembuatan Pasal 21.
SPT pajak penghasilan (PPh)
Pasal 21.

3.6. Menerapkan prosedur 4.6. Melakukan pengisian surat setoran


pengisian surat setoran pajak (SSP)
pajak (SSP)

3.7. Menerapkan rekonsiliasi 4.7. Membuat laporan rekonsiliasi fiscal.


fiscal.

3.8. Memahami PPh Badan 4.8. Mengelompokkan PPh Badan terutang.


terutang.

3.9. Menganalisis data terkait 4.9. Melakukan perhitungan PPh Badan


PPh Badan terutang terutang

10
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Administrasi Pajak (C3)

Kelas : XII

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
(PENGETAHUAN)
3. Memahami, menerapkan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji
dan menganalisis dalam ranah konkret dan ranah
pengetahuan faktual, abstrak terkait dengan
konseptual, dan pengembangan dari yang
prosedural berdasarkan dipelajarinya di sekolah secara
rasa ingin tahunya tentang mandiri, dan mampu melaksanakan
ilmu pengetahuan, tugas spesifik di bawah pengawasan
teknologi, seni, budaya, langsung.
dan humaniora dalam
wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan
kejadian dalam bidang

11
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

kerja yang spesifik untuk


memecahkan masalah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Memahami data dalam 4.1. Mengelompokkan data dalam
lampiran khusus: 8a-1/ lampiran khusus: 8a-1/ 8a-2/8a-
8a-2/8a-3/8a-4/8a-5/8a- 3/8a-4/8a-5/8a-6/8a-7/8a-8.
6/8a-7/8a-8.

3.2. Memahami data dalam 4.2. Mengelompokkan data dalam


lampiran khusus nomor 1a. lampiran khusus nomor 1a.

3.3. Menerapkan pengisian 4.3. Melakukan pengisian surat


surat pemberitahuan (SPT) pemberitahuan (SPT) PPh Badan
PPh Badan dalam formulir dalam formulir no. 1771.
no. 1771.

3.4. Menerapkan pajak 4.4. Membuat laporan hasil perhitungan


penghasilan orang pribadi pajak penghasilan (PPh) Orang
pribadi
3.5. Menerapkan pembayaran
pajak PPh Orang pribadi. 4.5. Melakukan pembayaran pajak PPh
Orang Pribadi.
3.6. Menerapkan pengisian SPT
tahunan PPh Orang Pribadi 4.6. Melakukan pengisian SPT tahunan
sesuai dengan formulir PPh Orang Pribadi sesuai dengan
1770-s dan formulir 1770. formulir 1770-s dan formulir 1770.

3.7. Menerapkan pembayaran


dan pelaporan SPT Pajak 4.7. Melakukan pembayaran dan
Pertambahan Nilai (PPN) pelaporan SPT Pajak Pertambahan
dan Pajak Penjualan Nilai (PPN) dan Pajak Penjualan
Barang Mewah (PPnBM). Barang Mewah (PPnBM).

3.8. Menerapkan pengisian SPT


Masa PPN dan PPnBM 4.8. Melakukan pengisian dan pelaporan
dalam Formulir 1111. SPT Masa PPN dan PPnBM dalam
Formulir 1111.
3.9. Menerapkan pengisian
Surat Setoran pajak (SSP) 4.9. Melakukan pengisian Surat Setoran
Masa PPN dan PPnBM. pajak (SSP) Masa PPN dan PPnBM.

12
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi (C3)

Kelas : XI

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
(PENGETAHUAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
menganalisis pengetahuan ranah konkret dan ranah abstrak
faktual, konseptual, dan terkait dengan pengembangan dari
prosedural berdasarkan rasa yang dipelajarinya di sekolah secara
ingin tahunya tentang ilmu mandiri, dan mampu melaksanakan
pengetahuan, teknologi, seni, tugas spesifik di bawah pengawasan
budaya, dan humaniora langsung.
dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena
dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

13
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


4.1. Menerapkan prosedur 4.1. Menginstal program komputer
program komputer akuntansi
akuntansi

4.2. Menerapkan file data 4.2. Membuat file data akuntansi untuk
akuntansi untuk perusahaan jasa.
perusahaan jasa.

4.3. Menganalisis daftar akun 4.3. Menyusun daftar akun untuk


untuk perusahaan jasa. perusahaan jasa.

4.4. Menganalisis saldo-saldo 4.4. Mengentry saldo kartu-kartu (piutang,


kartu piutang, kartu utang, utang, item perlengkapan (supplies),
kartu item perlengkapan item pelayanan jasa atau item barang
(supplies), kartu item dagang, aset tetap pada perusahaan
pelayanan jasa atau kartu jasa.
item barang dagang, kartu
aset tetap pada perusahaan
jasa.

4.5. Menganalisis transaksi- 4.5. Mengentry transaksi-transaksi yang


transaksi yang terkait terkait dengan pembelian: bahan-
dengan pembelian: bahan- bahan perlengkapan (supplies), aset
bahan perlengkapan tetap dan transaksi pembayaran utang
(supplies), aset tetap dan pada perusahaan jasa.
transaksi pembayaran
utang pada perusahaan
jasa.
4.6. Menganalisis transaksi- 4.6. Mengentry transaksi-transaksi yang
transaksi yang terkait terkait dengan penjualan jasa dan
dengan penjualan jasa dan transaksi pelunasan piutang jasa pada
transaksi pelunasan perusahaan jasa.
piutang jasa pada
perusahaan jasa.

4.7. Menganalisis transaksi- 4.7. Mengentry transaksi-transaksi yang


transaksi yang terkait terkait dengan penerimaan uang
dengan penerimaan uang tunai/ kas di bank (bukan dari hasil
tunai/ kas di bank (bukan penjualan jasa) dan pengeluaran uang
dari hasil penjualan jasa) tunai/kas di bank untuk pembayaran
dan pengeluaran uang beban-beban pada perusahaan jasa.
tunai/kas di bank untuk
pembayaran beban-beban
pada perusahaan jasa.

4.8. Menganalisis transaksi- 4.8. Mengentry transaksi-transaksi


transaksi penyesuaian penyesuaian (adjustments) pada akhir
(adjustments) pada akhir periode akuntansi termasuk dan
periode akuntansi termasuk membuat rekonsiliasi kas di bank
dan membuat rekonsiliasi pada perusahaan jasa.
kas di bank pada
14
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


perusahaan jasa.

4.9. Mengevaluasi laporan


keuangan perusahaan jasa. 4.9. Mencetak laporan keuangan
perusahaan jasa.
4.10. Menerapkan file backup
untuk data akuntansi 4.10. Membuat file backup untuk data
perusahaan jasa. akuntansi perusahaan jasa.

4.11. Menerapkan file data


akuntansi untuk 4.11. Membuat file data akuntansi untuk
perusahaan dagang. perusahaan dagang.

4.12. Menganalisis daftar akun


untuk perusahaan dagang. 4.12. Menyusun daftar akun untuk
perusahaan dagang.
4.13. Menganalisis pencatatan
saldo pada kartu (piutang, 4.13. Mengentry saldo pada kartu
utang, item perlengkapan (piutang, utang, item perlengkapan
(supplies), item barang (supplies), item barang dagang, aset
dagang, aset tetap) pada tetap) pada perusahaan dagang.
perusahaan dagang.

4.14. Menganalisis transaksi-


transaksi yang terkait 4.14. Mengentry transaksi-transaksi yang
dengan pembelian: bahan- terkait dengan pembelian: bahan-
bahan perlengkapan bahan perlengkapan (supplies), barang
(supplies),barang dagangan, dagangan, aset tetap dan transaksi
aset tetap dan transaksi pembayaran utang pada perusahaan
pembayaran utang pada dagang.
perusahaan dagang.

4.15. Menganalisis transaksi-


transaksi yang terkait 4.15. Mengentry transaksi-transaksi yang
dengan penjualan barang terkait dengan penjualan barang
dagangan dan transaksi dagangan dan transaksi pelunasan
pelunasan piutang pada piutang dagang pada perusahaan
perusahaan dagang. dagang.

4.16. Menganalisis transaksi-


transaksi yang terkait 4.16. Mengentry transaksi-transaksi yang
dengan penerimaan uang terkait dengan penerimaan uang
tunai/ kas di bank (bukan tunai/ kas di bank (bukan dari hasil
dari hasil penjualan barang penjualan barang dagangan) dan
dagangan) dan pengeluaran pengeluaran uang tunai/kas di bank
uang tunai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban pada
untuk pembayaran beban- perusahaan dagang.
beban pada perusahaan
dagang.

4.17. Menganalisis transaksi-


transaksi penyesuaian 4.17. Mengentry transaksi-transaksi
15
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


(adjustments) pada akhir penyesuaian (adjustments) pada akhir
periode akuntansi termasuk periode akuntansi termasuk dan
dan membuat rekonsiliasi membuat rekonsiliasi kas di bank
kas di bank pada pada perusahaan dagang.
perusahaan dagang.

4.18. Menganalisis laporan


keuangan perusahaan 4.18. Mencetak laporan keuangan
dagang. perusahaan dagang.

4.19. Menerapkan file backup


untuk data akuntansi 4.19. Membuat file backup untuk data
perusahaan dagang. akuntansi perusahaan dagang.

16
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi (C3)

Kelas : XII

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan 4. Mengolah, menalar, menyaji dan
menganalisis dan mengevaluasi mencipta dalam ranah konkret dan
pengetahuan faktual, konseptual, ranah abstrak terkait dengan
dan prosedural berdasarkan rasa pengembangan dari yang
ingin tahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara
pengetahuan, teknologi, seni, mandiri, dan mampu melaksanakan
budaya, dan humaniora dalam tugas spesifik di bawah pengawasan
wawasan kemanusiaan, langsung.
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

17
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menerapkan file data akuntansi 4.1. Membuat file data akuntansi untuk
untuk perusahaan manufaktur. perusahaan manufaktur.

3.2. Menganalisis daftar akun 4.2. Menyusun daftar akun perusahaan


perusahaan manufaktur. manufaktur.

3.3. Menganalisis saldo pada kartu 4.3. Mengentry saldo pada kartu (piutang,
(piutang, utang, item utang, item perlengkapan/supplies,
perlengkapan/supplies, bahan bahan baku, bahan pembantu,
baku, bahan pembantu, barang barang jadi, asset tetap) pada
jadi, asset tetap) pada perusahaan perusahaan manufaktur.
manufaktur.

3.4. Menganalisis pencatatan 4.4. Mengentry transaksi-transaksi yang


transaksi-transaksi yang terkait terkait dengan pembelian: bahan
dengan pembelian: bahan baku, baku, bahan pembantu, aset tetap
bahan pembantu, aset tetap dan dan pencatatan transaksi
pencatatan transaksi pembayaran pembayaran utang pada perusahaan
utang pada perusahaan manufaktur.
manufaktur.

3.5. Menganalisis pencatatan


transaksi-transaksi yang terkait 4.5. Mengentry transaksi-transaksi yang
dengan biaya bahan baku/bahan terkait dengan biaya bahan
pembantu, biaya tenaga kerja baku/bahan pembantu, biaya tenaga
langsung dan biaya overhead kerja langsung dan biaya overhead
pabrik untuk proses produksi pada pabrik untuk proses produksi pada
perusahaan manufaktur. perusahaan manufaktur.

3.6. Menerapkan pencatatan transaksi-


transaksi yang terkait dengan 4.6. Mengentry transaksi-transaksi yang
pengiriman barang jadi ke gudang terkait dengan pengiriman barang
barang jadi pada perusahaan jadi ke gudang barang jadi pada
manufaktur. perusahaan manufaktur.

3.7. Menganalisis pencatatan


transaksi-transaksi yang terkait 4.7. Mengentry transaksi-transaksi yang
dengan penjualan barang jadi dan terkait dengan penjualan barang jadi
transaksi pelunasan piutang dan transaksi pelunasan piutang
dagang pada perusahaan dagang pada perusahaan
manufaktur. manufaktur.

3.8. Menganalisis pencatatan


transaksi-transaksi yang terkait
dengan penerimaan uang tunai/ 4.8. Mengentry transaksi-transaksi yang
kas di bank (bukan dari hasil terkait dengan penerimaan uang
penjualan barang jadi) dan tunai/ kas di bank (bukan dari hasil
pengeluaran uang tunai/kas di penjualan barang jadi) dan
bank untuk pembayaran beban- pengeluaran uang tunai/kas di bank
beban pada perusahaan untuk pembayaran beban-beban
manufaktur. pada perusahaan manufaktur.

18
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.9. Menganalisis transaksi-transaksi
penyesuaian (adjustments) pada
akhir periode akuntansi termasuk 4.9. Mengentry transaksi-transaksi
penerapan rekonsiliasi kas di bank penyesuaian (adjustments) pada akhir
pada perusahaan manufaktur. periode akuntansi termasuk
penerapan rekonsiliasi kas di bank
3.10. Mengevaluasi laporan keuangan pada perusahaan manufaktur.
perusahaan manufaktur.
4.10.Mencetak laporan keuangan
3.11. Menerapkan file backup untuk perusahaan manufaktur.
data akuntansi perusahaan
manufaktur. 4.11.Membuat file backup untuk data
akuntansi perusahaan manufaktur.

19
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan (C3)

Kelas : XI

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 (PENGETAHUAN) KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji
menganalisis pengetahuan dalam ranah konkret dan ranah
faktual, konseptual, dan abstrak terkait dengan
prosedural berdasarkan rasa pengembangan dari yang
ingin tahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara
pengetahuan, teknologi, seni, mandiri, dan mampu melaksanakan
budaya, dan humaniora dalam tugas spesifik di bawah pengawasan
wawasan kemanusiaan, langsung.
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

20
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menganalisis pencatatan 4.1. Melakukan pencatatan transaksi
transaksi penjulan barang penjulan barang dagang secara
dagangan secara kredit, wesel kredit, wesel dan penjualan
dan penjualan angsuran angsuran
3.2. Menerapkan proses
pengukuran dan pengakuan 4.2. Melakukan pengukuran dan
piutang (pengukuran sebesar pengakuan piutang (pengukuran
nilai realisasi bersih = jumlah sebesar nilai realisasi bersih =
piutang-cadangan piutang jumlah piutang-cadangan piutang
tidak tertagih) tidak tertagih)
3.3. Menganalisis piutang tidak
tertagih (langsung dan 4.3. Melakukan pencatatan piutang tidak
cadangan) tertagih (langsung dan cadangan)
3.4. Menganalisis umur piutang
4.4. Melakukan pencataan umur piutang
3.5. Menganalisis kartu piutang
4.5. Melakukan pencatatan kartu piutang
3.6. menganalisis piutang wesel
(wesel tagih) dan penentuan 4.6. Melakukan pencatatan piutang wesel
nilai jatuh tempo (wesel tagih) dan penentuan nilai
3.7. Menerapkan proses jatuh tempo
pendiskontoan wesel tagih. 4.7. Melakukan pendiskontoan wesel
3.8. Menerapkan pencatatan utang tagih.
jangka pendek (pembelian 4.8. Melakukan pencatatan utang jangka
barang dagang secara kredit, pendek (pembelian barang dagang
wesel, pembelian angsuran, secara kredit, wesel, pembelian
utang pajak, utang gaji, angsuran, utang pajak, utang gaji,
pendapatan diterima dimuka) pendapatan diterima dimuka)
3.9. Menerapkan proses
pengukuran utang jangka 4.9. Melakukan pengukuran utang
pendek jangka pendek
3.10. Menerapkan Pengelolaan kartu
utang 4.10. Melakukan Pengelolaan kartu utang
3.11. Menerapkan proses pencatatan
persediaan 4.11. Melakukan pencatatan persediaan
3.12. Menerapkan metode
persediaan (FIFO, LIFO, 4.12.
Melakukan perhitungan nilai
Average, identifikasi khusus) persediaan menggunakan metode-
(FIFO, LIFO, Average, identifikasi
3.13. Menerapkan perhitungan khusus)
COGS 4.13. Melakukan perhitungan persediaan
3.14. Menganalisis harga pokok (menghitung COGS)
produksi perusahaan 4.14. Menyusun harga pokok produksi
manufacture untuk perusahaan manufacture

21
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan (C3)

Kelas : XII

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Mengolah, menalar, menyaji dan
menganalisis dan mengevalusi mencipta dalam ranah konkret
pengetahuan faktual, konseptual, dan ranah abstrak terkait
dan prosedural berdasarkan rasa dengan pengembangan dari yang
ingin tahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara
pengetahuan, teknologi, seni, mandiri, dan mampu
budaya, dan humaniora dalam melaksanakan tugas spesifik di
wawasan kemanusiaan, bawah pengawasan langsung.
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

22
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menerapkan pembentukan kas 4.1. Membuat kas kecil dengan
kecil dengan berbagai metode berbagai metode
3.2. Menerapkan proses pemeriksaan 4.2. Melakukan pemeriksaan fisik
fisik saldo kas kecil saldo kas kecil dan perlakuan
3.3. Menganalisis pencatatan adanya selisih kas kecil.
penyimpanan kas perusahaan di 4.3. Melakukan pemeriksaan
bank (penggunaan cek untuk pencatatan penyimpanan kas
pembayaran dan adanya memo perusahaan di bank (penggunaan
debit dan memo kredit dari bank) cek untuk pembayaran dan
untuk menemukan penyebab adanya memo debit dan memo
terjadinya perbedaan. kredit dari bank) untuk
menemukan penyebab terjadinya
perbedaan.
3.4. Menganalisis akun-akun yang 4.4. Menyusun laporan rekonsiliasi
terkait dengan rekonsiliasi bank bank dan pencatatan pos-pos
dan pencatatan pos-pos penyesuaian.
penyesuaian.
3.5. Memahami berbagai jenis asset 4.5. Mengelompokkan berbagai jenis
tetap asset tetap
3.6. Menerapkan berbagai metode 4.6. Melakukan pencatatan
penyusutan asset tetap dan penyusutan asset tetap dengan
pencatatannya menggunakan berbagai metode
penyusutan dan pencatatannya
dalam jurnal
3.7. Menganalisis pengeluaran untuk 4.7. Melakukan pencatatan
pemeliharaan/pengembangan pengeluaran untuk
aset tetap. pemeliharaan/pengembangan
aset tetap.
3.8. Mengevaluasi pencatatan 4.8. Membuat keputusan penghentian
penghentian aset tetap aset tetap (Dibuang/dihibahkan,
(Dibuang/dihibahkan, dijual dan dijual dan ditukar)
ditukar)
3.9. Menganalisis harga perolehan dan 4.9. Melakukan perhitungan harga
metode pencatatan beban deplesi perolehan dan metode pencatatan
aset tetap berupa sumber daya beban deplesi aset tetap berupa
alam. sumber daya alam.

3.10. Menganalisis harga perolehan 4.10. Melakukan perhitungan harga


aset tetap tidak berujud serta perolehan aset tetap tidak
amortisasi dari aset tetap tidak berujud serta melakukan
berwujud. pencatatan amortisasi dari aset
tetap tidak berwujud.
3.11. Menerapkan pencatatan transaksi 4.11. Melakukan pencatatan transaksi
utang wesel jangka panjang. utang wesel jangka panjang.
3.12. Menerapkan pencatatan 4.12. Melakukan pencatatan penerbitan
penerbitan utang obligasi utang obligasi
3.13. Menganalisis penjualan 4.13. Melakukan pencatatan penjualan
konsinyasi konsinyasi

23
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa,
dagang dan manufaktur (C3)
Kelas : XI

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan dan 4. Mengolah, menalar, dan menyaji
menganalisis pengetahuan dalam ranah konkret dan ranah
faktual, konseptual, dan abstrak terkait dengan
prosedural berdasarkan rasa pengembangan dari yang
ingin tahunya tentang ilmu dipelajarinya di sekolah secara
pengetahuan, teknologi, seni, mandiri, dan mampu
budaya, dan humaniora dalam melaksanakan tugas spesifik di
wawasan kemanusiaan, bawah pengawasan langsung.
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

24
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menganalisis kebenaran dokumen 4.1. Melakukan Pengecekan kebenaran
sumber dan dokumen pendukung dokumen sumber dan dokumen
serta urutan penyusunan pendukung serta urutan
dokumen secara kronologis pada penyusunan dokumen secara
perusahaan jasa kronologis pada perusahaan jasa
3.2. Menerapkan proses pencatatan 4.2. Melakukan pencatatan transaksi
transaksi ke dalam jurnal umum ke dalam jurnal umum untuk
untuk perusahaan jasa perusahaan jasa
3.3. Menerapkan proses posting jurnal 4.3. Melakukan posting jurnal umum
umum ke dalam buku besar ke dalam buku besar untuk
untuk perusahaan jasa perusahaan jasa
3.4. Menganalisis transaksi-transaksi 4.4. Melakukan pencatatan transaksi
penyesuaian untuk perusahaan penyesuaian ke dalam jurnal
jasa dan mempostingnya ke penyesuain dan mempostingnya ke
dalam buku besar dalam buku besar
3.5. Menganalisis akun-akun yang 4.5. Menyusun neraca lajur untuk
terkait dalam penyusunan neraca perusahaan jasa
lajur (worksheet) untuk
perusahaan jasa
3.6. Menganalisis akun-akun yang 4.6. Menyusun laporan laba/rugi,
terkait dalam penyusunan perubahan modal, neraca dan arus
laporan laba/rugi, perubahan kas untuk perusahaan jasa
modal, neraca dan arus kas
untuk perusahaan jasa
3.7. Menganalisis akun-akun yang 4.7. Menyusun jurnal penutup dan
terkait untuk penyusunan jurnal neraca saldo setelah penutupan
penutup dan neraca saldo setelah untuk perusahaan jasa.
penutupan untuk perusahaan
jasa.
3.8. Menganalisis kebenaran dokumen 4.8. Melakukan Pengecekan kebenaran
sumber dan dokumen pendukung dokumen sumber dan dokumen
serta urutan penyusunan pendukung serta urutan
dokumen secara kronologis pada penyusunan dokumen secara
perusahaan Dagang. kronologis pada perusahaan
Dagang.
3.9. Menerapkan proses pencatatan 4.9. Melakukan pencatatan transaksi
transaksi-transaksi pengeluaran pengeluaran kas, Penerimaan kas,
kas, Penerimaan kas, Pembelian Pembelian Kredit, penjualan kredit
Kredit, penjualan kredit dan dan transaksi lainnya ke dalam
transaksi lainnya ke dalam buku buku jurnal khusus pada
jurnal khusus pada perusahaan perusahaan Dagang.
Dagang.
3.10. Menerapkan proses pencatatan 4.10.Melakukan pencatatan transaksi
transaksi ke dalam buku ke dalam buku pembantu (kartu)
pembantu (kartu piutang, kartu piutang, kartu utang pada
utang pada perusahaan dagang. perusahaan dagang.
3.11. Menerapkan proses pencatatan 4.11.Melakukan pencatatan transaksi
transaksi ke dalam buku ke dalam buku pembantu (kartu)
pembantu (kartu) persediaan persediaan barang dagang secara
barang dagang secara perpetual perpetual pada perusahaan
pada perusahaan dagang. dagang.
3.12. Menerapkan proses posting
25
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


jurnal-jurnal ke dalam buku 4.12.Memposting jurnal-jurnal ke dalam
besar dan menerapkan proses buku besar dan menyusun neraca
penyusunan neraca saldo dalam saldo dalam perusahaan dagang.
perusahaan dagang.
3.13. Menganalisis transaksi-transaksi
penyesuaian antara lain 4.13.Melakukan pencatatan transaksi-
pemakaian suppies, biaya transaksi penyesuaian antara lain
depresiasi aset tetap, pemakaian suppies, biaya
pembebanan biaya sewa, biaya depresiasi aset tetap, pembebanan
asuransi, biaya bunga, biaya biaya sewa, biaya asuransi, biaya
kerugian piutang, dan biaya-biaya bunga, biaya kerugian piutang,
lain serta penyesuaian dan biaya-biaya lain serta
pendapatan bunga dan lain-lain penyesuaian pendapatan bunga
(termasuk menganalisis dan lain-lain (termasuk
pembuatan rekonsiliasi bank). menganalisis pembuatan
3.14. Menganalisis akun-akun yang rekonsiliasi bank).
terkait dalam penyusunan
laporan keuangan melalui 4.14.Menyusun neraca lajur (worksheet)
perhitungan dalam neraca lajur untuk menyiapkan laporan
(worksheet) pada perusahaan keuangan pada perusahaan
dagang. dagang.
3.15. Menganalisis akun-akun yang
terkait untuk penyusunan
laporan laba/rugi, perubahan 4.15.Menyusun laporan laba/rugi,
modal, neraca dan arus kas perubahan modal, neraca dan arus
untuk perusahaan dagang. kas untuk perusahaan dagang.
3.16. Menganalisis akun-akun yang
terkait dengan jurnal penutup, 4.16.Menyusun jurnal penutup,
menerapkan posting jurnal memposting jurnal penutup dan
penutup ke dalam buku besar menyusun neraca saldo setelah
dan menganalisi akun-akun yang penutupan untuk perusahaan
terkait untuk penyusunan neraca dagang
saldo setelah penutupan.

26
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen


Program Keahlian : Akuntansi
Paket Keahlian : Akuntansi
Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Perusahaan
jasa, dagang dan Manaufaktur (C3)
Kelas : XII

Tujuan kurikulum mencakup empat kompetensi, yaitu (1)


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Kompetensi tersebut dicapai melalui proses pembelajaran
intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menerima dan
menjalankan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi
tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak langsung (indirect teaching)
yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan
memperhatikan karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi
peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Mengolah, menalar, menyaji dan
menganalisis dan mengevaluasi mencipta dalam ranah konkret
pengetahuan faktual, dan ranah abstrak terkait
konseptual, dan prosedural dengan pengembangan dari yang
berdasarkan rasa ingin dipelajarinya di sekolah secara
tahunya tentang ilmu mandiri, dan mampu
pengetahuan, teknologi, seni, melaksanakan tugas spesifik di
budaya, dan humaniora dalam bawah pengawasan langsung.
wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik
untuk memecahkan masalah.

27
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1. Menganalisis kebenaran 4.1. Melakukan pemeriksaan
dokumen sumber dan kebenaran dokumen sumber dan
dokumen pendukung serta dokumen pendukung serta urutan
urutan penyusunan dokumen penyusunan dokumen secara
secara kronologis pada kronologis pada perusahaan
perusahaan manufaktur (Harga manufaktur (Harga pokok
pokok Pesanan/Harga pokok Pesanan/Harga pokok Proses).
Proses). 4.2. Melakukan pencatatan transaksi
3.2. Menerapkan proses pencatatan penerimaan kas dari pelunasan
transaksi penerimaan kas dari piutang dagang, penjualan tunai
pelunasan piutang dagang, dan penerimaan lainnya ke dalam
penjualan tunai dan buku jurnal khusus yang
penerimaan lainnya ke dalam disediakan.
buku jurnal khusus. 4.3. Melakukan pencatatan transaksi
3.3. Menerapkan proses pencatatan pengeluaran kas untuk pembelian
transaksi pengeluaran kas bahan, membayar biaya tenaga
untuk pembelian bahan, kerja langsung, biaya overhead
membayar biaya tenaga kerja pabrik, biaya administrasi umum
langsung, biaya overhead dan pemasaran, melunasi utang
pabrik, biaya administrasi dagang, dan utang lainnya ke
umum dan pemasaran, dalam buku jurnal khusus yang
melunasi utang dagang, dan disediakan.
utang lainnya ke dalam buku
jurnal khusus. 4.4. Melakukan pencatatan transaksi
3.4. Menerapkan proses pencatatan pembelian bahan secara kredit ke
transaksi pembelian bahan dalam buku jurnal khusus yang
secara kredit ke dalam buku disediakan.
jurnal khusus. 4.5. Melakukan pencatatan transaksi
3.5. Menerapkan proses pencatatan penjualan produk selesai secara
transaksi penjualan produk kredit ke dalam buku jurnal
selesai secara kredit ke dalam khusus yang disediakan.
buku jurnal khusus. 4.6. Memposting jurnal-jurnal ke
3.6. Menerapkan proses posting dalam buku besar yang telah
jurnal-jurnal ke dalam buku disediakan
besar yang telah disediakan.
3.7. Mengevaluasi pembuatan 4.7. Membuat Neraca Saldo untuk
neraca saldo untuk perusahaan manufaktur.
perusahaan manufaktur.
3.8. Menganalisis transaksi- 4.8. Melakukan pencatatan transaksi-
transaksi penyesuaian antara transaksi penyesuaian antara lain
lain pemakaian bahan untuk pemakaian bahan untuk proses
proses produksi, pembebanan produksi, pembebanan biaya
biaya overhead pabrik, transfer overhead pabrik, transfer harga
harga pokok produk selesai pokok produk selesai dari,
dari, penyesuaian biaya-biaya penyesuaian biaya-biaya
akrual/deferal dan alokasi akrual/deferal dan alokasi biaya
biaya oberhead pabrik ke oberhead pabrik ke departemen-
departemen-departemen ke departemen ke dalam buku jurnal
dalam buku jurnal yang yang disediakan (Harga Pokok
disediakan (Harga Pokok Pesanan/Harga Pokok Proses).
Pesanan/Harga Pokok Proses).
28
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.9. Menganalisis akun-akun yang 4.9. Menyusun neraca lajur
terkait dalam penyusunan (worksheet) sebagai alat bantu
neraca lajur (worksheet) dalam mempersiapkan laporan
sebagai alat bantu dalam keuangan untuk perusahaan
mempersiapkan laporan manufacture (Harga pokok
keuangan untuk perusahaan pesanan/harga pokok proses)
manufacture (Harga pokok
pesanan/harga pokok proses)
3.10. Mengevaluasi laporan 4.10. Membuat laporan rekapitulasi
rekapitulasi dan alokasi biaya dan alokasi biaya overhead pabrik
overhead pabrik sesungguhnya sesungguhnya untuk tiap-tiap
untuk tiap-tiap departemen departemen (Harga Pokok
(Harga Pokok Pesanan/ Harga Pesanan/ Harga Pokok Proses).
Pokok Proses).
3.11. Mengevaluasi hasil 4.11. Membuat kartu harga pokok
perhitungan harga pokok pesanan untuk pesanan-pesanan
pesanan untuk pesanan- tertentu (khusus untuk Harga
pesanan tertentu (khusus Pokok Pesanan).
untuk Harga Pokok Pesanan).
3.12. Mengevaluasi hasil 4.12. Membuat laporan harga pokok
perhitungan harga pokok produksi pada periode tertentu
produksi pada periode tertentu untuk departemen-departemen
untuk departemen-departemen terkait (khusus untuk Harga
terkait (khusus untuk Harga Pokok Proses).
Pokok Proses).
3.13. Menganalisis laporan laba/rugi 4.13. Membuat laporan laba/rugi
dalam periode tertentu untuk dalam periode tertentu untuk
perusahaan manufaktur. perusahaan manufaktur.
3.14. Menganalisis neraca pada 4.14. Membuat neraca pada periode
periode tertentu untuk tertentu untuk perusahaan
perusahaan manufaktur. manufaktur.
3.15. Menganalisis transaksi- 4.15. Melakukan pencatatan
transaksi penutupan antara transaksi-transaksi penutupan
lain menutup biaya overhead antara lain menutup biaya
pabrik departemen tertentu, overhead pabrik departemen
menutup selisih biaya overhead tertentu, menutup selisih biaya
pabrik ke rekening Harga overhead pabrik ke rekening Harga
Pokok Penjualan, menutup Pokok Penjualan, menutup
rekening nominal dan rekening rekening nominal dan rekening
lainnya ke dalam buku jurnal lainnya ke dalam buku jurnal yang
yang disediakan (Harga Pokok disediakan (Harga Pokok
Pesanan/Harga Pokok Proses). Pesanan/Harga Pokok Proses).

29
Hasil Penataan Spektrum Kurikulum SMK ::: AKUNTANSI :: ATRIA 25-27 FEBRUARI 2016

TEAM PEMBAHAS AKUNTANSI :

1. DEDEN SURYANTO, M.Pd (081313152162)


SMK NEGERI 1 SUBANG
2. M. ARIF ADRIANTO, SE.,ak, M.Si (081316292474)
P4TK BISMEN SAWANGAN
3. SETYO BUDIWATI, M.Pd (081703450518)
SMK NEGERI 1 SURABAYA

30

Anda mungkin juga menyukai