Anda di halaman 1dari 3

RINGKASAN MATERI

STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA


PERANGKAT DAERAH
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

NAMA : AHMAD DWIYANTO, S.T.


NIP : 19971024 202221 1 001
UNIT KERJA : SMK NEGERI 1 WIROSARI

KEGIATAN ORIENTASI PPPK DINAS PENDIDIKAN


PROVINSI JAWA TENGAH
TAHUN 2022
A. STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA OPD
PEMERINTAHAN PROVINSI JAWA TENGAH
Dalam pelaksanaan organisasi perlu adanya :
1) Kepemimpinan
2) perencanaan
3) Pelaksanaan
4) pengendalian

Pelaksannaan fungsi dinas /Badan (PP18/2016)


Dinas /Badan
1) Cabang Dinas
- Melaksanakan urusan pemerintahan bidang pendidikan dan urusan
pemerintah yanh
hanya di otnomikan kepada daerah provinsi
- Tidak mempunyai urutan organisasi terendah kecuali sekretaris
2) UPT Dinas/badan
- melaksanakan kegiatam teknis operasional dan /kegiatam teknik
penujang terkaita
- bersifat mandiri dan mendukung tugas teknis

B. KEBIJAKAN DAN STRATEGI PENYEDERHANAAN BIROKRASI

Akuntabilitas kinerja adalah perwujudan kewajiban suatu instansi


pemerintah untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan /kegagalan.
Pelaksanaan kinerja organisasi dalam mencapai tujuan & sasaran yang
telah di tetapkan melalui alat pertanggungjawab secara periode.
Alasan awal bergabung menjadi ASN
mengapa anda memilih menjadi ASN13033 (84,3 persen) memilih sebagai
abdi negara yang memberi konstrubusi
ASN Berakhlak
1) Berorientasi pelayanan
2) Akuntabel
3) Kompeten
4) Harmonis
5) Loyal
6) Adaptif
7) Kolaborasi

C. KONSEP MEKANISME KERJA ORGANISASI BERBASIS


FUNGSIONAL
• Terdapat Pemisahan Administrasi dengan Fungsi Teknis
• Fungsi Administrasi memberikan pelayanan dukungan administrative
terhadap tugas Tim
Teknis ( Fungsi ini dijabat oleh Administrasi ( Administrator dan atu
Pengawas
• Fungsi Teknis Melaksanakan Tugas dan Fungsi Yang Menjadi Core Bisnis
Organisasi
• Fungsi Teknis terdiri dari kelompok Ahli (Jabfung) yg bekerja secara Tim
dan Lintas
Keahlian. JF Madya sebagai Leader Project, sedangkan JF Muda dan
Pertama sebagai
Anggota
• Project Leader bertanggungjawab secara langsung kepada JPT
• Tik teknis diberikan Delegasi Pengambilan Keputusan Terkait Fungsi
Teknis
• JPT berperan sebagai pengarah fungsi teknis dan pengendali fungsi
administratif

Anda mungkin juga menyukai