Anda di halaman 1dari 6

Lembar Kerja Peserta Didik

REAKSI EKSOTERM DAN ENDOTERM


Nama Anggota Kelompok : 1. ______________________________
2. ______________________________
3. ______________________________
4. ______________________________
5. ______________________________
Kelas : _________________________________
 Kompetensi Dasar:
3.4Menjelaskan konsep perubahan entalpi reaksi pada tekanan tetap dalam persamaan reaksi
4.4Menyimpulkan hasil analisis data percobaan termokimia pada tekanan tetap
 Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4.1. Membedakan reaksi eksoterm dan reaksi endoterm
3.4.2. Menganalisis persamaan termokimia dan diagram tingkat energi
A. Petunjuk Kerja
1. Baca literatur yang berhubungan dengan reaksi eksoterm dan endoterm serta persamaan
termokimia pada bahan ajar yang dibagikan dan buku pelajaran kimia kelas XI serta
melalui link https://youtu.be/H43oHBlgicM https://youtu.be/KRQGsQlIeIQ
https://youtu.be/ttIxC8UVJlw
2. Diskusikan dalam kelompok mengenai reaksi eksoterm dan endoterm serta persamaan
termokimia untuk menjawab pertanyaan pertanyaan berikut ini dan presentasikan hasil
diskusi kelompok
1. Kegiatan pertama

1 Kota Mbay merupakan kota yang


berada di pesisir utara pulau Flores
dengan iklim kering dan udara panas.
Walaupun udara panas tetapi ada
pohon-pohon rindang yang membuat
udara sejuk, sehingga Salsa dan Karin
memilih untuk belajar diluar rumah di
siang hari.
Dari masalah tersebut tentukan:
A. Yang bertindak sebagai
sistem...................................

B. Yang bertindak sebagai


lingkungan...............................
Suasana Kota Mbay di siang hari
C. Mengapa suhu udara disekitar
pohon menjadi lebih sejuk?

D. Jenis reaksi apakah yang


terbentuk?................................

E. Gambarkan arah perpindahan


energinya
.................................................
...
2 Sekelompok siswa siswi SMA Katolik
St Teresia Danga dan Seminari
Mataloko berada di dekat api unggun
di daerah perkemahan mataloko yang
sangat dingin agar menjdi lebih hangat
A. Yang bertindak sebagai
sistem.......

B. Yang bertindak sebagai


lingkungan............

C. Mengapa suhu udara disekitar


Kegiatan English Camp siswa/siswi SMA Katolik api unggun menjadi lebih
St Teresia dan Seminari Mataloko hangat?.........................

D. Gambarkan arah perpindahan


energinya

3 Didalam gelas kimia direaksikan amonium klorida padat dengan barium hidroksida sehingga
dihasilkan barium klorida,air dan gas amonia. Pada reaksi tersebut ternyata suhu sistem turun
dari 250C menjadi 120C dari fakta tersebut:
A. Tunjukan mana yang menjadi sistem dan lingkungannya
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
........................................................................................................................................
..
B. Tentukan apakah reaksi termasuk reaksi eksoterm atau endoterm
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

C. Bagaimana nilai perubahan entalpinya


.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

D. Buatlah diagram tingkat energinya


........................................................................................................................................
..
........................................................................................................................................
..
........................................................................................................................................
..

5 Pembakaran 1,6 gram metana (CH4) dengan gas oksigen (O2) menghasilkan karbon dioksida
(CO2) dan uap air (H2O) ternyata dibebaskan kalor 89,2 kJ. (Ar C = 12;H=1)
a) Berapa kalor yang dibebaskan setiap 1 mol CH4)

b) Tuliskan persamaan termokimianya


c) Gambarkan diagram tingkat energinya

Kegiatan 2

2. Buatlah praktikum sederhana tentang reaksi eksoterm dan endoterm. Perhatikan video berikut
untuk menyelesaikan praktikum berikut https://youtu.be/H43oHBlgicM

 Alat

1) Gelas kimia atau gelas aqua 2) Termometer

 Bahan

1) CaO(kapur tulis) atau kapur 3) Air (H2O)


sirih 4) Soda kue (NaHCO3)
2) NaOH 5) Cuka (CH3COOH)

6) Urea CO(NH2)2

 Untuk reaksi eksoterm


 Masukan air kedalam gelas kimia kemudian ukur suhunya
 Masukan kapur tulis (CaO) yang sudah digerus kedalam gelas kimia yang berisi
air dan ukur suhunya dan jelaskan proses eksoterm yang terjadi
A. Suhu awal........0C
B. suhu akhir........ 0C
C.
 proses yang terjadi...............................
D. Tuliskan persamaan reaksinya.....................
E. Yang merupakan sistem adalah.............
F. Yang merupakan lingkungan adalah................
G. Jika ∆H reaksi sebesar xkJ. Tuliskan persamaan termokimianya

H. Gambarkan diagram tingkat energinya


 Masukan air kedalam gelas kimia kemudian ukur suhunya
 Masukan NaOH kedalam gelas kimia yang berisi air dan ukur suhunya

A. Suhu awal........0C
B. suhu akhir........ 0C
C. proses yang terjadi...............................
D. Tuliskan persamaan reaksinya.....................

E. Yang merupakan sistem adalah.............


F. Yang merupakan lingkungan adalah................
G. Jika ∆H reaksi sebesar xkJ. Tuliskan persamaan termokimianya

H. Gambarkan diagram tingkat energinaya

 Untuk reaksi endoterm

 Masukan beberapa mL air ke dalam gelas kimia kemudian ukur suhu awalnya
 Masukan beberapa gram urea ke dalam gelas kimia yang berisi air kemudian
ukur suhunya

A. Suhu awal........0C
B. suhu akhir........ 0C
C. proses yang terjadi...............................
D. Tuliskan persamaan reaksinya.....................

E. Yang merupakan sistem adalah.............


F. Yang merupakan lingkungan adalah................
G. Jika ∆H reaksi sebesar xkJ. Tuliskan persamaan termokimianya

H. Gambarkan diagram tingkat energinya

 Ambillah beberapa mL cuka (CH3COOH) kemudian masukan dalam gelas kimia


kemudian ukur suhu awalnya, kemudian masukan soda kue (NaHCO 3), kemudian
ukur suhu akhirnya
I. Suhu awal........0C
J. suhu akhir........ 0C
K. proses yang terjadi...............................
L. Tuliskan persamaan reaksinya.....................

M. Yang merupakan sistem adalah.............


N. Yang merupakan lingkungan adalah................
O. Jika ∆H reaksi sebesar xkJ. Tuliskan persamaan termokimianya

P. Gambarkan diagram tingkat energinaya

Buatlah kesimpulan tentang reaksi eksoterm dan endoterm

Anda mungkin juga menyukai