Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN KELUARGA MENTE

SATUAN PENDIDIKAN TK AGUNG KUMARA


Jalan Raya Pejukung, Desa Ban,
Kec. Kubu, Kab. Karangasem, Prov. Bali
80853

SURAT PERMOHONAN IJIN PEMBELAJARAN TATAP MUKA

Ban, 5 Juli 2021


Nomor : 23/YKM/V1/2021
Lampiran :
Perihal : Permohonan Rekomendasi Pembelajaran Tatap Muka
Semester Ganjil Tapel 2020/2021 Pada Masa Pandemi Covid-19

Kepada
Yth. Kepala Bidang PAUD
Di Tempat

Dengan Hormat,
Bersama ini kami sampaikan Permohonan Rekomendasi agar dapat melaksanakan pembelajaran tatap muka di
Semester Ganjil Tahun pelajaran 2020/2021 pada Masa Pandemi Covid-19. Pada:
Satuan Pendidikan : TK Agung Kumara
Alamat : Jalan Raya Pejukung Desa Ban, Kec. Kubu-Karangasem
Jumlah Peserta Didik : 25 anak
Jumlah Guru/Pendidik :2
Jumlah Tenaga Kependidikan :2
Jumlah orang tua yang setuju : 25 orang

Adapun pertimbangan kami dalam mengajukan permohanan ini adalah dengan tujuan untuk membantu karyawan CV.
MBS dalam pengantaran dan penejemputan anak. Karena sekolah berdampingan dengan pabrik CV.MBS jadi
sebagian besar karyawan disana menyekolahkan anak-anak mereka di TK Agung Kumara. Pabrik beroperasi dari jam
8 pagi sampai jam 5 sore dan secara tidak langsung anak-anak juga di titip di sekolah sampai sore, karena tempat
tinggal karyawan jauh dari desa Ban.
Kami mohon kepada Bapak Kadis jika sekiranya berkenan memberikan ijin sekolah TK Agung Kumara buka dari jam
8 pagi sampai jam 5 sore dan 3 kali pertemuan dengan pengawasan dan protokol kesehatan yang ketat dan kelas
dibuka dengan system shift

Sebagai bahan pertimbangan, berikut ini kami lampirkan:


1. Instrumen Monev Kesiapan Pembelajaran Tatap Muka
2. Foto Toilet atau kamar mandi bersih
3. Foto Sarana cuci tangan dengan air mengalir menggunakan sabun atau cairan pembersih tangan (hand
sanitizer)
4. Foto Disinfektan
5. MOU dengan Puskesmas untuk mengakses fasilitas pelayanan kesehatan
6. Foto Banner Kesiapan menerapkan Area Wajib Masker
7. Foto Thermogun (pengukur suhu tubuh)
8. SOP Protokol kesehatan dan aturan sekolah selama pandemi
9. Surat Pernyataan Persetujuan / Ijin Orang Tua Siswa
10. Surat Pernyataan Persetujuan dari Komite
11. MOU Kerjasama dengan pihak PUskesmas terdekat

Demikian Permohonan Rekomendasi kami ajukan, atas perhatian dan Rekomendasinya disampaikan terima kasih.

Kepala Bidang PAUD Kepala Satuan Pendidikan


TK Agung Kumara

I Nyoman Adil, S. Pd Ni Made Suci, S. Pd


NIP. 19681011 199003 1 005

Anda mungkin juga menyukai