Anda di halaman 1dari 2

TUMPATAN GIGI SEMENTARA

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

01 1 dari 2

2.. Ditetapkan

Tanggal Terbit
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL 11 Januari 2022

Tumpatan gigi sementara adalah penambalanpada gigi yang


PENGERTIAN sifatnya sementara dengan suatu bahan tambalan yang mudah
dibongkar
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam tumpatan
TUJUAN
sementara
Berdasarkan Surat Keputusan Direktur RS Gading Medika No.
KEBIJAKAN

1. Petugas memanggil pasien sesuai urutan, kemudian


PROSEDUR dipersilahkan duduk di dental chair
2. Petugas mengatur posisi dental chair sesuai kebutuhan
3. Petugas mempersiapkan alat diagnose dan kumur pasien
4. Petugas melakukan anamnesa, pemeriksaan, dan
menentukan rencana keperawatan
5. Dokter gigi melakukan pembuangan karies dengan ekskavator
6. Dokter gigi melakukan preparasi pada kavitas sesuai
klasifikasi karies
7. Dokter gigi membersihkan kavitas dengan semprotan air
menggunakan syringe
8. Dokter gigi melakukan isolasi pada daerah kerja dengan
menggunakan cotton roll dan melakukan pengeringan pada
gigi yang ditumpat
9. Dokter gigi mengaplikasikan bahan/obat gigi sesuai dengan
tujuan dan rencana perawatan
10. Dokter gigi melakukan penutupan kavitas dengan bahan
sementara
11. Dokter gigi melakukan cek oklusi pada pasien
12. Dokter gigi memberikan instruksi kepade pasien :
a. Tidak boleh menyikat gigi terlalu keras pada gigi yang
ditambal
b. Jangan digunaka untuk makan dahulu selama ½ jam
c. Kontrol ulang 1 minggu
13. Dokter gigi melakukan memperislahkan pasien untuk turun
TUMPATAN GIGI SEMENTARA

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

01 2 dari 2

dari dental
2.. chair
14. Dokter gigi memberikan resep sesuai kebutuhan pasien
Poli gigi
UNIT TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai