Anda di halaman 1dari 4

Volume 7 No 2 Tahun 2022 Hal 1-4

Available online at:


http://ojs.unpkediri.ac.id/index
DOI: https://doi.org/
ISSN (Online) : 2442-9163 ISSN (Cetak) : 2621-2390

UPAYA MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN TINDAKAN KORUPSI


DIAZ MIKHA ADI SAPUTRA
diazadi877@gmail.com
Progam Studi Teknik Mesin/ UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI
FALKUTAS TEKNIK/MOJOROTO Gg. 1 No. 6, Kediri.

Abstract
The problem of corruption has increased in intensity from year to year. Of course
students have a role in efforts to eradicate corruption and also students who have a
strategic role in concrete activities by mapping corruption including providing
advocacy to victims of corruption. In efforts to eradicate corruption must be carried out
by all elements of society, including young people and girls. History records in golden
ink that the nation's struggle cannot be separated from its youth and women fighting
injustice and with the student movement, national leaders will emerge. Nowadays,
students are faced with challenges that are no less big than the conditions in the past.
The condition that currently makes the Indonesian nation at a low point, namely the
problem of corruption that is spread throughout this nation. And students must have the
view that corruption is the main enemy of our nation and students must be able to
eradicate corruption problems.
Keywords: Students, Prevention of Corruption

Abstrak
Permasalahan korupsi mengalami peningkatan intensitas dari tahun ke tahun. Tentu saja
mahasiswa memiliki peran dalam upaya pemberantasan korupsi dan juga mahasiswa
yang memiliki peran strategis dalam aktivitasi konkret dengan melakukan pemetaan
korupsi termasuk pemberian advokasi kepada korban korupsi. Dalam upaya
pemberantasan korupsi harus dilakukan oleh seluruh elemen masyarakat, tak terkecuali
para pemuda dan pemudi. Sejarah mencatat dengan tinta emas bahwa perjuangan
bangsa tidak lepas dari para pemuda dan pemudinya yang memerangi ketidakadilan dan
dengan pergerakan mahasiswa akan muncul tokoh pemimpin bangsa. Di masa sekarang
ini, para mahasiswa dihadapkan oleh tantangan yang tidak kalah besar dibandingkan
dengan kondisi masa lampau. Kondisi yang pada saat ini membuat bangsa Indonesia
berada pada titik rendah, yaitu permasalahan korupsi yang tersebar di seluruh bangsa
ini. Dan mahasiswa harus memiliki pandangan bahwa korupsi adalah musuh utama
bangsa kita dan mahasiswa harus bisa memberantas permasalahan korupsi.
Kata Kunci : Mahasiswa, Pencegahan Korupsi

PENDAHULUAN yang menunjukan bahwa dinamika


memiliki ciri khas yang unik. Dengan
jumlah yang tidak banyak tetapi
mahasiswa dapat tercatat dalam sejarah

1
http://ojs.unpkediri.ac.id │Volume 7│Nomor1│ 2022
DIAZ Mikha.UPAYA MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN TINDAKAN KORUPSI
Artikel Ilmiah Kependidikan, Nomor 2, Volume 7, November 2022, hal 1-5

bangsa ini tidak lepas dari peran penulisannya. Data yang di peroleh
mahasiswa. Maka dari itu tentu saja adalah data skunder dari hasil
mahasiswa selalu dituntut untuk perbandingan dan penelitian peraturan
konsisten serta memegang teguh perundang-undangan. Penelitian ini
idealisme mereka . Dan dalam upaya meneliti data yang berupa bahan hukum
mencegahan serta pemberantasan primer dan bahan hukum skunder.
korupsi mahasiswa memiliki peran yang Pendekatan yang dilakukan adalah
sangat besar untuk melawan pendekatan konseptual, yaitu
permasalahan tersebut. Karena berhubungan dengan menelaah
faktanya permasalahan korupsi tidak pandangan yang berhubungan dengan
pernah berhenti dan selalu menggrogoti ilmu hukum. Bahan hukum primer yang
bangsa kita sehingga hal ini bukan digunakan adalah peraturan perundang-
saja merugikan bangsa kita tetapi juga undangan dan norma dasar, dan bahan
menjadi permasalahan utama dalam hukum sekunder yang digunakan adalah
negara kita. Sangat terbukti bahwa literatur dan artikel pada internet.
mahasiswa berperan sangat aktif dalam Setekah bahan-bahan hukum dapat di
menjadi agent perubahan bangsa. telaah dengan benar secara jelas, maka
Mahasiswa memiliki intelektual dan dilanjutkan dengan sistematis atau
kemampuan berfikir kritis sehingga melakukan pemaparan berbagai
berani untuk menyatakan kebenaran pendapat hukum. Bahan terakhir bahan
serta tampil sebagai garda terdepan hukum yang tersistematisasi akan
menjadi ikon penggerak. Dan dengan dilakukan evaluasi dan diberikan
nilai intelektual tersebut mahasiswa argumentasi sesuai dengan
dipercaya sebagai agent perubahan yang permasalahan yang dibahas.
mampu menyatakan hak-hak rakyat,
mengkritisi kebijakan kebijakan HASIL DAN PEMBAHASAN
pemerintah yang koruptis, serta menjadi Pengertian Korupsi
pelopor penegakan hukum. Seperti yang Sebelum menghadapi perang melawan
tertera pada sila kelima pancasila korupsi mahasiswa tentu harus
menyatakan “Keadilan sosial bagi mengetahui pengertian dari korupsi itu
seluruh rakyat indonesia” sudah mulai sendiri. Secara harfiah korupsi adalah
terancam nilai dan maknanya. Maka ketidakjujuran, penyimpangan, tidak
dari itu saatnya kita sebagai bermoral, kebejatan, dan dapat disuap.
mahasiswa sadar dan segera bertindak. Pengertian korupsi menurut hukum
Bersadarkan pendahuluan diatas maka positif (UU No. 31 Tahun 1999 jo UU
penulis tertarik untuk menuliskan No. 20 Tahun 2001 tentang
artikel tentang Upaya Mahasiswa Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi)
Dalam Pencegahan Tindakan Korupsi. adalah perbuatan setiap orang baik
pemerintah maupun swasta yang
METODE PENELITIAN melanggar hukum melakukan perbuatan
Artikel ini menggunakan metode memperkaya diri sendiri atau orang lain
penelitian yuridis nirmatif dalam

http://ojs.unpkediri.ac.id │Volume 7│Nomor1│ 2022


DIAZ Mikha.UPAYA MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN TINDAKAN KORUPSI
Artikel Ilmiah Kependidikan, Nomor 2, Volume 7, November 2022, hal 1-5

atau korporasi yang dapat merugikan koruptif. Penindakan merupakan


keuangan negara. seluruh upaya untuk menanggulangi
Sejak tahun-tahun awal kemerdekaan atau memberantas tindak pidana
berbagai upaya sudah dilakukan untuk korupsi. Dan yang terakhir yaitu peran
memberantas korupsi, berbagai masyarakat baik perorangan atau
peraturan dan perundang-undangan organisasi dan lembaga yang ada dalam
tentang pemberantasan korupsi juga masyarakat untuk mencegah dan
sudah dibuat. Pada tahun 1967 sampai memberantas tindak pidana korupsi.
dengan pendirikan KPK upaya Mahasiswa pantas menjadi garda
pemberantasan korupsi selama itu terdepan dalam gerakan anti korupsi.
belum dilakukan secara maksimal dan Keterlibatan mahasiswa dalam
belum menunjukan hasil yang pemberantasan korupsi berperan
memuaskan. Pemberantasan korupsi penting. Dalam konteks inilah
tidak akan pernah berhasil tanpa mahasiswa menjadi salah satu elemen
melibatkan peran masyarakat seperti penting dari masyarakat yang harus
apa yang telah disiratkan dalam berperan aktif. Upaya penindakan
Rumusan undang-undang UU No.30 adalah peran institusi penegak hukum
tahun 2002. dan didukung oelh peran aktif
Bukan hal yang mudah untuk mahasiswa untuk mencegah hal itu dan
memecahkan masalah korupsi sekalipun membangun budaya anti korupsi. Peran
melibatkan seluruh bangsa , pencegahan yang dilakukan mahasiswa
dikarenakan korupsi adalah kejahatan salah satunya adalah edukasi dan
luas biasa (Extra Ordinary Crime) juga sosialisasi kepada masyarakat baik di
dinamakan White Collar Crime. kalangan sesama mahasiswa atau
Apabila hukum ditegakkan maka jenjang yang lebih rendah yaitu
bangsa akan diselimuti oelh rasa aman TK,SD,SMP,SMA.
tentram dan dapat mendukung Selain itu mahasiswa juga bisa
terciptanya perilaku antikoruptif. melakukan upaya pencegahan melalui
Seluruh komponen bangsa juga harus bidang kesenian, seperti membuat lagu
turut serta dalam melakukan gerakan dan menyanyi, membuat poster, cerita
anti korupsi yang dapat mencegah pendek dan masih banyak lagi.
terjadi perilaku koruptif. Mahasiswa
aktif dalam mengikuti kegiatan KESIMPULAN
sosialisasi , seminar UKM anti-korupsi. Mahasiswa sebagai elemen penting
Upaya Mahasiswa Dalam Pencegahan yang menjadi garda terdepan dalam
Tindakan Korupsi pencegahan korupsi dan mampu
Dalam pemberantasan korupsi mewujudkan generasi muda yang bebas
menggunakan 3 hal utama yaitu dari KKN (Korupsi, Kolusi, dan
pencegahan, penindakan, dan peran Nepotisme). Sebagai agent perubahan
masyarakat. Pencegahan dalam hal ini mahasiswa harus ikut membangun
merupakan seluruh upaya yang budaya anti korupsi dibekali denga
dilakukan untuk mencegah prilaku

http://ojs.unpkediri.ac.id │Volume 7│Nomor1│ 2022


DIAZ Mikha.UPAYA MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN TINDAKAN KORUPSI
Artikel Ilmiah Kependidikan, Nomor 2, Volume 7, November 2022, hal 1-5

kemampuan intelektual tinggi dan sikap


idealisme yang murni .

DAFTAR RUJUKAN
Jurnal
Suyanto, Totok, 2005, Pendidikan Anti
Korupsi dan Pengembangan
Budaya Sekolah, JPIS, Nomor
23 Tahun XIII EdisiJuli-
Desember.

http://ojs.unpkediri.ac.id │Volume 7│Nomor1│ 2022

Anda mungkin juga menyukai