Anda di halaman 1dari 4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Mandarin

TK KATOLIK TAMAN RINI


Semester / Bulan / Minggu : 1/ Juli-Agustus/ 1
TOPIK : THIS IS ME
Tanggal : 25 Juli – 2 Agustus

Kelompok : TK B
Sub Topik Kegiatan Tujuan Evaluasi
• My Self 1. Anak menyanyikan lagu “手指操”. 1. Anak mampu mengenal dan 1. Anekdot
2. Anak membedakan jenis kelamin dengan menyebutkan bahasa Mandarin anak 2. Pengamatan
mempresentasikan nama dan jenis kelamin laki-laki dan perempuan. 3. Foto
laki-laki/perempuan. 2. Anak mampu menyebutkan nama
dengan bahasa Mandarin.
“我叫 … , 我是男孩/女孩。” 3. Anak mampu mengenal perbedaan
anak laki-laki dan perempuan.

Kelompok : TK A
Sub Topik Kegiatan Tujuan Evaluasi
• My Self 1. Anak menyanyikan lagu “头和肩膀”. 1. Anak mampu mengenal dan 1. Anekdot
2. Anak membedakan jenis kelamin dengan menyebutkan bahasa Mandarin 2. Pengamatan
mempresentasikan “Saya adalah anak laki- anak laki-laki dan perempuan. 3. Foto
2. Anak mampu mengenal perbedaan
laki atau perempuan”
anak laki-laki dan perempuan.
“我是男孩/女孩。”
Mengetahui Surabaya, 24 Juni 2022
Kepala Sekolah TKK Taman Rini Guru Bahasa Mandarin

Sr. Elis Marie, SPM, M.Pd Irene Junita, A.Md


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Mandarin
TK KATOLIK TAMAN RINI
Semester / Bulan / Minggu : 1/ Juli-Agustus/ 2
TOPIK : THIS IS ME
Tanggal : 25 Juli – 2 Agustus

Kelompok : TK B
Sub Topik Kegiatan Tujuan Evaluasi
• My Self 1. Anak menyanyikan lagu “手指操”. 1. Anak mampu mengenal dan 1. Anekdot
2. Anak menirukan 6 kosakata anggota tubuh : menyebutkan Bahasa Mandarin 2. Pengamatan
眼睛、鼻子、嘴巴、耳朵、头和头发 dari 6 kosakata anggota tubuh. 3. Foto
2. Anak mampu mendengar dan
3. Anak menempel flashcard gambar 6 anggota
membedakan Bahasa Mandarin dari
tubuh sesuai dengan perintah guru.
6 kosakata anggota tubuh.

Kelompok : TK A
Sub Topik Kegiatan Tujuan Evaluasi
• My Self 1. Anak menyanyikan lagu “头和肩膀”. 1. Anak mampu mengenal dan 1. Anekdot
2. Anak menirukan 4 kosakata anggota tubuh : menyebutkan Bahasa Mandarin 2. Pengamatan
眼睛、鼻子、嘴巴和耳朵 dari 4 kosakata anggota tubuh. 3. Foto
2. Anak mampu mendengar dan
3. Anak menempel flashcard gambar 4 anggota
membedakan Bahasa Mandarin
tubuh sesuai dengan perintah guru.
dari 4 kosakata anggota tubuh..
Mengetahui Surabaya, 24 Juni 2022
Kepala Sekolah TKK Taman Rini Guru Bahasa Mandarin

Sr. Elis Marie, SPM, M.Pd Irene Junita, A.Md

Anda mungkin juga menyukai