Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN KEGIATAN “BAZAR UMKM DAN KULINER”

(Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Manajemen SDM)


Dosen Pengampu: Recky, SE.,MM

Disusun Oleh
Rosidah (101211010139)

Program Studi : Manajemen


Semester / Lokal : III / D

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


UNIVERSITAS ISLAM INDRAGIRI
TEMBILAHAN
2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena
dengan rahmat, karunia, serta taufik dan hidayah-Nya, kami dapat menyelesaikan
laporan kegiatan “Bazar UMKM dan Festival Kuliner”, dan juga kami
berterimakasih kepada seluruh pihak yang telah berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Kami sangat berharap laporan kegiatan ini daapat di terima oleh dosen
pengampu kami. Kami juga menyadari sepenuhnya bahwa di dalam laporan ini
terdapat banyak kekurangan-kekurangan. Untuk itu kami menerima kritik, saran
dan usulan demi perbaikan dimasa yang akan datang.
Semoga laporan kegiatan ini dapat berguna bagi pembaca khususnya dan
sebagai bahan pertimbangan dikemudian hari jika dibutuhkan. Kami meminta
maaf yang sebaesar-besarnya apabila terdapat kesalahan dalam penulisan atau
yang kunag berkenan dalam penyusunannya.

Tembilahan, 21 November 2022

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR......................................................................................ii
DAFTAR ISI....................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN.................................................................................1
1.1 Pengertian UMKM.........................................................................1
1.2 Manfaat Kegiatan Bazar UMKM...................................................2
1.3 Maksud dan Tujuan........................................................................2
1.4 Jenis Kegiatan.................................................................................2
1.5 Penanggung Jawab Acara Bazar UMKM.......................................3
1.6 Waktu dan Tempat Pelaksanaan.....................................................3
1.7 Susunan Acara Bazar UMKM........................................................4
1.8 Sasaran............................................................................................5
1.9 Pembeli...........................................................................................5
BAB II PENUTUP...........................................................................................13
2.1 kesimpulan......................................................................................13
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................14

iii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Pengertian Umkm


UMKM usaha mikro kecil menengah merupakan salah satu usaha yang
kerap disebut memiliki ketangguhan menghadapi berbagai kerisis ekonomi.
Namun demikian UMKM memiliki sejumlah tantangan yang tidak kecil. Secara
spesifik kegiatan ini dimaksudkan sebagai ruang bagi pelaku UMKM untuk
meningkatkan kapasitas dan membuka peluang fasilitas kemitraan, promosi
produk, dan meningkatkan kepercayaan diri UMKM dalam menjalankan
usahanya.
Festival bazar UMKM ini melibatkan banyak mitra seperti: pelaku
UMKM, pemerintah, komunitas bisnis, dan media. Karna itu kegiatan ini
ditunjukan memberikan edukasi kepada peserta mengenai arah baru mengenai
pengembangan bisnis, menumbuhkan semangat wirausaha pelaku UMKM dan
memberikan akses serta solusi terhadap persoalan usaha, serta mempertemukan
pelaku usaha dengan sateholders sehingga dapat membuka peluang terjalin
kernitraan bisnis, dan meningkatkan penjualan produk UMKM.
Adapun bazar UMKM dan Festival Kuliner upaya peningkatan mutu
pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak pernah lepas dari perhatian kita
semua, oleh karena itu perlu adanya strategi yang tepat untuk melaksanakannya,
salah satunya program yang dilaksanakan oleh Kampus II UNISI Tembilahan
berkenan dalam hal ini bazar UMKM dan Festival Kuliner.
Sebagai bentuk program kemahasiswaan, bazar UMKM dan Festival
Kuliner dapat mengembangkan rasa sosialisasi kita terhadap orang lain, sesama
teman ataupun dengan dosen kita, dan sebagai bentuk sosial kepada masyarakat
sekitar.
Secara umum manfaat bazar UMKM bagi mahasiswa adalah untuk
membentuk potensi diri dan kebersamaan setiap individu dalam melakukan suatu

iv
kegiatan yang bersifat positif sehingga kami sadar bahwa bazar UMKM juga perlu
dilaksanakan demi meningkatkan potensi akademik maupun nonakademik bagi
mahasiswa itu sendiri.
Festival bazar UMKM di Kampus II UNISI Tembilahan ini juga diisi dengan
kegiatan berupa :
1. Talk show
2. Lomba karoke
3. Lomba mewarnai tingkat paud/TK
4. Penampilan kreasi mahasiswa
5. Musik performance

1.2 Manfaat Kegiatan Bazar


1. Menjadi lebih berani berintraksi dengan orang (pembeli, relasi)
2. Mendapatkan pengalaman baru
3. Dapat menangkap peluang
4. Dapat berpikir positif akan terjualnya produk

1.3 Maksud Dan Tujuan


1. Memberi bekal kepada mahasiswa dalam memperoleh usaha didunia bisnis
2. Mensosialisasikan para mahasiswa untuk tidak malu berkerja dalam dunia
bisnis dan dagang
3. Menjadi mahasiswa yang tangguh dan cermat untuk berintraksi dengan orang
lain
4. Menghasilkan mahasiswa yang kreatif dan inovatif
5. Memberikan motivasi kepada mahasiswa agar mampu membuka usaha sendiri
atau membuka lapangan kerja
6. Memberi pengalaman berwirausahaa untuk mahasiswa

1.4 Jenis Kegiatan

v
Jenis kegiatan ini adalah kewirusahaan dimana setiap mahasiswa dapat
memebuat produk dan menjualnya di stand yang telah di sediakan oleh panitia,
dan kegiatan ini berjudul “Bazar UMKM dan Festival Kuliner”

1.5 Penangungan Jawab Acara Umkm Dan Festival Kuliner Kampus II Unisi
Tembilahan :
 PN : Zainal Arifin, SE.,ME
 Ketua : Raju Maulana, S.E.,M.M
 Bendahara : Widyawati, SE., MM
 Seketaris : Bayu Fajar Susanto, SE.,MM
 Kordinator Umum : Recky, S.E.,M.M
 Kordinator Sekretriat : Denike
 Kordinator Bazar : Muchlis, SE.,MM
 Kordinator Festival Kuliner : Syafrina Dina, S.E.,M.M
 Kordinator Mewarnai : Syafrina Dina, S.E.,M.M
 Kordinator Karoke : Yaswar Aprilian, S.E., M.M
 Kordinator music performance : Yaswar Aprilian, S.E., M.M
 Kordinator Talk Show : Pak Cecep
 Kordinator Humas dan Sponsor : Helly Khairudin, S.E., M.Si
 Kordinator Pojok Konsultasi : Bayu Fajar Susanto, SE.,MM
 Kordinator Keamana : SM Guntur, S.E.,M.Si
 PN – Konsumsi : Widyawati, SE., MM

1.6 Waktu Dan Tempat Pelaksanaan


Kegiatan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal : Kamis-Sabtu, 17-19 November 2022
Waktu : 08 Wib sampai Selesai
Tempat : Kampus II UNISI Tembilahan

vi
1.7 Susunan Acara Bazar Umkm dan Festival Kuliner Kampus II UNISI
Tembilahan :
No Waktu Kegiatan
Kamis, 17/11/2022
Sesi 1
1 09.00-12.00 wib Demo Kreasi Produk
2 12.00-13.00 wib Penjurian
Sesi 2
1 13.00-13.30 wib Break
2 13.30-15.00 wib Opening Cemenonny
3 15.00-17.30 wib Talk Show
4 17.30-19.30 wib Break
5 19.30-22.00 wib Lomba Karoke

Jumat, 18/11/2022
Sesi 1
1 08.00-10.30 wib Lomba Mewarnai Paud/TK
2 10.30-11.00 wib Pengumuman Pemenang Lomba
3 11.00-13.00 wib Break
Sesi 2
1 13.30-15.30 wib Penampilan Kreasi Mahasiswa
2 15.30-17.30 wib Music Performance
3 17.30-19.30 wib Break
4 19.30-22.00 wib Lomba Kareoke

vii
Sabtu, 19/11/2022
Sesi 1
1 08.00-10.30 wib Penampilan Kreasi Mahasiswa
2 10.30-12.00 wib Music Performance
3 12.00-14.00 wib Break
Sesi 2
1 14.00-16.00 wib Music Performance
2 16.00-17.30 wib Persiapan Penutupan Acara
3 17.30-19.30 wib Break
4 19.30-22.00 wib Closing Ceremony
Pengumuman Juara Semua Perlomaan

1.8 Sasaran
Seluruh mahasiswa/i Tembilahan, dan seluruh pengunjung

1.9 Pembeli
Pengunjung bazar rata-rata mahasiswa-mahasiswa Kampus II UNISI
Tembilahan dari berbagai jurusan. Respon pengunjung sangat senang dengan
diadakannya acara bazar UMKM dan Festival Kuliner ini, selain melatih
mahasiswa-mahasiswa menjadi wirausahwan, mahasiswa juga bisa menciptakan
dan mengenalkan produk pangan baru ( buatan sendiri ) yang belum banyak
dipasarkan.

viii
Produk yang kami jual saat di acara bazar UMKM dan Festival Kuliner:
Kelas 3D Manajemen
Minuman
1. Es Kuwot Melon

Makanan
1. Cireng

2. Pempek Udang

ix
Bahan-bahan produk
1. Es Kuwot Melon
 Timun
 Nanas
 Sirup Melon
 Gula
 Pewarna
 Es Kristal
2. Cireng
 Tepung Kanji
 Daun Sop/Bawang
 Gula Merah
 Cabe Rawit
 Ladaku
 Garam
 Ajina Moto
 Asam Jawa
3. Pempek Udang
 Tepung Gandum
 Udang
 Kol
 Wortel
 Daun Sop/Bawang
 Garam
 Raiko
 Ajina Moto

x
 Ladaku

Dana yang diperlukan


Dari semua bahan yang kami perlukan kami mengeluarkan dana sebanyak
Rp.500.000
Hasil kegiatan
Hasil dari kegiatan bazar UMKM dan Festival Kuliner ini kami berhasil
menjual semua makanan dan minuman yang telah kami jual, uang yang kami
dapatkan sejumlah Rp.735.000. jadi dari modal kan kami keluarkan kamidaoat
keuantungan Rp.500.000-Rp.735.000=Rp.235.000

Adapun Foto-Foto Kegiatan Bazar Umkm Dan Festival Kuliner :


1. Kegiatan pada saat bupati indragiri hilir(inhil) HM. Wardan membuka secara
resmi pelaksanaan Bazar UMKM ( Usaha Mikro, Kecil, Menengah) dan
Festival Kuliner dikampus UNISI, Jalan HR Soebrantas Tembilahan, Kamis
(17/11/2022)

xi
2. Pembukaan kegiatan yang ditaja oleh dinas koprasi dan usaha kecil menengah
(Diskop dan UKM) inhil bersama program studi (prodi) Manajemen FEB
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis) Unisi ini ditandai dengan penguntingan pita
oleh bupati wardan

3. Selepas pembukaan kegiatan, Bupati disampingi kadis koperasi UKM inhil


ilyanto berkeliling stand bazar untuk mencicipi dan melihat hasil kerajinan
kuliner yang ditampilkan sejumlah pelaku usaha kuliner di inhil/mahasiswa.

xii
4. Pada kesempatan tersebut, Bupati Wardan juga menyerahkan piagam
penyerahan kepada koperasi berperstasi dikabupaten inhil.

5. Bupati inhil HM Wardan melihat produk yang dijual distand Bazar UMKM
dan Festival Kuliner.

xiii
6. Dan bisa kita lihat gambar ini banyaknya pengunjung-pengunjung distand
kampus II UNISI Tembilahan.

7. Ada juga kegiatan perlombaan memasak di Kampus II UNISI Tembilahan,


siapa masakannya yang kreatif atau enak akan mendapatkan hadiah.

xiv
8. Selain itu ada juga kegiatan mewarnai bagi anak-anak Paud/TK agar acaranya
lebih meriah lagi.

xv
BAB II
PENUTUP

2.1 Kesimpulan
Dari kegiatan Bazar UMKM dan Festival Kuliner yang dilakukan,
menurut saya untuk membanggun suatu usaha diharuskan berkerja dengan
keras, kerja sama, dan tanggung jawab. Dengan adanya kegiatan Bazar
UMKM dan Festival Kuliner ini kita dapat menumbuhkan kerja sama,
menumbuhkan rasa kewirausahaan atau jiwa bisnis mahasiswa/i dan untuk
mempertanggung jawabkan atas tugasnya masing-masing panitia.

xvi
DAFTAR PUSTAKA

Kara, Muslimin. "Konstribusi Pembiayaan Perbankan Syariah Terhadap


Pengembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Kota
Makasar." Asy-Syir'ah: Jurnal Ilmu Syari'ah dan Hukum 47.1 (2013).
Zebua, Manahati. Pemasaran Pariwisata: Menuju Festival Sail Daerah.
Deepublish, 2016.
Panuju, Redi. Komunikasi pemasaran: pemasaran sebagai gejala komunikasi
komunikasi sebagai strategi pemasaran. Prenada Media, 2019.
Febryani, Auli Widya. "Laporan Praktik Kerja Lapangan (Pkl) Pada Divisi
Pemasaran Sub Bagian Promosi Di Pt. Makmur Karya Pangan Bekasi." (2018).
Fitriati, Rachma. Menguak Daya Saing UMKM Industri Kreatif: Sebuah Riset
Tindakan Berbasis Soft Systems Methodology. Yayasan Pustaka Obor Indonesia,
2015.

xvii
xviii

Anda mungkin juga menyukai