Anda di halaman 1dari 28

TOPKARIR

Topkarir atau topkarir.com adalah portal karir yang banyak dipakai anak muda
Indonesia, dan didirikan oleh anak bangsa yaitu Andy F Noya, Billy Boen, dan Bayu J
Wirjoatmodjo. Topkarir adalah salah satu portal karir yabf paling direkomendasikan, karena
berisi banyak informasi seputar karir yang berguna, mulai dari lowongan kerja, informasi
magang, beasiswa, pelatihan bersertifikasi, informasi kewirausahaan, sampai dengan tips
karir menarik yang bisa membantu meningkatkan motivasi.

Topkarir juga menawarkan kemudahan untuk melamar pekerjaan di perusahaan


swasta atau perusahaan milik negara (BUMN). Bersama mitra strategisnya yaitu kementrian
PPN/Bappenas, PNM Ventura Syariah, dan Young On Top, Topkarir memiliki visi dan misi
mulia yaitu meningkatkan daya saing tenaga kerja muda melalui pengelolaan karir yang lebih
baik sejak usia sekolah tingkat menengah, mendukung pertumbuhan kewirausahaan (UKM &
Bisnis Startup) dengan memberikan akses yang mudah ke tenaga kerja muda, dan
mengurangi jumlah pengangguran muda.

Saat ini tidak perlu susah-susah lagi untuk mencari informasi seputar karir yang
dibutuhkan. Hanya perlu membuka www.topkarir.com, mendafar sebagai member dan
melengkapi profil 100% otomatis sudah memiliki CV yang akan dipergunakan untuk
melamar pekerjaan. Atau install aplikasi Topkarir, daftar menggunakan email, lengkapi
profil, dan akun sudah bisa digunakan.
Contoh tampilan web Topkarir
Contoh tampilan aplikasi Topkarir
FREELANCER
Cara PenggunaanAplikasi Freelancer

Terdapatbeberapalangkah yang
harusdilakukanuntukmendapatkanpekerjaanataupunmembukalowonganpekerjaan di aplikasi
Freelancer. Langkah-langkahtersebutadalahsebagaiberikut :

1. Langkah pertama yang harusandalakukanadalahmen-downloadaplikasi Freelancer di


handphone milikanda.
2. Setelah mempunyaiaplikasinya, kemudianbukaaplikasinya.
3. Pada halamanpertamaakanmemunculkanopsiloginbagi yang sudahmempunyaiakun
Freelancer, dan sign inbagi yang belummempunyaiakun Freelancer.
4. Karena sayabelummempunyaiakun, makasayamemilihopsisign indenganmemasukkan
email serta kata sandi, kemudianmemilih username. Lalu klikNext.
5. Setelah klik Next, makaakanmunculduaopsi. Opsipertamadiperuntukkanbagi yang
inginmencaripekerjaan, disebutopsi“I want to work”.
Sedangkanopsikeduadiperuntukkanbagi yang inginmembukalowonganpekerjaan,
disebutopsi“I want to hire”. Silahkanpilihsesuaidenganapatujuananda.
Setelah andamemilihapatujuanandamenggunakanaplikasitersebut, adabeberapalangkah yang
harusdilakukansebelumandamencapaitujuananda. Langkah-
langkahtersebutadalahsebagaiberikut :
1. MencariLowonganPekerjaanatau“I want to work”
Langkah mencaripekerjaan, antara lain :
1. Pada halamanpertamaandadimintamemasukan skills yang anda punya. Ada
banyaksekalipilihan skills ataukemampuan yang disediakan oleh aplikasi Freelancer.
Antara lain :
 Skill IT komputer dan software
 Skill menuliskonten
 Skill design, media, dan arsitektur
 Skill data entry dan admin
 Skill teknik dan ilmualam
 Skill sales dan marketing
 Skill bisnis dan akuntansi
 Skill bahasa, dan lain-lain
Pilihlah skill yang sesuaidengankemampuan yang anda punya.
Disinibolehmemilihlebihdarisatu skill.
2. Pada halamanselanjutnyaadalahuntukmengaitkanakunpencarianpekerjaananda yang
lain denganaplikasi Freelancer. Akun yang bisauntukdikaitkanadalahakun Facebook
dan LinkedIn. Namuninihanyaopsional. Jika andatidakmemilikiduaakun yang
disebutkan, andabisaklikSkip.
3. Pada halamanselanjutnyaandadimintauntukmengisi dan melengkapiprofilanda. Yang
harusdiisiadalah :
 Nama lengkap
 Deskripsimengenaidirisendiri
 Bahasa yang digunakansehari-hari
 Tanggallahir
4. Setelah mengisiketeranganmengenaidiripribadi, step selanjutnyaadalahverifikasi
email. Pada halamanberikutnyaandadimintauntukverifikasi email yang andadaftarkan
di awaltadi.
5. Setelah verifikasi email selesai, makaprofilandasudahterpajang di aplikasi Freelancer
dan andatinggalmenunggumendapatkanpekerjaan yang sesuaidengankemampuan
yang andasebutkan di awal.
2. MembukaLowonganPekerjaanatau“I want to hire”
Langkah membukalowonganpekerjaan, antara lain :
1. Pada halamanpertamaakanmunculduakolom,
kolompertamatentangnamaprojekataulowonganpekerjaananda dan
kolomkeduatentangdeskripsiprojekataulowonganpekerjaananda.
Isilahsesuaiprojekanda.
2. Pada halamanselanjutnyaandadimintauntukmencantumkantentangsyarat skill yang
sesuaidenganlowonganpekerjaananda.
Seperticontohandamembukalowonganpekerjaan di bagian design, makasyarat skill
yang sesuaiadalah website design atau logo design. Anda bisamemilihlebihdarisatu
skill.
3. Pada halamanselanjutnyadisediakanduaopsiuntukpenampilanlowonganpekerjaan yang
sudahandabuat. Yang pertamayaituopsi“Post a
project”denganmempostingsecarabiasalowonganpekerjaanmilikanda, dan yang
keduayaituopsi“Start a contest”denganmemberikanhadiahbagiresponden yang
beruntung. Anda hanyabisamemilihsatuopsi.
4. Pada
halamanselanjutnyadisediakanduaopsimengenaibagaimanacaraandaakanmembayarkar
yawanandananti. Yang pertamayaituopsi“Pay by the hour”yaitucaramembayar yang
dihitungperjamdariwaktukaryawanbekerja, dan opsikeduayaitu“Pay fixed
price”yaitucaramembayarbulananatausaatpekerjaantelahselesaidilakukandalamjangka
waktutertentusesuaidenganperaturandariandasebagaipemilikpekerjaan.
 Disinianda juga dimintauntukmengisiestimasi budget yang
akanandaberikankepadakaryawanandananti. Ataubiasadisebutdengangaji.
5. Pada
halamanselanjutnyadisediakanduaopsimengenaibagaimanacaraandamenyebarluaskanl
owonganpekerjaan yang sudahandabuatkepada para freelance. Yang
pertamayaituopsi“Standart project”yaitupenyebarluasandenganbiasa,
andamempostingsendirilowonganpekerjaanandakemudianandamenunggu freelancer
datangkelowongan yang andabuat. Opsikeduayaitu“Recruiter
project”yaitupihakaplikasi Freelancer membantuandamencarikanpara
pencaripekerjaan yang memiliki skill sesuaidengankualifikasilowongananda.
 Namununtukopsikeduaandaharusmembayar $9.50 USD atausekitar 140 ribu
rupiah untukmemakaibantuanpihakaplikasi Freelancer.
6. Step terakhirandadimintauntukmengecekulangtentanglowonganpekerjaananda. Kalau
data yang andaisisudahsesuai, makaklik“Yes, post my project” dan
lowonganpekerjaanandaterpampang di sistemaplikasi Freelancer.
GLASSDOOR

Glassdoor merupakanperusahaanpenyediainformasi database yang


mempostingtentanglowonganpekerjaan di sebuahperusahaan.
Denganglassdoorpenggunabisamencarilowongankerjaberdasarkan wilayah, posisi dan
informasi lain terkaitperusahaan. Aplikasi Glassdoor memilikibeberapafitur yang sangat
membantu para
penggunanyauntukmenemukanpekerjaandiantaranya :ulasanlengkaptentangperusahaan yang
membukalowonganpekerjaan dan ulasantentangwawancaraterangkumjelasdalam Glassdoor.

Pada aplikasi Glassdoor juga menyediakanulasandarikaryawanperusahaan yang


menyediakanlowongantersebut. Jadi para
pelamarkerjabisamemilihpekerjaansecaralebihselektifapabilasudahterdapatulasandarikaryawa
nperusahaan yang menyediakanlowongankerja. Selainulasandari para karyawan yang
sudahbekerja pada perusahaanpengguna Glassdoor juga bisamelihatulasandaripelamar yang
pernahmengikutiwawancarakerja pada perusahaantersebut.
Denganadanyafiturtersebutdiharapkandapatmembantucalonpelamarpekerjaanuntuklebihselekt
ifdalammemilihperusahaan yang akandilamar.

Selainmencarilowonganpekerjaanberdasarkanpekerjaan, pengguna juga


dapatmencariberdasarkanperusahaan, gaji, dan karir. Jadi
penggunabisamemilihmencarilowonganperkerjaanberdasarkanpekerjaan, perusahaan,
gajimaupunkarir. PadaaplikasiGlassdoor, selainmendapattawarankerjamenarik, penggunajuga
mendapatberbagaimacam tips dan trikdigunakan pada dunia kerja.Penggunabisamendapatkan
tips untukmelakukan interview, tips dan trikmembuat CV yang menarik, dan
banyaklagikelebihan yang bisadidapatkandariaplikasi Glassdoor.
MeskipunaplikasiGlassdoormerupakanbesutan developer luar negeri, namunaplikasi
Glassdoorsudahdidukung pula denganpengaturan Bahasa Indonesia.
Sehinggamemudahkanpengguna yang kurangmenguasaibahasaasing. Cara
penggunaanaplikasi Glassdoor sangatlahmudahbisadiaksesmelalui smartphone maupun
personal computer. Berikutmerupakan tata carapenggunaanaplikasi Glassdoor.

Cara penggunaanaplikasi Glassdoor :

1. Penggunabisamengakses situs https://www.glassdoor.com/index.htm


2. Kemudianpenggunabisamembuatakun Glassdoor denganbeberapacarayaitu,
menggunakanakunfacebook, akun google, ataumembuatakundengan email
3. Pada langkahberikutnya, penggunaakandimintamengisiposisi dan kota yang
diinginkan dan memilihapakahpenggunaingindiberitahutentanglowonganbarumelalui
email. Lalu, masukkannamaperusahaantempatpenggunabekerja dan klik“Lanjutkan”
4. Selanjutnya,
penggunadapatmengevaluasiperusahaantempatpenggunabekerjaataupernahbekerja.
Langkah iniopsional dan dapatdilewati
5. Lalu, jikapenggunaberkenan, penggunabisamemasukkangajiyang
didapatsaatiniatausaatmasihbekerja pada perusahaansebelumnya. Langkah ini juga
merupakan Langkah opsional dan dapatdilewati
6. Setelah membuatakun Glassdoor, penggunaharusmendaftarkan resume.
Untukmelakukanini, klik“LengkapiProfil Anda”
7. Kemudianjikapenggunainginmendaftarkanresum pada
Glassdoor,pilihbagaimanacarapenggunamendaftarkn resumedenganimpor data dari
LinkedIn, memasukkan CV dalam PDF ataumengisiinformasisecara manual.
8. Untukmencarilowongan, masukkanjudul dan kotapekerjaanpengguna di
bagianataslayar. Pada halamanhasil, penggunaakanmenemukanlowongan yang
tersedia di kolomkiri. Kliklowonganuntukmelihatdetailnya.
9. Kemudianakanmunculuraianpekerjaan, kualifikasi, peringkatperusahaan,
wawasanpekerjaanperusahaan, dan gambaranumumperusahaantidakjarangperusahaan
juga memaparkangaji yang akandidapatbilabekerja di perusahaantesebut
10. Jika penggunamerasatertarik dan
berminatmelamarpekerjaantersebutmakapenggunahanyatinggalmengklik“Daftar
Sekarang”untukmengakses situs web tempatlowonganpekerjaan dan mengirimkan
resume
Jobs.id

Jobs.id merupakan aplikasi atau web yang menyediakan info lowongan pekerjaan
dan opsi karir dari berbagai ranah industri yang mencakup bidang finansial dan perbankan,
informasi teknologi (IT) dan telekomunikasi , hingga bidang media dan periklnan, selain
menyediakan langsung info lowongan pekerjaan dengan deskripsi dan kualifikasi individu
yang dicari, pengguna laman aplikasi ini juga dapat melampirkan profil yang akan menjadi
panduan pencarian bagi klien yang sedang merekrut tenaga kerja.

Data aplikasi Jobs.id yg luas memungkinkan kita untuk memperlebar lingkup


pencarian lowongan pekerjaan dari berbagai sektor dan wilayah dari seluruh Indonesia.
Dengan menggunakan kata kunci posisi pekerjaan, nama tempat kerja dan lokasi, kita dapat
memilah dari sekian banyak opsi karier di dalam aplikasi ini

Cara menggunakan Jobs.id

1. Masuk ke web https://www.jobs.id/ atau kita dapat mengunduh aplikasinya di google


playstore

2. Kita harus mendaftarkan akun kita pada aplikasi atau web ini dengan mengklik kata
“Daftar” pada pojok kanan atas

3. Lalu setelah mengklik kita diminta untuk mengisi data kita yaitu “Email, nama,
Password, dan konfirmasi password kita”
4. Setelah kita berhasil mendaftar kita akan di arahkan untuk mengisi profil kita dan
meng-upload kelengkapan profil kita

5. Kita juga harus mengisi data “ Pengalaman kerja kita, Pendidikan, sertifikasi, Dan
dokumen”
6. Setelah data-data di atas terisi dengan lengkap kita bisa mulai mencari lowongan
pekerjaan (perusahaan / posisi) yang kita inginkan dengan cara ketik di bagian atas

7. Dan setelah itu kita akan menemukan perusahaan dan posisi yang menurut kata kunci
yang kita ketikkan pada poin 6
KALIBRR

Cara penggunaanKalibrr
Kalibrradalahsuatuperusahaan yang menyediakan platform
untukrekrutmenpekerja.TujuanKalibrradalahmembantuklienuntukmempekerjakankandidatter
baikKalibrrmembantuindividuuntukterusmeningkatkankarirmerekadenganberbagaitopikdisku
sisepertibagaimanacaramenghadapikegagalandancaramenemukan passion
denganmenghadirkanberbagaipembicara yang relevan di bidangnya.

JikainginmelamarpekerjaanmelaluiKalibrr,
Pertamakamuharusmembuatakundenganbeberapalangkahberikut :

1. Bukasitushttps://www.kalibrr.com/, kliksign up
2. KliktombolSTART LOOKING FOR JOBS
3. Kamuakandimintamengisiformulir, seperti
 First name (namadepan)
 Last name (namabelakang)
 Email
 Password
4. Kamuakandimintamemilihtigakategorilowongan yang sesuaidengankemampuanmu
5. Kemudiantiapkategoritadikamuakandimintamemilihlowonganpekerjaan yang
inginkamucari, laluklik CONTINUE
6. Pilih level kemampuanmu, dari internetship hinggadirektur, klik CONTINUE
7. Pilihdaerahtempatkamutinggal
8. Pendaftaranselesai, kalauinginmemperbaikiprofilkamu di Kalibrrklik BUILD MY
PROFILE jikainginlangsungkehasilpencariankerjaanklik GO TO THE JOB
BOARD, jikalowongan yang ditampilkantidaksesuaiklik SEE MORE MATCHES.

Carimencaripekerjaan di Kalibrr :

1. Login dulu di situs kalibrr.com/login, masukkan email dan password yang


telahkamubuattadi
2. Kamuakandiarahkankehalaman job board, jikabelumcocokkamubisa filter
lowongankerjaandengankriteria:

 Location (tempatkerja)
 Job level (tingkatjabatan)
 Employment type (tipekerjaan, misal: remote, full time, dll)
 Job function (kategorikerja)
 Education (pendidikan)
 Company (namaperusahaan)
 Salary (gaji)
 Respond Fast (responperusahaanterhadaplamaranmuitucepat)
3. Setelahkamumenemukanpekerjaancocok, kliktombol 'Apply now'.
4. Disiniadatiga step yang haruskamulalui, yaitu Resume, Mobile Number
Verification,
dan Finish.Tinjauprofilkamusebelummengirimkannyakeperusahaanuntukmemastikan
kamumemilikisemuainformasi yang diperlukanuntukmembuatkesanpertama yang
baik. Jikaselesaimakaklik'Submit profile'
5. Beberapaposisilamaranmungkinmemilikilangkahlebihdari yang lain.
Kamudapatmelihatlangkahmana yang diperlukanuntuklamaranini di progress bar..
6. Ketikakamumemulai proses lamaran,
kamumungkindimintauntukmenjawabbeberapapertanyaanataumemberikaninformasite
rtentu. Kamumungkindimintauntukmengetikjawaban, merekamsuarakamu,
ataumengunggahdokumen.
7. Jikaadatesketerampilan yang diperlukanuntuklamaran,
kamuakanmasukkebagian Skills Test.
Jikakamubelumpunyawaktuuntukmenyelesaikantessaatini,
kamudapatmelanjutkannyananti. Pastikanuntukkembaliuntukmenyelesaikantes,
karenarekruterdapatmembuatkeputusanlebihcepatjikamerekamemilikilebihbanyakinfo
rmasitentangkamu.
8. Setelahkamumenjawabsemuapertanyaan, saatnyamenunggujawabandarirekruter.
Kamudapatpergikebagian 'Applications' untukmemeriksa status
lamarankamukapansaja.
TUGAS LITERASI DIGITAL

APLIKASI KOLABORASI PENCARI KERJA

Oleh :
Nabila Agustina
NIM G41212296
Golongan C

POLITEKNIK NEGERI JEMBER


JURUSAN KESEHATAN
PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN
2021

SAMPINGAN

Aplikasisampingandirilis pada 18 November 2018 dan telahmendapatkanunduhanlebihdari


500 ribuunduhan. Sampinganmerupakansebuahaplikasi yang
menghubungkanpenggunanyadenganberbagaimacampekerjaansampinganuntukmendapatkanp
enghasilantambahan. 

Aplikasi yang diluncurkan pada tahun 2018 inidibuat oleh PT Sampingan Mitra Indonesia.

Terdapatberbagaimacampekerjaansampingan yang
bisapenggunakerjakandidalamaplikasisampingan.
Penggunahanyatinggalmemilihberbagaimacamproyekdari partner sampingan dan
pilihanpekerjaansesuai yang diinginkan. 
Takhanyaitusaja, pengguna juga bisamengerjakanpekerjaantersebutdimanasaja,
kapanpuntanpakewajiban jam atauwaktu yang telahditentukan.

Penggunahanyatinggalmemilih dan mengerjakanpekerjaan yang


terdapatdidalamaplikasisampingansebagaipekerjaanuntukmendapatkanpenghasilantambahan. 

Nah, dariberbagaimacampekerjaantersebut,
penggunabisamendapatkanpenghasilantambahanhinggajuta rupiah. 

Didalamaplikasi, aplikasisampinganmempunyaitampilan yang sederhana yang


mungkinakanmemudahkanpenggunadalammemahamifiturataupun menu yang
terdapatdidalamnya. 

Nah, didalamaplikasisampinganiniterdapat 4 menu yang bisadinikmati oleh penggunanya.

Adapun keempat menu tersebutterdiridari menu berandaatauhalamanutamainiadalah menu


dimanapenggunabisamencari dan mendapatkanpekerjaan, menu pekerjaansayaadalah menu
melihatpekerjaanaktif, menunggu dan ditolak, menu bantuanadalah menu
bantuanbagipengguna yang
mendapatkankendalaataumasalahsaatmenggunakanaplikasisampingan dan menu akunadalah
menu akunpengguna. 

CARA MENGGUNAKAN APLIKASI SAMPINGAN

1. Jika belummempunyaiaplikasisampingan, download aplikasisampinganterlebihdahulu.


Downloadlahaplikasisampingan pada tokoaplikasiresmi yang terdapat pada perangkat
yang kitagunakan. 

2. Jika sudah,lansungsajabukaaplikasisampingantersebut. pada


tampilanpertamaterdapatucapanselamatdatang oleh
aplikasisampingansertahalamanuntukmelakukanpendaftaran dan
masukkeaplikasisampingan.Silahkanklikmasukuntukmembuatakun di
aplikasisampingan.
3. Lalu klik “Belum terdaftar” untukmendaftarkanakunkeaplikasisampingantersebut.

4. Padahalamanpendaftaran,kitadiharuskanmengisi biodata atauprofil yang


terdiridarinamasesuai KTP, jeniskelamin, tanggallahir, email, tempattinggalsaatini
dan nomortelepon. Jika sudahdiisidenganbenar, selanjutnyacentang pada bagian
"sayasetujudengansyarat dan ketentuan", lalukliklanjutkanuntukmelanjutkan. 
5. Selanjutnya, tunggulahkode OTP dikirimkan via whatsapsebanyak 4 digit. Jika
sudahmasuk, masukkankode OTP
tersebutlaluklikverifikasiuntukmemverikasikannomortelepon. 

6. Setelah itu, Halaman tentangpenjelasanfiturataupun menu yang


terdapatdidalamaplikasisampingan. jikasudahkitabisamelanjutkanataumelewatinya,
makakitasudahberhasilmasukkedalamaplikasisampingan. 
7. Langkahselanjutnyayaitumulaimenggunakanataumenjalankanaplikasisampingan.
kitabisamelengkapiprofil dan memverifikasiakun pada menu akun, melihat dan
mengerjakanpekerjaan di menu beranda, melihat status pekerjaan di menu
pekerjaansaya dan jikainginmembutukanbantuansilahkanklikbantuan. 
Di atas adalah tampilan saat mencari Indeed Job Search. Indeed Job Search menyiapkan
berbagai macam fitur untuk memudahkan para pencari kerja dengan lebih dari 200 juta
pekerjaan baru. Selain itu, lebih dari 60 Negara dan 28 bahasa berbeda terdapat pada
pencarian kerja Indeed ini.

Indeed adalah situs web ketenagakerjaan Amerika di seluruh dunia untuk mendaftar
pekerjaan, yang diluncurkan pada November 2004. Ini adalah anak perusahaan dari Japan's
Recruit Co. Ltd. dan berkantor pusat di Austin, Texas dan Stamford, Connecticut dengan
kantor tambahan di seluruh dunia.

Untuk yang tidak ingin mendapatkan pekerjaan yang terlalu jauh, bisa mencari pekerjaan di
daerah dekat dengan rumah dengan menggunakan fitur GPS yang ada pada smartphone.Tak
hanya pekerjaan tetap saja, bahkan pekerjaan untuk mahasiswa magang pun ada di dalam
daftar pencarian kerja Indeed.
Yang ingin mencari pekerjaan di indeed job Search dan belum memiliki akun ini bisa login
terlebih dahulu, lebih mudah menggunakan Login dengan Google atau menggunakan
Facebook. Dan nantiinya akan masuk kedalam web tersebut untuk registrasi akun email.

Setelah itu akan disuruh membuat CV, jika ada CV yang sudah dibuat tinggal
mengunggahnya saja jika tidak, buat CV terlebih dahulu untuk mendaftar pekerjaan.
Dan inilah tampilan depan dari Indeed Search Job jika sudah membuat CV. Kita tinggal
memilih ingin bekerja dimana, apa, dan tinggal mengirimkan CV yang sudah dibuat iu.

Anda mungkin juga menyukai