Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN MALAKA

DINAS PERTANIAN
Harekakae, Desa Harekakae, Kecamatan Malaka Tengah
BETUN
Email : distphp.kab.malaka@gmail.com KODE POS 85762

BERITA ACARA

BERITA ACARA ADENDUM SURAT PESANAN E KATALOG


PEKERJAAN BELANJA ALAT DAN MESIN PERTANIAN-CULTIVAKTOR
Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08b/V/2022
Tanggal : 31 Mei 2022
Pada hari ini Selasa Tanggal Tiga puluh satu Bulan Mei Tahun Dua Ribu Dua Puluh Dua kami
yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Emanuel Rikhardus Seran, S.Ag

Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen pada Dinas Pertanian Kab. Malaka

Alamat : Desa Harekakae, Kecamatan Malaka Tengah, Kabupaten Malaka - Nusa


Tenggara Timur
Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Malaka Nomor
1 8 8 . 5 8 / 0 1 / I / 2 0 2 2 t a n g g a l 4 J a n u a r i 2 0 2 2 Dalam hal ini bertindak untuk
dan atas nama Dinas Pertanian Kab. Malaka yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK
PERTAMA,

Nama : Ricky Setyawan

Jabatan : Penerima Kuasa

Alamat : Jalan Magelang No. 144 Yogyakarta

Berdasarkan Surat Kuasa No. : 091/PM-4/KE/04/2021 tanggal 22 April 2022 untuk dan atas
nama CV. KARYA HIDUP SENTOSA Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA,

Kedua belah Pihak berdasarkan :

1. Dokumen pelaksanaan Anggaran ( DPA ) Kegiatan Pengawasan Penggunaan Sarana


Pertanian Tahun Anggaran 2022;
2. Surat Pesanan e katalog Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08/IV/2022 tanggal 25 April
2022
3. Surat dari CV. Karya Hidup Sentosa No. 083/PM-4/KE/05/2022 tanggal 30 Mei 2022
mengenai Informasi Ongkos Kirim Aktual atas Surat Pesanan No. PPK.DP.027/ECAT-
CV/08/IV/2022 tanggal 25 April 2022.

Berdasarkan perimbangan pada point 1 s.d 4 diatas, Kedua belah pihak dengan ini
menyatakan setuju dan bersepakat untuk melakukan adendum / perubahan harga / nilai
ongkos kirim. Dengan berubahnya nilai / harga ongkos kirim maka total nilai Surat Pesanan
Pekerjaan Belanja Alat dan Mesin Pertanian - Cultivaktor akan berubah. Perubahan/
adendum kontrak ini dilaksanakan dengan ketentuan Nilai Surat Pesanan berubah dan
volume/ unit Hand traktor Tetap. Rincian perhitungan perubahan nilai Surat Pesanan
terlampir.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA


PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN CV. KARYA HIDUP SENTOSA

Emanuel Rikhardus Seran, S.Ag Ricky Setyawan


Nip. 197603092002121008 Penerima Kuasa
PEMERINTAH KABUPATEN MALAKA
DINAS PERTANIAN
Harekakae, Desa Harekakae, Kecamatan Malaka Tengah
BETUN
Email : distphp.kab.malaka@gmail.com KODE POS 85762

SURAT PESANAN AWAL


Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08/IV/2022
Tanggal 25 April 2022

ADENDUM SURAT PESANAN


Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08c/V/2022
Tanggal 31 Mei 2022

Surat perjanjian ini berikut lampirannya disebut Adendum Surat Pesanan e katalog
Pekerjaan Belanja Alat dan Mesin Pertanian - Cultivaktor dibuat dan ditanda tangani Pada
hari ini Selasa Tanggal Tiga puluh satu Bulan Mei Tahun Dua Ribu Dua Puluh Dua

antara
Nama : Emanuel Rikhardus Seran, S.Ag
Jabata : Pejabat Pembuat Komitmen pada Dinas Pertanian Kab. Malaka
n
Alamat : Desa Harekakae, Kecamatan Malaka Tengah, Kabupaten Malaka -
Nusa Tenggara Timur

Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Nomor 1 8 8 . 5 8 / 0 1 / I / 2 0 2 2


t a n g g a l 4 J a n u a r i 2 0 2 2 Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Dinas
Pertanian Kab. Malaka yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA
DENGAN
Nama : Ricky Setyawan
Jabatan : Penerima Kuasa
Alamat : Jalan Magelang No. 144 Yogyakarta
Berdasarkan Surat Kuasa No. : 091/PM-4/KE/04/2022 tanggal 22 April 2022 untuk
dan atas nama CV. KARYA HIDUP SENTOSA Selanjutnya disebut sebagai PIHAK
KEDUA

Dengan ini PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA menyatakan telah setuju dan Sepakat untuk
mengadakan adendum/Perubahan harga satuan ongkos kirim dan total nilai kontrak sesuai
dengan Berita Acara Adendum/perubahan harga satuan ongkos kirim dan total nilai kontrak
Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08/IV/2022 Tanggal 25 April 2022 untuk paket Pekerjaan
Belanja Alat dan Mesin Pertanian - Cultivaktor Kab. Malaka. Adendum Surat pesanan
mencakup Perubahan Harga Satuan ongkos kirim dan Total Nilai Kontrak

A. Dasar pelaksanaan
1. Dokumen pelaksanaan Perubahan Anggaran ( DPA ) Kegiatan Pengawasan
Penggunaan Sarana Pertanian Tahun Anggaran 2022;

2. Surat Keputusan Kepala Dinas Pertanian Kab. Malaka Nomor :


DTPHP.13.01/110/I/2021Tanggal 18 Januari 2021
3. Surat Pesanan e katalog Nomor : PPK.DP.027/ECAT-CV/08/IV/2022 Tanggal
25 April 2022
4. Surat dari CV. Karya Hidup Sentosa No. 083/PM-4/KE/05/2022 tanggal 30
Mei 2022 mengenai informasi ongkos kirim aktual atas Surat Pesanan No.
PPK.DP.027/ECAT-CV/08/IV/2022 tanggal 25 April 2022.
5. Berita Acara Perubahan Surat Pesanan Nomor :
PPK.DP.027/ECAT-CV/08cb/V/2022 tanggal 31 Mei 2022.

Adapun klausul adendum surat pesanan adalah perubahan harga Satuan Ongkos Kirim
dan Total Nilai Surat Pesanan Pekerjaan Belanja Alat dan Mesin Pertanian - Cultivator
sebagai berikut :

Nilai Surat Pesanan

Sebelum Adendum
Jumlah nilai Surat Pesanan adalah sebesar Rp. 72.000.000,- (Tujuh Puluh Dua Juta
Rupiah)

Setelah Adendum
Jumlah nilai Surat Pesanan adalah sebesar Rp. 71.380.000,- (Tujuh Puluh Satu Juta
Tiga Ratus Delapan Puluh Ribu Rupiah)

Pembayaran Dilakukan secara Sekaligus Oleh PIHAK PERTAMA setelah PIHAK


KEDUA atau Penyedia menyerahkan Seluruh Pekerjaan Di Tempat Penyerahan Yang
Telah Ditentukan, yang dituangkan Dalam Berita Acara Pemeriksaan Dan Serah
Terima Pekerjaan Bersama Tim Teknis/Pendukung PPK. Pembayaran Dilakukan
Secara Langsung Pada Nomor Rekening PENYEDIA , BCA KCP PINGIT
YOGYAKARTA Nomor Rekening : 0600020005 atas nama CV. KARYA HIDUP
SENTOSA

Dengan demikian Kedua belah pihak dengan ini menyatakan setuju dan bersepakat
dengan adendum surat pesanan e-katalog dengan ketentuan Volume tetap dan nilai
kontrak berubah.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA


PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN CV. KARYA HIDUP SENTOSA

Emanuel Rikhardus Seran, S.Ag Ricky Setyawan


NIP. 19760309 200212 1 008 Penerima Kuasa
Lampiran Adendum Surat Pesanan :
No : PPK.DP.027/ECAT-CV/08c/V/2022
Tanggal : 31 Mei 2022

URAIAN SURAT PESANAN AWAL SURAT PESANAN ADENDUM

HARGA BARANG Rp. 67.964.000,- Rp. 67.964.000,-

ONGKOS KIRIM Rp. 4.036.000,- Rp. 3.416.772,-

TOTAL HARGA Rp. 72.000.000,- Rp. 71.380.772,-

Dibulatkan Rp. 71.380.000,-

Terbilang : Tujuh puluh satu juta tiga ratus delapan puluh ribu rupiah

* Total harga sudah termasuk PPN dan PPh

Anda mungkin juga menyukai