Anda di halaman 1dari 15

KELOMPOK : ………..

ANGGOTA
1…………………………..
2…………………………..
3…………………………..
4…………………………..
5..........................................

PETUNJUK
1) SETIAP KELOMPOK MEMBACA LKPD SECARA SEKSAMA
2) DISKUSIKAN SETIAP PERMASALAHAN YANG ADA DI LKPD DENGAN
SESAMA ANGGOTA KELOMPOK.
3) MINTALAH BANTUAN GURU JIKA ADA INSTRUKSI YANG KURANG JELAS

Materi Pokok : Kestabilan Unsur, Ikatan Kimia


Kelas / semester : X / Satu Waktu
: 3 X 45 menit

Kompetensi Dasar
3.5 Membandingkan ikatan ion, ikatan kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan ikatan logam
serta kaitannya dengan sifat zat

Indikator
 Memahami tentang kestabilan unsur serta struktur lewis dari suatu atom.
 Membandingkan proses pembentukan senyawa ion dan senyawa kovalen

1. KESTABILAN UNSUR
Mengapa atom-atom oksigen membentuk ikatan? Mengapa pula harus dua- dua
atom oksigen yang bergabung dalam satu molekul, dan bukan 4 sehingga
rumusnya menjadi O4? Atau, mengapa 1 atom oksigen yang bergabung dengan 2 atom
hidrogen? Mengapa bukan 1 atom oksigen dengan 1 atom hidrogen sehingga rumus
kimia senyawanya HO? Apakah hakekat gaya-gaya yang mengukuhkan atom-atom
dalam suatu molekul? Lalu, Apakah yang dimaksud dengan ikatan kimia? Mengapa
ikatan kimia terjadi?
KEGIATAN 1: Kecenderungan Suatu Unsur untuk Mencapai Kestabilan

1) Amatilah gambar di atas !

2) A. Ceritakan apa yang terjadi pada masing-masing kelompok gambar


tersebut, kaitkan dengan hubungan sosial

B. Dari cerita di atas analisis kedua gambar tersebut, kaitkan dengan materi
ikatan kimia?

3) Kesimpulan apa yang dapat kalian ambil dari gambar di atas?


Deskripsi yang telah didapat dari gambar yang ditampilkan kaitkan dengan soal dibawah
ini!
1. Lengkapi tabel berikut

No Atom Konfigurasi Elektron Elektron Valensi

1 2He 1s2 2
2 10Ne 1s2 2s2 2p6 8
3 16Ar
4 36Kr
5 54Xe
6 86Rn

2. Pertanyaan

a. Berdasarkan tabel di atas, bagaimana susunan elektron yang dimiliki oleh unsur
Helium? Jelaskan!
Jawab:

b. Berdasarkan kegiatan di atas, bagaimana susunan elektron yang dimiliki oleh unsur
gas mulia selain Helium? Jelaskan!
Jawab:

Kesimpulan
Kegiatan 2 : Pembentukan Ikatan Ion

Lengkapi tabel berikut:


Melepas /
Konfigurasi Elektron Konfigurasi Lambang
Atom menerima
Elektron Valensi elektron baru ion
elektron
+
3Li 21 1 Melepas 1 e 2 Li

12Mg 282 2 Melepas 2 e 28 Mg2+


13Al …………… ……….. …………… ………… ………..

7N 25 5 Menerima 3 e 28 N3-
8O …………… ……….. …………… ………… ………...
9F …………… ……….. …………… ………… ………...

Pertanyaan :
1. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, bagaimana kecenderungan unsur-unsur
yang mempunyai elektron valensi 1, 2, 3 untuk mencapai kestabilan? Jawab:

2. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, bagaimana kecenderungan unsur-unsur


yang mempunyai elektron valensi 5, 6, 7 untuk mencapai kestabilan? Jawab:

Kesimpulan:
KEGIATAN 2: Pembentukan Ikatan Ion

1) Amatilah gambar di atas !


2) Kelompokanlah gambar diatas berdasarkan anion dan kationnya!
3) Jelaskan proses yang terjadi dari gambar diatas!

4) Berdasarkan gambar, apa yang dapat kamu analisis!

5) Kesimpulan apa yang dapat kalian ambil jika gambar diatas dihubungkan dengan
materi ikatan ion?

Pertanyaan:
Gambarkan proses terjadinya ikatan ion antara unsur-unsur berikut :

1. 11Na dengan 9F 11Na


→ Na+ + 1 e ( 2,8,1 )
( 2,8 )
9F + 1 e → F-

(…….…) (…….…) +
Na+ + F- → Na+ F-
Jadi Rumus Kimianya : …………………

2. 19K dengan 8O

19K → …….… + …….…


(…….…) (…….…)
8O + …….… e → …….…
(…….…) (…….…) +
………………………………
Jadi Rumus Kimianya : …………………

3. 12Mg dengan 5N

12Mg → …….… + …….…


(…….…) (…….…)
5N + …….… e → …….…
(…….…) (…….…) +
………………………………
Jadi Rumus Kimianya : …………………

Pertanyaan :
1. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, unsur-unsur yang cenderung membentuk
kestabilan bagaimanakah yang berikatan ion?
Jawab:

2. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, ditinjau dari sifat kelogamannya unsur-


unsur apakah yang membentuk ikatan ion ?
Jawab:
Kesimpulan:
KEGIATAN 3: Pembentukan Ikatan Kovalen

1) Amatilah gambar di atas !

2) Berdasarkan gambar, apa yang dapat kamu analisis jika dikaitkan dengan
materi ikatan kovalen?

3) Kesimpulan apa yang dapat kalian tarik!

Gambarkan proses terjadinya ikatan kovalen antara unsur-unsur berikut:


Kekurangan
Konfigurasi Elektron Proses
elektron /
Molekul elektron dan valensi yang terbentuknya
elektron yang
struktur lewis stabil ikatan
disumbangkan
∙∙
1H :………….. 2 1 H∙ + ∙ Cl∙∙ →
HCl ∙∙ ∙∙
17Cl :………… 8 1 H∙∙Cl∙∙
∙∙

F2

O2
N2

Pertanyaan :
1. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, unsur-unsur yang cenderung membentuk
kestabilan bagaimanakah yang berikatan kovalen?
Jawab:

2. Unsur apakah yang membentuk ikatan kovalen


? Jawab:

3. Berdasarkan tabel kegiatan di atas, ditinjau jumlah pasangan elektron yang


dipakai bersama, sebutkan jenis ikatan kovalen!
Jawab:

Kesimpulan:
KELOMPOK : ………..
ANGGOTA
1…………………………................
2…………………………................
3…………………………................
4…………………………................
5..........................................................

PETUNJUK
1) SETIAP KELOMPOK MEMBACA LKPD SECARA SEKSAMA
2) DISKUSIKAN SETIAP PERMASALAHAN YANG ADA DI LKPD DENGAN SESAMA
ANGGOTA KELOMPOK.
3) MINTALAH BANTUAN GURU JIKA ADA INSTRUKSI YANG KURANG JELAS

Materi Pokok : Karakter Senyawa Ion dan Senyawa Kovalen


Kelas / semester : X / Satu Waktu
: 2 X 45 menit

Kompetensi Dasar
4.5 Merancang dan melakukan percobaan untuk menunjukkan karakteristik senyawa ion atau senyawa kovalen
(berdasarkan titik leleh, titik didih, daya hantar listrik, atau sifat lainnya)

IPK
Melakukan percobaan untuk menunjukkan karakteristik senyawa kovalen dan senyawa ion

PERBANDINGAN SIFAT SENYAWA ION DAN SENYAWA KOVALEN


Ikatan kimia adalah daya tarik-menarik antara atom yang menyebabkan suatu senyawa kimia
dapat bersatu. Macam-macam ikatan kimia yang dibentuk oleh atom tergantung dari struktur elektron
atom. Misalnya, energi ionisasi dan kontrol afinitas elektron dimana atom menerima atau melepaskan
elektron. Ikatan kimia dapat dibagi menjadi dua kategori besar : ikatan ion dan ikatan kovalen. Ikatan ion
terbentuk jika terjadinya perpindahan elektron di antara atom untuk membentuk partikel yang bermuatan
listrik dan mempunyai daya tarik-menarik. Daya tarik menarik di antara ion-ion yang bermuatan
berlawanan merupakan suatu ikatan ion. Ikatan kovalen terbentuk dari terbaginya (sharing) elektron di
antara atom-atom. Dengan perkataan lain, daya tarik-menarik inti atom pada elektron yang terbagi di antara
elektron itu merupakan suatu ikatan kovalen (Brady, 1999).
Ikatan ion adalah ikatan antara ion positif dan negatif. Atom yang melepaskan elektron akan
menjadi ion positif, sebaliknya yang menerima akan menjadi ion negatif. Senyawa ion yang terbentuk dari
ion positif dan negatif tersusun selang seling membentuk molekul raksasa (Syukri, 1999). Beberapa sifat
senyawa ion yang penting adalah sebagai berikut: larutan atau leburannya dapat menghantarkan
arus listrik, mempunyai titik leleh dan titik didih yang tinggi, sangat keras dan getas, pada umumnya larut
dalam pelarut polar dan tidak larut dalam pelarut non polar (Baroroh, 2004).
Sifat-sifat senyawa kovalen antara lain kebanyakan menunjukkan titik leleh rendah, pada suhu
kamar berbentuk cairan atau gas, larut dalam pelarut non polar dan sedikit larut dalam air, sedikit
menghantarkan listrik, mudah terbakar dan banyak yang berbau (Syukri, 1999).

III. ALAT DAN BAHAN


A. Alat
Alat-alat yang digunakan pada percobaan ini adalah tabung reaksi, termometer, gelas piala, elektroda
karbon, lampu spritus, sudip kaca dan pipet tetes.
B. Bahan
Bahan-bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah urea, naftalena, kristal NaCl, KI, MgSO4
dan isopropil alkohol.

IV. PROSEDUR KERJA


A. Perbandingan Titik Leleh
1. Sejumlah kecil (±1-2 sudip) urea dimasukkan ke dalam tabung reaksi, termometer
dimasukkan di dalamnya.
2. Tabung reaksi dipanaskan dengan menggunakan lampu spritus, amati perubahan yang
terjadi pada sampel urea.
3. Suhu tepat pada saat urea mulai meleleh dicatat dan pada saat seluruh sampel urea meleleh,
ini merupakan kisaran titik leleh.
4. Percobaan ini diulangi sebanyak tiga kali.
5. Prosedur yang sama dilakukan untuk naftalena.
6. Prosedur di atas tidak dapat dilakukan untuk senyawa NaCl, KI dan MgSO4. Data titik leleh
dari senyawa-senyawa tersebut dicari berdasarkan buku referensi.

B. Perbandingan kelarutan
1. Air dimasukkan ke dalam (Tabung I), dan tabung raksi lain dengan kabon tetraklorida
(Tabung II).
2. Urea dimasukkan ke dalam masing-masing tabung reaksi, kocok campuran dalam setiap
tabung.
3. Apakah urea larut dalam tabung I atau tabung II diamati.
4. Prosedur yang sama dilakukan untuk naftalena, isopropil, alkohol, NaCl, KI, dan MgSO4.
5. Kelarutan dari setiap senyawa dalam masing-masing tabung diamati.
C. Daya hantar
1. 50 ml akuades dimasukkan pada gelas piala 50 ml.
2. Elektroda karbon dihubungkan dengan arus listrik dan lampu.
3. Elektroda dimasukkan ke dalam gelas piala berisi akuades. Perubahan yang terjadi diamati.
4. Prosedur (a) – (c) diulangi, dengan menambahkan beberapa tetesisopropil alkohol.
Perubahan yang terjadi diamati.
5. Prosedur yang sama dilakukan, masing-masing dengan menambahkan urea, naftalena,
NaCl, KI, dan MgSO4.

V. HASIL DAN PEMBAHASAN


A. Hasil
1. Perbandingan titik leleh

No Langkah Percobaan Pengamatan


Dimasukkan sejumlah urea [(NH2}2CO] kedalam tabung
reaksi. Dimasukkan termometer ke dalamnya.
Dipanaskan tabung reaksi di atas nyala api spritus. Dicatat
suhu saat contoh urea mulai meleleh dan suhu saat seluruh
contoh urea telah meleleh.
1 Diulangi untuk neftalena
2 Diulangi untuk NaCl
3 Dicatat kisaran titik leleh untuk tiap senyawa mengulangi
pengamatan dua kali
4 Dicari data titik leleh dari buku acuan, membandingkan hasil
pengamatan.

Bandingkan titik leleh senyawa ion dan senyawa kovalen dari hasil pengamatan diatas. Manakah yang lebih
tinggi ?
Jawab :

2. Perbandingan Kelarutan
No Langkah Percobaan Pengamatan
Dimasukkan urea ke dalam tabung reaksi I + air, aduk, diamati.
Dimasukkan urea ke dalam tabung reaksi II, Ditambahkan
karbon tetraklorida (CCl4), diaduk, diamati.
1 Diulangi prosedur di atas untuk isopropil
2 Diulangi prosedur di atas untuknaftalena
3 Diulangi prosedur di atas untuk NaCl
4 Diulangi prosedur di atas untuk KI
5 Diulangi prosedur di atas untuk MgSO4
Pertanyaan
1. Senyawa manakah yang larut dalam air?
Jawab :

2. Senyawa manakah yang larut dalam CCl4


Jawab :

Kesimpulan

3. Perbandingan Daya Hantar

No Langkah Percobaan Pengamatan


Dimasukkan elektroda yang dihubungkan dengan arus listrik
ke dalam gelas piala berisi akuades
1 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan isopropil
heksana
2 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan urea
3 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan naftalena
4 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan NaCl
5 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan KI
6 Diulangi prosedur di atas dengan menambahkan MgSO4

Pertanyaan
1. Senyawa manakah yang dapat menghantarkan listrik?
Jawab :
2. Senyawa manakah yang tidak bisa menghantarkan istrik?
Jawab :
Kesimpulan

Dari percobaan yang telah dilakukan buatlah kesimpulan tentang karakteristik senyawa ion dan senyawa
kovalen

Anda mungkin juga menyukai