Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI LIMBAH B3

No.Dokumen No. Revisi Halaman


SM/K3-PT/03/00 - 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh,


SPO 05 Agustus 2014 Direktur RSIA. Stella Maris

dr. Iskandar Candra, M.Kes


Pengertian Proses melakukan identifikasi terhadap limbah B3.
B3 adalah sisa suatu usaha dan atau kegiatan yang mengandung bahan
berbahaya dan atau beracun yang karena sifat dan atau jumlahnya baik
secara langsung maupun tidak langsung dapat mencemarkan dan atau
merusakkan lingkungan hidup, kesehatan, kelangsungan hidup manusia
serta makhluk lainnya.

Tujuan Untuk memisahkan dan atau memilah jenis B3 sesuai dengan karakteristik
dan menurut sumber B3 itu sendiri sehingga proses pengolahan berikutnya
dapat disesuaikan dengan besaran resiko yang kemungkinan bisa
diakibatkan oleh limbah B3 itu sendiri.

Kebijakan Semua limbah B3 yang dihasilkan dari kegiatan RSIA. Stella Maris harus
dilakukan penanganan yang sesuai dengan peraturan yang berlaku sehingga
tidak menimbulkan pencemaran lingkungan atau penyakit.

Prosedur 1. Petugas wajib memakai APD yang benar (sarung tangan, helm, masker
dan alas kaki). Disesuaikan dengan jenis pekerjaan yang akan
dilakukan.
2. Petugas melakukan identifikasi limbah B3 berdasarkan:
a. Sumber limbah B3 dibedakan menjadi:
 Sumber spesifik
 Sumber tidak spesifik
 Limbah B3 dari bahan kimia kadaluarsa, tumpahan, bekas
kemasan produk dan buangan produk yang tidak sesuai dengan
spesifikasi.

b. Berdasarkan karakteristik dibedakan menjadi:


 Mudah meledak
 Beracun
 Korosif
 Mudah menyala
 Menyebabkan infeksi
 Bersifat reaktif

3. Semua limbah B3 yang sudah dipilah dan dipisahkan sesuai dengan


karakteristik dikemas dalam kemasan yang berbeda yang sudah
disediakan. Hal ini akan memudahkan petugas pengumpul B3 dalam
melakukan pengumpulan dan penyimpanan sementara.
IDENTIFIKASI LIMBAH B3

No.Dokumen No. Revisi Halaman


SM/K3-PT/03/00 - 2/2

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh,


SPO 05 Agustus 2014 Direktur RSIA. Stella Maris

dr. Iskandar Candra, M.Kes


Unit Terkait 1. Tim K-3
2. Housekeeping
3. Unit Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai